Bagian Awal Bagian Pokok Bagian Akhir

1.6.1 Bagian Awal

Bagian awal skripsi terdiri dari sampul, lembar berlogo, halaman judul, halaman pengesahan, pernyataan keaslian tulisan, abstrak, motto dan persembahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, serta daftar lampiran.

1.6.2 Bagian Pokok

Bagian pokok terdiri dari atas 5 bab meliputi pendahuluan, tinjauan pustaka, metodologi penelitian, hasil penelitian dan pembahasan, dan penutup. 1. Bab 1 Pendahuluan Pada bab ini berisi latar belakang masalah, fokus penelitian, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penulisan skripsi. 2. Bab 2 Tinjauan Pustaka Pada bab ini berisi mengenai teori-teori yang melandasi penelitian, diantaranya tentang konsep gangguan perhatian, karakteristik gangguan perhatian, faktor penyebab gangguan perhatian, dampak gangguan perhatian serta upaya penanganan gangguan perhatian. 3. Bab 3 Metodologi Penelitian Pada bab ini berisi tentang metode penelitian yang akan digunakan, meliputi jenis penelitian, variabel penelitian, subjek penelitian, sumber data, desain penelitian, metode dan alat pengumpul data, keabsahan data, prosedur penelitian, serta teknik analisis data. 4. Bab 4 Hasil penelitian dan Pembahasan Pada bab ini berisi tentang hasil penelitian beserta dengan uraian penjelasan tentang masalah yang dirumuskan pada bab pendahuluan. 5. Bab 5 Penutup Pada bab ini berisi tentang simpulan hasil penelitian dan saran yang dapat disampaikan oleh peneliti.

1.6.3 Bagian Akhir

Pada bagian akhir ini berisikan daftar pustaka dan lampiran. 10

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Dalam tinjauan pustaka ini akan disampaikan konsep-konsep teoritis yang mendasari pelaksanaan penelitian, yaitu penjelasan mengenai pengertian, karakteristik, faktor penyebab, upaya penanganan gangguan perhatian pada anak serta akan menyertakan penelitian terdahulu yang digunakan oleh peneliti sebagai rujukan dalam penelitian ini.

2.1 Penelitian Terdahulu

Penelitian terdahulu adalah penelitian yang sudah dilaksanakan sebelumnya oleh peneliti lain. Untuk memperkuat penelitian ini, peneliti akan mengemukakan hasil-hasil penelitian terdahulu yang relevan dengan penelitian yang akan peneliti laksanakan. Jurnal yang pertama yaitu Attention Deficit Hyperactive Disorder Luisa Alexandar Munster, 2012. Dalam penelitian ini dibahas mengenai ADHD dimulai dari definisi ADHD, epidemiologi, etiologi, komorbid ADHD dan penanganan ADHD. Salah satu poin penelitiannya mengenai perkembangan ADHD yang dimulai dari timbulnya gejala ADHD sampai penyebab ADHD. Gejala ADHD terjadi pada masa usia sekolah dan sangat mempengaruhi kehidupan anak secara akademik, sosial dan dalam dunia pekerjaan. ADHD terdiri dari 3 jenis gangguan yaitu gangguan inattentive perhatian, hiperaktif- impulsif dan tipe gabungan. Munculnya gangguan ADHD dimulai dari lingkungan keluarga yaitu orang tua yang dimungkinkan memiliki gangguan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DI SMPN 1 SEMARANG TAHUN AJARAN 2014 2015

0 13 197

MENINGKATKAN KESIAPAN BELAJAR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS VB SD Hj. ISRIATI BAITURRAHMAN 1 SEMARANG TAHUN AJARAN 20142015

1 51 321

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK BAHASA JAWA MELALUI MODEL ARIAS SISWA KELAS IIB SD HJ ISRIATI BAITURRAHMAN 1 SEMARANG

2 42 246

MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA PROGRAM AKSELERASI SD HJ.ISRIATI BAITURRAHMAN 01 SEMARANG

0 7 291

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN TEMA SEJARAH PERADABAN INDONESIA MELALUI MODEL ROLE PLAYING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL DI SD HJ. ISRIATI BAITURRAHMAN 01 SEMARANG

1 13 311

MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL MELALUI PEMBERIAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 LUBUK PAKAM TAHUN AJARAN 2015/2016.

2 25 28

MENGURANGI SIKAP NARSIS SISWA MELALUI PEMBERIAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK ROLE PLAYING DI KELAS XI RPL SMK SWASTA NAMIRA MEDAN TAHUN AJARAN 2014-2015.

0 0 23

PENGELOLAAN KELAS AKSELERASI DI SD Hj. ISRIATI BAITURRAHMAN I PENGELOLAAN KELAS AKSELERASI DI SD Hj. ISRIATI BAITURRAHMAN I SEMARANG.

0 0 15

PENDAHULUAN PENGELOLAAN KELAS AKSELERASI DI SD Hj. ISRIATI BAITURRAHMAN I SEMARANG.

0 0 15

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MODEL THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS VB SD Hj. ISRIATI BAITURRAHMAN 1 SEMARANG

1 1 82