Implementasi Antar Muka Implementasi Instalasi Pogram Penggunaan Program

4.4.7. Penggunaan Program

Program yang telah diselesaikan harus berjalan dengan baik untuk pengguna. Pada perancangan sistem informasi Netbeans 7.3.1 sebagai perangkat lunak yang mendukung perancang ansistem yang menghasilkan program aplikasi yang sesuai dengan . Pengoperasian dilaksanakan dengan mengaktifkan Netbeans 7.3.1 sebagai server dari aplikasi yang telah dibuat kemudian memanggil file yang akan dieksekusi. Selanjutnya dalam pembuatan perancangan database dan table digunakan perangkat lunak My SQL sebagai databasenya. 1. Login Gambar 4.43 Form Login Merupakan tampilan awal dari program yang telah dibuat. HRD dan Pemimpin sebagai penggunanya dengan memasukkan username dan password dengan benar. 2. Menu Utama\ Gambar 4.43 Form Menu Utama Setelah Login akan masuk ke menu utama yang berisikan form data pelamar hingga karyawan, form seleksi dan perekrutan, form penggajian serta laporan. 3. Data Pelamar Gambar 4.44 Form Data Pelamar Data pelamar digunakan untuk menginput data yang melamar untuk mengurangi penumpukan arsip diperusahaan outsourcing. 4. Seleksi Gambar 4.45 Form Seleksi Form seleksi digunakan sebagai peyeleksian pelamar untuk menentukan lulus atau tidaknya dengan standar yang ditentukan untuk dipanggil interview. 5. Penerimaan Gambar 4.46 Form Penerimaan Form Penerimaan untuk pelamar yang keterima sebagai karyawan, dari tanggal join kerja hingga selesai, penempatan pekerjaan dan gaji pokok. 6. Data Karyawan Form ini untuk pelamar yang diterima sebagai karyawan untuk disalurkan kepada mitra perusahaan lain. Gambar 4.47 Form Data Karyawan 7. Data Perusahaan Gambar 4.48 Form Data Perusahaan Form data perusahaan digunakan untuk sebagai daftar perusahaan yang ingin bermitra kerja dengan PT. Spektra. 8. Penggajian Gambar 4.49 Form Penggajian Form ini untuk penggajian karyawan yang berisikan tunjangan – tunjangan dan potongan dari outsourcingnya. 9. Laporan Karyawan Gambar 4.50 Form Laporan Karyawan Form laporan karyawan digunakan untuk laporan gaji untuk diberikan kepada karyawan dengan cara memasukkan kode outsourcing. 10. Laporan Pemimpin Gambar 4.51 Form Laporan Pimpinan Form Laporan pimpinan digunakan untuk diberikan kepada pimpinan yang berisikan laporan keseluruhan perbulan, dan laporan karyawan per jabatan.

4.5 Pengujian

Pengujian salah satu bagian terpenting dalam pembuatan program. Pengujian dilakukan untuk menjamin kualitas dan juga mengetahui kelemahan dari program tersebut. Tujuan dari pengujian perangkat lunak ini adalah untuk menjamin bahwa perangkat lunak yang dibangun memiliki kualitas yang handal yaitu mampu mempresentasikan kajian pokok dari spesifikasi, analisis, perancangan, dan pengkodean dari perangkat lunak itu sendiri.

4.5.1 Rencana Pengujian

Pengujian program ini menggunakan metode pengujian Black Box. Pengujian Black Box Berfokus pada persyaratan fungsional aplikasi yang di buat. Pengujian Aplikasi Sistem Informasi Pengolahan Data Karyawan PT. Spektra Bandung ini terdiri dari : Tabel 4.52 Rencana Pengujian Sistem Informasi Pengolahan data karyawan Kelas Uji Pengujian Jenis Pengujian Login Melakukan login verifikasi username dan password Black Box Data Pelamar Melakukan penginputan data pelamar Black Box Seleksi Melakukan penyeleksian data pelamar Black Box Perekrutan Melakukan penginputan data pelamar yang menjadi karyawan berserta gaji pokok dan penempatan pekerjaan serta jabatan Black Box Data Karyawan Penginputan data pelamar yang menjadi karyawan Black Box Data Perusahaan Penginputan nama mitra perusahaan dan posisi jabatan yang di inginkan Black Box Penggajian Melakukan penginputan tunjangan ataupun potongan lain – lain dan persenan untuk outsourcing Black Box Laporan Karyawan Menampilkan laporan gaji karyawan berdasarkan kode outsourcing Black Box Laporan Pemimpin Menampilkan laporan keseluruhan gaji karyawan, berdasarkan bulan maupun jabatan Black Box

4.5.2 Kasus dan Hasil Pengujian