Analisis Dampak Adopsi Metode System of Rice Intensification (SRI) terhadap Pendapatan Petani Padi Sawah di Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

ABSTRAK
SAIDUL KHUDRI (110304011) dengan judul skripsi “ANALISIS DAMPAK
METODE SRI TERHADAP PENDAPATAN PETANI PADI SAWAH DI
KECAMATAN BERINGIN” yang dibimbing oleh Bapak Dr. Ir. Rahmanta Ginting,
M.Si dan Ibu Siti Khadijah Hidayati Nasution, SP. M.Si.
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis tingkat adopsi metode SRI (System
of Rice Intensification) di Kecamatan Beringin, dan untuk menganalisis dampak dari

adopsi metode SRI terhadap pendapatan petani. Metode penelitian yang digunakan
dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan scoring, uji beda rata-rata
(Compare Means) serta metode korelasi chisquare dengan menggunakan alat bantu
SPSS 16.0 Metode penentuan lokasi penelitian dilakukan secara purposive. Teknik
pengambilan sampel dengan metode Proportionate Stratified Random Sampling .
Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat adopsi petani terhadap metode SRI di
Kecamatan Beringin adalah tinggi, dan terdapat dampak adopsi metode SRI terhadap
pendapatan petani yang menyatakan bahwa ada perbedaan pendapatan petani sebelum
dengan sesudah mengadopsi metode SRI terhadap pendapatan petani di daerah
penelitian serta adanya hubungan tingkat adopsi metode SRI dengan naiknya
pendapatan petani di Kecamatan Beringin.
Kata Kunci : Tingkat Adopsi, Metode SRI, Pendapatan.


Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Perbandingan Usaha Tani Padi Sawah Sistem Sri (System Of Rice Intensification) Dengan Sistem Konvensional Di Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai

12 168 47

Analisis Komparasi Pendapatan Petani Sistem Tanam SRI (System of Rice Intensification) Dengan Petani Sistem Tanaman Legowo (Studi Kasus: Desa Pematang Setrak, Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai)

2 84 123

Analisis Adopsi Sri (System Of Rice Intensification) Dan Dampaknya Terhadap Efisiensi Usahatani Padi Di Kabupaten Solok Selatan.

0 7 103

Analisis Dampak Adopsi Metode System of Rice Intensification (SRI) terhadap Pendapatan Petani Padi Sawah di Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 5 120

ANALISIS KOMPARASI USAHATANI PADI SAWAH METODE SRI (System of Rice Intensification) DAN KONVENSIONAL DI KECAMATAN GERIH KABUPATEN NGAWI.

0 4 142

Analisis Dampak Adopsi Metode System of Rice Intensification (SRI) terhadap Pendapatan Petani Padi Sawah di Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 12

Analisis Dampak Adopsi Metode System of Rice Intensification (SRI) terhadap Pendapatan Petani Padi Sawah di Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 7

Analisis Dampak Adopsi Metode System of Rice Intensification (SRI) terhadap Pendapatan Petani Padi Sawah di Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 18

Analisis Dampak Adopsi Metode System of Rice Intensification (SRI) terhadap Pendapatan Petani Padi Sawah di Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 2

Analisis Dampak Adopsi Metode System of Rice Intensification (SRI) terhadap Pendapatan Petani Padi Sawah di Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

1 1 38