TUJUAN MANFAAT DATA PERUSAHAAN STRUKTUR ORGANISASI

1.2 TUJUAN MANFAAT

Adapun tujuan dari pendiriaan usaha ini adalah : 1. Menggerakkan roda perekonomian di daerah Pangkalan Berandan khusunya pada usaha mikro. 2. Membuka lapangan pekerjaan di daerah sekitar. 3. Sebagai media belajar dan penerapan ilmu yang telah saya dapat selama ini di Universitas Sumatera Utara. 4. Memperoleh laba dan menambah pendapatan. 5. untuk memenuhi kebutuhan sandang pangan masyarakat dan asupan gizi yang baik untuk kesehatan dengan mengutamakan kualitas. Manfaat dari pendirian usaha ini adalah : 1. Telur dan dagingnya mempunyai gizi dan rasa yang lezat. 2. Bulunya sebagai aneka kerajinan atau perabot rumah tangga lainnya. 3. Kotorannya dapat digunakan sebagai pupuk kandang atau kompos untuk pupuk tanaman

1.3 TARGETSASARAN

Target pasar yang akan dituju oleh Perusahaan saya yaitu : 1. Pembeli individu ibu rumah tangga Pada target pasar ini saya akan menekankan pada sistem pemasaran relasionsip dan saya akan menekankan pada harga yang murah dan terjangkau. 2. Pasar-Pasar Tradisional Pada target pasar ini saya akan berusaha memasarkan pada toko-toko yang ada di pasar tradisional dan memulai untuk bersaing harga dengan usaha sejenis. 3. Restaurant Pada target pasar ini konsumen sudah mulai pada kalangan menengah ke atas, dan kami akan lebih mengutamakan kualitas dari produksi yang saya keluarkan, yang secara otomatis akan menaikkan harga jual dari produk perusahaan kami. 4. Swalayan dan Mini Market Pada target pasar ini saya akan menekankan pada proses pengemasan packaging yang rapi dan bersih untuk menarik minat konsumen. Dan di sini saya akan memanfaatkan untuk mempromosikan merk usaha saya good will . BAB II PROFIL PERUSAHAAN 2. LATAR BELAKANG PERUSAHAAN 2.1 Visi dan Misi

2.1.1 Visi

Menjadi produsen dan pemasok utama dalam produksi burung puyuh, dikenal dan mempunyai profit tinggi di wilayah Sumatera Utara.

2.1.2 Misi

a. Menjadi pemimpin pasar, guna merebut konsumen. b. Dapat mengembangkan pasar ke luar daerah, bahkan sampai ke luar negeri. c. Membudidayakan burung puyuh yang memiliki kualitas dan standar baik.

2.2 DATA PERUSAHAAN

1 Nama Perusahaan : 2 Bidang Usaha : : 3 Jenis Produk Jasa : 4 Alamat Perusahaan : : 5 Nomor Telepon : 6 Mulai Berdiri : 7 Alamat E-mail : 8 Lokasi dan fasilitas Perusahaan : Budidaya Burung Puyuh. Puyuh_Anugrahmandiriyahoo.com Daging dan telur burung puyuh. Alur dua pasar No.26,P.Berandan,Kab.Langkat. 0620-322823 1 Januari 2012 Peternakan “ Anugrah Mandiri ”. Lokasi sangat strategis berada di dekat kota dan jalur distribusi, lahan milik pribadi, fasilitas cukup memadai.

2.2.1 BIODATA PEMILIK PENGURUS

1 Nama : : 2 Jabatan : 3 Tempat Tanggal Lahir : 4 Alamat Rumah : 5 Nomor telepon : 6 Alamat E-mail : 7 Pendidikan terakhir : M.CHARYANDA. NST Pimpinanan. P. Berandan, 22 November 1990 P. Berandan No. 25, Kab. Langkat. 081396224445 mc_nandaymail.com SMA

2.3 STRUKTUR ORGANISASI

Gambar 2.3 Struktur Organisasi Peternakan Anugrah Mandiri MANAJEMEN Peternakan Anugrah Mandiri adalah perusahaan yang menengedepankan kekompakan tim dan managemen yang solid. Saya selaku pemimpin telah memilih SDM yang tepat dibidangnya sesuai kebutuhan perusahaan, kami telah berkomitmen untuk memajukan perusahaan bersama- sama. M.Charyanda Nst , sebagai pimpinan bertugas mengawasi dan bertanggung jawab atas seluruh proses pengembangan usaha. Yohannes Pakpahan sebagai staf SDM bertanggung jawab pada kepegawaian dan pelatihan pegawai. Firman Silitonga sebagai staf Keuangan memiliki keahlian dalam M.Charyanda.Nst Pimpinan Fadli Ahmad Marketing Firman Silitonga Keuangan Yohannes Pakpahan SDM mengelola keungan perusahaan. Fadli Ahmad sebagai staf Marketing memiliki keahlian dalam memasarkan produk dan proses penjualan.

2.3.1 SUSUNAN PEMILIK PEMEGANG SAHAM

Tabel 2.3.1 Susunan Pemilik Pemegang Saham 2.4 ASPEK PASAR DAN PEMASARAN 2.4.1 DESKRIPSI BARANG PRODUK