Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

ABSTRAK
Salah satu model yang sangat efektif dalam meningkatkan kualitas suatu
perusahaan atau organisasi sampai saat ini adalah Malcolm Baldrige National
Quality Award. Pendekatan Baldrige ini telah menjadi pilihan standar di Amerika
Serikat, dan pengakuan berkaitan dengan pendekatan Baldrige merupakan
penghargaan yang paling bergengsi dalam industri Amerika. Kriteria Baldrige dan
nominasi penghargaan dapat diterapkan di berbagai industri dan organisasi dalam
perusahaan. Sedangkan Analytic Network Process (ANP) adalah suatu teori
pengukuran relatif yang digunakan untuk memperoleh skala prioritas gabungan
dari skala individu yang menghasilkan pengukuran relatif dari pengaruh unsurunsur yang saling berhubungan berkenaan dengan kriteria-kriteria permasalahan.
PT. Tirta Sibayakindo merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang
pengolahan air mineral dan menghasilkan produk air mineral botolan dan gelas
yang memiliki kualitas produk di pasaran ekspor dunia. Merek dagang Aqua
adalah merek air mineral dengan penjualan terbaik di Indonesia. Perusahaan
dengan lingkup sebesar Aqua tentulah memiliki berbagai macam problem dan
permasalahan.
Pada Standar MBNQA 2002 terdapat 6 sub kriteria yang dinilai berdasarkan
standar MBNQA 2002 dengan menggunakan kuisioner I, kriteria Sistem Kerja,
kriteria Pengembangan Karyawan, kriteria Kesehatan Karyawan, kriteria
Dukungan dan Kepuasan, kriteria Pelatihan dan pendidikan, dan kriteria
keselamatan karyawan. Penelitian ini memadukan kedua metode tersebut dan

menghasilkan pandangan menyeluruh tentang apakah masalah yang ada dan
bagaimana fokus SDM perusahaan dalam menyikapinya.
Keyword : Human Resource Management, MBNQA, ANP

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Evaluasi Kinerja Karyawan dengan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award (MBNQA) di PT.Bridgestone Sumatera Rubber Estate

4 67 135

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 4 118

Transformational Leadership And Malcolm Baldrige National Quality Award Criteria For Excellence In Educational Leadership.

0 0 11

Pengukuran dan Perbaikan Performansi Perusahaan Berdasarkan Kriteria Malcolm Baldrige National Quality Award (Studi Kasus Di PT. "X", Bandung).

0 1 58

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 14

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 5

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 10

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 1

Evaluasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Malcolm Baldrige National Quality Award dan Metode Analytical Network Process di PT. Tirta Sibayakindo

0 0 28

Pengukuran Kinerja Perbankan Menggunakan Kriteria Malcolm Baldrige National Quality Award (Studi Kasus Pada Pt. Bank Xyz).

0 0 154