Pompa Air Domestik PU-14 Pompa Air Proses PU-15

- Debit pompa = 5,03.10 -9 ft 3 s - Jumlah pompa = 1 buah - Diameter pipa = 18 in - Schedule number = 40 - Kecepatan alir = 1,274.10 -5 fts - Total friksi = 7,135.10 -5 lbf.ftlbm - Kerja poros = 13,5598 lbf.ftlbm - Daya pompa = 120 hp - Bahan konstruksi = commercial steel pipe

7.6.29 Tangki Utilitas 2 TU-02

Fungsi : Menampung air untuk kebutuhan air domestik Jenis : Tangki berpengaduk propeller dengan alas dan tutup datar Bahan konstruksi : carbon steel SA-283, Grade C Spesifikasi : - Kapasitas tangki = 58,4823 m 3 - Diameter tangki = 4,631 m - Tinggi tangki = 3,4734 m - Tebal tangki = 34 in

7.6.30 Pompa Air Domestik PU-14

Fungsi : untuk memompakan air untuk kebutuhan air domestik Jenis : pompa sentrifugal Spesifikasi : - Debit pompa = 0,00335 ft 3 s - Jumlah pompa = 1 buah - Diameter pipa = 34 in - Schedule number = 40 - Kecepatan alir = 0,90565 fts - Total friksi = 0,3809 lbf.ftlbm - Kerja poros = 15,3809 lbf.ftlbm - Daya pompa = 120 hp Susanto : Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Lithopone Dari Seng Sulfat Dan Barium Sulfida Dengan..., 2008 USU Repository © 2009 - Bahan konstruksi = commercial steel pipe

7.6.31 Pompa Air Proses PU-15

Fungsi : untuk memompakan air untuk kebutuhan air proses Jenis : pompa sentrifugal Spesifikasi : - Debit pompa = 0,0062 ft 3 s - Jumlah pompa = 1 buah - Diameter pipa = 12 in - Schedule number = 40 - Kecepatan alir = 8,6124 fts - Total friksi = 16,6590 lbf.ftlbm - Kerja poros = 31,6591 lbf.ftlbm - Daya pompa = 120 hp - Bahan konstruksi = commercial steel pipe Susanto : Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Lithopone Dari Seng Sulfat Dan Barium Sulfida Dengan..., 2008 USU Repository © 2009

BAB VIII LOKASI DAN TATA LETAK PABRIK

8.1 Lokasi Pabrik

Secara geografis, penentuan lokasi dan tata letak pabrik merupakan salah satu hal penting yang perlu diperhatikan dalam perencanaan suatu pabrik, karena akan mempengaruhi kedudukan pabrik dalam persaingan dan menentukan kelangsungan hidup eksistensi pabrik tersebut. Dengan penentuan lokasi dan tata letak yang baik, pabrik akan dapat beroperasi secara lancar, efektif dan efisien; sehingga biaya investasi, produksi, dan distribusi seminimum mungkin serta sekaligus dapat memenuhi sasaran penjualan tepat pada waktunya dengan jumlah, kuantitas serta harga yang layak, dan masih dapat memperoleh keuntungan Timmerhaus,2004. Berdasarkan faktor-faktor tersebut, maka Pabrik Pembuatan Lithopone ini direncanakan berlokasi di daerah Dumai, Kabupaten Bengkalis yang merupakan hilir Sungai Rokan, Provinsi Riau. Dasar pertimbangan dalam pemilihan lokasi pabrik adalah :

8.1.1 Faktor PrimerUtama

1. Letak Sumber Bahan Baku Suatu pabrik sebaiknya didirikan di daerah yang dekat dengan sumber bahan baku, disamping juga harus diperhatikan jarak pabrik tersebut dengan daerah pemasaran, sehingga pengadaan transportasi mudah diatasi. Bahan baku utama pembuatan lithopone ini yaitu seng sulfat dan barium sulfida yang Susanto : Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Lithopone Dari Seng Sulfat Dan Barium Sulfida Dengan..., 2008 USU Repository © 2009