Pengaruh Potensi Pegawai Dan Kepuasan Masyarakat Terhadap Implementasi Program Pelayanan Kesehatan Bpjs Di Kota Medan

ABS TRAK
PENGARUH POTENS I PEGAWAI DAN KEPUAS AN MAS YARAKAT
TERHADAP IMPLEMENTAS I PROGRAM
PELAYAN AN KES EHATAN BPJS
DI KOTA MEDAN
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh dari potensi
pegawai dan kepuasan masyarakat terhadap implementasi program pelayanan
kesehatan BPJS Kesehatan di kota M edan. Penelitian ini dilakukan guna
mengetahui bagaimana potensi pegawai BPJS dan kepuasan masyarakat,
terutama yang berkaitan dengan implementasi program pelayanan kesehatan.
Penelitian ini merupakan penelitian kausal dengan metode pengumpulan
data primer menggunakan kuesioner yang disebar kepada 100 orang pasien
BPJS Kesehatan. Penelitian ini menggunakan metode analisis data regresi linear
berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan, potensi pegawai
dan kepuasan masyarakat terhadap implementasi program pelayanan kesehatan.
Secara parsial, diketahui bahwa potensi pegawai berpengaruh secara positif dan
signifikan, begitu juga dengan kepuasan masyarakat berpengaruh positif dan
signifikan terhadap program pelayanan kesehatan.
Kata Kunci: potensi pegawai, kepuasan masyarakat, dan implementasi
program pelayanan kesehatan.


iii

ABSTRACT

EFFECTS OF EMPLOYEES ’ POTENTIAL AND PEOPLE’S
S ATIS FACTION TO IMPLEMENTATION OF
HEALTH S ERVIC E OF BPJS
IN MEDAN
This research aim is to analyse the effects of employee’s potential and
people’s satisfaction to implementation of health service of BPJS in M edan.
This research is done to understand how are employees’ potentials and people’s
satisfaction regarding implementation of health services.
This research is a causal research with primary data collection taken are
using questionnaires with number of samples of 100 people. Research are done
with multiple regression analyses as primary data analysis.
Research shows that employee’s potential and people’s satisfaction
affecting positively and significantly to implementation of health service.
Partially, both of variables also affecting positively and significantly to
implementation of health service.

Keywords:

employee’s potential, people’s satisfaction, and implementation
of health service.

iv