LOGIKA DAN ALOGARITMA III ppt

PENULISAN TEKS
ALGORITMA

Teks Algoritma
Teks

algoritma berisi deskripsi
langkah-langkah penyelesaian
masalah.
Deskripsi tersebut dapat ditulis dalam
notasi algoritma.

Penulisan Teks Algoritma
Menggunakan

bahasa natural
(Bahasa manusia: Indonesia, Inggris)
Kelemahannya masih sering membingungkan (ambigu) /
sulit dipahami.

Menggunakan


Flowchart

Baik karena alur algoritma dapat dilihat secara visual,
tetapi repot pembuatannya jika algoritma panjang

Menggunakan

Pseudocode

Sudah dekat dengan bahasa pemrograman, tetapi sulit
dimengerti oleh orang yang belum tahu pemrograman

Flowchart
 Flowchart

adalah representasi grafik
dari langkah-langkah yang harus diikuti
dalam menyelesaikan suatu permasalahan
yang terdiri atas sekumpulan simbol,

dimana masing-masing simbol
merepresentasikan suatu kegiatan
tertentu.
 Flowchart diawali dengan penerimaan
input, pemrosesan input, dan diakhiri
dengan penampilan output.
 bagan yang menggambarkan urutan logika
dari suatu prosedur pemecahan masalah.
 suatu diagram yang menggambarkan
susunan logika suatu program

Simbol-simbol Flowchart
Terminal

Permulaan (start) / akhir
(stop) program

Flowline

Arah aliran program


Preparation,

Proses inisialisasi/pemberian
nilai/harga awal.

Proses/prosessing

Proses perhitungan/proses
pengolahan data

Simbol-simbol Flowchart


Input/Output Data
Proses input/output data, parameter,
informasi.




Decision (kotak keputusan)
Perbandingan pernyataan, penyeleksian
data yang memberikan pilihan untuk
langkah selanjutnya.



On Page Connector
Penghubung bagian-bagian flowchart yang
berada pada satu halaman.



Off Page Connector
Penghubung bagian-bagian flowchart yang
berada pada halaman berbeda.

Pembuatan Flowchart
 Tidak ada
 Flowchart


kaidah yang baku.
= gambaran hasil analisa suatu
masalah  Flowchart dapat bervariasi antara
satu pemrogram dengan pemrogram lainnya.
 Secara garis besar ada 3 bagian utama:
◦ Input
◦ Proses
◦ Output

 Hindari

pengulangan proses yang tidak perlu
dan logika yang berbelit sehingga jalannya
proses menjadi singkat.
 Jalannya proses digambarkan dari atas ke
bawah dan diberikan tanda panah untuk
memperjelas.
 Sebuah flowchart diawali dari satu titik START
dan diakhiri dengan END.


Contoh Flowcart
start

read/input

condition?
Tidak
process

write/print

Ya

stop

Contoh Flowcart

Start


Phi = 3.14

Input
(diameter)

Radius = diameter/2
Luas = phi * radius * radius

Output
Luas
Stop

3 Struktur Flowcart
Sequence/
Sederhana

Branching/
Percabangan

Looping/

Perulangan

Ketiga struktur diatas dapat digunakan secara bersamaan pada satu diagram alur.

Psudocode




Suatu cara penulisan teks algoritma
dengan menggunakan notasi
algoritma
notasi algoritma sebaiknya
berkoresponden notasi bahasa
pemrograman secara umum agar
mudah ditranslasikan dalam bahasa
pemrograman

Kita menuliskan perintah
Tulis Nilai X dan Y

Dalam notasi algoritma manjadi :

Write (X, Y)
Notasi write berarti nilai X dicetak ke piranti keluaran.
Tidak penting apakah X dan Y ditulis ke layar atau ke
printer atau ke piranti yang lain.

Notasi write berkoresponden dengan :





Write atau writeln (bahasa pascal)
Printf (bahasa C)
WRITE (bahasa C++)
Write (bahasa FORTRAN)
Translasi dalam bahasa pemrograman
Writeln(X,Y);
(bahasa pascal)

Printf (“%d %d”, X,Y);
(bahasa C)
cout > var;
scanf();
cin.get();
cin.getline();

3

OUTPUT(daftar_item)
atau
write(daftar_item)

cout