Dinamika Kelompok dalam Game Defense of the Ancients (DOtA).

ABSTRAK

Dias Naafiu Pratama. 210110080228. Dinamika Kelompok dalam Game
Defense of the Ancients (DotA). Dr. H. Antar Venus, M.A.Comm. sebagai dosen
pembimbing utama dan Mohd Hussein Nawawi, Drs., M.I.Kom sebagai
pembimbing pendamping. Manajemen Komunikasi. Fakultas Ilmu Komunikasi.
Universitas Padjadjaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dinamika
kelompok terjadi pada kelompok yang anggota kelompok tidak saling kenal,
mengetahui komunikasi kelompok dalam tim yang anggota kelompoknya tidak
saling kenal, dan mengetahui bagaimana proses terbentuknya kerja sama tim dan
pemilihan pemimpin dalam tim yang anggota kelompoknya tidak saling kenal.
Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus.
Data penelitian diperoleh dari observasi partisipatif, wawancara, dan penelusuran
data online. Penelitian dilakukan pada bulan Maret – April 2012 di Bandung dan
Jakarta Berdasarkan hasil penelitian, Kerja Sama tim dapat terbentuk dengan
sangat cepat apabila setiap anggota tim memiliki kemampuan individu yang baik,
memiliki tujuan bersama, memiliki rasa empati terhadap anggota tim, dan mampu
berkomunikasi dengan baik. Seseorang dapat terpilih menjadi pimpinan tim jika
dia memiliki kemampuan individu yang berada diatas rata – rata anggota
kelompoknya. Mampu berkomunikasi dengan baik dan mampu mencairkan
suasan menjadi lebih menyenangkan menjadi salah satu faktor penunjang

terciptanya kepercayaan dalam tim. Dan Game Defence of the Ancients
memberikan pelajaran tentang kerja sama tim, kepemimpinan dan komunikasi
antar pribadi. Saran dari penulis adalah akan ada lebih banyak lagi kajian – kajian
ilmiah yang menyentuh ranah permainan.

Dokumen yang terkait

Aplikasi casual game defense of the law bergenre tower defense

5 39 124

T1 Lampiran Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship

0 1 58

T1 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship

0 0 14

T1__Daftar Pustaka Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship T1 Daftar Pustaka

0 0 3

T1__BAB VI Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship T1 BAB VI

0 0 2

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship T1 BAB V

0 0 46

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship T1 BAB IV

0 1 11

T1__BAB III Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship T1 BAB III

0 0 9

T1__BAB II Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship T1 BAB II

0 0 11

T1__BAB I Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Proses Adaptasi Interaksi Pemain Game Online Defense of The Ancients 2 di Team Cornerstone, Team Senate Dota Gaming, dan Team Friendship T1 BAB I

0 0 7