Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dengan keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi, dan minat belajar siswa.

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

ABSTRAK

HUBUNGAN TINGKAT KETERLAKSANAAN PEMBELAJARAN
KONTEKSTUAL PADA MATERI AKUNTANSI BERDASARKAN
KURIKULUM 2006 DENGAN KETERAMPILAN BERKOMUNIKASI,
INTEGRITAS PRIBADI DAN MINAT BELAJAR SISWA

Survei pada 5 SMA di Kabupaten Kulon Progo

Albertin Nopi Yundari
Universitas Sanata Dharma
2016

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan positif: 1) tingkat
keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan
kurikulum 2006 dan keterampilan berkomunikasi; 2) tingkat keterlaksanaan
pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dan
integritas pribadi; 3) tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi
akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dan minat belajar siswa.

Penelitian ini merupakan penelitian korelasi. Penelitian dilaksanakan pada
Bulan Desember 2015 sampai Februari 2016. Populasi penelitian sebanyak 482
siswa, dengan jumlah sampel sebanyak 220 siswa. Teknik penarikan sampel adalah
Cluster Sampling. Data dikumpulkan dengan kuesioner. Teknik analisis data yang
digunakan adalah korelasi Spearman dan data deskriptif.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) terdapat hubungan positif antara
tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan
kurikulum 2006 dan keterampilan berkomunikasi (Spearman’s rho = (+)0,583; nilai
sig (1-tailed) = 0,000 < α = 0,01); 2) terdapat hubungan positif antara tingkat
keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan
kurikulum 2006 dan integritas pribadi (Spearman’s rho = (+)0,221; nilai sig (1-tailed)
= 0,000 < α = 0,01); 3) terdapat hubungan positif antara tingkat keterlaksanaan
pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dan
minat belajar (Spearman’s rho = (+)0,506; nilai sig (1-tailed) = 0,000 < α = 0,01).

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

ABSTRACT

CORRELATION BETWEEN CONTEXTUAL LEARNING FULFILLMENT

LEVEL IN ACCOUNTING
BASED ON 2006 CURRICULUM AND COMMUNICATION SKILLS,
PERSONAL INTEGRITY, AND STUDENT LEARNING INTEREST

A Survey in Five Senior High Schools in Kulon Progo Regency

Albertin Nopi Yundari
Sanata Dharma University
2016

This study aims to examine correlation between: 1) fulfillment level of
contextual learning in accounting based on 2006 curriculum and communication
skills; 2) fulfillment level of contextual learning in accounting based on 2006
curriculum and personal integrity; 3) fulfillment level of contextual learning in
accounting based on 2006 curriculum and student learning interest.
This study is a correlational research. The research was conducted from
December 2015 to February 2016. The population were 482 students. The samples
were 220 students. The sampling technique is a cluster sampling. Data were collected
by using questionnaires. Data were analyzed by using Spearman correlation and
descriptive statistics.

The results show that: 1) there is a positive correlation between fulfillment
level of contextual learning in accounting based on 2006 curriculum and
communication skills (Spearman’s rho = (+)0,583; score sig (1-tailed) = 0,000 < α =
0,01); 2) there is a positive correlation between fulfillment level of contextual
learning in accounting based on 2006 curriculum and personal integrity (Spearman’s
rho = (+)0,221; score sig (1-tailed) = 0,000 < α = 0,01); 3) there is a positive
correlation between fulfillment level of contextual learning in accounting based on
2006 curriculum and student learning interest (Spearman’s rho = (+)0,506; score sig
(1-tailed) = 0,000 < α = 0,01).

Dokumen yang terkait

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2013 dengan keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi, dan minat belajar siswa: survei pada siswa kelas XII IIS di SMA N 1 Wates, SMA N 2 Wates, dan

0 2 219

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi Akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dengan keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi dan minat belajar peserta didik : survei pada lima SMA di wilayah Kota Yogyakarta.

0 2 199

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dengan keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi, dan minat belajar siswa.

0 2 229

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada Materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dengan keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi, dan minat belajar peserta didik : survei pada lima SMA di Kabupaten Gunungkidul.

0 0 211

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2013 dengan keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi, dan minat belajar siswa: survei pada siswa Kelas XII IIS SMA Negeri di Kabupaten Bantul.

0 0 232

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2013 dengan keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi, dan minat belajar siswa.

5 14 226

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran kontekstual pada materi akuntansi berdasarkan kurikulum 2006 dengan Keterampilan berkomunikasi, integritas pribadi, dan minat belajar siswa.

0 0 205

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran aktif pada materi Akuntansi dengan kecerdasan emosional dan keterampilan berpikir kreatif siswa

0 1 163

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran aktif pada materi Akuntansi dengan kecerdasan emosional dan keterampilan berpikir kreatif siswa

0 1 169

Hubungan tingkat keterlaksanaan pembelajaran aktif pada materi akuntansi dengan motivasi belajar dan kecerdasan emosional siswa

0 0 158