Kodefikasi Perancangan Basis Data

1. Kode spare parts. Nomor retur terdapat 8 digit. Untuk lebih jelasnya mengenai pengkodean ini adalah sebagai berikut : XXX XXXXX Nomor urut Singakatan dari Spare parts Contoh : PRT00001 Keterangan : PRT : menunjukan singkatan spare parts 00001 : menunjukan nomor urut spare parts 2. Kode jasa servis. Nomor retur terdapat 8 digit. Untuk lebih jelasnya mengenai pengkodean ini adalah sebagai berikut : XXX XXXXX Nomor urut Singakatan dari Servis Contoh : SRV00001 Keterangan : SRV : menunjukan singkatan servis 00001 : menunjukan nomor urut spare parts 3. Kode Pegawai. Nomor retur terdapat 8 digit. Untuk lebih jelasnya mengenai pengkodean ini adalah sebagai berikut : XXX XXXXX Nomor urut Singakatan dari pegawai Contoh : PGW00001 Keterangan : PGW : menunjukan singkatan Pegawai 00001 : menunjukan nomor urut spare parts 4. Kode Transaksi Penjualan. Nomor retur terdapat 13 digit. Untuk lebih jelasnya mengenai pengkodean ini adalah sebagai berikut : XXXX XXXXXX XXX Nomor urut Tanggal trasnsaksi Inisialisasi untuk transaksi penjualan Contoh : HNSJ062014001 Keterangan : HNSJ : Inisialisasi untuk transaksi penjualan 062014 : tanggal transaksi penjualan format mmddyy. 001 : nomor urut. 5. Kode Transaksi Servis. Nomor retur terdapat 13 digit. Untuk lebih jelasnya mengenai pengkodean ini adalah sebagai berikut : XXXX XXXXXX XXX Nomor urut Tanggal trasnsaksi Inisialisasi untuk transaksi servis Contoh : HNSS062014001 Keterangan : HNSS : Inisialisasi untuk transaksi servis 062014 : tanggal transaksi penjualang format mmddyy. 01 : nomor urut. 6. Kode Pemesanan Barang. Nomor retur terdapat 13 digit. Untuk lebih jelasnya mengenai pengkodean ini adalah sebagai berikut : XXXX XXXXXX XXX Nomor urut Tanggal trasnsaksi Inisialisasi untuk pemesanan barang Contoh : HPSN062014001 Keterangan : HPSN : Inisialisasi untuk pemesanan barang 062014 : tanggal transaksi penjualang format mmddyy. 001 : nomor urut.

4.2. Perancangan Antar Muka

Perancangan antar muka berfungsi untuk menjelaskan tentang perancangan program sistem informasi pelayanan jasa servis, penjualan dan pembelian spare parts yang dibangun meliputi struktur menu, perancangan input dan perancangan output. Hal ini dilakukan untuk mempermudah pengguna dalam mengetahui proses input dan output yang terdapat pada aplikasi sistem informasi pelayanan jasa servis, penjualan dan pembelian spare parts pada Bengkel Hans Motor. Untuk lebih jelasnya perancangan antar muka dapat dilihat dibawah ini :

4.2.1. Struktur Menu

Perancangan struktur program merupakan perancangan program secara keseluruhan baik itu dari tampilan menu program, menu inputan, dan menu laporan. Berikut ini adalah rancangan struktur menu Sistem Informasi Pelayanan Jasa Servis, Penjualan dan Pembelian Spare parts Pada Bengkel Hans Motor : 1. Struktur Menu Bagian Gudang Gambar 4.20. Struktur Menu Bagian Gudang. 2. Struktur Menu Bagian Kasir Gambar 4.21. Struktur Menu Bagian Kasir. 4.2.2. Perancangan Input Perancangan input dilakukan untuk merancang bentuk tampilan pemasukan data yang digunakan sebagai antar muka interface antar user pengguna dengan sistem dengan bantuan komputer. Berikut ini adalah rancangan antar masukan : 1. Perancangan Halaman Login Halaman ini digunakan oleh gudang dan kasir Gambar 4.22. Perancangan Halaman Login.