Bahasa Inggris - S1

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS– UNIVERSITAS GUNADARMA Tanggal

Penyusunan 05/09/2016 Tanggal revisi -Kode dan Nama

MK

IT061259 Analisis Wacana SKS dan

Semester

SKS 2 Semester VII (PTA)

Prasyarat

-Status Mata Kuliah

[…] Wajib [√] Pilihan Dosen

Pengampu

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

Sikap

1. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.

2. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Ketrampilan Umum

1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya.

2. Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni. 3. Mampu menyusun deskripsi saintifik hasil

kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.

Pengetahuan

Mampu memahami permasalahan pada isu sosial dan praktik profesional dalam bidang pengembangan ilmu bahasa khususnya dalam analisis wacana

Ketrampilan Khusus

Mampu memahami dan menganalisis permasalahan pada isu sosial dan praktik profesional dalam bidang pengelolaan Ilmu Bahasa umum dan menguasai konsep teoritis dalam analisis wacana secara mendalam, serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah prosedural.

Deskripsi Umum

(Silabus) Mata kuliah ini membahas tentang What is DiscourseAnalysis?,Some Uses of Discourse Analysis,Facets of Discourse Analysis, Data for Discourse Analysis Transcription: Representing Speech in Writing,"Descriptive" and "Critical" Goals, Linguistic Categories, Minds, and Worldviews ,Discourse,


(2)

Culture, and Ideology, Language Ideology, Silence, Words and Lines Paragraphs and Episodes, Discourse Schemata and Structure of Narrative, The Emergent Organization of Conversation, Old and New Information and the Organization of Sentences, Cohesion, Power and Community, Indexicality, Stance and Style, Social Roles and Participant Structure, Audience, Politeness, and Accommodation, Social Identity and Identification, Personal Identity: Discourse and the Self, Intertextuality and Interdiscursivity, Repetition in Conversation, Register: Repeated Styles for Repeated Situations, Genre: Recurrent Forms, Recurrent Actions, Frames, Plots, and Coherence, Speech Acts and Conversational Implicature, Contextualization Cues and Discourse Marking, Rhetorical Aims, Strategies, and Styles, Verbal Art and Performance

Metode Pembelajaran

1. Ceramah/Kuliah Pakar √ 4. Praktik Laboratorium ... ..

2.Problem Based Learning/FBD

√ 5. Self-Learning (V-Class) √ 3. Project Based Learning … 6.

Lainnya: ... ... .. Pengalaman

Belajar/Tugas a. Tayangan Presentasi √ c. Online exercise/kuiz (V-class) √ b. Review textbook/Jurnal … d. Laporan ...

..

Referensi

(1) Johnstone Barbara, 2008 Discourse Analysis, Massachusetts:Blackwell

(2) Mulyana. 2005. Kajian Wacana: Teori, Metode, dan Aplikasi Prinsip-prinsip Analisis Wacana. Yogyakarta: Tiara Wacana. (3) Praptomo Baryadi, I. 2002. Dasar-Dasar Analisis Wacana dan


(3)

Mingg u Kemampuan Akhir yang Diharapkan Bahan Kajian (Materi Pelajaran) Metode / Bentuk Pembelajar an Waktu Belajar (Menit) Kriteria Penilaian (Indikator) Bobot Nilai (%) Sumber Belajar 1. Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan

analisis wacana dan kegunaannya

1. What is Discourse Analysis? 2. Some Uses of

Discourse Analysis 3. Facets of

Discourse Analysis

1,2,5

2 x 170 menit

Mahasiswa memahami tentang analisis wacana

5 % 1,2,3

2. Mahasiswa dapat mengerti dan memahami tentang data, transkripsi dan tujuan kritis dan deskriptif analisis wacana

1. Data for Discourse Analysis 2. Transcription: Representing

Speech in Writing 3. "Descriptive" and "Critical" Goals

1,2,5

2 x 170 menit

Mahasiswa dapat

menjelaskan tujuan kritis dan deskriptif analisis wacana

5 % 1,2,3

3. Mahasiswa mampu memahami dan menguasai

mengenai kategori linguistic, pikiran , budaya dan ideologi

1. Linguistic Categories, Minds, and Worldviews 2. Discourse, Culture, and Ideology

1,2,5 2 x 170 menit Mahasiswa memahami dan menguasai mengenai kategori linguistik, pikiran , budaya dan ideology


(4)

secara baik 4. Mahasiswa dapat

mengerti dan menjabarkan tentang ideology bahasa

1.Language Ideology 2. Silence

1,2,5

2 x 170 menit

Mahasiswa dapat menjabarkan tentang

ideologi bahasa secara tepat

10 % 1,2,3

5. Mahasiswa dapat memahami dan menguraikan kata-kata, paragraph dan skema wacana.

1. Words and Lines 2. Paragraphs and Episodes

3. Discourse Schemata and Structure of Narrative

1,2,5 2 x 170 menit

Mahasiswa dapat

menguraikan kata-kata, paragraph dan skema wacana dengan benar.

5 % 1,2,3

6. Mahasiswa dapat memahami dan mendeskripsikan munculnya percakapan, informasi baru dan lama dalam satuan kalimat dan ada tidaknya kohesi di dalamnya

1. The Emergent Organization of Conversation 2. Old and New Information and the Organization of Sentences

3. Cohesion

1,2,5 2 x 170 menit

Mahasiswa dapat

mendeskripsika n munculnya percakapan, informasi baru dan lama dalam satuan kalimat dan ada

tidaknya kohesi di dalamnya dengan benar

5 % 1,2,3


(5)

memahami dan menjelaskan

mengenai kekuatan, masyarkat, indeks, cara pandang dan gaya

Community 2. Indexicality 3. Stance and Style

menit mampu menjelaskan mengenai kekuatan, masyarkat, indeks, cara pandang dan gaya secara tepat

8. Mahasiswa dapat memahami dan mendeskripsikan struktur partisioan dan peranan sosial, kesopanan dan akomodasi

1. Social Roles and Participant

Structure 2. Audience, Politeness, and Accommodation

1,2,5 2 x 170 menit Mahasiswa dapat mendeskripsika n struktur partisioan dan peranan sosial, kesopanan dan akomodasi

10 % 1,2,3

9. Mahasiswa dapat memahami dan menguraikan

identitas sosial dan identitas seseorang

1. Social Identity and Identification 2. Personal Identity: Discourse and the Self

1,2,5 2 x 170 menit Mahasiswa dapat menguraikan identitas sosial dan identitas seseorang dengan benar

10 % 1,2,3

10. Mahasiswa dapat mengerti dan menjabarkan tentang Intertextualiti and Interdiscursiviti, pengulangan dan percakapan 1. Intertextuality and Interdiscursivity 2. Repetition in Conversation

1,2,5 (tugas 2)

2 x 170 menit Mahasiswa dapat menerangkan tentang Intertextualiti and Interdiscursiviti, pengulangan


(6)

dan percakapan

11. UJIAN TENGAH SEMESTER

12. Mahasiswa mampu memahami dan menerangkan mengenai register dan gender

1..Register:

Repeated Styles for Repeated Situations 2. Genre: Recurrent Forms, Recurrent Actions

1, 3 2 x 170 menit

Mahasiswa mampu menjelaskan register dan gender

5 % 1,2,3

13. Mahasiswa dapat memahami dan menguraikan kerangka, plot dan koherensi

Frames, Plots, and

Coherence 1, 5 2 x 170menit Mahasiswa dapat menguraikan kerangka, plot dan koherensi dalam suatu wacana

5 % 1,2,3

14. Mahasiswa dapat mengerti dan menjabarkan tindak tutur, implikatur dan penanda wacana

1. Speech Acts and Conversational Implicature

2. Contextualization Cues and Discourse Marking

1, 5 2 x 170

menit Mahasiswa dapat menjabarkan tindak tutur, implikatur dan penanda wacana secara tepat

5 % 1,2,3

15. Mahasiswa dapat memahami dan mendeskripsikan gaya, strategi dan tujuan retorika serta seni berbicara dan berpenampilan

1. Rhetorical Aims, Strategies, and Styles

2. Verbal Art and Performance

1, 3 2 X 170 menit

Mahasiswa dapat

mendeskripsika n gaya, strategi dan tujuan retorika serta seni berbicara dan


(7)

berpenampilan dengan benar

16. UJIAN AKHIR SEMESTER

FORMAT RANCANGAN TUGAS 1

Nama Mata Kuliah : Analisis Wacana SKS : 2

Program Studi : Sastra Inggris Pertemuan ke : 5

Fakultas : Sastra Inggris A. TUJUAN TUGAS :

Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat memahami:

Analisis Wacana dan kegunaannya sehingga mahasiswa pada akhirnya dapat menganalisis suatu wacana dengan baik B. URAIAN TUGAS :

a. Objek : Pembuatan paper berdasarkan topik yang dipilih dari materi yang diberikan oleh dosen. b. Tugas Mahasiswa: menyajikan dan menjelaskan materi yang ditugaskan dalam bentuk presentasi c. Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan dan bentuk soal yang diberikan dosen pengampu d. Deskripsi luaran tugas: Hasil akhir adalah simpulan dari analisis yang dikerjakan oleh mahasiswa C. KRITERIA PENILAIAN (5 %)

Kelengkapan isi rangkuman Kebenaran isi rangkuman


(8)

FORMAT RANCANGAN TUGAS 2

Nama Mata Kuliah : Analisis Wacana SKS : 2

Program Studi : Sastra Inggris Pertemuan ke : 10

Fakultas : Sastra Inggris B. TUJUAN TUGAS :

Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat memahami:

Skema wacana dan struktur narasi serta intertekstualiti dan interdiscursiviti dengan baik B. URAIAN TUGAS :

e. Objek : Pembuatan paper berdasarkan topik yang dipilih dari materi yang diberikan oleh dosen. f. Tugas Mahasiswa: menyajikan dan menjelaskan materi yang ditugaskan dalam bentuk presentasi g. Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan dan bentuk soal yang diberikan dosen pengampu h. Deskripsi luaran tugas: Hasil akhir adalah simpulan dari analisis yang dikerjakan oleh mahasiswa C. KRITERIA PENILAIAN (5 %)

Kelengkapan isi rangkuman Kebenaran isi rangkuman


(9)

FORMAT RANCANGAN TUGAS 3

Nama Mata Kuliah : Analisis Wacana SKS : 2

Program Studi : Sastra Inggris Pertemuan ke : 15

Fakultas : Sastra Inggris C. TUJUAN TUGAS :

Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat memahami:

Register, gender, tindak tutur, implikatur, gaya, strategi, dan tujuan retorika serta seni berbicara dan berpenampilan dengan baik B. URAIAN TUGAS :

i. Objek : Pembuatan paper berdasarkan topik yang dipilih dari materi yang diberikan oleh dosen. j. Tugas Mahasiswa: menyajikan dan menjelaskan materi yang ditugaskan dalam bentuk presentasi k. Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan dan bentuk soal yang diberikan dosen pengampu l. Deskripsi luaran tugas: Hasil akhir adalah simpulan dari analisis yang dikerjakan oleh mahasiswa C. KRITERIA PENILAIAN (5 %)

Kelengkapan isi rangkuman Kebenaran isi rangkuman


(10)

GRADING SCHEME COMPETENCE

KRITERIA 1 : Kelengkapan isi rangkuman

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Kelengkapan konsep

Lengkap dan terpadu Lengkap Masih kurang beberapa aspek yang belum terungkap

Hanya menunjukkan sebagian konsep saja

Tidak ada konsep 2

KRITERIA 2 : Kebenaran isi rangkuman

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Kebenaran

konsep Diungkapkan dengan tepat, terdapat aspek penting, analisis dan membantu memahami konsep

Diungkap dengan tepat

tetapi deskriptif Sebagian besar konsep sudah terungkap, namun masih ada yang terlewatkan

Kurang dapat

mengungkapkan aspek penting, melebihi halaman, tidak ada proses merangkum hanya mencontoh

Tidak ada konsep


(11)

KRITERIA 3 : Daya tarik komunikasi/presentasi KRITERIA 3a : Komunikasi tertulis

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Bahasa Paper Bahasa menggugah pembaca untuk mencari tahu konsep lebih dalam

Bahasa menambah informasi pembaca

Bahasa deskriptif, tidak terlalu menambah pengetahuan

Informasi dan data yang disampaikan tidak menarik dan membingungkan

Tidak ada hasil 1

Kerapian Paper Paper dibuat dengan sangat menarik dan menggugah semangat membaca

Paper cukup menarik, walau tidak terlalu mengundang

Dijilid biasa Dijilid namun kurang rapi

Tidak ada hasil 1

KRITERIA 3b : Komunikasi lisan

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Isi Memberi inspirasi

pendengar untuk mencari lebih dalam

Menambah wawasan Pembaca masih harus menambah lagi

informasi dari beberapa sumber

Informasi yang disampaikan tidak menambah wawasan bagi pendengarnya

Informasi yang disampaikan menyesatkan atau salah

2

Organisasi Sangat runtut dan integratif sehingga pendengar dapat mengkompilasi isi dengan baik

Cukup runtut dan memberi data

pendukung fakta yang disampaikan

Tidak didukung data, namun menyampaikan informasi yang benar

Informasi yang

disampaikan tidak ada dasarnya

Tidak mau presentasi 1

Gaya Presentasi Menggugah semangat pendengar

Membuat pendengar paham, hanya sesekali saja memandang catatan

Lebih banyak membaca catatan

Selalu membaca catatan (tergantung pada catatan)


(1)

dan percakapan

11. UJIAN TENGAH SEMESTER

12. Mahasiswa mampu memahami dan menerangkan mengenai register dan gender

1..Register:

Repeated Styles for Repeated Situations 2. Genre: Recurrent Forms, Recurrent Actions

1, 3 2 x 170 menit Mahasiswa mampu menjelaskan register dan gender

5 % 1,2,3

13. Mahasiswa dapat memahami dan menguraikan kerangka, plot dan koherensi

Frames, Plots, and

Coherence 1, 5 2 x 170menit Mahasiswa dapat menguraikan kerangka, plot dan koherensi dalam suatu wacana

5 % 1,2,3

14. Mahasiswa dapat mengerti dan menjabarkan tindak tutur, implikatur dan penanda wacana

1. Speech Acts and Conversational Implicature

2. Contextualization Cues and Discourse Marking

1, 5 2 x 170

menit Mahasiswa dapat menjabarkan tindak tutur, implikatur dan penanda wacana secara tepat

5 % 1,2,3

15. Mahasiswa dapat memahami dan mendeskripsikan gaya, strategi dan

1. Rhetorical Aims, Strategies, and Styles

2. Verbal Art and

1, 3 2 X 170 menit

Mahasiswa dapat

mendeskripsika n gaya, strategi


(2)

berpenampilan dengan benar

16. UJIAN AKHIR SEMESTER

FORMAT RANCANGAN TUGAS 1

Nama Mata Kuliah : Analisis Wacana SKS : 2

Program Studi : Sastra Inggris Pertemuan ke : 5

Fakultas : Sastra Inggris A. TUJUAN TUGAS :

Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat memahami:

Analisis Wacana dan kegunaannya sehingga mahasiswa pada akhirnya dapat menganalisis suatu wacana dengan baik

B. URAIAN TUGAS :

a. Objek : Pembuatan paper berdasarkan topik yang dipilih dari materi yang diberikan oleh dosen. b. Tugas Mahasiswa: menyajikan dan menjelaskan materi yang ditugaskan dalam bentuk presentasi c. Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan dan bentuk soal yang diberikan dosen pengampu d. Deskripsi luaran tugas: Hasil akhir adalah simpulan dari analisis yang dikerjakan oleh mahasiswa C. KRITERIA PENILAIAN (5 %)

Kelengkapan isi rangkuman Kebenaran isi rangkuman


(3)

FORMAT RANCANGAN TUGAS 2

Nama Mata Kuliah : Analisis Wacana SKS : 2

Program Studi : Sastra Inggris Pertemuan ke : 10

Fakultas : Sastra Inggris B. TUJUAN TUGAS :

Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat memahami:

Skema wacana dan struktur narasi serta intertekstualiti dan interdiscursiviti dengan baik

B. URAIAN TUGAS :

e. Objek : Pembuatan paper berdasarkan topik yang dipilih dari materi yang diberikan oleh dosen. f. Tugas Mahasiswa: menyajikan dan menjelaskan materi yang ditugaskan dalam bentuk presentasi g. Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan dan bentuk soal yang diberikan dosen pengampu h. Deskripsi luaran tugas: Hasil akhir adalah simpulan dari analisis yang dikerjakan oleh mahasiswa


(4)

FORMAT RANCANGAN TUGAS 3

Nama Mata Kuliah : Analisis Wacana SKS : 2

Program Studi : Sastra Inggris Pertemuan ke : 15

Fakultas : Sastra Inggris C. TUJUAN TUGAS :

Tujuan tugas adalah agar mahasiswa dapat memahami:

Register, gender, tindak tutur, implikatur, gaya, strategi, dan tujuan retorika serta seni berbicara dan berpenampilan dengan baik

B. URAIAN TUGAS :

i. Objek : Pembuatan paper berdasarkan topik yang dipilih dari materi yang diberikan oleh dosen. j. Tugas Mahasiswa: menyajikan dan menjelaskan materi yang ditugaskan dalam bentuk presentasi k. Metode/cara pengerjaan tugas: sesuai arahan dan bentuk soal yang diberikan dosen pengampu l. Deskripsi luaran tugas: Hasil akhir adalah simpulan dari analisis yang dikerjakan oleh mahasiswa C. KRITERIA PENILAIAN (5 %)

Kelengkapan isi rangkuman Kebenaran isi rangkuman


(5)

GRADING SCHEME COMPETENCE

KRITERIA 1 : Kelengkapan isi rangkuman

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Kelengkapan konsep

Lengkap dan terpadu Lengkap Masih kurang beberapa aspek yang belum terungkap

Hanya menunjukkan sebagian konsep saja

Tidak ada konsep 2

KRITERIA 2 : Kebenaran isi rangkuman

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Kebenaran

konsep Diungkapkan dengan tepat, terdapat aspek penting, analisis dan membantu memahami konsep

Diungkap dengan tepat

tetapi deskriptif Sebagian besar konsep sudah terungkap, namun masih ada yang terlewatkan

Kurang dapat

mengungkapkan aspek penting, melebihi halaman, tidak ada proses merangkum hanya mencontoh

Tidak ada konsep


(6)

KRITERIA 3 : Daya tarik komunikasi/presentasi KRITERIA 3a : Komunikasi tertulis

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Bahasa Paper Bahasa menggugah pembaca untuk mencari tahu konsep lebih dalam

Bahasa menambah informasi pembaca

Bahasa deskriptif, tidak terlalu menambah pengetahuan

Informasi dan data yang disampaikan tidak menarik dan membingungkan

Tidak ada hasil 1

Kerapian Paper Paper dibuat dengan sangat menarik dan menggugah semangat membaca

Paper cukup menarik, walau tidak terlalu mengundang

Dijilid biasa Dijilid namun kurang rapi

Tidak ada hasil 1

KRITERIA 3b : Komunikasi lisan

DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah standard SKOR

Isi Memberi inspirasi

pendengar untuk mencari lebih dalam

Menambah wawasan Pembaca masih harus menambah lagi

informasi dari beberapa sumber Informasi yang disampaikan tidak menambah wawasan bagi pendengarnya Informasi yang disampaikan menyesatkan atau salah 2

Organisasi Sangat runtut dan integratif sehingga pendengar dapat mengkompilasi isi dengan baik

Cukup runtut dan memberi data

pendukung fakta yang disampaikan

Tidak didukung data, namun menyampaikan informasi yang benar

Informasi yang

disampaikan tidak ada dasarnya

Tidak mau presentasi 1

Gaya Presentasi Menggugah semangat pendengar

Membuat pendengar paham, hanya sesekali saja memandang catatan

Lebih banyak membaca catatan

Selalu membaca catatan (tergantung pada catatan)