Efektivitas Terapi Pijat Terhadap konsentrasi Belajar Siswa Kelas V SD Negeri No. 060894 Medan

EFEKTIVITAS TERAPI PIJAT TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR
SISWA KELAS 5 SD NEGERI NO. 060894 MEDAN

SKRIPSI

Disusun Oleh :

Nama : Riska Liani Hutagalung
NIM : 091101034

FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
2013

Universitas Sumatera Utara

Judul

Peneliti
NIM
Jurusan

Tahun

: Efektivitas Terapi Pijat Terhadap Konsentrasi Belajar Siswa
Kelas
5 SD Negeri No. 060894 Medan
: Riska Liani Hutagalung
: 091101034
: Sarjana Keperawatan (S.Kep)
: 2013

Tanggal Lulus : 23 Juli 2013

Pembimbing

Penguji I

Nur Asnah Sitohang, S.Kep, Ns, M.Kep
M.Kep
NIP. 19740505 200212 2 001


Farida Linda Sari Siregar,
NIP. 19780320 200501 2 003

Penguji II

Rika Endah.N, S.Kp, M.Pd
NIP. 19760120 200012 2 001
Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara telah menyetujui skripsi ini
sebagai bagian dari persyaratan kelulusan Sarjana Keperawatan (S.Kep).

Medan, Juli 2013
Pembantu Dekan I

Erniyati, S.Kp, MNS
NIP. 19671208 199903 2 001

Universitas Sumatera Utara

Judul


:

Efektifitas Terapi Pijat Terhadap Konsentrasi Belajar Siswa
Kelas 5 SD Negeri 060894 Medan

Nama

: Riska Lani Hutagalung

NIM

: 091101034

Jurusan

: Sarjana Keperawatan (S. Kep)
Abstrak

Konsentrasi belajar adalah suatu hal yang sangat penting dalam proses belajar,
dimana individu dapat memusatkan perhatian dan pikirannya terhadap setiap

pembelajaran sehingga mampu memahami setiap materi pelajaran yang telah
diberikan. Anak usia sekolah sering mengalami kesulitan dalam mengikuti
pelajaran matematika karena ketidakmampuan mempertahankan konsentrasi
secara maksimal. Pijat dikenal sebagai salah satu bentuk terapi bagi dunia
kesehatan, baik bagi orang dewasa maupun anak-anak. Terapi pijat memiliki
banyak manfaat. Salah satu manfaatnya adalah memiliki dampak yang positif
terhadap konsentrasi belajar. Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui
efektifitas terapi pijat terhadap konsentrasi belajar siswa kelas 5 SD Negeri No.
060894 Medan. Penelitian ini dilakukan di SD Negeri No. 060894 Medan dan
dilaksanakan pada bulan April sampai Mei 2013. Desain penelitian ini
menggunakan quasi eksperiment jenis pre-test dan post-test dengan menggunakan
satu kelompok. Pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling
sehingga diperoleh 23 responden. Mayoritas responden adalah perempuan dengan
jumlah 14 orang, anak kedua dan ketiga dengan jumlah masing-masing 7 orang,
memiliki 2 saudara kandung dengan jumlah 10 orang dan orang tua bekerja
sebagai wiraswasta berjumlah 11 orang. Konsentrasi belajar diukur dengan
menggunakan panduan observasi terstruktur dan kuesioner soal matematika.
Analisa data dilakukan dengan menggunakan Uji Nonparametric yaitu Uji
Wilcoxon. Jenis pijat yang digunakan adalah pijat anak yang dilakukan 2 kali
dalam seminggu sebanyak 9 kali pemijatan. Panduan observasi diukur dengan

memberikan tanda ceklist pada lembar observasi. Hasil analisa dengan
menggunakan panduan observasi menunjukkan peningkatan konsentrasi belajar
siswa saat mengikuti pelajaran matematika. Hasil uji statistik nilai matematika
siswa menunjukkan perbedaan nilai yang signifikan sebelum dan setelah
dilakukan intervensi dengan nilai P = 0,025 (P < 0,05). Berdasarkan hasil
penelitian disimpulkan bahwa terapi pijat memiliki pengaruh terhadap konsentrasi
belajar siswa kelas 5 SD Negeri No. 060894 Medan. Dari hasil penelitian
disarankan kepada institusi pendidikan, agar menggunakan terapi pijat sebagai
salah satu intervensi yang efektif untuk meningkatkan konsentrasi belajar.
Kata kunci : Terapi pijat, konsentrasi belajar

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah
menyertai penulis dalam menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Efektivitas
Terapi Pijat Terhadap konsentrasi Belajar Siswa Kelas V SD Negeri No. 060894
Medan”. Skripsi ini ditulis sebagai salah satu syarat bagi penulis untuk
menyelesaikan pendidikan dan mencapai gelar sarjana di Fakultas Keperawtan
Universitas Sumatera Utara Medan.

Penyusunan skripsi ini telah banyak mendapat bantuan, bimbingan, dan
dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih
kepada :
1. Dr. Dedi Ardinata, M.Kes sebagai Dekan Fakultas Keperawatan Universitas
Sumatera Utara.
2. Ibu Nur Asnah Sitohang, S.Kep, Ns, M.Kep selaku dosen pembimbing skripsi
penulis yang penuh keikhlasan dan kesabaran telah memberikan arahan,
bimbingan, dan ilmu yang bermanfaat dalam penyusunan skripsi ini.
3. Ibu Wardiah Daulay S.Kep, Ns, M.Kep selaku dosen Penasehat Akademik
saya dan Ibu Farida Linda Sari Siregar S.Kep, Ns, M.Kep selaku dosen
penguji I dan Ibu Rika Endah Nurhidayah S.Kp, M.Pd selaku dosen penguji II
yang dengan teliti memberikan masukan yang berharga dalam penyelesaian
skripsi ini.
4. Seluruh Dosen Pengajar S1 Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara
yang telah banyak mendidik penulis selama proses perkuliahan dan staf
nonakademik yang membantu memfasilitasi secara administratif.
5. Kepala Sekolah SD Negeri No. 060894 Medan yang telah memberikan izin
penelitian.
6. Kepada Ibu Florida Ginting selaku guru matematika di SD Negeri No. 060894
Medan yang telah bersedia bekerja sama dengan penulis setiap pelajaran

matematika serta memberikan informasi, dukungan dan harapan.

Universitas Sumatera Utara

7. Para responden yaitu siswa kelas 5 SD Negeri No. 060894 Medan yang telah
bersedia menjadi responden dalam penelitian ini dan selalu memberikan
keceriaan dan semangat bagi penulis (peluk untuk semua adik-adik ku ^-^ ).
8. Teristimewa kepada kedua orang tua penulis yang luar biasa, Bapak H.T
Hutagalung yang selalu menjadi panutan bagi penulis, berusaha tidak
mengeluh dan memberikan yang terbaik, Bapak ku tersayang dengan
kepolosan

dan

kata-kata

yang

sederhana


namun

selalu

berhasil

membangkitkan semangat. Dan Ibu saya E. Sinaga yang telah mendidik dan
membimbing dengan penuh kasih sayang, selalu mendoakan, memberikan
kata-kata indah yang membangkitkan semangat serta cara-cara manis untuk
menghibur penulis dan kesabaran yang luar biasa. Semoga Tuhan selalu
menambahkan hikmat dan sukacita buat Mama dan Bapak (Cinta Tuhan selalu
terpancar dari Mama dan Bapak. Selalu bangga menjadi anak kalian :*)
9. Keluarga besar “Hutagalung”, kakak, abang dan abang ipar penulis Nelly
Lasmaida Hutagalung dan Willy Sitompul, Novel Yanti Hutagalung, Tiomsi
Hernawati Hutagalung, Nanci Farida Hutagalung and my special brother Idrus
Herianto Hutagalung. Terima kasih karena menjadi Saudara terhebat yang
selalu mendoakan dan memberi semangat kakak dan abangku ^-^.
10. Keponakanku tersayang Riski Levianly Sitompul, dengan kebijakan yang luar
biasa dan kepolosannya selalu berhasil membuat penulis tertawa sekaligus
kagum (Iki harus bisa jadi abang yang baik yah mang :*). Dua bidadari kecil

ku Gita Carissa Sitompul dan Gina Chalysta Sitompul, melihat dan mendengar
kalian selalu memberikan kebahagiaan baru bagi penulis. Semoga kasih Tuhan
selalu menyertai perkembangan dan pertumbuhan kalian sayangku (cepat
besar dan jadi anak yang bijak ya boru :*)
11. Sahabat-sahabat yang luar biasa Atiqa Khaneef Harahap, Yeni Riska Putri,
Parna Zunisah dan Enjelina Hutahaean yang selalu berbagi suka dan duka
bersama. Selalu semangat dalam perkuliahan dan pekerjaan dimasa yang akan
datang yang sayangku.
12. Seseorang yang spesial Arfan Juwanda Silitonga. Terimakasih untuk cinta,
kesabaran dan kesetiaan. Teman berbagi dalam suka dan suka, teman belajar

Universitas Sumatera Utara

dan selalu memberi tawa bahkan dalam kekesalan. Tetap semangat dalam
kuliahnya yah dear, kejar target dan tetap andalkan Tuhan. God in you ^-^
13. Kakak-kakak ku di Parang I, Hot Ain Ulina Sibuea, Devy Sirait dan Poppy
yang berbagi dalam cerita-cerita indah, memberi tawa dan pelajaran yang
berharga bagi penulis.
14. Teman-teman seperjuangan yang luar biasa, Dian Nancy Septalya Pandiangan,
Melva Yustriana Panjaitan, Maruli Sirait, Junita Laura Simangunsong, Aggrey

Swanny Fransiska Sitorus, Novia Naibaho, Imelda Lestari Hutagalung, Siska
Rianti Tarigan, Friska, Erica Ari Uli Purba, Mariana Simangunsong.
Terimakasih telah berbagi doa dan menawarkan persahabatan yang indah.
Semoga kasih Tuhan tetap menyatukan kita dimasa yang akan datang. Dan
seluruh teman-teman Stambuk 2009 Fakultas Keperawatan Universitas
Sumatera Utara. Tetap semangat dalam menggapai mimpi yang kawan-kawan.
Chayooo.
15. Pemimpin Kelompok Kecilku, Kak Murni, Kak Mei dan Kak Corry sebagai
tangan kanan Tuhan yang membimbing dengan penuh doa dan kesabaran.
16. Semua pihak yang dalam kesempatan ini tidak dapat disebutkan namanya satu
persatu yang telah banyak membantu peneliti baik dalam penyelesaian skripsi
ini maupun dalam menyelesaikan perkuliahan di Fakultas Keperawatan
Universitas Sumatera Utara.
Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa dan penuh kasih melimpahkan
berkat dan karunia-Nya kepada semua pihak yang telah banyak membantu
penulis. Harapan penulis semoga skripsi ini dapat bermanfaat untuk
pengembangan ilmu pengetahuan.

Medan, 20 Juli 2013


Penulis

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ………………………………………………………… i
DAFTAR ISI …………………………………………………………………... iii
DAFTAR TABEL …………………………………………………………...... vii
DAFTAR SKEMA …………………………………….………………………. vi
DAFTAR LAMPIRAN ……………………………………………………….. ix
BAB 1 PENDAHULUAN
1. Latar Belakang ………………………………………………….…..... 1
2. Pertanyaan Penelitian ........................................................................... 4
3. Tujuan Penelitian .................................................................................. 5
4. Manfaat Penelitian ................................................................................ 6
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA
1. Anak
1.1. Pengertian Anak ........................................................................... 8
1.2. Pertumbuhan dan Perkembangan Anak Usia Sekolah ................. 8
1.2.1. Perkembangan Fisik Anak Usia Sekolah ........................... 9
1.2.2. Perkembangan Kognitif Anak Usia Sekolah ..................... 10
1.2.3. Perkembangan Psikososial Anak Usia Sekolah ................ 11
1.2.4. Perkembangan Moral Anak Usia Sekolah ........................ 12
2. Belajar
2.1. Pengertian Belajar ....................................................................... 12
2.2. Masalah-Masalah Dalam Belajar ................................................ 13
3. Konsentrasi Belajar
3.1. Pengertian Konsentrasi Belajar ................................................... 13
3.2. Indikator Konsentrasi Belajar ..................................................... 14
3.3. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Konsentrasi Belajar ........... 15

Universitas Sumatera Utara

4. Terapi Pijat
4.1. Pengertian Terapi Pijat ............................................................... 15
4.2. Manfaat Terapi Pijat ................................................................... 16
4.2.1. Manfaat Pijat Secara Umum ............................................. 16
4.2.2. Manfaat Pijat pada Anak .................................................. 17
4.2.3. Manfaat Pijat terhadap Konsentrasi Belajar ..................... 18
4.3. Teknik Memijat
4.3.1. Teknik Memijat Secara Umum ........................................ 19
4.3.2. Teknik Memijat pada Anak .............................................. 22
4.4. Kontraindikasi dalam Pemijatan ................................................ 24
BAB 3 KERANGKA PENELITIAN
1. Kerangka Konseptual ......................................................................... 26
2. Defenisi Operasional .......................................................................... 27
3. Hipotesa Penelitian ............................................................................. 29
BAB 4 METODE PENELITIAN
1. Desain Penelitian ................................................................................ 30
2. Populasi dan Sampel
2.1. Populasi …………………………………………………..….… 31
2.2. Sampel ………………………………………………………..... 31
3. Lokasi dan Waktu Penelitian .............................................................. 32
4. Pertimbangan Etik ……………………………………………..….… 32
5. Instrumen Penelitian ……………………………………………..….. 33
6. Uji Validitas dan Reliabilitas …………………………………….….. 34
7. Pengumpulan Data …………………………………………….……. 34
8. Uji Normalitas ………………………………………………….….... 36
9. Analisa Data ……………………………………………………..….. 37

Universitas Sumatera Utara

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN
1. Hasil Penelitian …………………………………………………..…. 39
1.1. Analisa Univariat
1.1.1. Karakteristik Responden ………………………….….... 39
1.1.2. Konsentrasi Belajar siswa kelas 5 SD N No. 060894
Medan Berdasarkan Hasil Observasi ……………….…. 41
1.1.3. Konsentrasi Belajar Siswa Kelas 5 SD N No. 060894
Medan Berdasarkan Hasil Nilai Matematika Sebelum
dan Setelah Dilakukan Terapi Pijat ……………………. 44
1.2. Analisa Bivariat
1.2.1. Pengaruh Terapi Pijat Terhadap Konsentrasi Belajar Siswa
Kelas 5 SD N No. 060894 Medan Berdasarkan Hasil Nilai
Matematik.………………...……………………………. 45
2. Pembahasan
2.1. Karakteristik Responden ……………………………….…..…. 47
2.2. Konsentrasi Belajar Siswa Kelas 5 SD N No. 060894
Medan Berdasarkan Hasil Observasi …….………………..….. 50
2.3. Konsentrasi Belajar Siswa Kelas 5 SD N No. 060894
Medan Berdasarkan Hasil Belajar Matematika ….……............. 56
2.4. Pengaruh Terapi Pijat Terhadap Konsentrasi Belajar Siswa
Kelas 5 SD N No. 060894 Medan Berdasarkan Hasil Nilai
Matematika …………………………………………………..... 57

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN
1. Kesimpulan ………………………………………….……………… 60
2. Saran ……………………………………………………………...… 61
DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 63

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1. Defenisi Operasional …………………………………………..…… 27
Tabel 4.1. Rancangan Penelitian ……………………………………………..... 30
Tabel 4.2. Hasil Uji Normalitas Nilai Matematika Siswa Kelas 5 SD
Negeri No. 060894 Medan ……………………….……………..….. 37
Tabel 5.1. Distribusi Responden Berdasarkan Karakteristik Responden …....… 40
Tabel 5.2. Hasil Observasi Pada Penelitian Hari Pertama ……………….….….
42
Tabel 5.3. Hasil Observasi Pada Penelitian Hari Kesembilan ………………….
43
Tabel 5.4. Konsentrasi Belajar Siswa Kelas 5 SD N No. 060894 Medan
Berdasarkan Hasil Nilai Matematika Sebelum dan Setelah
Dilakukan Terapi Pijat …………………………………………..… 44
Tabel 5.5. Pengaruh Terapi Pijat Terhadap Konsentrasi Belajar Siswa Kelas 5
SD N No. 060894 Medan Pada Hari Pertama Penelitian…………... 45
Tabel 5.5. Pengaruh Terapi Pijat Terhadap Konsentrasi Belajar Siswa Kelas 5
SD N No. 060894 Medan Pada Hari Kesembilan Penelitian ……… 46

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR SKEMA
Bagan 1. Kerangka Konseptual ……………………………………………... 26

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN
1. Lembar Persetujuan Menjadi Responden
2.

Kuesioner Data Demografi

3.

Panduan Observasi

4.

Kuesioner Soal Matematika

5.

Hasil Observasi Pada Penelitian Hari Pertama sampai Kesembilan

6.

Hasil Analisa Data Nilai Matematika Menggunakan Uji Wilcoxon

7.

Hasil Uji Normalitas Data

8.

Grafik Konsentrasi Belajar Siswa Kelas 5 SD Negeri No. 060894 Medan
Berdasarkan Nilai Matematika Sebelum dan Setelah Dilakukan Terapi Pijat

9.

Lembar Persetujuan Uji Validitas

10. Surat Izin Melaksanakan Penelitian dari Fakultas Keperawatan Universitas
Sumatera Utara di SD Negeri No. 060894 Medan
11. Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian dari SD Negeri No. 060894
Medan
12. Lembar Persetujuan Sidang Skripsi oleh Dosen Pembimbing
13. Jadwal Penelitian
14. Taksasi Dana
15.

Lembar Konsultasi

16.

Format Audiens Mengikuti Sidang Proposal

17.

Riwayat Hidup

18.

Prosedur Terapi Pijat Dalam Penelitian

Universitas Sumatera Utara