VISI MISI DAN TUJUAN SEKOLAH

VISI, MISI, DAN TUJUAN
SMK INDO MALAY SCHOOL BATAM
A. Visi
Visi SMK Indo Malay School Batam adalah : ”Menjadi institusi pendidikan yang dapat
menghasilkan sumber daya manusia yang berkarakter , berbudi pekerti dan memahami ilmu
pengetahuan dan teknologi serta dapat memahami standar profesional kerja.”
B. Misi :
1. Menghasilkan lulusan yang berkarekter berbudi pekerti serta berahlak mulia .
2. Menyiapkan sumber daya manusia yang memiliki skil dan kompetensi.
3. Mewujudkan masyarakat sekolah yang memahami ilmu pengetahuan dan teknologi.
4. Melaksanakan proses pembelajaran dengan pendekatan kurikulum nasional dan industri.
5. Mengembangkan program keahlian yang merupakan tuntutan dunia kerja.
Untuk mewujudkan visi, misi tersebut di atas ditempuh dengan beberapa strategi sebagai
berikut :
1.

Mendidik dan membiasakan anak dalam kehidupan yang agamis, serta menciptakan
lingkungan yang kondusif bagi kehidupan agamis .

2.


Melakukan sosialisasi dan penjaringan anak yang mempuyai keterampilan dan keahlian
serta minat dan bakat.

3.

Memberikan ilmu kepada anak yang di butuhkan oleh dunia kerja .

4.

Menyediakan fasailitas yang mendukung pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi,
dan keterampilan.

C. Tujuan
Tujuan sekolah yang ingin dicapai adalah :
1.

Membentuk siswa yang beriman dan takwa kepada Tuhan Yang Mahaesa.

2.


Membentuk siswa yang memiliki akhlak mulia dan berbudi pekerti yang luhur.

3.

Membentuk siswa yang memiliki ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni.

4.

Membentuk siswa yang memiliki life skill sebagai bekal untuk hidup di masyarakat.

5.

Memberikan keahlian sesuai jurusn untuk dapat bersaing di dunia kerja

6.

Membentuk siswa yang kreatif dan mandiri.
Adapun tujuan umum tiap jenjang pendidikan adalah sebagai beruikut :

”Meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan

untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.”