Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multy Item(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU
DENGAN MENGGUNAKAN METODEECONOMIC
ORDER QUANTITY(EOQ)UNTUK MULTY ITEM
(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

SKRIPSI

NURMASIDAH MARDIA
110803026

DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUANALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016
1
Universitas Sumatera Utara

2

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU

ROTI DENGAN MENGGUNAKAN METODEECONOMIC
ORDER QUANTITY(EOQ)UNTUK MULTY ITEM

(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

SKRIPSI
Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat
mencapai gelar Sarjana Sains

NURMASIDAH MARDIA
110803026

DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUANALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara


PERSETUJUAN

Judul

: AnalisisPengendalian Persediaan Bahan Baku
dengan menggunakan Metode Economic Order
Quantity (EOQ) Untuk Multy Item(Studi Kasus:
Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)
: Skripsi
: Nurmasidah Mardia
: 110803026
: Sarjana (S1) Matematika
: Matematika
: Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam
(FMIPA) Universitas Sumatera Utara

Kategori
Nama
Nomor Induk Mahasiswa
Program Studi

Departemen
Fakultas

Disetujui di
Medan, April 2016

Komisi Pembimbing:
Pembimbing 2,

Pembimbing 1,

Dr. Elly Rosmaini, M.Si
NIP. 19600520 198503 2 002

Drs.Gim Tarigan, M.Si

NIP. 19550202 198601 1 001

Disetujui oleh
Departemen Matematika FMIPA USU

Ketua,

Prof. Dr. Tulus, M.Si
NIP. 196209011988031002

i
Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN
MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY
(EOQ) UNTUK MULTY ITEM
(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)
SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri.Kecuali beberapa
kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan,


April 2016

Nurmasidah Mardia
110803026

ii
Universitas Sumatera Utara

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Pemurah dan Maha
Penyayang, dengan limpah karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan penyusunan
skripsi ini dengan judul AnalisisPengendalian Persediaan Bahan Baku dengan
menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) Untuk Multy Item(Studi
Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan).
Terimakasih penulis sampaikan kepada BapakDrs. Gim Tarigan, M.Si
selaku dosen pembimbing 1 dan Ibu Dr. Elly Rosmaini, M.Si selaku dosen
pembimbing 2yang berkenan dan rela mengorbankan waktu, tenaga dan pikiran
guna memberikan petunjuk dan bimbingannya dalam penulisan skripsi ini.

Terimakasih kepada Bapak Dr. Pasukat Sembiring, M.Si dan Bapak Drs. Rosman
Siregar, M.Si selaku dosen pembanding yang telah memberikan kritik dan saran
yang membangun dalam penyempurnaan skripsi ini. Terimakasih kepada Bapak
Prof. Dr. Tulus, M.Si dan Ibu Dr. Mardiningsih, M.Si selakuKetua dan Sekretaris
Departemen Matematika FMIPA USU. Terimakasih kepada Bapak Dr. Sutarman,
M.Sc selaku Dekan FMIPA USU dan kepada dosen Pembimbing Akademik
penulis beserta seluruh Staf
Pegawai dan Dosen Matematika FMIPA
USU.Terkhusus untuk Ayahanda Hambali Mardia, Ibunda Alm. Rahmiati
Batubara, serta saudara-saudara penulis Mhd Fahri Mardia,Nurmawaddah
Mardia,Abd. Hajji Mardia, serta seluruh keluarga besarpenulis atas segala
dukungan, perhatian dan do’a yang telah diberikan kepada penulis selama
dibangku perkuliahan hingga akhirnya menyelesaikan skripsi ini. Terimakasih
kepada rekan-rekan kuliah dan teman-teman Matematika 2011 atas segala bentuk
dukungannya.
Penulis juga menyadari masih banyak kekurangan dalam skripsi ini, baik
dalam teori maupun penulisannya. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran
dari pembaca demi perbaikan bagi penulis. Semoga segala bentuk bantuan yang
telah diberikan kepada penulis mendapatkan balasan yang lebih baik dari Tuhan
Yang Maha Esa. Akhir kata penulis berharap semoga tulisan ini bermanfaat bagi

para pembaca.

Medan,
Penulis

April 2016

Nurmasidah Mardia

iii
Universitas Sumatera Utara

ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN
MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY
(EOQ) UNTUK MULTY ITEM
(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

ABSTRAK

Perkembangan dunia usaha sangatlah mengalami perkembangan yangsangat

signifikan. Ini menjadi tantangan bagi dunia usaha, baik yang akanmerintis
ataupun yang akan bertahan dengan adanya globalisasi yang tinggalmenunggu
waktu saja.. Dalam penelitian iniakan membahas salah satu yaitu bahan
baku.Bahan baku merupakan salah satu faktor yang terpenting dalammelakukan
suatu produksi. Kekurangan bahan baku akan berakibat padaterhambatnya proses
produksi, sedangkan kelebihan bahan baku akan berimbaspada membengkaknya
biaya penyimpanan. Untuk mengatasi masalah tersebut,ada sebuah metode yang
dapat digunakan yaitu Economic Order Quantity.
Total biaya persediaan bahan baku menurut pabrik WN sebesar Rp
8.816.050,39 sedangkan menurut metode Economic Order Quantity (EOQ)
sebesar Rp 6.111.256,47 dan dapat dilakukan penghematan sebesar Rp.
2.704.793,92 dari biaya persediaan bahan baku menurut pabrik WN.

Kata kunci: Persediaan, bahan baku, Economic Order Quantity, multy item

iv
Universitas Sumatera Utara

ANALYSIS INVENTORY CONTROL OFRAW MATERIALS WITH
ECONOMICORDERQUANTITY(EOQ) FOR MULTY ITEM

(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

ABSTRACT

The development of the business world is experiencing a very significant
development. This is a challenge for the business world, both of which will be
initiated, or that will last with the globalization that is a matter of time .. In this
study will discuss one of which is the raw material. The raw material is one of the
most important factors in making a production. Raw material shortages would
hamper the production process, while the excess raw materials will impact on the
ballooning storage costs. To overcome these problems, there is a method that can
be used is Economic Order Quantity.
The total cost of inventories of raw materials according to WN Factory
Rp 8,816,050.39 whereas according to the method of Economic Order Quantity
(EOQ) Rp 6,111,256.47 and do savings of Rp. 2,704,793.92 from the inventory
cost of raw materials according to WN Factory.

Keywords: Inventory, raw materials, Economic Order Quantity, multi items

v

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

Halaman
i
ii
iii
iv
v
vi
viii

PERSETUJUAN
PERNYATAAN
PENGHARGAAN
ABSTRAK
ABSTRACT
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL

BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1.2 Perumusan Masalah
1.3 Batasan Masalah
1.4 Tujuan Penelitian
1.5 Manfaat Penelitian
1.6 Metodologi Penelitian

1
3
4
4
5

BAB 2TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Persediaan
2.1.1 Pengertian Persediaan
2.1.2 Sistem Persediaan
2.1.3 Pengendalian Persediaan
2.1.4 Analisis persediaan
2.2 Model Economic Order Quantity (EOQ)
2.2.2 Pengertian Metode Economic Order Quantity (EOQ)
2.2.2 Asumsi-asumsi dan Notasi Model Persediaan
Bahan bakuEOQ
2.2.3Komponen Biaya-Biaya dan Formulasi Model
PersediaanEconomic Order Quantity
2.2.4 Persediaan Pengaman (safety stock)
BAB3 HASIL DAN PEMBAHASAN
3.1 Pengumpulan data
3.1.1 Jenis bahan baku
3.1.2 Jumlah permintaan bahan baku
Oktober 2014 – September 2015
3.1.3 Biaya Pemesanan bahan baku
3.1.5 Biaya Penyimpanan Bahan Baku
3.1.6 Biaya Persediaan Bahan Baku
Pembuatan Roti Pada Pabrik WN
3.2 Model Economic Order Quantity24
3.3 Pengolahan Data

6
6
6
7
7
8
8
8
9
10
15
16
16
16
17
18
20
22
24

vi
Universitas Sumatera Utara

3.3.1 Penentuan pemesanan yang ekonomis
3.3.2 Penentuan Banyaknya Persediaan Pengaman
3.3.3 Penentuan Biaya Total Persediaan
3.4 Perbandingan Biaya Persediaan Bahan Baku

25
27
34
37

BAB 4 KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan
4.2 Saran

37
37

DAFTAR PUSTAKA

38

vii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1
Tabel 3.2
Tabel 3.3
Tabel 3.4
Tabel 3.5
Tabel 3.6
Tabel 3.7
Tabel 3.8
Tabel 3.9
Tabel 3.10
Tabel 3.11
Tabel 3.12
Tabel 3.13
Tabel 3.14
Tabel 3.15

Tabel kebutuhan Bahan Baku
Tabel Biaya Pemesanan Bahan Baku
Tabel Biaya Pemesanan Bahan Baku Setiap Sekali Pesan
Tabel Biaya Penyimpanan Bahan Baku Per Tahun
Tabel Biaya Penyimpanan Bahan Baku Per Unit
Tabel Biaya Persediaan Bahan Baku Pada Pabrik WN
Tabel Pemesanan Ekonomis (Q) Untuk Masing-Masing
Bahan Baku
Tabel Perhitungan Standar Deviasi Untuk Bahan Baku
Tepung Terigu
Tabel Perhitungan Standar Deviasi Untuk Bahan Baku Pelembut
Tabel Perhitungan Standar Deviasi Untuk Bahan Baku
Pengembang
Tabel Perhitungan Standar Deviasi Untuk Bahan Baku Mentega
Tabel Perhitungan Standar Untuk Bahan Baku Gula
Tabel Perhitungan Standar Deviasi Untuk Bahan Baku
Susu
Tabel Pemesanan Ekonomis,Persediaan Pengaman Dan Total
Biaya Persediaan Dengan EOQ
Tabel Perbandingan Biaya Bahan Baku Menurut Pabrik WN
Dengan Biaya Persediaan Dengan Metode EOQ

17
18
19
20
21
23
28
29
30
31
32
33
34
36
37

viii
Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Aplikasi Metode Economic Order Quantity (EOQ) Untuk Mengoptimalkan Persediaan Bahan Bakar Minyak (Studi Kasus PT. Kereta Api (PERSERO) Medan)

5 70 53

Pengendalian Persediaan Bahan Baku Dengan Metode Economic Order Quantity (EOQ) (Studi Kasus: PT. Pabrik Es Siantar)

12 94 51

ANALISIS PENGENDALIAN PESEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY (EOQ) PADAPERUSAHAAN ROTI BONANSA

3 16 68

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multy Item(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

3 21 52

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multy Item(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

0 0 2

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multy Item(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

0 0 5

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multy Item(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

1 1 10

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multy Item(Studi Kasus: Pabrik Roti WN Pasar Baru Padang Bulan Medan)

0 0 1

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multi Item (Studi Kasus: Pabrik Syahfira Bakery)

0 0 11

Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan Metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk Multi Item (Studi Kasus: Pabrik Syahfira Bakery)

0 0 2