Uji Kualitas Data Uji Asumsi Klasik

xxxiv

C. Metode Pengumpulan Data

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data pimer yang diperoleh dari sumber aslinya karena data yang diperoleh lebih akurat. Responden dalam penelitian ini adalah auditor eksternal yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik KAP Jakarta. Metode penelitian dengan melakukan survei dan memberikan kuisioner secara langsung.

D. Metode Analisis Data

Data dianalisis dengan Stastical Package for the Sosial Science SPSS 15.00 for window. Metode analisis data yang digunakan adalah:

1. Uji Kualitas Data

a. Uji Validitas Uji validitas digunakan untuk mengukur sah atau valid tidaknya suatu kuisioner. Suatu kuisioner dikatakan valid jika pertanyaan pada kuisioner mampu mengungkapkan sesuatu yang diukur oleh kuisioner tersebut. Uji validitas digunakan dengan menggunakan Person Correlation dengan cara menghitung korelasi antara nilai masing- masing butir pertanyaan dengan total nilai, dinyatakan valid jika nilai signifikansi 0,05 Ghazali,2006. b. Uji Reliabilitas Suatu kuesioner dikatakan reliabelhandal jika jawaban seseorang terhadap pertanyaan adalah konsistenstabil dari waktu ke waktu Ghozali: 2006, hal.41. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik Cronbach’s alpha. Suatu konstuk atau variabel dapat xxxv dikatakan handalreliabel, jika memberikan nilai Cronbach’s alpha diatas 0,60 Ghozali: 2006, hal. 42.

2. Uji Asumsi Klasik

a. Uji Normalitas Uji normalitas data yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan Probability Plot P-Plot . Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah data terdistribusi secara normal atau tidak normal. Jika data menyebar disekitar garis diagonal dan mengikuti arah garis diagonal menunjukan bahwa pola terdistribusi secara normal maka model regresi memenuhi asumsi normalitas. Sedangkan apabila data jauh menyebar dan tidak mengikuti arah garis diagonal maka data tidak terdistribusi secara normal dan tidak memenuhi asumsi normalitas Ghozali: 2006, hal. 110 b. Uji Multikolinearitas Uji Multikolineritas bertujuan untuk menguji apakah model regresi ditemukan adanya korelasi antara variabel bebas independen Ghozali:2006, hal. hal.91. Model regresi yang baik seharusnya tidak terjadi korelasi diantara variabel bebas independen. Multikolineritas dapat dideteksi dengan menganalisis nilai tolerance dan lawannya Variance Inflation Factor VIF. Nilai cut off yang umum dipakai untuk menunjukkan adanya multikolineritas adalah nilai tolerance 0,10 atau sama dengan nilai VIF 10 Ghozali: 2006, hal. 91. xxxvi c. Uji Heterokedastisitas Heterokedastisitas bertujuan untuk menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan varian dari residualpengamatan ke pengamatan lainnya. Salah satu cara mendeteksinya ada atau tidaknya heterokedastisitas adalah dengan melihat grafik plot antara nilai prediksi variabel terikat dependen yaitu ZPRED dengan residualnya SRESID. Dasar analisisnya adalah jika tidak ada pola yang jelas, serta titik-titik menyebar diatas dan dibawah angka 0 pada sumbu Y, maka tidak terjadi heterokedastisitas Ghozali: 2006, hal.105.

3. Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Auditor Dan Ukuran Komite Audit Terhadap Manajemen Laba Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Dibursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011

0 59 86

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

1 76 98

Pengaruh corporate governance terhadap tax avoidance : studi empiris pada sektor perbankan yang terdaftar di bei periode tahun 2009-2013

0 15 0

PENGARUH KARAKTERISTIK KOMITE AUDIT TERHADAP FINANCIAL DISTRESS (Studi Empiris pada Perusahaan yang Terdaftar di BEI)

1 8 82

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

0 0 11

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

0 0 1

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

0 0 7

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

0 0 30

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

0 0 3

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

0 1 15