Pengaruh Transactional, Transformational, dan Servant Leadership terhadap Job Satisfaction, Organizational Commitment dan Organizational Citizenship Behavior para Karyawan di Distro God Incorporated Bandung.

(1)

ABSTRACT

Modern leadership styles such as servant, transformational, and transactional leadership are so popular nowadays. Because it is believed to brought change to the organization’s progress. This research was conducted to examine the effect of servant, transformational, and transactional leadership to job satisfaction, organizational commitment, and organizational citizenship behavior. By using 30 employees of Distro God Incorporated as subject and object of this study, tested through a simple linear regression analysis showed that servant leadership is significantly positive effect on organizational commitment, and transformational leadership significantly positive effect on job satisfaction.

Keywords: servant leadership, transformational leadership, transactional leadership, job satisfaction, organizational commitment, dan organizational citizenship behavior.


(2)

ABSTRAK

Gaya kepemimpinan modern seperti servant, transformational, dan transactional leadership begitu diminati saat ini. Karena diyakini dapat membawa perubahan bagi kemajuan organisasi. Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh transactional, transformational, dan servant leadership terhadap job satisfaction, organizational commitment, dan organizational citizenship behavior. Dengan menggunakan populasi sebanyak 30 karyawan Distro God Incorporated sebagai subyek dan obyek penelitian ini, yang diuji melalui analisis regresi linier sederhana menunjukkan bahwa servant leadership secara signifikan berpengaruh positif terhadap organizational commitment, dan transformational leadership secara signifikan berpengaruh positif terhadap job satisfaction.

Kata-kata kunci: Servant leadership, transformational leadership, transactional leadership, job satisfaction, organizational commitment, dan organizational citizenship behavior.


(3)

DAFTAR ISI

Halaman

Judul Skripsi ... i

Lembar Pengesahan ... ii

Lembar Pernyataan ... iii

Abstrak ... iv

Abstract ... v

Kata Pengantar ... vi

Daftar Isi ... viii

Daftar Tabel ... xii

Daftar Gambar ... xiv

Daftar Lampiran ... xv

Bab I Pendahuluan ... 1

1.1 Latar Belakang Penelitian ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 5

1.3 Tujuan Penelitian ... 6

1.4 Kegunaan Penelitian ... 7

Bab II Kajian Pustaka ... 8 2.1 Pengertian Transactional, Transformational, dan Servant


(4)

Leadership ... 8

2.1.1 Transactional Leadership ... 8

2.1.2 Transformational Leadership ... 10

2.1.3 Servant Leadership ... 13

2.1.4 Job Satisfaction ... 16

2.1.5 Organizational Commitment ... 20

2.1.6 Organizational Citizenship Behavior (OCB) ... 22

2.1.7 Pengaruh Transactional dan Transformational Leadership terhadap Job Satisfaction ... 24

2.1.8 Pengaruh Transactional dan Transformational Leadership Terhadap Organizational Commitment ... 25

2.1.9 Pengaruh Transactional dan Transformational Leadership Terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB) .... 27

2.1.10 Pengaruh Servant Leadership Terhadap Job Satisfaction . 29

2.1.11 Pengaruh Servant Leadership Terhadap Organizational Commitment ... 31

2.1.12 Pengaruh Servant Leadership Terhadap Organizational Citizenship Behavior ... 32

2.1.13 Riset Empiris ... 33

2.2 Rerangka Pemikiran ... 35

2.3 Model Dan Hipotesis Penelitian ... 37


(5)

3.1 Jenis Penelitian ... 40

3.2 Subjek dan Objek Penelitian ... 40

3.3 Metode Pengumpulan Data ... 41

3.4 Definisi Operasional Variabel Penelitian ... 42

3.5 Metode Analisis Data ... 46

3.5.1 Pengujian Validitas dan Reliabilitas ... 47

3.5.2 Pengujian Outliers ... 48

3.5.3 Pengujian Normalitas ... 48

3.5.4 Pengujian Multikolinearitas ... 49

3.5.5 Pengujian Heterokedastisitas ... 50

3.5.6 Pengujian Hipotesis ... 51

Bab IV Pembahasan Hasil Penelitian ... 54

4.1 Hasil Pengumpulan Data ... 54

4.1.1 Hasil Penelitian Melalui Wawancara ... 59

4.2 Hasil Pengujian Validitas dan Reliabilitas ... 61

4.3 Hasil Pengujian Outliers ... 73

4.4 Hasil Pengujian Normalitas ... 74

4.5 Hasil Pengujian Multikolinearitas ... 75

4.6 Hasil Pengujian Heteroskedastisitas... 77


(6)

4.7.1 Hasil Analisis Pengaruh Servant, Transformational, dan

Transactional Leadership Terhadap Job Satisfaction... 78

4.7.2 Hasil Analisis Pengaruh Servant, Transformational, dan Transactional Leadership Terhadap Organizational Commitment... 84

4.7.3 Hasil Analisis Pengaruh Servant, Transformational, dan Transactional Leadership Terhadap Organizational Citizenship Behavior ... 91

4.8 Implikasi Manajerial ... 98

Bab V Kesimpulan dan Saran ... 100

5.1 Kesimpulan... 100

5.2 Keterbatasan dan Saran bagi Penelitian Mendatang ... 101

Daftar Kepustakaan ... 104 Lampiran Kuesioner


(7)

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 1 Hasil Penelitian Servant, Transformational, Transactional

Leadership dan Pengaruhnya Terhadap Job Satisfaction, Organizational Commitment, dan Organizational Citizenship

Behavior ... 33

Tabel 3.1 Tabel Operasional Variabel ... 43

Tabel 3.2 Pemberian Bobot Menurut Skala Likert ... 46

Tabel 4.1.1 Hasil Analisis Deskriptif Jenis Kelamin Responden ... 55

Tabel 4.1.2 Hasil Analisis Deskriptif Usia Responden ... 56

Tabel 4.1.3 Hasil Analisis Deskriptif Status Pernikahan Responden ... 56

Tabel 4.1.4 Hasil Analisis Deskriptif Tingkat Pendidikan Responden ... 57

Tabel 4.1.5 Hasil Analisis Deskriptif Lama Bekerja Responden ... 57

Tabel 4.1.6 Hasil Analisis Deskriptif Bagian Pekerjaan Responden ... 58

Tabel 4.1.7 Hasil Analisis Deskriptif Penghasilan Rata-Rata Per Bulan .... 58

Tabel 4.2.1 Hasil Pengujian Validitas Terhadap Servant Leadership ... 61

Tabel 4.2.2 Hasil Pengujian Validitas Terhadap Transformational Leadership ... 62

Tabel 4.2.3 Hasil Pengujian Validitas Terhadap Transactional Leadership ... 63


(8)

Tabel 4.2.5 Hasil Pengujian Validitas Terhadap Organizational

Commitment ... 65

Tabel 4.2.6 Hasil Pengujian Validitas Terhadap Organizational Citizenship Behavior ... 66

Tabel 4.2.7 Hasil Pengujian Reliabilitas Terhadap Servant Leadership ... 67

Tabel 4.2.8 Hasil Pengujian Reliabilitas Terhadap Transformational Leadership ... 68

Tabel 4.2.9 Hasil Pengujian Reliabilitas Terhadap Transactional Leadership ... 69

Tabel 4.2.10 Hasil Pengujian Reliabilitas Terhadap Job Satisfaction ... 70

Tabel 4.2.11 Hasil Pengujian Reliabilitas Terhadap Organizational Commitment ... 71

Tabel 4.2.12 Hasil Pengujian Reliabilitas Terhadap Organizational Citizenship Behavior... 72

Tabel 4.3.1 Hasil Pengujian Outliers... 73

Tabel 4.4.1 Hasil Pengujian Normalitas Tiap Item ... 75

Tabel 4.5.1 Hasil Pengujian Multikolinearitas ... 76

Tabel 4.6.1 Hasil Pengujian Heteroskedastisitas ... 77

Tabel 4.7.1.1 Hasil Analisis Persamaan Regresi Servant, Transformational, Dan Transactional Leadership Terhadap Job Satisfaction ... 79 Tabel 4.7.1.2 Hasil Analisis Pengaruh Servant Leadership Terhadap


(9)

Job Satisfaction ... 81 Tabel 4.7.1.3 Hasil Analisis Pengaruh Transformational Leadership

Terhadap Job Satisfaction ... 82 Tabel 4.7.1.4 Hasil Analisis Pengaruh Transactional Leadership

Terhadap Job Satisfaction ... 83 Tabel 4.7.1.5 Hasil Analisis Kecocokan Model Regresi Servant,

Transformational, Dan Transactional Leadership Terhadap Job Satisfaction ... 83 Tabel 4.7.2.1 Hasil Analisis Persamaan Regresi Servant, Transformational,

Dan Transactional Leadership Terhadap

Organizational Commitment ... 85 Tabel 4.7.2.2 Hasil Analisis Pengaruh Servant Leadership

Terhadap Organizational -Commitment ... 87 Tabel 4.7.2.3 Hasil Analisis Pengaruh Transformational Leadership

Terhadap Organizational Commitment ... 88 Tabel 4.7.2.4 Hasil Analisis Pengaruh Transactional Leadership

Terhadap Organizational Commitment ... 89 Tabel 4.7.2.5 Hasil Analisis Kecocokan Regresi Servant, Transformational,

Dan Transactional Leadership Terhadap Organizational

Commitment ... 90 Tabel 4.7.3.1 Hasil Analisis Persamaan Regresi Servant, Transformational,


(10)

Dan Transactional Leadership Terhadap

Organizational Citizenship Behavior ... 91 Tabel 4.7.3.2 Hasil Analisis Pengaruh Servant Leadership

Terhadap Organizational Citizenship Behavior ... 94 Tabel 4.7.3.3 Hasil Analisis Pengaruh Transformational Leadership

Terhadap Organizational Citizenship Behavior ... 95 Tabel 4.7.3.4 Hasil Analisis Pengaruh Transactional Leadership

Terhadap Organizational Citizenship Behavior ... 96 Tabel 4.7.35 Hasil Analisis Kecocokan Regresi Servant, Transformational,

Dan Transactional Leadership Terhadap Organizational


(11)

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 2.2.1 Rerangka Pemikiran ... 36 Gambar 2.3.1 Model Penelitian ... 38


(12)

BAB 1

PENDAHULUAN

Universitas Kristen Maranatha 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Penelitian

Tidak dapat dipungkiri bahwa Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan faktor penting dalam suatu kegiatan. SDM adalah penggerak jalannya kegiatan-kegiatan tersebut, baik kegiatan-kegiatan besar maupun kegiatan-kegiatan kecil, baik di dalam perusahaan ataupun di dalam organisasi. Dibalik kemajuan jaman yang pesat saat ini terdapat peranan SDM yang begitu besar. Kemajuan teknologi, perkembangan perekonomian dunia, era globalisasi, dan masih banyak lagi. Seperti yang diutarakan oleh Hariandja (2002), SDM merupakan salah satu faktor yang sangat penting dalam suatu perusahaan di samping faktor yang lain seperti modal.

Perubahan-perubahan pesat yang terjadi pada dunia saat ini membuat SDM juga ikut bertransformasi. Mereka sudah tidak ingin berdiam diri di bawah arahan pemimpin. Mereka ingin ikut di dalam setiap perubahan yang terjadi, mereka ingin ikut dilibatkan dalam setiap masalah ataupun keputusan yang akan diambil oleh organisasi. Dengan begitu SDM akan merasa bahwa mereka berguna bagi organisasi, dan merasa diperlukan oleh organisasi.

Salah satu cara mengelola hasrat SDM ini adalah dengan gaya kepemimpinan yang dimiliki oleh pemimpin. Kepemimpinan dalam suatu organisasi merupakan suatu faktor yang menentukan atas berhasil tidaknya suatu organisasi atau usaha, Martoyo (2000). Pemimpin harus memiliki wibawa dan gaya dalam memimpin perusahaannya agar dapat mempengaruhi bawahan untuk


(13)

BAB 1

PENDAHULUAN

Universitas Kristen Maranatha 2

mengikuti perintahnya, sehingga visi dan misi perusahaan dapat tercapai sesuai rencana.

Gaya kepemimpinan adalah berbagai pola perilaku yang sering digunakan oleh pemimpin pada saat ia mengarahkan dan mempengaruhi orang lain (Stoner et.al, 1995). Pemimpin tidak dapat dikatakan sebagai pemimpin jika dia tidak memiliki pengikut. Pengikut yang akan diarahkan dan dipengaruhi olehnya. Pengikut tersebut adalah karyawan, bawahan atau sumber daya manusia. Sumber daya yang dapat diolah sedemikian rupa sehingga dapat menghasilkan sumber daya yang luar biasa dan tentu saja bisa diandalkan dan berdaya saing tinggi.

Pemimpin yang bersifat otokratis tentu tidak akan bisa memenuhi keinginan SDM yang ingin dilibatkan dalam setiap pengambilan keputusan. Menurut beberapa pengamatan, gaya kepemimpinan yang bersifat otokratis dan hierarkis yang sangat tradisional sudah mulai ditinggalkan. Karena gaya kepemimpinan seperti ini tidak membuat karyawannya menjadi termotivasi tetapi terintimidasi. Muncullah gaya kepemimpinan transaksional dan transformasional. Gaya kepemimpinan transaksional dan transformasional sering disebutkan secara berdampingan karena pada dasarnya keduanya memiliki perspektif yang sama dalam hal seorang pemimpin harus memberikan sesuatu agar anggota bergerak menuju tujuan organisasi. Begitu juga dengan servant leadership yang dicetuskan oleh Robert K. Greenleaf. Teori kepemimpinan yang melayani merupakan teori yang menekankan pada peningkatan pelayanan kepada orang lain. Sebuah pendekatan Holistik untuk bekerja, mempromosikan rasa kebersamaan dan berbagi kekuasaan dalam pengambilan keputusan, Greenleaf (1970).Tidak seperti


(14)

BAB 1

PENDAHULUAN

Universitas Kristen Maranatha 3

pemimpin tradisional yang didorong oleh aspirasi untuk memimpin, servant leadership lebih termotivasi oleh keinginan untuk melayani daripada untuk memimpin, Greenleaf

(1977). Gaya kepemimpinan melayani ini cocok sekali dengan

karyawan-karyawan yang sangat aktif dalam organisasi. Dengan kata lain, ketiga gaya tersebut banyak melibatkan bawahannya agar mereka termotivasi untuk bekerja lebih baik.

Pemimpin yang dapat membuat bawahannya nyaman tentu adalah pemimpin yang diimpikan semua orang. Bisa bertukar pikiran dan bertukar pendapat tanpa harus takut atau malu. Secara tidak langsung bawahan akan mendapat kepuasan kerja karena bisa terlibat dalam setiap tugas. Kepuasan kerja yang tinggi berimbas pada kuatnya komitmen karyawan terhadap perusahaan. Sehingga tidak akan ada keinginan untuk meninggalkan pekerjaan tersebut. Organisasi akan berhasil apabila karyawan tidak hanya mengerjakan tugas pokoknya saja namun juga mau melakukan 2 tugas ekstra seperti mau bekerja sama, tolong menolong, memberikan saran, berpartisipasi secara aktif, memberikan pelayanan ekstra kepada pengguna layanan, serta mau menggunakan waktu kerjanya dengan efektif. Perilaku prososial atau tindakan ekstra yang melebihi deskripsi peran yang ditentukan dalam organisasi atau perusahaan itu disebut sebagai Organizational Citizenship Behavior. Dalam hal ini tentu organisasi sangat diuntungkan, sehingga tak perlu bersusah payah untuk meningkatkan kinerja karyawan.

Untuk itu sebagai seorang pemimpin, harus bisa me-maintain karyawannya dengan baik. Mengarahkan, mengayomi dan menghargai kemampuan yang


(15)

BAB 1

PENDAHULUAN

Universitas Kristen Maranatha 4

dimiliki oleh karyawan. Karyawan bukanlah mesin yang bisa diperintah setiap saat, masing-masing memiliki potensi dan porsi tersendiri. Jika pemimpin tidak memanfaatkan hal tersebut dengan baik, maka satu per satu karyawan akan memilih untuk mundur dan mencari pekerjaan lain. Komitmen pada pemimpin hilang, begitu juga pada organisasi.

Distro God Incorporated yang berbentuk CV ini bergerak di bidang clothing (penjualan pakaian). Distro God Incorporated termasuk distro yang memiliki karyawan yang banyak dan selalu tetap dari tahun ke tahun. Dengan kata lain, formasi organisasionalnya relatif tetap (turnover rendah). Tidak seperti unit usaha serupa yang selalu berganti-ganti karyawan, memiliki jumlah karyawan terbatas, atau bahkan kekurangan karyawan. Bukan karena kompensasi yang tinggi, tetapi karena cara pemimpin memimpin karyawannya. Sehingga timbul rasa nyaman yang membuat mereka semangat dalam bekerja dan ingin terus berada dalam lingkungan kerja tersebut.

Pimpinan Distro God Incorporated memiliki gaya kepemimpinan yang tidak biasa. Dimana terdapat kedekatan yang sangat erat antara atasan dan bawahan. Bahkan, menganggap bawahan seperti teman sendiri, suasana formal hanya terjadi saat rapat bulanan berlangsung. Hal ini yang menjadi dasar mengapa karyawan di Distro God Incorporated cenderung tetap. Cara pimpinan memperlakukan bawahan itu sangat berpengaruh terhadap segala yang terjadi di dalam organisasi.

Jadi, dapat kita bayangkan bagaimana karyawan itu berhak untuk memilih bertahan atau mundur dari perusahaan kapan saja mereka mau. Terkadang iming-iming kompensasi bukan segalanya. Jika lingkungan tidak mendukung proses


(16)

BAB 1

PENDAHULUAN

Universitas Kristen Maranatha 5

bekerja mereka, maka mereka akan berpikir bahwa akan ada lingkungan kerja lain yang lebih menarik. Karyawan adalah aset perusahaan.

Untuk dapat mengetahui adanya pengaruh antara gaya kepemimpinan terhadap kepuasan kerja, komitmen organisasional serta Organizational Citizenship Behavior maka peneliti mengangkat judul “Pengaruh Transactional, Transformational, dan Servant Leadership terhadap Job Satisfaction, Organizational Commitment, dan Organizational Citizenship Behavior di

Distro God Incorporated.”

1.2 Rumusan Masalah

Seperti yang telah diuraikan di atas, SDM memiliki peran penting untuk memajukan perusahaan. Merekalah penggerak perusahaan agar dapat berjalan secara efektif dan efisien. Untuk dapat mempertahankan karyawannya, pihak Distro harus mempunyai gaya kepemimpinan yang tidak biasa, gaya yang mengajak dan mengayomi karyawannya.

Berdasarkan latar belakang dan uraian di atas, maka identifikasi masalah dalam penelitian ini adalah:

1. Apakah servant leadership berpengaruh terhadap job satisfaction?

2. Apakah servant leadership berpengaruh terhadap organizational commitment?

3. Apakah servant leadership berpengaruh terhadap organizational citizenship behavior?


(17)

BAB 1

PENDAHULUAN

Universitas Kristen Maranatha 6

4. Apakah transformational leadership berpengaruh terhadap job satisfaction?

5. Apakah transformational leadership berpengaruh terhadap organizational commitment?

6. Apakah transformational leadership berpengaruh terhadap organizational citizenship behavior?

7. Apakah transactional leadership berpengaruh terhadap job satisfaction? 8. Apakah transactional leadership berpengaruh terhadap organizational

commitment?

9. Apakah transactional leadership berpengaruh terhadap organizational citizenship behavior?

1.3 Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengumpulkan data-data yang berhubungan dengan gaya kepemimpinan, kepuasan kerja, komitmen organisasi, dan Organizational Citizenship Behavior, dengan tujuan sebagai berikut:

1. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh servant leadership terhadap job satisfaction

2. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh servant leadership terhadap organizational commitment

3. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh servant leadership terhadap organizational citizenship behavior

4. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh transformasional leadership terhadap job satisfaction


(18)

BAB 1

PENDAHULUAN

Universitas Kristen Maranatha 7

5. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh transformasional leadership terhadap organizational commitment

6. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh transformasional leadership terhadap organizational citizenship behavior

7. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh transactional leadership terhadap job satisfaction

8. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh transactional leadership terhadap organizational commitment

9. Untuk menguji dan menganalisis pengaruh transactional leadership terhadap organizational citizenship behavior

1.4 Kegunaan Penelitian

Dengan adanya penelitian ini, diharapkan memberikan kegunaan bagi:

1. Akademisi

Sebagai bahan rujukan dan masukan bagi penelitian selanjutnya dibidang sumber daya manusia pada unit usaha serupa serta pihak lain yang berkepentingan.

2. Praktisi

Sebagai bahan pertimbangan dan masukan bagi pihak Distro God Incorporated.

3. Peneliti

Mampu mengembangkan dan memberikan tambahan ilmu di bidang sumber daya manusia, khususnya teori gaya kepemimpinan, kepuasan kerja, komitmen organisasi dan Organizational Citizenship Behavior.


(19)

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

Universitas Kristen Maranatha 100

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

Bab ini membahas kesimpulan serta keterbatasan dan saran bagi penelitian mendatang.

5.1 Simpulan

Dari berbagai hasil penelitian yang telah dibahas pada bab sebelumnya, maka diperoleh beberapa kesimpulan sebagai berikut.

1. Servant leadership secara tidak signifikan berpengaruh negatif terhadap job satisfaction.

2. Servant leadership secara signifikan berpengaruh positif terhadap organizational commitment.

3. Servant leadership secara tidak signifikan berpengaruh negatif terhadap organizational citizenship behavior.

4. Transformational leadership secara signifikan berpengaruh positif terhadap job satisfaction.

5. Transformational leadership secara tidak signifikan berpengaruh positif terhadap organizational commitment.

6. Transformational leadership secara tidak signifikan berpengaruh positif terhadap organizational citizenship behavior.

7. Transactional leadership secara signifikan berpengaruh negatif terhadap job satisfaction.


(20)

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

Universitas Kristen Maranatha 101

8. Transactional leadership secara tidak signifikan berpengaruh negatif terhadap organizational commitment.

9. Transactional leadership secara tidak signifikan berpengaruh positif terhadap organizational citizenship behavior.

Dari kesembilan hipotesis penelitian yang diajukan, terdapat 2 hipotesis penelitian yang diterima, terjawab, atau terbukti kebenarannya, yaitu hipotesis kedua dan keempat. Hal ini memperkuat berbagai penelitian yang telah dilakukan sebelumnya, baik yang dilakukan di Indonesia maupun luar Indonesia, pada berbagai macam objek dan subjek penelitian; sekaligus konsisten dengan berbagai teori yang pernah dikemukakan dan dikembangkan sebelumnya. Penelitian ini berhasil membuktikan bahwa servant leadership secara signifikan berpengaruh positif terhadap organizational commitment dan transformational leadership berpengaruh positif secara signifikan terhadap job satisfaction. Jadi, servant leadership sangat cocok digunakan untuk menghasilkan dan meningkatkan organizational commitment dan juga transformational leadership sangat cocok digunakan untuk memberikan dan meningkatkan job satisfaction di Distro God Incorporated.

5.2 Keterbatasan dan Saran Bagi Penelitian Mendatang

Penelitian ini tentunya tidak terlepas dari beberapa keterbatasan, sehingga peneliti menyertakan pula saran yang perlu diperhatikan pada penelitian mendatang/future research, sebagai berikut.


(21)

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

Universitas Kristen Maranatha 102

1. Jumlah responden dalam penelitian ini sangat sedikit dan terbatas (N = 30), ini adalah jumlah minimal responden jika ingin melakukan penelitian, sehingga kurang mewakili populasinya. Ini merupakan kelemahan utama dalam penelitian ini. Untuk mendapatkan sampel yang lebih representatif, penulis menyarankan agar penelitian selanjutnya menggunakan jumlah responden yang lebih besar, misalnya di atas 100 responden.

2. Penelitian ini hanya menggunakan objek penelitian yang terbatas, di mana penelitian hanya dilakukan terhadap responden karyawan Distro God Incorporated. Peneliti menyarankan agar penelitian selanjutnya lebih memperluas jangkauan wilayahnya, misalnya 5 atau 10 distro serupa yang ada di Kota Bandung.

3. Penelitian ini dilaksanakan menjelang akhir tahun, ketika kebanyakan pihak distro sedang menghadapi kesibukan yang luar biasa; sehingga respon yang peneliti dapatkan kurang kondusif untuk dapat memenuhi target populasi penelitian yang dibutuhkan. Penulis menyarankan agar penelitian selanjutnya dapat dilaksanakan bukan pada holiday season, sehingga tingkat kesediaan mereka sebagai objek dan subjek penelitian akan lebih baik.

4. Penelitian ini tidak terlepas dari kelemahan-kelemahan lain yang mungkin saja terjadi di luar kemampuan dan kemauan dari peneliti sehingga dapat mempengaruhi hasil penelitian ini. Peneliti menyarankan perlu dilakukan pengembangan dari penelitian ini agar diperoleh hasil yang lebih layak atau hasil penelitian yang sejenis untuk dapat mendukung penelitian selanjutnya;


(22)

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

Universitas Kristen Maranatha 103

misalnya perluasan objek penelitian selanjutnya yang dilakukan pada sektor lain, contohnya sektor non bisnis (seperti tempat ibadah).


(23)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 104

DAFTAR KEPUSTAKAAN

Agarwal, S., DeCarlo, T. E., & Vyas, S. B. (1999). Leadership Behavior and Organizational Commitment: A comparative study of American and Indian salespersons. Journal of International Business Studies, 30(4), 727. (diakses dari www.eurojournals.com/AJSR_13_02.pdf).

Ambali, A.R., Suleiman, G.E., Bakar, A.N., Hashim, R., & Tariq, Z. (2011).

Servant Leadership’s Values And Staff’s Commitment: Policy

Implementation Focus. American Journal Of Scientific Research. (diakses dari http://www.eurojournals.com/ajsr.htm).

Avolio, B. J., & Bass, B. M. (2002). Developing potential across a full range of leadership cases on transactional and transformational leadership. Mahwah, NJ: Lawrence Erlbaum Associates. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Avolio, B. J., & Bass, B. M. (2004). Multifactor leadership questionnaire.

Lincoln, NE: Mindgarden, Inc. (diakses dari

http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Avolio, B. J., & Yammarino, F. J. (Eds.) (2002). Transformational and charismatic leadership: The road ahead. Amsterdam: JAI-Elsevier Science. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WAS HINGTON_RYNETTA_3.pdf).


(24)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 105

Avolio, B.J., Yammarino, F.J., & Bass, B.M. (1991). Identifying common methods variance with data collected from a single source: An unresolved sticky issue. Journal of Management, 17, 571-587. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Baihaqi, M. F. (2010). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Intervening. Skripsi Program Sarjana Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro. Bass, B. M. (1985). Leadership and performance beyond expectations. New

York: Basic Books. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle /10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Bass, B. M. (2000). The future of leadership in learning organizations. Journal of Leadership Studies, 7, 3, 18-40. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/ bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Bass, B. M., & Avolio, B. J. (1990). Developing transformational leadership: 1992 and beyond. Journal of European Industrial Training, 14, 21-27. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WAS HINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Bateman, R. S., & Strasser, S. (1984). A longitudinal analysis of the antecedents of organizational commitment. Academy of Management Journal, 27, 95-112. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/ WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).


(25)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 106

Billingsley, B.S. & Cross, L.H. (1992). Predictors of commitment, job satisfaction, and intent, to stay in teaching; a comparison of general and special educators. Journal of Special Education, 25(4), 453-472. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-07062004-112817/unrestricted /00thesis.pdf).

Blickle, G. (2003). Convergence of Agents’ and Targets’ Reports on

Intraorganizational Influence Attempts. European Journal of Psychological, 19, 40-53.

Bryman, A. (1992). Charisma and leadership in organizations. London: Sage Publications. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-0706 2004-112817/unrestricted/00thesis.pdf).

Burns, J. M. (1978). Leadership. New York: Harper and Row. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Bussing, A., Bissels, T., Fuchs, V., & Perrar, K. M. (1999). A dynamic model of work satisfaction: Qualitative approaches. Human Relations, 52, 8, 999-1028. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/ WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Chiok Foong Loke, J. (2001). Leadership behaviours: Effects on job satisfaction, productivity and organizational commitment. Journal of Nursing Management, 9, 191-204. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis /available/etd-07062004-112817/unrestricted/00thesis.pdf).


(26)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 107

Çokluk, Ö., and Yılmaz, K. (2010). The Relationship between Leadership

Behavior and Organizational Commitment in Turkish Primary Schools.

Bilig, Number 54: 75-92. Ahmet Yesevi University Board of Trustees.

Davis K, Newstrom JW, 2001. Perilaku dalam Organisasi. Jilid 1, Terjemahan. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Desianty, S. (2005). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Komitmen Organisasi Pada PT Pos Indonesia (Persero) Semarang. Jurnal Studi Manajemen & Organisasi, Vol. 2 No. 1. (diakses dari http://eprints.undip.ac.id/14970/1/Pengaruh_Gaya_Kepemimpinan_Terhada p....by_Sovyia_Desianty_(OK).pdf).

Drury, S. L. (2004). Servant leadership and organizational commitment: Empirical findings and workplace implications. Paper presented at the Servant Leadership Roundtable, Regent University. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Drucker, P. F. (1999). Knowledge-worker Productivity: The biggest challenge. California Management Review, 41(2), 79-91.

Ehrhart, M. G. (2004). Leadership and procedural justice climate as antecedents of unitlevel organizational citizenship behavior. Personnel Psychology, 57, 1, 61-94. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810 /WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Fransisca, F. (2012). Pengaruh person-organization fit terhadap kepuasan kerja dan komitmen organisasional pada dosen Ekonomi Universitas Kristen


(27)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 108

Maranatha Bandung. Skripsi Program Sarjana Fakultas Ekonomi, Universitas Kristen Maranatha. Tidak dipublikasikan.

Ghozali, I. (2006). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gibson, Ivancevich, Donelly, 2000. Organization; Behavior, Structure And

Process, Mc Graw Hill, USA. (diakses dari

htt;p://ejournal.unisridigilib.ac.id)

Girard, S. H. (2000). Servant leadership qualities exhibited by Illinois public school district superintendents. Dissertation Abstracts International, UMI Number 9973347. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle /10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Graham, J.W. (1991). Servant-leadership in organizations: Inspirational and moral. Leadership Quarterly, 2, 105-119. (diakses dari http://etd.auburn.edu /etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf). Greenleaf, R. K. (1970). The Servant as Leader. Indianapolis, ST: The Robert K.

Greenleaf Center. (diakses dari www.eurojournals.com/AJSR_13_02.pdf). Greenleaf, R. K. (1977). Servant leadership: A journey into the nature of

legitimate power and greatness. Mahwah, NJ: Paulist Press. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Gujarati, D.N. (2003). Basic Econometrics, International Edition - 4th ed.. McGraw-Hill Higher Education. pp. 16-21. 0-07-112342-3. (diakses dari http://en.wikibooks.org/wiki/Econometric_Theory/What_is_Regression%3F


(28)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 109

Hair, J.F., Anderson, R.E., Tatham, R.L., & Black, W.C. (1998). Multivariate Data Analysis. 5th Edition. Upper Saddle River, New Jersey: Pretince-Hall. Handoyo, S. (2010). Pengukuran Servant Leadership Sebagai Alternatif

Kepemimpinan Di Institusi Pendidikan Tinggi Pada Masa Perubahan Organisasi. Makara, Sosial Humaniora, Vol. 14 No. 2. (diakses dari journal.ui.ac.id/humanities/article/view/675).

Hariandja, Marihot T.E. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Grasindo.

Hasan, M.Iqbal. (2003). Pokok-Pokok Materi Statistik 1 (Statistika Induktif). 2nd Edition. Jakarta : Bumi Aksara.

Hasbullah, N. (2008). The Relationship Between Leadership Behaviour And Organizational Commitment: A Study In The Co-Operative Societies In Peninsular Malaysia. Published thesis Faculty of Business and Accountancy University of Malaya.

Hasibuan, Drs. M.S.P. (1990). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta, CV Haji Masagung.

Hater, J. J., & Bass, B. M. (1988). Superiors’ evaluations and subordinates’

perceptions of transformational and transactional leadership. Journal of Applied Psychology, 73, 4, 695-702. (diakses dari http://etd.auburn.edu /etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf). Herzberg, F. 1966. The Motivation-Hygiene Theory, dari Work and The Nature of


(29)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 110

Howell, J. M., & Avolio, B. J. (1993). Transformational leadership, transactional leadership, locus of control, and support for innovation: Key predictors of consolidated business. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/han-dle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Howell, J. M., & Hall-Merenda, K. E. (1999). The ties that bind: The impact of leadermember exchange, transformational and transactional leadership, and distance on predicting follower performance. Journal of Applied Psychology, 84, 5, 680-694. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream /handle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Irwansyah. (2011). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kepuasan Atas Kualitas Kehidupan Kerja, Komitmen Organisasi Dan Perilaku Ekstra Peran: Studi Pada Guru Di Kota Bandar Lampung. Jurnal Magister Akuntansi Universitas Pancasila.

Joseph, E. E., & Winston, B. E. (2003). A correlation of servant leadership, leader trust, and organizational trust. Leadership and Organization Development Journal, 26, 1, 6-22. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle /10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Judge, T.A., and Locke, E.A. 1993. Effect of Dysfunctional Thought Processes on Subjective Well-Being and Job Satisfaction. Journal of Applied Psychology, 78 (3): 475-490. (diakses dari http://skripsistikes.files.word-press.com/2009/08/46.pdf).

Kaihatu, T.S., dan Rini, W.A. (2007). Kepemimpinan Transformasional dan Pengaruhnya Terhadap Kepuasan atas Kualitas Kehidupan Kerja,


(30)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 111

Komitmen Organisasi, dan Perilaku Ekstra Peran: Studi pada Guru-Guru SMU di Kota Surabaya. Jurnal manajemen dan kewirausahaan, Vol. 98 No. 1. (diakses dari http://www.petra.ac.id/~puslit/journals/dir.php?Department ID=MAN).

Keller, R.T. 1992. Transformational Leadership and The Performance of Research and Development Project Groups. Journal of Management, 18 (3): 489-501. (diakses dari http://skripsistikes.files.wordpress.com/2009/08 /46.pdf).

Koh, W.L., Steers, R.M., & Telborg, J.R. (1995). The effects of transformational leadership on teacher attitudes and student performance in Singapore. Journal of Organizational Behaviour, 16, 261-271. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-07062004112817/unrestricted/00-thesis.pdf).

Krisnan, V.R., and Srinivas, E.S. (1998). Transactional and Transformational

Leadership: An Examination of Bass’s (1985) Conceptualization In The

Indian Context. (diakses dari www.rkvenkat.org/srinivas.pdf).

Laub, J. A. (1999). Assessing the servant organization: Development of the servant organizational leadership assessment (SOLA) instrument. Unpublished doctoral dissertation, Florida Atlantic University. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Laka-Mathebula, M.R. (2004). Modelling the relationship between organizational commitment, leadership style, human resources management practices and


(31)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 112

organizational trust. Published doctoral dissertation, University Of Pretoria. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-07062004112817/ unrestricted/00thesis.pdf).

Luthans, F. (1996). Organization Behavior. New York: McGraw Hill International.

Martoyo, S. (2000), Manajemen Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogjakarta. Masi, Raplh. J., Cooke, Robert. A. (2000). Effect of Transformational Leadership

on Subordinate Motivation, Empowering Norms, And Organizational Productivity. The International Journal of Organizational Analysis, 8, 1. 16-47. November, 27, 2007. INFORM/GLOBAL.

Mathebula-Laka, M.R. (2004). Modelling The Relationship Between Organizational Commitment, Leadership Style, Human Resources Management Practices And Organizational Trust. Published dissertation Faculty of Economic and Management Sciences University of Pretoria. Nanus, B. 1992. Visionary Leadership. San Fransisco: Jossey-Bass Publishers. Nugroho, B.A. (2005). Strategi Jitu Memilih Metode Statistik Penelitian dengan

SPSS. Yogyakarta: Andi.

Organ, D. W., Podsakoff, P. M., & MacKenzie, S. B. (2006). Organizational citizenship behavior: Its nature, antecedents, and consequences. Thousand Oaks, CA: Sage Publications. International Journal of Leadership Studies. Vol. 6 Iss 1, 2000.

Pawar, B.S., and Easman, K.K. 1997. The Nature and Implication of Contextual Influences on Transactional Leadership: A Conceptual Examination.


(32)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 113

Academy of Management Review, 22 (1): 80-109. (diakses dari http://skripsistikes.files.wordpress.com/2009/08/46.pdf).

Podsakoff, P.M., MacKenzie, S.B., Paine, J.B., dan Bachrach, D.G. (2000).

”Organizational Citizenship Behavior: a Critical Review of Theoretical

Empirical Literature and Suggestions for Future Research”. Journal of Management, 26 (3): 513-563. (diakses dari staff.uny.ac.id).

Podsakoff, P.M., MacKenzie, S. B., Lee, J. Y., & Podsakoff, N. P. (2003). Common method biases in behavioral research: A critical review of the literature and recommended remedies. Journal of Applied Psychology, 88, 5, 879-903. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/ 810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Popper, M., Mayseless, O. & Castelnovo, O. (2000). Transformational leadership and attachment. Leadership Quarterly, 11(2), 267-289. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-07062004112817/unrestricted/00-thesis.pdf).

Popper, M., and Zakkai, E. 1994. Transactional, Charismatic, and Transformational Leadership: Conditions Conductive to Their Predominance. Leadership and Organizational Development Journal, 15 (6): 3-7. (diakses dari http://skripsistikes.files.wordpress.com/2009/08/46 .pdf).

Priyatno, D. (2004). Jasa olah data dan konsultasi SPSS untuk skripsi, tesis, atau umum. (diakses dari http://duwiconsultant.blogspot.com).


(33)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 114

Riggio, R.E. 1990. Introduction to Industrial and Organization Psychology. London: Scott, Forestman and Company.

Robbins SP, 2001. Perilaku Organisasi: Konsep, Kontroversi, dan Aplikasi. Jilid 1. Edisi Delapan. Edisi Bahasa Indonesia, Pearson Asia Education, Pte., Ltd.. Jakarta: PT. Prenhallindo

Robbins, S.P. (2006). Perilaku Organisasi Edisi Lengkap. Jakarta: PT INDEKS Kelompok GRAMEDIA

Sabir, M.S., Sohail, A., & Khan, M.A. (2011). Impact of Leadership Style on Organization Commitment: In A Mediating Role of Employee Values. Journal of Economics and Behavioral Studies, Vol. 3 No. 2, pp 145-152. Schwab, Donald P., dan Herbert G Henamann III. 1970. Aggregate and Individual

Predictability of The Two-Factor Theory of Job Satisfaction, Journal of Personnel Psychology, 23, pp: 55-66. (diakses dari http://isjd.pdii.lipi.go.id /admin/jurnal/6308588601.pdf).

Sekaran, U. (2000), Research Methods For Business : A Skill-Building Approach. Third Edition. John Wiley & Sons. Inc. New York.

Singarimbun dan Effendi . 1995. Metode Penelitian Survei. LP3ES. Jakarta

Sendjaya, S., & Sarros, J. C. (2002). Servant leadership: Its origin, development, and application in organizations. Journal of Leadership & Organizational Studies, 9(2), 57-64.

Setiawan, R. (2006). Dampak Job Insecurity terhadap Keinginan Keluar, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasional: Studi Empiris pada


(34)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 115

Karyawan di Industri Perbankan di Sektor Publik. Skripsi Program Sarjana Fakultas Ekonomi, Universitas Kristen Maranatha. Tidak dipublikasikan. Sondang, P. Siagian. (2002). Kita Meningkatkan Produktivitas Kerja. Jakarta:

Rineka Cipta.

Spears, L. C. (1994). Servant leadership: Quest for caring leadership. Inner Quest, 2, 9- 13. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810 /WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Spears, L.C. (2002). On character and servant leadership: Ten characteristics of effective, caring leaders. (diakses dari http://www.greenleaf.org/leadership/ read-aboutit/ServantLeadership Articles-Book-Reviews.html.)

Steers, R.M. (1977). Antecedents and Outcomes of Organizational Commitment. Administraive Science Quaterly, 22, 46-56. (diakses dari www.eurojournals .com/AJSR_13_02.pdf).

Stoner, A.F. James dan Freemand, Edward. R, 1994. Manajemen. Singapore: Simon dan Schuster.

Stum, D.L. (1999). Maslow revisited: Building the employee commitment pyramid. Strategy and Leadership, 29(4), 4-9. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-07062004112817/unrestricted/00 thesis.pdf).

Sugiarti, D.L. (2007). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Komitmen Organisasi Dan Kepuasan Kerja Pada PT Perkebunan Nusantara VII Kebun Pasir Malang. Skripsi Program Sarjana Fakultas Ekonomi


(35)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 116

Universitas Islam Bandung. (diakses dari http://elibrary.unisba.ac.id/files/ 07-3133_Fulltext.pdf).

Sugiyono. 2010. Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Penerbit CV. Alfabet. Suliyanto. (2006). Metode Riset Bisnis. Edisi Pertama. Yogyakarta: Andi.

Su-Yung Fu. 2000. The Relationship among Transformational Leadership, Organizational Commitment and Citizenship Behavior: The Case of Expatriates. Master’s Tesis. URN: etd- 0201101-153856. Email-M8645413@srudent.nsysu.edu.tw (diakses dari htto\p://www.petra.ac.id /~puslit/journals/dir.php?DepartmentID=MAN)

Tella, A. (2007). Work Motivation, Job Satisfaction, and Organisational

Commitment of Library Personnel in Academic and Research Libraries in Oyo State, Nigeria. Library Philosophy and Practice. (diakses dari

www.webpages.uidaho.edu/~mbolin/tella2.pdf).

Tondok, M.S., & Andarika, R. (2004). Hubungan antara persepsi gaya kepemimpinan transformasional dan transaksional dengan kepuasan kerja karyawan. Jurnal psikologi Vol. 1 No. 1. (diakses dari http://skripsistikes .files.wordpress.com/2009/08/46.pdf).

Turnipseed, D., dan Murkison, G. (1996). “Organization Citizenship Behaviour:

an Examination of the Influence of the Workplace”. Leadership &

Organization Development Journal . 17/2 [1996] 42–47 13-40. (diakses dari staff.uny.ac.id).

Vigoda, E., dan Goliembiewski, R.T. (2001). ” Citizenship Behavior and the Spirit of New Managerialism. A Theoretical Framework and Challenge for


(36)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 117

Governance”. American Review of Public Administration.Vol. 31 No. 3.

September 2001 273-295. (diakses dari staff.uny.ac.id).

Vondey, M. (2010). The Relationships among Servant Leadership, Organizational Citizenship Behavior, Person-Organization Fit, and Organizational Identification. International Journal of Leadership Studies, Vol. 6. School of Global Leadership & Entrepreneurship, Regent University. (diakses dari http://www.regent.edu/acad/global/publications/ijls/new/vol6iss1/1_Final% 20Edited%20Vondey_pp3-27.pdf).

Waldman, D.A., Bass, B.M., & Einstein, W.O. 1987. Effort, performance, and transformational leadership in industrial and military settings. Journal of Occupational Psychology, 60: 177-186. (diakses dari http://www.rkvenkat .org/srinivas.pdf).

Washington, R.R. (2007). Empirical Relationships Among Servant, Transformational, And Transactional Leadership: Similarities, Differences, And Correlations With Job Satisfaction And Organizational Commitment. Published doctoral dissertation. Faculty of Auburn University. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Yammarino, F. J., & Dubinsky, A. J. (1994). Transformational leadership theory: Using levels of analysis to determine boundary conditions. Personnel Psychology, 47, 787-811. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream /handle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).


(37)

DAFTAR

KEPUSTAKAAN

Universitas Kristen Maranatha 118

Yammarino, F. J., Spangler, W.D., & Bass, B. M. (1993). Transformational leadership and performance: A longitudinal investigation. Leadership Quarterly, 4, 81-102. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream /handle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Yukl, G. (2006). Leadership in organizations. Upper Saddle River, NJ: Prentice-Hall. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810 /WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).


(1)

Universitas Kristen Maranatha 113 Academy of Management Review, 22 (1): 80-109. (diakses dari http://skripsistikes.files.wordpress.com/2009/08/46.pdf).

Podsakoff, P.M., MacKenzie, S.B., Paine, J.B., dan Bachrach, D.G. (2000).

”Organizational Citizenship Behavior: a Critical Review of Theoretical

Empirical Literature and Suggestions for Future Research”. Journal of Management, 26 (3): 513-563. (diakses dari staff.uny.ac.id).

Podsakoff, P.M., MacKenzie, S. B., Lee, J. Y., & Podsakoff, N. P. (2003). Common method biases in behavioral research: A critical review of the literature and recommended remedies. Journal of Applied Psychology, 88, 5, 879-903. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/ 810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Popper, M., Mayseless, O. & Castelnovo, O. (2000). Transformational leadership and attachment. Leadership Quarterly, 11(2), 267-289. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-07062004112817/unrestricted/00-thesis.pdf).

Popper, M., and Zakkai, E. 1994. Transactional, Charismatic, and Transformational Leadership: Conditions Conductive to Their Predominance. Leadership and Organizational Development Journal, 15 (6): 3-7. (diakses dari http://skripsistikes.files.wordpress.com/2009/08/46 .pdf).

Priyatno, D. (2004). Jasa olah data dan konsultasi SPSS untuk skripsi, tesis, atau umum. (diakses dari http://duwiconsultant.blogspot.com).


(2)

Universitas Kristen Maranatha 114 Riggio, R.E. 1990. Introduction to Industrial and Organization Psychology.

London: Scott, Forestman and Company.

Robbins SP, 2001. Perilaku Organisasi: Konsep, Kontroversi, dan Aplikasi. Jilid 1. Edisi Delapan. Edisi Bahasa Indonesia, Pearson Asia Education, Pte., Ltd.. Jakarta: PT. Prenhallindo

Robbins, S.P. (2006). Perilaku Organisasi Edisi Lengkap. Jakarta: PT INDEKS Kelompok GRAMEDIA

Sabir, M.S., Sohail, A., & Khan, M.A. (2011). Impact of Leadership Style on Organization Commitment: In A Mediating Role of Employee Values.

Journal of Economics and Behavioral Studies, Vol. 3 No. 2, pp 145-152.

Schwab, Donald P., dan Herbert G Henamann III. 1970. Aggregate and Individual Predictability of The Two-Factor Theory of Job Satisfaction, Journal of

Personnel Psychology, 23, pp: 55-66. (diakses dari http://isjd.pdii.lipi.go.id

/admin/jurnal/6308588601.pdf).

Sekaran, U. (2000), Research Methods For Business : A Skill-Building Approach.

Third Edition. John Wiley & Sons. Inc. New York.

Singarimbun dan Effendi . 1995. Metode Penelitian Survei. LP3ES. Jakarta

Sendjaya, S., & Sarros, J. C. (2002). Servant leadership: Its origin, development, and application in organizations. Journal of Leadership & Organizational

Studies, 9(2), 57-64.

Setiawan, R. (2006). Dampak Job Insecurity terhadap Keinginan Keluar, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasional: Studi Empiris pada


(3)

Universitas Kristen Maranatha 115 Karyawan di Industri Perbankan di Sektor Publik. Skripsi Program Sarjana

Fakultas Ekonomi, Universitas Kristen Maranatha. Tidak dipublikasikan.

Sondang, P. Siagian. (2002). Kita Meningkatkan Produktivitas Kerja. Jakarta: Rineka Cipta.

Spears, L. C. (1994). Servant leadership: Quest for caring leadership. Inner Quest,

2, 9- 13. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810

/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Spears, L.C. (2002). On character and servant leadership: Ten characteristics of

effective, caring leaders. (diakses dari http://www.greenleaf.org/leadership/

read-aboutit/ServantLeadership Articles-Book-Reviews.html.)

Steers, R.M. (1977). Antecedents and Outcomes of Organizational Commitment.

Administraive Science Quaterly, 22, 46-56. (diakses dari www.eurojournals

.com/AJSR_13_02.pdf).

Stoner, A.F. James dan Freemand, Edward. R, 1994. Manajemen. Singapore: Simon dan Schuster.

Stum, D.L. (1999). Maslow revisited: Building the employee commitment pyramid. Strategy and Leadership, 29(4), 4-9. (diakses dari http://upetd.up.ac.za/thesis/available/etd-07062004112817/unrestricted/00 thesis.pdf).

Sugiarti, D.L. (2007). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Komitmen Organisasi Dan Kepuasan Kerja Pada PT Perkebunan Nusantara VII Kebun Pasir Malang. Skripsi Program Sarjana Fakultas Ekonomi


(4)

Universitas Kristen Maranatha 116

Universitas Islam Bandung. (diakses dari http://elibrary.unisba.ac.id/files/

07-3133_Fulltext.pdf).

Sugiyono. 2010. Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Penerbit CV. Alfabet. Suliyanto. (2006). Metode Riset Bisnis. Edisi Pertama. Yogyakarta: Andi.

Su-Yung Fu. 2000. The Relationship among Transformational Leadership,

Organizational Commitment and Citizenship Behavior: The Case of

Expatriates. Master’s Tesis. URN: etd- 0201101-153856.

Email-M8645413@srudent.nsysu.edu.tw (diakses dari htto\p://www.petra.ac.id /~puslit/journals/dir.php?DepartmentID=MAN)

Tella, A. (2007). Work Motivation, Job Satisfaction, and Organisational

Commitment of Library Personnel in Academic and Research Libraries in Oyo State, Nigeria. Library Philosophy and Practice. (diakses dari

www.webpages.uidaho.edu/~mbolin/tella2.pdf).

Tondok, M.S., & Andarika, R. (2004). Hubungan antara persepsi gaya kepemimpinan transformasional dan transaksional dengan kepuasan kerja karyawan. Jurnal psikologi Vol. 1 No. 1. (diakses dari http://skripsistikes .files.wordpress.com/2009/08/46.pdf).

Turnipseed, D., dan Murkison, G. (1996). “Organization Citizenship Behaviour: an Examination of the Influence of the Workplace”. Leadership &

Organization Development Journal . 17/2 [1996] 42–47 13-40. (diakses dari

staff.uny.ac.id).

Vigoda, E., dan Goliembiewski, R.T. (2001). ” Citizenship Behavior and the Spirit of New Managerialism. A Theoretical Framework and Challenge for


(5)

Universitas Kristen Maranatha 117

Governance”. American Review of Public Administration.Vol. 31 No. 3. September 2001 273-295. (diakses dari staff.uny.ac.id).

Vondey, M. (2010). The Relationships among Servant Leadership, Organizational Citizenship Behavior, Person-Organization Fit, and Organizational Identification. International Journal of Leadership Studies, Vol. 6. School of

Global Leadership & Entrepreneurship, Regent University. (diakses dari

http://www.regent.edu/acad/global/publications/ijls/new/vol6iss1/1_Final% 20Edited%20Vondey_pp3-27.pdf).

Waldman, D.A., Bass, B.M., & Einstein, W.O. 1987. Effort, performance, and transformational leadership in industrial and military settings. Journal of

Occupational Psychology, 60: 177-186. (diakses dari http://www.rkvenkat

.org/srinivas.pdf).

Washington, R.R. (2007). Empirical Relationships Among Servant, Transformational, And Transactional Leadership: Similarities, Differences, And Correlations With Job Satisfaction And Organizational Commitment.

Published doctoral dissertation. Faculty of Auburn University. (diakses dari

http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810/WASHINGTON_RY NETTA_3.pdf).

Yammarino, F. J., & Dubinsky, A. J. (1994). Transformational leadership theory: Using levels of analysis to determine boundary conditions. Personnel

Psychology, 47, 787-811. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream


(6)

Universitas Kristen Maranatha 118 Yammarino, F. J., Spangler, W.D., & Bass, B. M. (1993). Transformational leadership and performance: A longitudinal investigation. Leadership

Quarterly, 4, 81-102. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream

/handle/10415/810/WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).

Yukl, G. (2006). Leadership in organizations. Upper Saddle River, NJ: Prentice-Hall. (diakses dari http://etd.auburn.edu/etd/bitstream/handle/10415/810 /WASHINGTON_RYNETTA_3.pdf).