Hasil Uji Regresi

4.4 Hasil Uji Regresi

Dari hasil pengujian terhadap asumsi klasik, diperoleh model regresi telah memenuhi asumsi normalitas, multikolinieritas, dan heteroskedastisitas. Hasil pengujian regresi dapat dilihat berikut ini:

Model 1

Tabel 4.7 Hasil Pengujian Regresi

Coefficients a Standardized

Unstandardized Coefficients

Coefficients

Model

Sig. 1 (Constant)

B Std. Error

,000 a. Dependent Variable: ROA

Tabel 4.8 Hasil Pengujian R Square

Model Summary b

Change Statistics

Adjusted R

Std. Error of the

R Square

Model R R Square

F Change df1

345,398 1 a. Predictors: (Constant), IB-VAIC

b. Dependent Variable: ROA

Dari hasil analisis linear regresi sederhana menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan terhadap Intellectual Capital (IC) terhadap Return On Asset (ROA). Hal ini dibuktikan dengan hasil uji t diperoleh perhitungan lebih besar dari t tabel 18,585 >1,684 dengan nilai signifikansi jauh lebih kecil dari taraf signifikansi 0,05 (0,000<0,05). Besar pengaruh yang diberikan intellectual capital terhadap ROA sebesar 89% dan ROA dapat dijelaskan oleh variabel

independen IC dengan menggunakan IB-VAIC TM . Selanjutnya modal persamaan independen IC dengan menggunakan IB-VAIC TM . Selanjutnya modal persamaan

Model 2

Tabel 4.9 Hasil Pengujian Regresi

Coefficients a Standardized

Unstandardized Coefficients

Coefficients

Model

T Sig. 1 (Constant)

B Std. Error

4,247 ,000 a. Dependent Variable: ROE

Tabel 4.10 Hasil Pengujian R Square

Model Summary b Change Statistics

R Square Model

Change

F Change

df1

df2

Sig. F Change

1 42 ,000 a. Predictors: (Constant), IB-VAIC

1 ,300 a 18,035

b. Dependent Variable: ROE

Dari hasil analisis linear regresi sederhana menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan terhadap Intellectual Capital (IC) terhadap Return On

Equity (ROE). Hal ini dibuktikan dengan hasil uji t diperoleh perhitungan lebih besar dari t tabel 4,247>1,684 dengan nilai signifikansi jauh lebih kecil dari taraf

signifikansi 0,05 (0,000<0,05). Besar pengaruh yang diberikan intellectual capital terhadap ROE sebesar 30% dan ROE dapat dijelaskan oleh variabel independen IC dengan menggunakan IB-VAIC TM . Selanjutnya modal persamaan regresi linear sederhana yang diperoleh dengan koefisien konstanta dan koefisien variabel yang ada dikolom Unstandardized Coefficients B adalah ROE= 1,290+ 3,448 IB

VAIC TM .+e. Dari hasilpersamaan regresi model 2 ini ukuran IBVAIC memiliki koefisien tanda positif yang berarti bahwa kenaikan nilai intellectual Capital akan

meningkatkan nilai ROE perusahaan bank umum syariah

Model 3

Tabel 4.11 Hasil Pengujian Regresi

Coefficients a

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized

t Sig.

Coefficients

B Std. Error

1,096 ,279 a. Dependent Variable: ROA

Tabel 4.12 Hasil Pengujian R Square

Model Summary b

Model R R Square

Adjusted R

Std. Error of the

a. Predictors: (Constant), IB-STVA, IB-VAHU, IB-VACA b. Dependent Variable: ROA

Dari hasil analisis linear regresi sederhana menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan terhadap IBVACA, dan IB VAHU terhadap Return On Asset (ROA). Hal ini dibuktikan dengan hasil uji t diperoleh perhitungan lebih besar dari t tabel >1,684 dengan nilai signifikansi jauh lebih kecil dari taraf signifikansi 0,05 (0,000<0,05). Besar pengaruh yang diberikan IB VACA, IBVAHU dan IBSTVA terhadap ROA sebesar 97,5% dan ROA dapat dijelaskan oleh variabel independen IC dengan menggunakan IB-VACA,VAHU dan STVA. Selanjutnya modal persamaan regresi linear sederhana yang diperoleh dengan koefisien konstanta dan koefisien variabel yang ada dikolom Unstandardized Coefficients B adalah ROA= -1,907+2,767 IBVACA + 1,336 IBVAHU + 0,115IBSTVA +e. Dari hasil persamaan regresi Model 3 tampak bahwa komponen physical capital IBVACA, human capital IBVAHU, dan structural capital IBSTVA memiliki arah koefisien postif, Perusahaan yang memiliki value added tinggi yang diciptaka dari IBVACA,IBVAHU dan IBSTVA akan menurunkan rasio ROA.

Model 4

Tabel 4.13 Hasil Pengujian Regresi

Coefficients a

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized

T Sig.

Coefficients

B Std. Error

2,688 ,010 a. Dependent Variable: ROE

Tabel 4.14 Hasil Pengujian R Square

Model Summary b

Model R R Square

Adjusted R

Std. Error of the

a. Predictors: (Constant), IB-STVA, IB-VAHU, IB-VACA b. Dependent Variable: ROE

Dari hasil analisis linear regresi sederhana menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan terhadap IBVACA, dan IBSTVA terhadap Return On Equity (ROE). Hal ini dibuktikan dengan hasil uji t diperoleh perhitungan lebih besar dari t tabel >1,684 dengan nilai signifikansi jauh lebih kecil dari taraf signifikansi 0,05 (0,000<0,05). Besar pengaruh yang diberikan IB VACA, IBVAHU dan IBSTVA terhadap ROE sebesar 69,8% dan ROE dapat dijelaskan oleh variabel independen IC dengan menggunakan IB-VACA,VAHU dan STVA.

Selanjutnya modal persamaan regresi linear sederhana yang diperoleh dengan koefisien konstanta dan koefisien variabel yang ada dikolom Unstandardized Coefficients B adalah ROE= -6509+ 44,075IBVACA + 0,909 IBVAHU + 0,010 IBSTVA +e. Dari hasil persamaan regresi Model 3 tampak bahwa komponen physical capital IBVACA, human capital IBVAHU, dan structural capital IBSTVA memiliki arah koefisien postif, Perusahaan yang memiliki value added tinggi yang diciptakan dari IBVACA,IBVAHU dan IBSTVA akan menurunkan rasio ROE.