POB SDM 005 usulan pengaktifan kembali

INSTITUT PERTANIAN BOGOR
DIREKTORAT SUMBERDAYA MANUSIA
PROSEDUR OPERASIONAL BAKU
USULAN PENGAKTIFAN KEMBALI TENAGA PENDIDIK

1. TUJUAN
Tujuan Prosedur Operasional Baku (POB) ini adalah untuk memberikan
informasi mengenai petunjuk teknis usulan pengaktifan kembali tenaga
pendidik (dosen) setelah selesai melaksanakan tugas belajar, selesai
melaksanakan tugas sebagai pejabat Negara, dan selesai melaksanakan
tugas-tugas dan di luar jabatan fungsional dosen.
2. RUANG LINGKUP
Prosedur ini berlaku dalam kegiatan pembuatan surat usulan dan monitoring
proses di Departemen Pendidikan Nasional (Depdiknas).
3. DEFINISI
3.1. Selesai melaksanakan tugas belajar
Yang dimaksud dengan selesai melaksanakan tugas belajar bagi tenaga
pendidik (dosen) adalah sebagai berikut :
a. Bagi pegawai yang tugas belajar di luar negeri setelah ada
pengembalian secara resmi dari Biro Kerjasama Luar Negeri
b. Bagi pegawai yang belajar setelah ada pengembalian secara resmi

dari penerima Perguruan Tinggi PNS dosen yang bersangkutan
melaksanakan tugas belajar.
c. Bagi pegawai yang telah selesai tugas belajarnya dikenakan wajib
kerja 2n+1 (dua kali masa tugas belajar ditambah 1 (satu) tahun).
3.2. Selesai melaksanakan tugas pejabat negara.
Dosen yang diangkat sebagai pejabat negara dibebaskan sementara dari
jabatan organik selama menjadi pejabat negara. Setelah selesai
melaksanakan tugas perlu diaktifkan kembali menjadi dosen.

POB/SDM-005
Revisi 004
27 Oktober 2009

1 dari 3

INSTITUT PERTANIAN BOGOR
DIREKTORAT SUMBERDAYA MANUSIA
PROSEDUR OPERASIONAL BAKU
USULAN PENGAKTIFAN KEMBALI TENAGA PENDIDIK


3.3. Selesai melaksanakan tugas-tugas lain di luar jabatan fungsional
dosen.
Yang dimaksud dengan melaksanakan tugas-tugas lain di luar jabatan
fungsional dosen adalah diangkat sebagai pejabat struktural di lingkungan
Depdiknas atau pada instansi lain di luar Depdiknas
4. TANGGUNG JAWAB
4.1. Kepala Seksi bertugas memeriksa usulan, monitoring usulan pengaktifan
kembali tenaga pendidik.
4.2. Kepala Sub Direktorat bertanggung jawab sebagai pengendali mutu
(quality control) dan evaluator kegiatan.
4.3. Direktur

Sumberdaya

Manusia

(SDM)

bertanggung


jawab

dalam

memverifikasi usulan pengaktifan kembali tenaga pendidik (dosen).
4.4. Rektor IPB bertanggung jawab untuk mensahkan dokumen dan Surat
Keputusan

POB/SDM-005
Revisi 004
27 Oktober 2009

2 dari 3

INSTITUT PERTANIAN BOGOR
DIREKTORAT SUMBERDAYA MANUSIA
PROSEDUR OPERASIONAL BAKU
USULAN PENGAKTIFAN KEMBALI TENAGA PENDIDIK

5. RINCIAN PROSEDUR

Prosedur Usulan Pengaktifan Kembali Tenaga Pendidik
AKTIVITAS

DOKUMEN

KETERANGAN

Mulai

Dekan/Pimp.Unit Kerja

1

1)

Surat Usulan

5)

Dokumen surat

usulan

Menyampaikan berkas
usul ke Rektor

Rektor IPB

Pegawai yang tugas
belajar di luar negeri
diaktifkan kembali
dengan kewajiban
bekerja 2n+1

2

Perbaikan

Memeriksa dan membuat
surat usulan ke Sekjen
Depdikns


Sekjen Depdiknas 3
Memverifikasi/membuat SK
Pengaktifan Kembali

4

Koreksi?

Ya

Tidak

Kepala Biro
6
Kepegawaian
Penerbitan, distribusi SK &
nota serta Penggandaan
Dokumen


Daftar Distribusi
Internal
Dokumen Arsip

Selesai

POB/SDM-005
Revisi 004
27 Oktober 2009

3 dari 3