TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN  METODE PEMBELAJARAN  MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR 

RPP Nama Sekolah : SDN Kalierang 02 Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Budi Pekerti KelasSemester : VI 2 Pembelajaran 6 : Indahnya Saling Membantu Alokasi Waktu : 1 x 4 Jam Pelajaran

A. KOMPETENSI INTI KI

KI-1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air. KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR KD INDIKATOR Kompetensi Dasar

Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Terbiasa membaca al- Qur’an dengan tartil. 1.5 Terbiasa berinfaq sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al- Ma’idah5:2 1.6 Terbiasa bersedekah sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al- Ma’idah5:2 2.3 Memiliki sikap toleran dan simpati kepada sesama sebagai implemantasi dari pemahaman isi kandungan Q.S. al-Kafirun dan Q.S. al- Ma’idah5:2. 3.3 Mengetahui makna Q.S. al- Kafirun dan Q.S. al- Ma’idah5:2 dengan benar. 4.1 Membaca Q.S. al-Kafirun dan Q.S. al-Ma’idah5:2 dengan jelas dan benar. 4.2 Menulis Q.S. al-Kafirun dan Q.S. al-Ma’idah5:2 dengan benar. 4.3 Menyebutkan arti Q.S. al- Kafirun dan Q.S. al- Ma’idah5:2 dengan benar. 4.4 Mencontohkan perilaku toleran dan simpati sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al- Kafirun dan Q.S. al- Ma’idah5:2. 1.1.1 Membaca Q.S. al-Ma’idah5:2 sesuai dengan tajwid al-Qur’an. 1.1.2 Menulis kalimat-kalimat Q.S. al- Ma’idah5:2 1.5.1 Berinfaq sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al-Ma’idah5:2 1.6.1 Bersedekah sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al-Ma’idah5:2 2.3.1 Menjelaskan sikap toleran dan simpati sebagai implemantasi dari pemahaman isi kandungan Q.S. al- Kafirun dan Q.S. al-Ma’idah5:2 3.3.1 Menjelaskan makna Q.S. al-Kafirun 3.3.2 Menjelaskan makna Q.S. al- Ma’idah5:2 4.1.1 Membaca Q.S. al-Kafirun sesuai dengan tajwid al-Qur’an. 4.1.2 Membaca Q.S. al-Ma’idah5:2 sesuai dengan tajwid al-Qur’an. 4.2.1 Menulis kalimat-kalimat Q.S. al- Kafirun. 4.2.2 Menulis kalimat-kalimat Q.S. al- Ma’idah5:2. 4.3.1 Menjelaskan arti dan makna Q.S. al- Kafirun dengan benar. 4.3.2 Menjelaskan arti dan makna Q.S. al- Ma’idah5:2 dengan benar. 4.4.1 Menyebutkan perilaku toleran dan simpati sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al-Kafirun dengan benar. 4.4.2 Menyebutkan perilaku toleran dan simpati sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al-Kafirun dengan benar.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Peserta didik dapat :  Terbiasa membaca al-Qur’an dengan tartil.  Memiliki sikap toleran dan simpati kepada sesama sebagai implementasi dari pemahaman isi kandungan Q.S. al-Ma’idah5:2.  Mengetahui makna Q.S. al-Ma’idah5:2 dengan benar.  Membaca Q.S. al-Ma’idah5:2 dengan jelas dan benar.  Menulis Q.S. al-Ma’idah5:2 dengan benar.  Menyebutkan arti Q.S. al-Ma’idah5:2 dengan benar.  Mencontohkan perilaku toleran dan simpati sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. al-Ma’idah5:2.

D. MATERI PEMBELAJARAN 

Penggalan Q.S. al-Ma’idah5:2:                 … Artinya: “… Dan tolong-menolonglah kamu dalam mengerjakan kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-menolong dalam berbuat dosa dan permusuhan…” Q.S. al-Maidah5:2  Al-Qur’an Surat al-Kafirun                                    Artinya : “[1]. Katakanlah: Hai orang-orang kafir, [2]. aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah. [3]. dan kamu bukan penyembah Tuhan yang aku sembah. [4]. dan aku tidak pernah menjadi penyembah apa yang kamu sembah, [5]. dan kamu tidak pernah pula menjadi penyembah Tuhan yang aku sembah, [6]. untukmu agamamu, dan untukkulah, agamaku.

E. METODE PEMBELAJARAN 

Pendekatan: Saintifik  Metode : Permainansimulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

F. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR 

Media : GambarPoster  Alat : Laptop, infokus, layar, kertas  Sumber Belajar : Buku Guru Buku Siswa Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VI SDMI, Penulis: M Feisal Ghosaly dan Hj. Hindun Anwar, Pusat Kurikulum dan perbukuan, Balitbang, Kemendikbud, Jakarta, 2015.

G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN N