rps sistem pakar

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN

SEMESTER

(RP

S)

KKKI52122

Sistem Pakar

PROGRAM STUDI S1 SISTEM

INFORMASI FAKULTAS ILMU

KOMPUTER (FILKOM)


(2)

LEMBAR PENGESAHAN

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) ini telah disahkan untuk

mata kuliah sbb:

Kode Mata Kuliah : KKKI52122

Nama Mata Kuliah : Sistem Pakar

Padang , 2012 Menyetujui Kaprodi S1 Sistem

Informasi


(3)

DAFTAR

ISI

LEMBAR

PENGESAHAN...

... DAFTAR ISI

...

... A. PROFIL MATA

KULIAH...

B. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS) ...

C. RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA

...

D. RANCANGAN TUGAS

...

E. PENILAIAN DENGAN RUBRIK

...

F. PENENTUAN NILAI AKHIR MATA KULIAH


(4)

A. PROFIL MATA KULIAH

IDENTITAS MATA KULIAH

Nama Mata Kuliah :

Sistem Pakar

Kode Mata Kuliah :

KKKI52122

SKS : 2

Jenis : MK Wajib

Jam pelaksanaan : Tatap muka di kelas = 2 x 50 menit per minggu

Responsi = 1 x 50 menit per

minggu Semester / Tingkat : 5 /3

Pre-requisite :

-Co-requisite :

Bidang Kajian :

Artificial Intelegent

DESKRIPSI SINGKAT MATA KULIAH

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah Wajib bagi mahasiswa Sistem Informasi. Sistematika

materi ini disusun sedemikian rupa untuk memudahkan mahasiswa memahami dan membangun

Sistem Pakar.

Topik pembahasan dalam mata kuliah ini adalah Teknik Searching , Teknik problem

Solving , Teknik Pendokumentasian pengetahuan , Pengelompokkan Informasi , Pemvalidasian

pengetahuan dan software aplikasi yang digunakan dapat berupa VB_net , Java atau software

spesifik lainnya sesuai dengan topic dari kepakaran yang akan digunakan.

DAFTAR PUSTAKA

1.

Joseph C., Giarratano, 2004 ,

Expert System : Principles and Programming , 4 th Edition.

2.

Turban Efraim, 1992 ,

Expert Systems and Applied Artificial Intelligent , International

Edition.


(5)

B. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Pertemua

n ke- Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Ajar)

Bentuk/ Metode/ Strategi Pembelajara n Kriteria Penilaian (Indikato r) Bobo t Nilai

1

Mahasiswa mampu memahami tentang Sistem Pakar dan dapat melihat

pentingnya serta diperlukan dokumentasi pengetahuan

Pendahuluan tentang Sistem Pakar.

1. Presentasi,

2. Diskusi dan

3. Tanya jawab

Mahasiswa dapat menceritakan pentingnya dokumentasi pengetahuan

2 Mahasiswa mampu untuk menelaah dan mmemahami sebuah masalah. Mahasiswa mampu untuk membangun strategi pemecahan masalah.

Representasi permasalahan dan Strategi Pemecahan Masalah

1. Presentasi,

2. Diskusi dan

3. Solving Problem

Mahasiswa dapat menjelasakan bentuk pemecahan masalah.

3 Mahasiswa mampu membangun model-model pencarian. Mahasiswa mampu menerapkan model pencarian.

Bentuk-bentuk metode pencarian

1. Presentasi

2. Contoh Simulasi

Mahasiswa dapat mencreate soal dengan menggunakan Teknik saerching

4 Mahasiswa mampu menjelaskan proses rekayasa pengetahuan.

Akuisisi dan Validasi Pengetahuan

1. Presentasi 2. Diskusi 3. Tanya jawab

Mahasiswa dapat mengakuisisi dan memvalidasi pengetahuan 5 Mahasiswa mampu melakukan

Representasi Pengetahuan

Representasi Pengetahuan 1. Presentasi

2. Diskusi

3. Mengcreate contoh-contohnya

Mahasiswa dapat membuat contoh-contoh tentang representasi pengetahuan.


(6)

Pertemu an

ke-Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian (Materi Ajar) Bentu k/ Metode/ Strategi Pembelaja Kriteria Penilaian (Indikat or) Bobot Nilai

6 Mahasiswa mampu memahami penalaran dan penyelesaian masalah.

Inferensi dan Penalaran 1. Presentasi 2. Diskusi 3. Mengcreate

contoh-contoh

Mahasiswa dapat mengcreate model-model Inferensi

7

Mahasiswa mampu memahami dan mengerti ketidakpastian dalam masalah AI

Inferensi dengan ketidakpastian 1. Presentasi

2. Diskusi

3. Créate contoh

Mahasiswa dapat memahami dan mengcreate contoh ketidakpastian

8

Mahasiswa mampu mendefenisikan permasalahan dan mengkaji proyek Sistem Pakar.

Membangun Sistem Pakar : Proses dan Alat Bantu

1. Present asi

2. Diskusi

3. Create proyek kecil

Mahasiswa dapat mengcreate sebuah proyek kecil

9

Mampu memahami dg lebih baik materi-materi dari minggu ke-1 s.d. ke-7.

UTS Ujian tertulis untuk materi pertemua Mahasiswa mampu menyelesaikan soal dengan baik

10

Mahasiswa mampu menganalisis kelayakan dan kebutuhan dari sebuah proyek Sistem Pakar

Analisis dan Perancangan Sistem 1. Presentasi

2. Diskusi

3. Create análisis kebutuhan

Mahasiswa dapat merancang koseptual,

Strategi dan Metodologi Pengembangan


(7)

Pertemu an

ke-Kemampuan Akhir yang

Diharapkan Bahan Kajian (Materi Ajar)

Bentuk / Metode/ Strategi Pembelaja Kriteria Penilaian (Indikat or) Bobot Nilai 1 1

Mahasiswa mampu membuat sebuah prototype dari sebuah proyek Sistem Pakar.

Rapid Prototyping dan demonstration prototype.

1. Diskusi

2. Create prototyping atau model

Mahasiswa dapat mencreate sebuah prototyping.

12 Mahasiswa mampu menganalisis kebutuhan yang diperlukan untuk membangun Sistem Pakar.

Membangun Sistem Pakar : Proses dan Alat Bantu ( Lanjutan )

1. Diskusi 2. Menyebutkan perlengkapan peralatan utk membangun Sistem Pakar Mahasiswa dapat

menentukan peralatan utk membangun Sistem Pakar

13 Mahasiswa mampu menjelaskan persyaratan pembuatan Sistem Pakar

Membangun Sistem Pakar : Proses dan Alat bantu ( lanjutan )

1. Diskusi 2. Language pemrograman Mahasiswa dapat menggunakan bahasa pemrograman. 14 Mahasiswa mampu menjelaskan fungsi

knowledge dalam Sistem Pakar

Membangun suatu Knowledge based System

1. Presentasi

2. Diskusi

3. Create Rule_based

Mahasiswa dapat membuat rule_based yg ingi

digunakan 15 Mahasiswa mampu untuk membangun

Sistem Pakar

Representasi Proyek Sistem Pakar 1. Diskusi

2. Create ANN

Mahasiswa dapat

mengcreate Sistem Pakar.

16

Mampu menyelesaikan soal / studi kasus yang berhubungan dengan materi pada minggu ke 10-15

Quis( Evaluasi ) soal kasus tentang pembuatan system pakar

Latihan Ketepata menyelesaikan soal kasus yang diberikan


(8)

(9)

C. RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA

Kemampuan Akhir yang

Diharapkan

1. Mahasiswa dapat menelaah dan menyelesaikan sebuah masalah dan memilahnya untuk dibuatkan Sistem Pakar 2. Mahasiswa dapat membangun sebuah

dokumentasi pengetahuan

3. Mahasiswa dapat mencreate Sistem Pakar berbasis Web untuk dapat membantu user.

Nama Kajian Teknik Searching , Teknik problem Solving , Teknik Pendokumentasian pengetahuan , Pengelompokkan Informasi , Pemvalidasian pengetahuan

Nama Strategi Ceramah ,Tanya jawab dan penyelesaian soal

Minggu Penggunaan Strategi

(Metode) 1 – 15

Deskripsi Singkat Strategi (Metode)

pembelajaran

Dosen mengulas materi sebelumnya, menjelaskan tujuan, hasil

pembelajaran, materi, dan kesimpulan, serta mendorong

mahasiswa untuk aktif bertanya dan mengemukakan pendapat terkait materi yang disampaikan serta mampu menyelesaikan soal kasus yang diberikan

RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Mengulas materi yang telah

diberikan pada pertemuan sebelumnya (untuk pertemuan 2 dst).

Mengungkapkan apa yang telah dipahami dari materi yang telah disampaikan pada pertemuan sebelumnya.

Menjelaskan tentang tujuan pembelajaran

dari kegiatan

pembelajaran.

Menyimak penjelasan dosen.

Mengarahkan mahasiswa untuk melibatkan diri dan aktif dalam kegiatan pembelajaran.

Menyiapkan diri menerima materi yang akan disampaikan.

Membahas materi. Menyimak dan mencatat hal-hal penting dari materi yang

disampaikan oleh dosen.


(10)

Mengajukan sejumlah

pertanyaan terkait materi yang telah diberikan.

Menjawab pertanyaan yang diberikan. Menyimpulkan materi. Menyimak kesimpulan.

Kemampuan Akhir yang

Diharapkan Mahasiswa mampu memahami konsepmateri yang diberikan serta mampu merancang pengembangan system informasi

Nama Kajian Teknik Searching , Teknik problem Solving , Teknik Pendokumentasian pengetahuan , Pengelompokkan Informasi , Pemvalidasian

pengetahuan

Nama Strategi Ceramah ,Tanya jawab dan penyelesaian soal

Minggu Penggunaan Strategi

(Metode) 5-7

Deskripsi Singkat Strategi (Metode)

pembelajaran

Mahasiswa diminta untuk melakukan analisa system dan menyelesaikan suatu kasus sesuai dengan materi yang diberikan.

RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Memberikan kasus yang harus

diselesaikan dalam bentuk soal latihan.

Menyelesaikan soal yang diberikan. Membahas hasil jawaban

mahasiswa. Mempresentasikan jawaban dari setiap soal. Kemampuan Akhir yang

Diharapkan

Mahasiswa mampu memahami konsep perancangan system pakar dan mampu menganalisa serta melakukan perancangan system pakar

Nama Kajian análisis kebutuhan, prototyping atau model, rule based system

Nama Strategi Ceramah ,Tanya jawab dan penyelesaian soal


(11)

Minggu Penggunaan Strategi

(Metode) 10-15

Deskripsi Singkat Strategi (Metode)

pembelajaran

Mahasiswa diminta

menjelaskan tentang

tujuan perancangan system dan mampu

membedakan jenis jenis perancangan

system.

RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Menerangkan tentang analisis

database.ERD, Contex Diagram dan Data Flow Diagram

Menyimak penjelasan dari dosen

Memberikan soal kasus tentang perancangan system

Menyelesaikan soal kasus yang diberikan

Menyimpulkan materi. Menyimak kesimpulan.

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Mahasiswa mampu menyelesaikan soal/ studi kasus yang berhubungan dengan materi pra- UTS dan pra-UAS. Nama Kajian análisis kebutuhan,

prototyping atau model, rule based system

Nama Strategi Tes

Minggu Penggunaan Strategi (Metode)

8 & 16 Deskripsi Singkat Strategi

(Metode) pembelajaran

Mahasiswa diminta untuk menyelesaikan soal- soal quiz sebagai bentuk evaluasi terhadap pemahaman mahasiswa atas


(12)

materi-yang telah diberikan.

RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Memberikan soal quiz. Menyelesaikan soal yang diberikan.

D. RANCANGAN TUGAS

Kode mata Kuliah

KKKI52122

Nama Mata Kuliah

Sistem Pakar

Kemampuan Akhir yang

Diharapkan Teknik Searching , Teknik problem Solving , Minggu/ Pertemuan ke 5-7

Tugas ke Tugas 1


(13)

Mengetahui bagaimana dalam melakukan analisa terhadap system pakar dengan tekhnik searching dan problem solving

2. Uraian Tugas:

a. Obyek garapan :tekhnik searching dan problem solving b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan:

Diberikan teori dan latihan untuk masing masing mahasiswa setiap selesai menjelaskan

Pertemuan 5dan 6 : menjelaskan tentang langkah dalam tekhnik searching

Pertemuan 7: melakukan analisis terhadap problem solving c. Metode / cara pengerjaan, acuan yang digunakan

Acuan yang digunakan adalah buku teks dan sumber-sumber dari publikasi ilmiah

d. Deksripsi luaran tugas yang dihasilkan / dikerjakan Hasil jawaban mahasiswa

3. Kriteria penilaian:

Kebenaran dalam membuat tekhnik searching 50%

Kebenaran dalam membuat problem solving 50%

Kode mata Kuliah

KKKI52122

Nama Mata Kuliah

Sistem Pakar

Kemampuan Akhir yang

Diharapkan Mampu melakukan pembuatan analisis kebutuhan, rule based dan penalaran inference

Minggu/ Pertemuan ke 10-15

Tugas ke Tugas 2

1. Tujuan tugas:

Mengetahui bagaimana dalam membuat analisis kebutuhan, rule based dan penalaran inference

2. Uraian Tugas:

a. Obyek garapan: analisis kebutuhan, rule based dan penalaran inference

b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan:

Diberikan teori dan latihan untuk masing masing mahasiswa setiap selesai menjelaskan

Pertemuan 12dan 13 : menjelaskan tentang langkah dalam analisis kebutuhan, rule based dan penealaran inference serta memberikan latihan

Pertemuan 14 dan 15: melakukan perancangan system pakar c. Metode / cara pengerjaan, acuan yang digunakan

Acuan yang digunakan adalah buku teks dan sumber-sumber dari publikasi ilmiah

d. Deksripsi luaran tugas yang dihasilkan / dikerjakan Hasil jawaban mahasiswa


(14)

3. Kriteria penilaian:

Kebenaran dalam mebuat analisis kebutuhan 40%

Kebenaran dalam membuat rule based 40% Kebenaran dalam membuat penalaran inference 20%

E. PENILAIAN DENGAN RUBRIK

Jenjan g (Grad

Angka

(Skor) Deskripsi perilaku (Indikator) A > 80 Analisa benar, rancangan tepat, dokumentasi baik,

presentasi jelas

B 65 – 79 Analisa benar, rancangan cukup tepat, dokumentasi cukup baik, presentasi jelas C 55 – 64 Analisa benar, rancangan kurang tepat, dokumentasi kurang baik, presentasi jelas

D 45 – 54 analisa benar,rancangan kurang tepat, dokumentasikurang baik, presentasi kurang jelas E ≤ 44 Analisa salah, rancangan kurang tepat, dokumentasi kurang baik, presentasi kurang jelas

F. PENENTUAN NILAI AKHIR MATA KULIAH

Nilai Angka (NA) Nilai Huruf (NH)

NA > 80 A

65 < NA ≤ 79 B

55 < NA ≤ 64 C

45 < NA ≤ 54 D


(15)

(1)

Mengajukan sejumlah

pertanyaan terkait materi yang telah diberikan.

Menjawab pertanyaan yang diberikan.

Menyimpulkan materi. Menyimak kesimpulan.

Kemampuan Akhir yang

Diharapkan Mahasiswa mampu memahami konsepmateri yang diberikan serta mampu merancang pengembangan system informasi

Nama Kajian

Teknik Searching , Teknik problem

Solving , Teknik Pendokumentasian

pengetahuan , Pengelompokkan

Informasi , Pemvalidasian

pengetahuan

Nama Strategi Ceramah ,Tanya jawab dan penyelesaian soal

Minggu Penggunaan Strategi

(Metode) 5-7

Deskripsi Singkat Strategi (Metode)

pembelajaran

Mahasiswa diminta untuk melakukan analisa system dan menyelesaikan suatu kasus sesuai dengan materi yang diberikan.

RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Memberikan kasus yang harus

diselesaikan dalam bentuk soal latihan.

Menyelesaikan soal yang diberikan.

Membahas hasil jawaban

mahasiswa. Mempresentasikan jawaban dari setiap soal. Kemampuan Akhir yang

Diharapkan

Mahasiswa mampu memahami konsep perancangan system pakar dan mampu menganalisa serta melakukan perancangan system pakar

Nama Kajian análisis kebutuhan, prototyping atau model, rule based system

Nama Strategi Ceramah ,Tanya jawab dan penyelesaian soal


(2)

Minggu Penggunaan Strategi

(Metode) 10-15

Deskripsi Singkat Strategi (Metode)

pembelajaran

Mahasiswa diminta menjelaskan tentang

tujuan perancangan system dan mampu

membedakan jenis jenis perancangan

system.

RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Menerangkan tentang analisis

database.ERD, Contex Diagram dan Data Flow Diagram

Menyimak penjelasan dari dosen

Memberikan soal kasus tentang perancangan system

Menyelesaikan soal kasus yang diberikan

Menyimpulkan materi. Menyimak kesimpulan.

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Mahasiswa mampu menyelesaikan soal/ studi kasus yang berhubungan dengan materi pra- UTS dan pra-UAS. Nama Kajian análisis kebutuhan,

prototyping atau model, rule based system

Nama Strategi Tes

Minggu Penggunaan Strategi (Metode)

8 & 16 Deskripsi Singkat Strategi

(Metode) pembelajaran

Mahasiswa diminta untuk menyelesaikan soal- soal quiz sebagai bentuk evaluasi terhadap pemahaman mahasiswa atas


(3)

materi-yang telah diberikan.

RANCANGAN INTERAKSI DOSEN–MAHASISWA Aktivitas Dosen Aktivitas Mahasiswa Memberikan soal quiz. Menyelesaikan soal yang diberikan.

D. RANCANGAN TUGAS

Kode mata Kuliah

KKKI52122

Nama Mata Kuliah

Sistem Pakar

Kemampuan Akhir yang

Diharapkan Teknik Searching , Teknik problem Solving , Minggu/ Pertemuan ke 5-7

Tugas ke Tugas 1


(4)

Mengetahui bagaimana dalam melakukan analisa terhadap system pakar dengan tekhnik searching dan problem solving

2. Uraian Tugas:

a. Obyek garapan :tekhnik searching dan problem solving b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan:

Diberikan teori dan latihan untuk masing masing mahasiswa setiap selesai menjelaskan

Pertemuan 5dan 6 : menjelaskan tentang langkah dalam tekhnik searching

Pertemuan 7: melakukan analisis terhadap problem solving c. Metode / cara pengerjaan, acuan yang digunakan

Acuan yang digunakan adalah buku teks dan sumber-sumber dari publikasi ilmiah

d. Deksripsi luaran tugas yang dihasilkan / dikerjakan Hasil jawaban mahasiswa

3. Kriteria penilaian:

Kebenaran dalam membuat tekhnik searching 50%

Kebenaran dalam membuat problem solving 50%

Kode mata Kuliah

KKKI52122

Nama Mata Kuliah

Sistem Pakar

Kemampuan Akhir yang

Diharapkan Mampu melakukan pembuatan analisis kebutuhan, rule based dan penalaran inference

Minggu/ Pertemuan ke 10-15

Tugas ke Tugas 2

1. Tujuan tugas:

Mengetahui bagaimana dalam membuat analisis kebutuhan, rule based dan penalaran inference

2. Uraian Tugas:

a. Obyek garapan: analisis kebutuhan, rule based dan penalaran inference

b. Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan:

Diberikan teori dan latihan untuk masing masing mahasiswa setiap selesai menjelaskan

Pertemuan 12dan 13 : menjelaskan tentang langkah dalam analisis kebutuhan, rule based dan penealaran inference serta memberikan latihan

Pertemuan 14 dan 15: melakukan perancangan system pakar c. Metode / cara pengerjaan, acuan yang digunakan

Acuan yang digunakan adalah buku teks dan sumber-sumber dari publikasi ilmiah

d. Deksripsi luaran tugas yang dihasilkan / dikerjakan Hasil jawaban mahasiswa


(5)

3. Kriteria penilaian:

Kebenaran dalam mebuat analisis kebutuhan 40%

Kebenaran dalam membuat rule based 40% Kebenaran dalam membuat penalaran inference 20%

E. PENILAIAN DENGAN RUBRIK

Jenjan g (Grad

Angka

(Skor) Deskripsi perilaku (Indikator) A > 80 Analisa benar, rancangan tepat, dokumentasi baik,

presentasi jelas

B 65 – 79 Analisa benar, rancangan cukup tepat, dokumentasi cukup baik, presentasi jelas

C 55 – 64 Analisa benar, rancangan kurang tepat, dokumentasi kurang baik, presentasi jelas

D 45 – 54 analisa benar,rancangan kurang tepat, dokumentasikurang baik, presentasi kurang jelas

E ≤ 44 Analisa salah, rancangan kurang tepat, dokumentasi kurang baik, presentasi kurang jelas

F. PENENTUAN NILAI AKHIR MATA KULIAH

Nilai Angka (NA) Nilai Huruf (NH)

NA > 80 A

65 < NA ≤ 79 B

55 < NA ≤ 64 C

45 < NA ≤ 54 D


(6)