PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT RATIO (DR), DAN TOTAL ASSET TURN OVER (TATO) TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN PROPERTI DI BEI

PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT RATIO (DR),
DAN TOTAL ASSET TURN OVER (TATO)
TERHADAP PERUBAHAN LABA
PADA PERUSAHAAN PROPERTI DI BEI

Diajukan Oleh :

SITI QOMARIYAH
NIM : 2008-11-054

PROGRAM STUDI MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MURIA KUDUS
TAHUN 2012
i

PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT RATIO (DR),
DAN TOTAL ASSET TURN OVER (TATO)
TERHADAP PERUBAHAN LABA
PADA PERUSAHAAN PROPERTI DI BEI
Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat

untuk menyelesaikan jenjang pendidikan
Strata satu (S1) pada Fakultas Ekonomi
Universitas Muria Kudus

Diajukan Oleh :

SITI QOMARIYAH
NIM : 2008-11-054

PROGRAM STUDI MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MURIA KUDUS
TAHUN 2012

ii

PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT RATIO (DR),
DAN TOTAL ASSET TURN OVER (TATO) TERHADAP PERUBAHAN LABA
PADA PERUSAHAAN PROPERTI DI BEI


Skripsi ini telah disetujui dan dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Skripsi
Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

Kudus,

2012

Mengetahui
Ketua ProgDi

Pembimbing I

DIAN WISMAR’EIN, SE, MM
NIS. 0610701000001177

Drs. H. MASLURI, MM
NIP. 19541010 1980031 010

Mengetahui
Dekan


Pembimbing II

Drs. M. MASRURI, MM
NIS. 0610702010101002

DIAN WISMAR’EIN, SE, MM
NIS. 0610701000001177

iii

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

Allah tidak akan membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya.
(Al Baqarah : 286)

Bacalah atas nama Tuhanmu yang telah menciptakan Al Qur’an.
(Al-Alaq :1)


PERSEMBAHAN

iv

1.

Kedua orang tuaku tercinta

2.

Kakak dan Adikku tercinta

3.

Sahabat-sahabatku tersayang

4.

Teman-temanku tersayang


KATA PENGANTAR

Alhamdulillah puji syukur kepada Allah SWT, karena atas rahmat dan
pertolongan-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “PENGARUH
CURRENT RATIO, DEBT RATIO (DR), DAN TOTAL ASSETS TURN OVER
TERHADAP PERUBAHAN LABA

PADA PERUSAHAAN PROPERTI DI

BURSA EFEK INDONESIA”. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk
menyelesaikan studi program Strata Satu (S1) Fakultas Ekonomi Universitas Muria
Kudus.
Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua
pihak yang telah banyak membantu penulis selama penyusunan skripsi ini, terutama
kepada:
1. Bapak Drs. M. Masruri, MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi, Universitas Muria
Kudus yang telah memberi ijin untuk mengadakan penelitian dalam penulisan
skripsi ini.
2. Bapak Drs. H. Masluri, MM, selaku dosen pembimbing I yang telah banyak

memberikan petunjuk, bimbingan dan arahan hingga terselesaikannya penulisan
skripsi ini.
3. Ibu Dian Wismar’ein, SE, MM, selaku dosen pembimbing II yang telah banyak
memberikan petunjuk, bimbingan dan arahan hingga terselesaikannya penulisan
skripsi ini.
4. Bapak dan Ibu dosen Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus yang telah
banyak memberikan bekal ilmu kepada penulis.

v

5. Karyawan tata usaha Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus yang telah
banyak membantu hingga tersusunnya penulisan skripsi ini.
6. Bapak dan ibu serta keluargaku tercinta yang telah memberikan dukungan dan
semangat.
7. Pihak-pihak yang telah memberikan bantuan dalam bentuk apapun untuk
penulisan skripsi ini.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, karena itu
penulis akan bersenang hati untuk menerima kritik dan saran. Semoga skripsi ini
bermanfaat. Amin.


Kudus,

2012

SITI QOMARIYAH
NIM. 2008-11-054

vi

ABSTRAKSI / RINGKASAN
UNIVERSITAS MURIA KUDUS
FAKULTAS EKONOMI JURUSAN MANAJEMEN
STATUS TERAKREDITASI B
STRATA 1 :

2012

A. Nama Penyusun

: SITI QOMARIYAH


B. Judul Skripsi

: PENGARUH CURENT RATIO, DEBT RATIO,
DAN TOTAL ASSETS TURN OVER TERHADAP
PERUBAHAN

LABA

PADA PERUSAHAAN

PROPERTI DI BURSA EFEK INDONESIA
C. Jumlah Halaman

: Permulaan xiii, isi 60, Tabel 8 , Gambar 1

D. Ringkasan

:


Laporan keuangan sebagai sumber informasi yang diperlukan sebagai dasar
pengambilan keputusan ekonomi, akan tepat apabila didasarkan pada data atau
informasi yang dapat dipercaya dan relevan. Rasio keuangan merupakan sumber
informasi yang menunjukkan kekuatan dan kelemahan perusahaan sehingga investor
dapat menilai dan memprediksikan laba yang akan diterimanya jika menginvestasikan
modalnya kepada perusahaan melalui penilaian rasio keuangan tersebut.
Perumusan masalah penelitian adalah: apakah ada pengaruh Current Ratio (CR),
Debt Ratio (DR) dan Total Assets Turn over (TATO) terhadap perubahan laba pada
Perusahaan Properti di Bursa Efek Indonesia secara parsial dan berganda serta
variabel apa yang paling dominan berpengaruh terhadap perubahan laba pada
Perusahaan Properti di Bursa Efek Indonesia?. Tujuan penelitian adalah: menguji
pengaruh Current Ratio (CR), Debt Ratio (DR) dan Total Assets Turn over (TATO)
terhadap perubahan laba pada perusahaan Properti Bursa Efek Indonesia secara parsial
dan berganda, serta menguji variabel mana yang paling dominan berpengaruh
terhadap perubahan laba pada Perusahaan Properti di Bursa Efek Indonesia.
Dalam penelitian ini terdapat tiga variabel independen yaitu : current ratio (CR)
sebagai X1, debt ratio (DER) sebagai X2, dan total assets turn over (TATO) sebagai
X3, sedangkan Variabel dependen adalah perubahan laba (Y). Populasi dari penelitian
ini yaitu perusahaan properti yang terdaftar di BEI tahun 2008-2010, yakni sebanyak
52 perusahaan. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive

sampling dengan sampel sebanyak 28 perusahaan. Jenis data menggunakan data
sekunder, sedangkan sumber data bersumber dari data yang telah dipublikasikan dari
perusahaan properti di BEI yang dilaporkan dalam Indonesian Capital Market
Directory tahun 2008-2010. Pengumpulan data menggunakan dokumentasi.
Pengolahan data menggunakan editing, tabulating, dan proses input Data ke
Komputer menggunakan program SPSS (Statistic Product and Service Solution.
Analisis data menggunakan analisis deskriptif variabel penelitian dan analisis
vii

kuantitatif. Analisis kuantitatif dengan menggunakan Model Regresi, Pengujian
Hipotesis dengan Pengujian secara parsial, Pengujian Secara Berganda (F-test), dan
koefisien determinasi.
Berdasarkan hasil penelitian dapat diambil kesimpulan antara lain :
1. Secara bersama-sama ketiga rasio keuangan yaitu Current Ratio (CR), Debt
to Ratio (DR) dan Total Assets Turn Over (TATO) berdasarkan hasil uji F
diperoleh F hitung = 6,964 lebih besar dari Ftabel sebesar 2,711 dengan nilai p
value (sig SPSS) = 0,000 < 0,05, sehingga current ratio (CR), debt to equity
ratio (DER) dan total assets turnover ratio (TATO) berpengaruh terhadap
perubahan laba yang signifikan dan berdasarkan hasil analisis regresi
diperoleh Adjusted R-Square sebesar 0,167 yang menunjukkan kontribusi

current ratio (CR), debt ratio (DR) dan total assets turnover ratio (TATO)
secara simultan berpengaruh terhadap perubahan laba sebesar 16,7%. Secara
parsial Current Ratio (CR) berpengaruh positif terhadap perubahan laba
dengan hasil uji t menggunakan program SPSS diperoleh thitung sebesar 2,693
lebih besar dari ttabel sebesar 1,988 (2-tailed/ dua sisi), dengan nilai p value
(sig SPSS) 0,009 < 0,05 maka ada pengaruh signifikan Current Ratio (X1)
terhadap perubahan laba (Y), sehingga dengan meningkatnya Current Ratio
diikuti dengan meningkatnya laba pada perusahaan properti di BEI. Debt
ratio (DR) secara parsial berpengaruh signifikan Debt ratio (DR) (X2)
terhadap perubahan laba (Y) dengan hasil uji t menggunakan program SPSS
diperoleh thitung sebesar 2,597 lebih besar dari ttabel sebesar 1,988 (2-tailed/
dua sisi), dengan nilai p value (sig SPSS) 0,011 < 0,05 maka menunjukkan
bahwa ada pengaruh signifikan debt ratio (DR) (X2) terhadap perubahan laba
(Y), sehingga dengan meningkatnya debt ratio (DR) diikuti dengan
meningkatnya laba pada perusahaan properti di BEI. Total assets turnover
ratio (TATO) (X3) secara parsial berpengaruh signifikan terhadap perubahan
laba (Y) dengan hasil uji t menggunakan program SPSS diperoleh t hitung
sebesar 2,628 lebih besar dari ttabel sebesar 1,628 (2-tailed/ satu sisi), dengan
nilai p value (sig SPSS) 0,010 < 0,05 maka menunjukkan ada pengaruh
TATO terhadap perubahan laba, sehingga dengan perubahan total assets
turnover ratio (TATO) diikuti dengan meningkatnya perubahan laba pada
perusahaan pada perusahaan properti di BEI.
2. Variabel yang paling dominan berpengaruh terhadap perubahan laba pada
perusahaan Properti di Bursa Efek Indonesia adalah variabel total assets
turnover ratio (TATO) dengan nilai koefisien regresinya sebesar 4,995 yang
artinya setiap terjadi kenaikan TATO (total assets turnover ratio) satu persen
akan diikuti kenaikan perubahan laba sebesar 4,995.

E. Daftar buku yang digunakan : 22 ( tahun 2000-2010).

viii

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL .................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN....................................................................

ii

MOTTO .DAN PERSEMBAHAN...........................................................

iii

KATA PENGANTAR ...............................................................................

iv

RINGKASAN / ABSTRAKSI ..................................................................

vi

DAFTAR ISI .............................................................................................

viii

DAFTAR TABEL......................................................................................

xii

DAFTAR GAMBAR ................................................................................

xiii

BAB I. PENDAHULUAN ...................................................................

1

1.1. Latar Belakang .....................................................................

1

1.2. Ruang Lingkup ......................................................................

3

1.3 Perumusan Masalah ...............................................................

4

1.4. Tujuan Penelitian ...................................................................

4

1.5. Kegunaan Penelitian ..............................................................

4

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ...........................................................

6

2.1. Laba ......................................................................................

6

2.1.1. Pengertian dan Karakteristik Laba ..........................

6

2.1.2. Perubahan Laba ........................................................

8

2.2. Current Ratio (CR)................................................................

12

2.3. Debt Ratio (DR)....................................................................

13

2.4. Total Assets Turn Over (TATO).............................................

14

ix

Halaman
2.5. Hubungan Antar Variabel ....................................................

15

2.5.1. Hubungan Current Ratio terhadap Perubahan Laba..

15

2.5.2. Hubungan Debt Ratio terhadap Perubahan Laba.......

15

2.5.3. Hubungan

Total

Asset

Turn

Over

terhadap

Perubahan Laba...........................................................

16

2.6. Tinjauan Penelitian Terdahulu ...............................................

17

2.7. Kerangka Pikir Teoritis ..........................................................

21

2.8. Hipotesis ................................................................................

23

BAB. III. METODE PENELITIAN ........................................................

24

3.1. Rancangan Penelitian .............................................................

24

3.2. Variabel Penelitian .................................................................

24

3.2.1. Jenis Variabel ............................................................

24

3.2.1.1. Variabel Independen ......................................

24

3.2.1.2. Variabel Dependen ........................................

25

3.2.2. Definisi Operasional Variabel ....................................

25

3.3. Populasi Sampel......................................................................

27

3.4. Jenis dan Sumber Data ...........................................................

28

3.4.1. Jenis Data .....................................................................

28

3.4.2. Sumber Data .................................................................

28

3.5. Pengumpulan Data .................................................................

28

3.6. Pengolahan Data ....................................................................

28

3.7. Analisis Data ..........................................................................

29

3.7.1. Deskripsi Variabel Penelitian .....................................

29

x

Halaman
3.7.2. Analisis Kuantitatif ....................................................

30

3.7.2.1. Pengujian Hipotesis .....................................

30

3.7.2.2. Model Regresi ..............................................

31

3.7.2.3. Koeisien Determinasi (Adjusted R Square)...

32

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN..................................................

33

4.1. Gambaran Umum Obyek Penelitian ......................................

33

4.1.1. Deskripsi Objek Penelitian ..........................................

33

4.2. Penyajian Data ........................................................................

36

4.2.1. Current Ratio (CR) ....................................................

36

4.2.2. Debt to Ratio (DR) ....................................................

38

4.2.3. Total Assets Turn Over (TATO) ................................

41

4.2.4. Perubahan Laba ...........................................................

45

4.3. Analisis Data .........................................................................

47

4.3.1. Analisis Regresi ..........................................................

47

4.3.2. Uji Hipotesis ................................................................

49

4.3.2.1. Uji Hipotesis secara Parsial .......................

49

4.3.2.1.1. Pengaruh Current Ratio (CR)
terhadap Perubahan Laba ............
4.3.2.1.2. Pengaruh

Debt

Ratio

49

(DR)

terhadap Perubahan Laba ............

49

4.3.2.1.3. Pengaruh Total Assets Turnover
(TATO)

terhadap

Perubahan

Laba .............................................

xi

50

Halaman
4.3.2.2. Uji Hipotesis secara Serempak .....................

51

4.3.2.3. Koefisien Determinasi ...................................

52

4.4. Pembahasan ...........................................................................

52

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN...................................................

56

5.1. Kesimpulan ............................................................................

56

5.2. Saran ......................................................................................

57

DAFTAR PUSTAKA ...............................................................................

58

LAMPIRAN

xii

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 2.1. Ringkasan Penelitian Terdahulu ..........................................

17

4.1. Data Sampel Perusahaan pada Perusahaan Properti di
Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2008-2010 .................

34

4.2. Current Ratio (CR) Perusahaan Properti di Bursa Efek
Indonesia Tahun 2008-2010..................................................

36

4.3. Debt Ratio (DR) Perusahaan Properti di Bursa Efek
Indonesia Tahun 2008 – 2010 ..............................................

38

4.4. Total Assets Turn Over (TATO) Perusahaan Properti di
Bursa Efek Indonesia Tahun 2008 – 2010 ...........................

42

4.5. Perubahan Laba Perusahaan Properti di Bursa Efek
Indonesia Tahun 2008 – 2010 ..............................................

45

4.6. Ringkasan Hasil Analisis Regresi ........................................

48

4.7. Hasil Uji Simultan . ..............................................................

51

xiii

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 2.1. Kerangka Teoritis ............................................................

xiv

22