Batasan Masalah Maksud dan Tujuan Metodologi Penelitian Tinjauan Pustaka

pertimbangan bagi pemerintah khususnya juga pengambilan keputusan bagi manajemen perkebunan skala kecil atau besar untuk meningkatkan penambahan luas lahan kelapa sawit. Disamping itu nilai ekspor sangat berpengaruh bagi peningkatan produksi kelapa sawit. Berdasarkan adanya perubahan nilai ekspor seperti yang diuraikan diatas, maka penulis akan meramalkan Nilai Ekspor Kelapa Sawit Tahun 2010-2012 Berdasarkan Data Tahun 2008-2009.

1.2 Identifikasi Masalah

Permasalahan dalam hal ini adalah berapa Nilai Ekspor Kelapa Sawit Di PT. Perkebunan Nusantara III Pada Tahun 2010-2012 Berdasarkan Data Tahun 2008-2009. Dengan menggunakan Peramalan Eksponensial Ganda Satu Parameter dari Brown.

1.3 Batasan Masalah

Adapun masalah yang dibahas dalam penelitian ini adalah untuk memproyeksikan Jumlah Nilai Ekspor Kelapa Sawit Pada PT. Perkebunan Nusantara III Tahun 2010-2012 Berdasarkan Data Ekspor Kelapa Sawit Tahun 2008-2009. Universitas Sumatera Utara

1.4 Maksud dan Tujuan

Dalam hal ini penulis mempunyai maksud dan tujuan ingin meramalkan atau mempekirakan Nilai Ekspor Kelapa Sawit dalam US Pada PT. Perkebunan Nusantara III Pada Tahun 2010-2012 Berdasarkan Data Ekspor Tahun 2008-2009

1.5 Metodologi Penelitian

A. Pengumpulan Data Untuk mendukung penyusunan Tugas Akhir ini, maka penulis membutuhkan data yang diperoleh melalui serangkaian tinjauan, penelitian, riset maupun pengambilan data. Untuk memperoleh data tersebut penulis menggunakan data sekunder mengenai hasil ekspor kelapa sawit dari Tahun 2008-2009 di peroleh dari PT. Perkebunan Nusantara III Medan. B. Pengolahan Data Adapun pengolahan data dalam meramalkan Nilai Ekspor Kelapa Sawit Pada Tahun 2010- 2012 Berdasarkan Data Tahun 2008-2009 dengan menggunakan perumusan. Metode Pemulusan Eksponensial Ganda Satu Parameter dari Brown dengan rumus : a. Menentukan smoothing pertama t S 1 1 − − + = t t t S X S α α Dengan : t S = Smoothing Eksponensial Tunggal Periode t Universitas Sumatera Utara α = Parameter pemulusan eksponensial t X = nilai riil periode t 1 − t S = Nilai pemulusan eksponensial sebelumnya b. Menentukan smoothing kedua t S 1 1 − − + = t t t S S S α α Dengan : t S = Smoothing Eksponensial Ganda Periode t c. Menentukan besarnya konstanta t a t t t t t t S S S S S a 2 − = − + = Dengan : t a = besarnya konstanta periode t d. Menentukan besarnya Slope t b 1 t t t S S b − − = α α Dengan : t b = slope nilai trend dari data yang sesuai e. Menentukan besarnya Ramalan m b a F t t m t + = + Dengan : m t F + = besarnya ramalan m = jangka waktu ramalan Universitas Sumatera Utara

1.6 Tinjauan Pustaka

Metode peramalan adalah cara memperkirakan secara kuantitatif apa yang akan terjadi pada masa depan, berdasarkan data yang relevan di masa lalu. Metode peramalan akan membantu dalam mengadakan pendekatan analisa terhadap tingkah laku atau pola dari data masa lalu sehingga dapat memberikan cara pemikiran, pengerjaan dan pemecahan yang sistematis dan pragmatis serta memberikan tingkat keyakinan yang lebih besar atas ketepatan hasil peramalan yang dibuat atau disusun. Assaury,sofyan;Teknik dan Metode Peramalan. Peramalan merupakan suatu alat bantu yang penting pada perencanaan yang efektif dan efisien. Peramalan juga sangat penting dalam pengambilan suatu keputusan. Aspek-aspek yang menggunakan peramalan cukup luas baik secara waktu, faktor-faktor penentu kejadian seharusnya dan jenis - jenis pola data dan beberapa hal lain. Manurung,Alder Haymans; Teknik Peramalan. Peramalan adalah kegiatan memperkirakan atau memprediksi apa yang akan terjadi pada masa yang akan datang dengan waktu yang relatif lama, sedangkan waktu yang relatif singkat tidak dibutuhkan peramalan. Pada umumnya kegunaan peramalan adalah : 1. Untuk menentukan kebutuhan sumber daya di masa yang akan datang. 2. Sebagai alat bantu perencanaan. 3. Untuk membuat keputusan yang tepat. Makridakis,Spyros;Metode dan Aplikasi Peramalan. Universitas Sumatera Utara

1.7 Lokasi dan Waktu