Manual Prosedur Keuangan dan Kepegawaian

FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS DIPONEGORO

DOKUMEN LEVEL
MANUAL PROSEDUR

JUDUL

PROSEDUR PERMOHONAN KARIS / KARSU

AREA

BIDANG KEUANGAN DAN KEPEGAWAIAN

KODE: MP KK
NO. 14
TANGGAL
DIKELUARKAN

17 PEBRUARI 2010
NO. REVISI: -


1. TUJUAN
Memberikan petunjuk kepada para Pegawai Negeri Sipil dalam lingkungan Fakultas
MIPA yang akan mengajukan permohonan Karis / Karsu .
2. PENGERTIAN
Karis / Karsu merupakan kartu pengenal bagi suami / istri dari Pegawai Negeri Sipil,
Syarat-syarat mengajukan Karis/ Karsu adalah :
a. Mengisi blangko ( disiapkan oleh bagian Kepegawaian BAUK Undip )
b. Pas foto istri / suami ukuran 3x4 cm sebanyak 4 lembar
c. Surat Nikah / Akta Perkawinan
d. Foto copy Kenaikan Pangkat terakhir
3. RUANG LINGKUP MP PERMOHONAN KARIS / KARSU
a. Persyaratan pengajuan permohonan Karis/Karsu
b. Tahap pengajuan
c. Pihak-pihak yang terlibat
d. Waktu yang dibutuhkan
e. Dokumen pendukung yang dibutuhkan
4. TANGGUNG JAWAB
Dekan, Pembantu Dekan II bertanggung jawab agar prosedur ini dapat diikuti dengan
benar


KK-14-01

5. PROSES TERPERINCI
No
5.1

Tindakan
PNS yang bersangkutan menyiapkan berkas usulan Karis / Karsu

5.2

PNS yang bersangkutan mengisi blangko yang telah disediakan oleh
bagian Kepegawaian

5.3

Berkas usulan dikirimkan ke bagian Kepegawaian Universitas

Penanggung jawab

PNS ybs
PNS ybs
Bagian Kepegawaian
Fakultas

KK-14-02

6. (Lihat diagram alir berikut ini)
Pihak-Pihak yang Terlibat
No.
1
1

2

3

Kegiatan
2
PNS yang bersangkutan

menyiapkan berkas usulan
Karis / Karsu

PNS yang bersangkutan
mengisi blangko yang telah
disediakan oleh bagian
Kepegawaian
Berkas usulan dikirimkan ke
bagian Kepegawaian
Universitas

PNS
3

Mulai

Bag. Keu
& Kepeg
4


Bag. Kepeg.
Univ
5

BKN
Yogya-karta
6

Waktu
7

Doku
men
8
- Pas foto
suami /
Istri 3 x 4
4 lembar
- Surat
Nikah

- FC
Kenaikan
Pangkat
Terakhir
- Blangko

Dokumen
point 1 +
dokumen
point 2

KK-14-03