Manual Prosedur Keuangan dan Kepegawaian

FMIPA
UNIVERSITAS
DIPONEGORO

DOKUMEN LEVEL
MANUAL PROSEDUR

JUDUL

MP PENGGAJIAN PNS

AREA

BIDANG KEUANGAN & KEPEGAWAIAN

KODE: MP KK
NO. 07
TANGGAL DIKELUARKAN

17 PEBRUARI 2010
NO. REVISI:


MANUAL PROSEDUR
PENGGAJIAN PNS
TUJUAN
Manual Prosedur Penggajian Pegawai Negeri Sipil (PNS) dibuat bertujuan untuk
memberikan penjelasan dan tata cara pengajuan gaji hingga pembayaran gaji pada para
Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Fakultas MIPA Universitas Diponegoro
PENGERTIAN
Yang dimaksud dengan penggajian PNS adalah pembayaran gaji yang dilakukan oleh suatu
institusi pemerintah setiap awal bulan kepada PNS/CPNS yang telah diangkat omenjadi
oleh pejabat berwenang dengan surat keputusan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Pembayaran Gaji PNS khususnya PNS pada Fakultas MIPA dan Universitas Diponegoro
pada umumnya disediakan dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).
Adapun komponen dari Gaji PNS terdiri dari :
a.. Penghasilan
1. Gaji Pokok besaranya sesuai deagan pangkat dan golongan serta ruang gaji sesuai
ketentuan yang berlaku
2. Tunjangan isteri/suami besarnya tunjangan isteri/suami adalah 10% dari gaji pokok
3. Tunjangan anak diberikan sebanyak-banyaknya 2 (dua) orang anak, kecuali bagi
mereka yang pada tanggal 31 Maret 1994 telah memperoleh tunjangan anak lebih dari

2 (dua) orang anak.
4. Tunjangan Jabatan (fungsional untuk dosen dan struktural untuk pejabat eselon)
5. Tunjangan umum bagi yang tidak mempunyai jabatan fungsional maupun struktural.
6. Tunjangan beras diberikan dalam bentuk uang
7. Tunjangan khusus pajak
8. Pembulatan
b. Potongan
1. Iuran Waji Pegawai (IWP) merupakan dana pensiun dan asuransi kesehatan, besaranya
10% dari jumlah gaji pokok ditambah tunjangan istri/suami dan tunjangan anak.
2. PPH pasal 21 besarannya sama tunjangan khusus pajak pada kelompok penghasilan
3. Tabungan perumahan besarannya berbeda tergantung pada pangkat
Pada bulan Desember 2008 Fakultas MIPA telah melaksanakan pembuatan daftar sendiri
dengan memakai Aplikasi GPP yang dikeluarkan oleh Departemen Keuangan.
Ruang lingkup MP Prosedur Penggajian PNS
1. Data PNS/CPNS yang telah di masukkan pada Aplikasi GPP
2. Tahap-tahap yang dilakukan dalam prosedur penggajian PNS
3. Pihak-pihak yang terlibat prosedur penggajian PNS
4. Waktu yang dibutuhkan pada prosedur penggajian PNS
5. Dokumen pendukung yang dibutuhkan pada prosedur Penggajian PNS
KK-07-01


FMIPA
UNIVERSITAS
DIPONEGORO

DOKUMEN LEVEL
MANUAL PROSEDUR

JUDUL

MP PENGGAJIAN PNS

AREA

BIDANG KEUANGAN & KEPEGAWAIAN

KODE: MP KK
NO. 07
TANGGAL DIKELUARKAN


17 PEBRUARI 2010
NO. REVISI:

REFERENSI
1. PERATURAN PEMERINTAH R.I. NO.7 TAHUN 1977 tentang PERATURAN GAJI
PEGAWAI NEGERI SIPIL
2. PERATURAN PEMERINTAH R.I. NO. 8 TAHUN 2009 tentang DAFTAR GAJI
POKOK PEGAWAI NEGERI SIPIL.
PROSEDUR
1.
2.
3

4
5
6
7

Mengumpulkan SK terbaru sebagai data perubahan (SK Kenaikan Pangkat, SK
Kenaika jabatan, KGB, KP4 dan SK lain yang berhubungan dengan

bertambah/berkurangnya gaji)
Memasukkan SK terbaru pada Aplikasi GPP sesuai dengan data PNS yang
bersankutan Dari data baru tersebut di default maka secara otomatis data lama
dan baru tersimpan dengan data terbaru yang akan aktif.
Mencetak daftar gaji terbaru, Surat Setoran Pajak, dan daftar perubahan untuk
dilaporkan kepada Pembantu Dekan II selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
tingkat fakultas agar dibuatkan Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak
(SPTJM)
Daftar gaji terbaru, Surat Setoran Pajak, daftar perubahan dan Arsip Data
Komputer (ADK) dikoreksi oleh pembuat daftar gaji, PUMK gaji dan bendahara
pengeluaran universitas dan ditandatangani apabila tidak ditemukan kesalahan
Dibuatkan Surat Perintah Membayar(SPM) oleh bendahara pengeluaran dan
ditandatangani atasan langsung atau PPK tingkat universitas.
Daftar Gaji diajukan ke Kantor Perbendaharan dan Kas Negara (KPKN) oleh
PUMK Gaji dengan dilampiri SPM, SPJTM, SSP, ADK untuk dapat diterbitkan
Surat Perintah Pencairan (Dana SP2D)
Dana yang turun dan ditransfer di bank dibuatkan cek dan langsung di transfer ke
rekening para pegawai sesuai dengan jumlah yang ada di daftar gaji sebagai
Surat Pertanggung Jawaban(SPJ).


DIAGRAM ALUR
KK-07-02

FMIPA
UNIVERSITAS
DIPONEGORO

DOKUMEN LEVEL
MANUAL PROSEDUR

KODE: MP KK
NO. 07
TANGGAL DIKELUARKAN

JUDUL

MP PENGGAJIAN PNS

AREA


BIDANG KEUANGAN & KEPEGAWAIAN

17 PEBRUARI 2010
NO. REVISI:

MANUAL PROSEDUR PENGGAJIAN PNS
Pihak-Pihak yang Terlibat
No.

Kegiatan

1.

Mengumpulkan SK
terbaru sebagai data
perubahan
(SK
Kenaikan
Pangkat,
SK Kenaikan jabatan,

KGB, KP4 dan SK
lain yang berhubung
an
dengan
bertambah
/berkurangnya gaji)
Memasukkan
SK
terbaru pada Aplikasi
GPP sesuai dengan
data PNS. Data baru
dan
data
lama
tersimpan, dan data
terbaru yang harus
diaktifkan.
Mencetak daftar gaji
terbaru, SSP, dan
daftar

perubahan
untuk
dilaporkan
kepada
Pembantu
Dekan II selaku PPK
tingkat fakultas agar
dibuatkan SPJTM

2.

3.

Keuan
gan
Fakul
tas

PPK
Fakul

tas

Keua
ngan
Unive
rsitas

PPK
Uni
vers
itas

KP
KN

PNS

Wak
Tu


Doku
men

6 hari

-SK KGB
1-5
hari

-SK.Pangkat
-SK.Jbatan
-KP4
-SK Lainnya

-SK KGB

1
hari

-SK.Pangkat
-SK.Jbatan
-KP4
-SK Lainnya

Pihak-Pihak yang Terlibat
No

Kegiatan

Wak
Doku
KK-07-03

FMIPA
UNIVERSITAS
DIPONEGORO

DOKUMEN LEVEL
MANUAL PROSEDUR

JUDUL

MP PENGGAJIAN PNS

AREA

BIDANG KEUANGAN & KEPEGAWAIAN

KODE: MP KK
NO. 07
TANGGAL DIKELUARKAN

17 PEBRUARI 2010
NO. REVISI:

KK-07-04