PENINGKATAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI METODE PEMBELAJARAN TEBAK KATA DI KELAS VB SDN 1 PRIGI

  1

  

PADA MATA PELAJARAN IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN

KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI METODE PEMBELAJARAN TEBAK KATA

DI KELAS VB SDN 1 PRIGI

SKRIPSI

  Diajukan untuk Memenuhi sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

  Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

  

Oleh:

AZIZAH HAYATI

1301100111

  

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2017

  2

  3

  4 v

  

MOTTO

﴿ ٧﴾ ﴿ ٦﴾ ﴿ ٥﴾

﴿ ٨﴾

  “Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.

Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai (dari suatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain). Dan hanya kepada Tuhanmulah engkau berharap” (QS.Al Insyirah : 5-8) vi

  

PERSEMBAHAN

  Karya ini penulis persembahkan untuk :

  1. Kedua orang tuaku tercinta, Bapak Edi Haryoto dan Ibu Sri Sulistiyaningsing yang selalu mendukung selama proses penyelasaian karya ini. Terimakasih atas doa dan motivasinya.

  2. Kakak dan adikku, Afifah Hayati dan Aliyah Hayati yang selalu mendoakan dan mencintaiku.

  3. Almamater Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Terimakasih atas semua fasilitas dan pelayanan yang baik.

  4. Keluarga dan sahabat yang telah memberikan perhatian, pengertian dan motivasi.

  Puji syukur atas kehadiran Allah SWT yang atas limpahan rahmat dan kasih- Nya sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan judul “Peningkatan

  Rasa Ingin Tahu dan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Materi

Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia Melalui Metode Pembelajaran Tebak Kata di Kelas VB SDN 1 Prigi”

  Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan rasa ingin tahu dan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPS materi perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia melalui metode pembelajaran tebak kata di kelas VB SDN 1 Prigi. Pembelajaran dengan menggunakan metode pembelajaran tebak kata dapat meningkat rasa ingin tahu siswa, hal ini ditandai dengan adanya rasa ingin tahu (penasaran) siswa dengan menunjukkan antusias mereka ingin cepat mencoba metode pembelajaran tebak kata. Kegiatan pembelajaran dengan metode pembelajaran tebak kata dapat meningkatkan prestasi belajar siswa. Terlihat dengan adanya peningkatan hasil belajar pada siklus I ke siklus II. Berdasarkan analisis di atas bahwa penelitian menggunakan metode pembelajaran tebak kata pada materi perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia dapat meningkatkan rasa ingin tahu dan prestasi belajar.

  Penulisan skripsi ini ditujukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar sarjana pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Keberhasilan ini tidak lepas dari peran pembimbing dan bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini menyampaikan ucapan terima kasih kepada :

  1. Dr. Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H., Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  2. Drs. Pudiyono, M.Hum., Dekan Fakultas Pendidikan dan Ilmu Keguruan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  3. Drs. Sony Irianto, M.Pd., Ketua Program Studi Pendidikan Sekolah Dasar Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  4. Dr. Ana Andriani, M.Pd., Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dalam penulisan skripsi.

  5. Agung Nugroho, M.Pd., Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan selama proses pembuatan skripsi.

  6. Segenap dosen PGSD yang telah memberikan ilmunya selama perkuliahan.

  7. Daryoko, S.Pd, M.M yang telah mengizinkan dan membantu peneliti untuk melakukan penelitian guna penyusunan skripsi ini.

  8. Arif Ismanto, S.Pd sebagai pelaksana tindakan dan menerapkan metode pembelajaran tebak kata dalam penelitian ini.

  9. Desi Utami sebagai observer 2 dalam penelitian ini.

  10. Windiya Rosdiana sebagai observer 3 dalam penelitian ini.

  11. Teman-teman angkatan 2013, atas kerjasama dan motivasinya selama ini.

  12. Semua pihak yang telah membantu hingga terselesainya skripsi ini.

  Semoga semua bantuan yang telah diberikan kiranya mendapat pahala dan karunia yang melimpah dari Allah SWT. Skripsi ini diharapkan dapat bermanfaat bagi para pembaca dan bagi kemajuan pendidikan.

  Penulis, Juli 2017 Azizah Hayati

  

ABSTRAK

  Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan rasa ingin tahu dan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPS materi perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia melalui metode pembelajaran tebak kata di kelas VB SDN 1 Prigi. Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil observasi dan wawancara dengan guru kelas VB SD Negeri 1 Prigi pada semester 1 Tahun ajaran 2016/2017 yang berlangsung di kelas VB pada mata pelajaran IPS materi

  pelajaran IPS materi pelajaran Perjuangan Memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia dapat diidentifikasikan permasalahan dalam pembelajaran IPS antara lain: siswa masih belum terlihat aktif dalam pembelajaran dan prestasi belajar yang rendah disebabkan rasa ingin tahu terhadap pelajaran yang kurang. Rasa ingin tahu siswa rendah ditandai dengan siswa masih belum terlihat aktif dalam pembelajaran, proses pembelajaran masih didominasi oleh guru dan mengerjakan latihan buku di LKS setelah guru menjelaskan materi. Hal ini menyebabkan siswa menjadi kurang tergali kemampuannya. Sejatinya, usia anak sekolah dasar memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, namun demikian metode pembelajaran di kelas juga mempengaruhi apakah rasa ingin tahu siswa dapat meningkat atau cenderung menurun bahkan menghilang. Prestasi belajar siswa rendah ditandai dengan rata-rata nilai yang masih dibawah KKM. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus, dimulai dari tahap perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas VB SDN 1 Prigi tahun pelajaran 2016/2017 yang berjumlah 17 siswa terdiri dari 11 laki-laki dan 6 perempuan. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data menggunakan tes/ evaluasi, lembar observasi aktivitas guru, lembar observasi aktivitas siswa, lembar wawancara siswa, dan angket sikap rasa ingin tahu yang diberikan setiap akhir siklus serta dokumentasi. Indikator keberhasilan dalam penelitian ini apabila peningkatan rasa ingin tahu siswa dari siklus I ke siklus II sekurang-kurangnya kiteria baik dan ketuntasan secara klasikal sekurang-kurangnya 85%. Berdasarkan analisis data menunjukkan adanya meningkatnya rasa ingin tahu dan prestasi belajar. Peningkatan rasa ingin tahu siswa dapat dilihat dari rata-rata 2,48 pada siklus I dengan kriteria cukup menjadi 3,24 pada siklus II dengan kriteria baik. Kemudian peningkatan prestasi belajar dapat dilihat dari rata-rata siklus I yaitu 79,11 dengan presentase ketuntasan 82,36% meningkat pada siklus II dengan rata-rata 93,23 dengan persentase ketuntasan 97,05%. Berdasarkan analisis di atas bahwa penelitian menggunakan metode pembelajaran tebak kata mata pelajaran IPS materi perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia dapat meningkatkan rasa ingin tahu dan prestasi belajar siswa.

  Kata kunci: rasa ingin tahu, metode pembelajaran tebak kata, prestasi belajar.

  

DAFTAR ISI

  HALAMAN JUDUL ...............................................................................................i LEMBAR PERSETUJUAN ...................................................................................ii SURAT PERNYATAAN ......................................................................................iii MOTTO ...................................................................................................................v PERSEMBAHAN ..................................................................................................vi KATA PENGANTAR ..........................................................................................vii ABSTRAK .............................................................................................................ix DAFTAR ISI..........................................................................................................iv DAFTAR TABEL..................................................................................................vi DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... vii DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................viii

  BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................... 1 A.Latar Belakang Masalah ........................................................................... 1 BAB II KAJIAN PUSTAKA .................................................................................. 8 A.Deskripsi Teori ......................................................................................... 8

  

  a. Pengertian Rasa Ingin Tahu.............................................................8

  2.Prestasi Belajar .................................................................................... 12

  a. Pengertian Prestasi Belajar............................................................ 12

  b. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar.......................15

  

  a. Pengertian Ilmu Pengetahuan Sosial..............................................16

  b. Tujuan Ilmu Pengetahuan Sosial....................................................17

  

  

  xi

  BAB III METODOLOGI PENELITIAN.............................................................. 24 A.Setting Penelitian.................................................................................... 24 B.Subjek Penelitian .................................................................................... 25 C.Kolaborasi Penelitian..........................................................................................25 D.Teknik dan Alat Pengumpulan Data ...................................................... 26 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ......................................41 A. Hasil Penelitian ....................................................................................41 B. Hasil Deskripsi Siklus I dan Siklus II ..................................................78 C. Pembahasan ..........................................................................................84 BAB V SIMPULAN DAN SARAN .....................................................................91 A.Simpulan ................................................................................................91 B. Saran .....................................................................................................92 DAFTAR PUSTAKA ................................................................................. ..........93 LAMPIRAN ........................................................................................................95

  

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Indikator Rasa Ingin Tahu di Sekolah Dasar ................................

  73 Tabel 4.6 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II ....................................

  81 Tabel 4.12 Hasil Prestasi Belajar Siswa Siklus I dan Siklus II ......................

  80 Tabel 4.11 Hasil Angket Sikap Rasa Ingin Tahu Siswa Siklus I dan SiklusII

  78 Tabel 4.10 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I dan Siklus II ...............

  76 Tabel 4.9 Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus I dan Siklus II ..................

  75 Tabel 4.8 Hasil Evaluasi Belajar Siswa Siklus II .........................................

  75 Tabel 4.7 Hasil Angket Sikap Rasa Ingin Tahu ...........................................

  59 Tabel 4.5 Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus II .....................................

  11 Tabel 3.1 Kisi-kisi Rasa Ingin Tahu ..............................................................

  58 Tabel 4.4 Hasil Evaluasi Belajar Siswa Siklus I ...........................................

  57 Tabel 4.3 Hasil Angket Sikap Rasa Ingin Tahu ...........................................

  56 Tabel 4.2 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I .....................................

  37 Tabel 4.1 Hasil Observasi Aktivitas Guru Siklus I ......................................

  35 Tabel 3.4 Kriteria penilaian lembar angket rasa ingin tahu .........................

  33 Tabel 3.3 Kriteria penilaian aktivitas siswa .................................................

  28 Tabel 3.2 Kriteria penilaian aktivitas guru ...................................................

  82

  

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pikir ...............................................................................23Gambar 3.1 Siklus PTK Kemmis dan Mc Taggart ...........................................38Gambar 4.1 Guru mempersilahkan ketua kelas untuk memimpin doa..............43Gambar 4.2 Siswa memperhatikan penjelasan dari guru ..................................44Gambar 4.3 Guru menjelaskan langkah-langkah tebak kata .............................45Gambar 4.4 Pelaksanaan Metode Pembelajaran Tebak Kata ...........................48Gambar 4.5 Ketua kelas memimpin doa sebelum pelajaran dimulai ................50Gambar 4.6 Guru menjelaskan materi pelajaran ...............................................51Gambar 4.7 Guru mengamati pelaksanaan metode pembelajaran tebak kata....52Gambar 4.8 Guru mengondisikan siswa untuk siap menerima pelajaran .........62Gambar 4.9 Guru menjelaskan materi pelajaran ...............................................63Gambar 4.10 Guru mengamati pelaksanaan metode pembelajaran tebak kata....64Gambar 4.11 Guru meminta ketua kelas memimpin doa.....................................67Gambar 4.12 Guru menjelaskan materi pelajaran melalui LCD .........................68Gambar 4.13 Guru membantu siswa memasangkan media tebak kata ...............69Gambar 4.14 Guru menyimpulkan materi dan memberikan motivasi.................72Gambar 4.15 Histogram Observasi Aktivitas Guru Siklus I dan Siklus II .........78Gambar 4.16 Histogram Observasi Aktivitas Siswa Siklus I dan Siklus II ........80Gambar 4.17 Histogram Hasil Angket Sikap Rasa Ingin Tahu Siswa Siklus I dan

  Siklus II..........................................................................................82

Dokumen yang terkait

ENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA DALAM PELAJARAN IPS MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

0 4 5

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MELALUI METODE PEMBELAJARAN PENEMUAN TERBIMBING MATA PELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SDN 4 KRESNO WIDODO TEGINENENG

1 16 54

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI PROBLEM SOLVING DI KELAS V SEMESTER II TAHUN 20142015 SD NEGERI 2 SUMBERINGIN KECAMATAN KARANGAN KABUPATEN TRENGGALEK

0 0 10

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN DENGAN METODE SNOWBALL DRILLING PADA SISWA KELAS V SEMESTER II MI MUHAMMADIYAH NGASINAN KECAMATAN WONOSEGORO KABUPATEN BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 20152016 SKRIPSI Diajukan untuk Memp

0 2 124

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN MELALUI METODE TIME TOKEN PADA SISWA KELAS V MI MA’ARIF KANIGORO DESA KANIGORO KEC. NGABLAK KAB. MAGELANG TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - Test Repository

0 1 167

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI METODE STORY TELLING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL GERAK PADA SISWA KELAS V SEMESTER II MI TARBIYATUL AULAD JOMBOR TUNTANG KABUPATEN SEMARANG TAHUN PELAJARAN 20172018

0 1 114

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN MELALUI STRATEGICROSSWORD (TEKA-TEKI SILANG) DAN MEDIA PEMBELAJARAN GAMBAR PADA SISWA KELAS V MI MA’ARIF BLOTONGAN SALATIGA PELAJARAN 2017/2018 - Test Repository

0 5 148

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA MELALUI MEDIA TEKA-TEKI SILANG DAN METODE TALKING STICK PADA SISWA KELAS V MI MAARIF KUTOWINANGUN KELURAHAN KUTOWINANGUN LOR KECAMATAN TINGKIR KOTA SALATIGA TAHUN PELAJAR

0 5 197

UPAYA PENINGKATAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR SISWA DENGAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) BERBANTUAN MODUL PADA PEMBELAJARAN KIMIA POKOK BAHASAN LARUTAN PENYANGGA KELAS XI IPA SMA ISLAM 1 SURAKARTA TAHUN

0 1 23

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMPREDIKSI DAN RASA INGIN TAHU MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INTERACTIVE DEMONSTRATION PADA SISWA KELAS XI SMA

0 0 16