[Administrasi Guru Matematika] Penyajian Data.docx

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah : SMA

Mata Pelajaran : Matematika Wajib Kelas / Semester : X / II

Pokok Materi : Penyajian Data ke dalam Bentuk Tabel dan Diagram garis Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 x pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

1.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2.2 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percaya diri dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan menerapkan strategi menyelesaikan masalah yang terkait dengan barisan geometri. 3.18 Memahami berbagai penyajian data dalam bentuk tabel atau diagram/plot yang sesuai

untuk mengomunikasikan informasi dari suatu kumpulan data melalui analisis perbandingan berbagai variasi penyajian data.

Indikator:

1. Menjelaskan cara membaca dan menyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram garis.

4.14 Menyajikan data nyata dalam bentuk tabel atau diagram/plot tertentu yang sesuai dengan informasi yang ingin dikomunikasikan.

Indikator :

1. Menyajikan data ke dalam bentuk tabel dan diagram garis. C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah melalui proses pembelajaran dengan pengamatan, tanya jawab, diskusi kelompok, dan percobaan, diharapkan siswa dapat

1. Menjelaskan cara membaca dan menyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram garis. dengan benar.

2. Menyajikan data kedalam bentuk tabel dan diagram garis. dengan tepat. D. MATERI PEMBELAJARAN

1. Penyajian data dalam bentuk Tabel

2. Penyajian data dalam bentuk Diagram Garis E. METODE PEMBELAJARAN

Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik dengan model pembelajaran kooperatif (Cooperatif Learning) menggunakan kelompok diskusi berbasis masalah (Problem Based Learning)


(2)

F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN 1. Media : Microsoft Power Point

2. Alat / bahan : Laptop, LCD Proyektor 3. Sumber Belajar

a. Buku Guru Matematika Kelas X hal 499 - 509 terbitan Kemendikbud b. Buku Siswa Matematika kelas X hal 153 – 163 terbitan Kemendikbud c. Lembar Kerja Siswa (LKS)

d. Bahan Tayang Slide Power Point

G. LANGKAH LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN TAHAP

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN

ALOKASI WAKTU PENDAHULUAN

Orientasi Materi Motivasi

Apersepsi

1. Guru mengucap salam dan mengecek kehadiran siswa serta menanyakan alasan dari ketidakhadiran siswa.

2. Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk berlansungnya pembelajaran.

3. Guru memberikan motivasi tentang pentingnya memahami penyajian data dalam bentuk tabel dan diagram dan mengaitkannya dalam kehidupan sehari-hari sebagai contoh data tentang hasil perolehan suara masing-masing parpol dalam pemilu legislatif tahun 2014 yang dapat disajikan dalam tabel, diagram garis, batang, dan lingkaran.

4. Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan secara klasikal yang bersifat menuntun dan menggali, dalam hal ini guru mengingatkan kembali tentang materi sistem koordinat kartesius yang nanti akan digunakan sebagai materi prasyarat sebelum mempelajari materi penyajian data ke dalam tabel dan diagram.

5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin di capai

6. Guru menyampaikan strategi / model pembelajaran yang ingin dicapai yaitu dengan model pembelajaran kooperatif berbasis Problem Based Learning.

10 menit

INTI

1. Mengamati

2. Menanya

3. Mengumpulkan Informasi

4. Mengasosiasi

1. Guru menayangkan slide contoh sajian data dalam bentuk tabel dan diagram garis dan meminta siswa untuk mengamati dengan seksama.

2. Guru membagi kelas menjadi 5 kelompok beranggotakan 6 orang yang heteregon.

3. Guru meminta siswa untuk mengamati dan memahami masalah-11.1 halaman 157, masalah-11.2 halaman 159, dan masalah-11.3 halaman 160 pada buku siswa.

4. Siswa didorong/ diminta untuk mengajukan pertanyaan terkait pemahaman masalah-masalah di atas dan alternatif penyelesaiannya.

5. Siswa mengumpulkan informasi dari berbagai sumber terkait dengan unsur-unsur yang diperlukan dalam penyajian data dalam bentuk tabel dan diagram yang dapat diperoleh dari buku lain, atau akses internet.

6. Meminta siswa melihat hubungan-hubungan berdasarkan informasi/data terkait

7. Guru memberikan lembar kerja siswa (terlampir) tentang data hasil perolehan suara pemilu tahun 2014 di Kota Surakarta pada tiap-tiap kecamatan. Dari data tersebut, guru mengajukan masalah bagaimana cara menyajikan data tersebut ke dalam tabel dan diagram garis pada setiap


(3)

TAHAP

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN

ALOKASI WAKTU

5. Mengkomunika sikan

kecamatan di Kota Surakarta

8. Guru meminta siswa mengamati (membaca) dan memahami masalah dalam lembar kerja secara berkelmpok dan mengajukan hal-hal yang belum dipahami terkait masalah yang disajikan.

9. Guru meminta siswa melakukan penyelesaian masalah menyajikan data ke dalam tabel dan diagram garis dalam kelompok yang sudah dibentuk.

10. Guru meminta siswa berkolaborasi untuk menyelesaikan masalah.

11. Jika ada siswa yang mengalami masalah, guru mempersilahkan siswa lain untuk memberikan tanggapan. Bila diperlukan, guru memberikan bantuan secara klasikal.

12.Guru meminta siswa menuliskan informasi yang terdapat dari masalah tersebut secara teliti dengan menggunakan bahasa sendiri

13. Guru berkeliling mencermati siswa bekerja, mencermati dan menemukan berbagai kesulitan yang dialami siswa, serta memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya hal-hal yang belum dipahami sambil melakukan penilaian sikap dan ketrampilan.

14. Guru memberi bantuan (scaffolding) berkaitan kesulitan yang dialami siswa secara individu, kelompok, atau klasikal.

15. Meminta siswa bekerja sama untuk menghimpun berbagai konsep dan aturan matematika yang sudah dipelajari serta memikirkan secara cermat strategi pemecahan yang berguna untuk pemecahan masalah.

16. Siswa menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada berbagai penyajian data dalam bentuk tabel dan diagram garis, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai cara membuat dan membaca penyajian data dalam bentuk tabel dan diagram garis 17. Guru berkeliling mencermati siswa bekerja menyusun

laporan hasil diskusi, dan memberi bantuan, bila diperlukan sambil melakukan penilaian sikap dan ketrampilan.

18. Guru meminta semua kelompok bermusyawarah untuk menentukan satu / dua kelompok yang mempresentasikan (mengkomunikasikan) hasil diskusinya di depan kelas secara runtun, sistematis, santun, dan hemat waktu.

19. Guru memberi kesempatan kepada siswa dari kelompok penyaji untuk memberikan penjelasan tambahan dengan baik

20. Guru memberi kesempatan kepada siswa dari kelompok lain untuk memberikan tanggapan terhadap hasil diskusi kelompok penyaji dengan sopan.

21. Guru melibatkan siswa mengevaluasi jawaban kelompok penyaji serta masukan dari siswa yang lain dan membuat kesepakatan, bila jawaban yang disampaikan siswa sudah benar.

(Guru mencatat / menilai semua aktivitas siswa yang diperoleh dari hasil pengamatan)

PENUTUP Simpulan Refleksi

1. Bersama-sama dengan siswa menyusun rangkuman hasil atau kesimpulan.

2. Melakukan refeleksi untuk mencari tahu kesulitan yang masih dialami oleh siswa.


(4)

TAHAP

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN

ALOKASI WAKTU Evaluasi /

Penugasan TindakLanjut

3. Guru memberikan penilaian pengetahuan dan keterampilan dengan memberikan soal post test. 4. Guru mengumpulkan hasil pekerjaan siswa.

5. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan secara mandiri di rumah dan dikumpulkan pada pertemuan selanjutnya.

6. Guru menyampaikan agenda pembelajaran untuk pertemuan berikutnya, yaitu menyajikan data ke dalam diagram batang dan lingkaran, dan meminta siswa agar membaca buku siswa terlebih dahulu di rumah.

7. Menutup pembelajaran dengan menyampaikan terima kasih dan ucapan salam.

H. PENILAIAN

1. Jenis Penilaian : Penilaian Autentik 2. Teknik Penilaian : Pengamatan, Tes tertulis

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian 1. Sikap

a. Bekerja sama dalam kegiatan belajar kelompok.

b. Toleran terhadap perbedaan strategi berpikir dalam menyelesaikan masalah.

c. Rasa percaya diri dalam menyelesaikan masalah

Pengamatan Penilaian diri Penilaian Sejawat Jurnal

Selama pembelajaran dan saat diskusi

2. Pengetahuan

a. Membaca dan menyajikan data yang disajikan dalam bentuk tabel

b. Membaca dan menyajikan data yang disajikan dalam bentuk diagram garis

Pengamatan dan tes

Penyelesaian tugas individu dan kelompok

3. Keterampilan

1. Menyajikan data dalam bentuk tabel dalam bentuk diagram garis.

.

Pengamatan Penyelesaian tugas (baik individu maupun kelompok) dan saat diskusi

3. Bentuk dan Instrumen penilaian a. Tes tertulis

No Soal Skor

1 Diketahui sebuah tabel tinggi badan dari pendaftar calon polisi militer sebagai berikut:

Tingga badan ( cm ) Frekuensi 167

168 169 170 171 172 173

20 25 30 35 40 45 60


(5)

No Soal Skor 174

175

65 30

Jumlah 250

Apabila yang diterima sebagai calon polisi militer adalah pendaftar yang mempunyai tinggi badan minimal 174, berapa pendaftar yang tidak diterima menjadi polisi militer?

2 Dalam sebuah ulangan harian yang diikuti oleh 30 siswa diperoleh nilai sebagai berikut: 75, 80, 80, 75, 80, 85, 90, 95, 70, 60, 65, 75, 80, 70, 65, 85, 95, 85, 80, 95, 65, 70, 70, 75, 80, 85, 75, 90, 85, 85 Dari data tersebut sajikan ke dalam tabel data tunggal.

30

3 Diketahui sebuah diagram garis dari penjualan sepeda motor pada Dealer Ramayana Motor pada tahun 2014 sebagai berikut:

Januari0 Februari Maret April Mei

10 20 30 40 50 60

45

34

56

37

5

Grafik Penjualan Sepeda Motor

Bulan

B

a

n

y

a

k

P

e

n

ju

u

a

la

n

a. Berapa banyaknya penjualan sepeda motor pada bulan Februari ? b. Berapa rata-rata penjulan sepeda motor dari bulan Januari sampai dengan bulan April ?

20

4 Diketahui data tentang jumlah siswa pada SMA Negeri 1 Sukoharjo 5 tahun terakhir dalam tabel berikut:

Tahun 2009 2010 2011 2012 2013

Siswa Putra 110 100 95 80 100

Siswa Putri 140 160 135 210 220

Jumlah 250 260 230 290 320

Buatlah diagram garis dari data jumlah siswa tersebut di atas.

30

Jumlah skor Maksimum 100 b. Lembar Pengamatan Sikap

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

1. Kurang baik (KB) jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

2. Baik (B) jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih belum ajeg/konsisten.

3. Sangat baik (SB)jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif. 1. Kurang baik (KB)jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan

masalah yang berbeda dan kreatif.

2. Baik (B)jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.


(6)

3. Sangat baik (SB)jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap rasa percaya diri dalam menyelesaikan masalah.

1. Kurang baik (KB)jika sama sekali tidak mempunyai rasa ingin tahu terhadap suatu hal yang baru.

2. Baik (B)jika menunjukkan sudah ada rasa ingin tahu terhadap suatu hal yang baru tetapi masih belum ajeg/konsisten.

3. Sangat baik (SB) jika menunjukkan sudah ada rasa ingin tahu terhadap suatu hal yang baru secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. No Nama Siswa

Sikap

Bekerjasama Toleran Rasa Percaya Diri

KB(1) B(2) SB(3) KB(1) B(2) SB(3) KB(1) B(2) SB(3)

1 2 3 4 5 6 7 8 ... 30

3. Lembar Pengamatan Ketrampilan

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN Indikator : Menyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram garis dengan menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan.

1. Kurang terampil (KT) jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan

2. Terampil (T)jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan tetapi belum tepat.

3. Sangat terampil (ST), jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan dan sudah tepat.

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

No Nama Siswa

Keterampilan

Menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan

masalah

KT(1) T(2) ST(3)

1 2 3 4 5 6 7 8 … 10


(7)

4. Pedoman penskoran No

Soal Kunci Pembahasan Skor

1 Diketahui sebuah tabel tinggi badan dari pendaftar calon polisi militer sebagai berikut:

Tingga badan ( cm ) Frekuensi 167

168 169 170 171 172 173 174 175

20 25 30 35 40 45 60 65 30

Apabila yang diterima sebagai calon polisi militer pendaftar yang mempunyai tinggi badan minimal 174 maka yang diterima sebagai calon polisi militer adalah 65 + 30 = 96 pendaftar yang diperoleh dari

semua pendaftar yang tingginya di atas 174 ...20

2 Jika diketahui data : 75, 80, 80, 75, 80, 85, 80, 80, 70, 60, 65, 75, 80, 70, 65, 85, 80, 85, 80, 75, 65, 70, 70, 75, 80, 85, 75, 90, 85, 85

Maka data tersebut dapat di sajikan dalam tabel data tunggal dengan menggunakan bantuan turus

Nilai Ulangan Harian

Turus Frekuensi

60 65 70 75 80 85 90

│││ ││││ │││││ ││││ ││││ │││││

1 3 4 6 9 6 1

Jumlah 30

Tabel tersebut dapat disederhanakan menjadi bentuk berikut: Nilai Ulangan

Harian

Frekuensi 60

65 70 75 80 85

1 3 4 6 9 6


(8)

No Soal

Kunci Pembahasan Skor

90 1

Jumlah 30 ...30

3 Diketahui sebuah diagram garis dari penjualan sepeda motor pada Dealer Ramayana Motor pada tahun 2014 sebagai berikut:

Januari0 Februari Maret April Mei

10 20 30 40 50 60

45

34

56

37

5

Grafik Penjualan Sepeda Motor di Dealer Ramayana Motor

Bulan

B

a

n

y

a

k

P

e

n

ju

u

a

la

n

a. Banyaknya penjualan sepeda motor pada bulan Februari adalah 34 unit.

b. Rata-rata penjulan sepeda motor dari bulan Januari sampai dengan bulan April dapat dihitung sebagai berikut:

Rata-rata =

Januari+Februari+Maret+April

4

=

45+34+56+37

4

=

172 4

= 43

Jadi rata-rata penjualan dari bulan Januari – April adalah 43 unit.

20

4 Diketahui data tentang jumlah siswa pada SMA Negeri 1 Sukoharjo 5 tahun terakhir dalam tabel berikut:

Tahun 2009 2010 2011 2012 2013

Siswa Putra 110 100 95 80 100

Siswa Putri 140 160 135 210 220

Jumlah 250 260 230 290 320


(9)

No Soal

Kunci Pembahasan Skor

2008 2009 2010 2011 2012 2013 20140

50 100 150 200 250 300 350

250 260 230

290 320

140 160 135

210 220 110 100 95 80 100

Diagram Garis Jumlah siswa

SMA N 1 Sukoharjo

Siswa Putra Siswa Putri Jumlah Total

Tahun

B

a

n

y

a

k

S

is

w

a

... 30

Jumlah skor Maksimum 100

TUGAS Kerjakan secara mandiri dan dikumpulkan !

1. Sajikan data nilai ulangan dari 30 siswa berikut ini ke dalam tabel !

60, 70, 65, 75, 80, 85, 75, 90, 75, 80, 75, 85, 85, 85, 90, 70, 65, 65, 60, 75, 75, 70, 70, 85, 80, 85, 75, 70, 75, 80

2. Suhu Badan Budi selama 10 hari ditunjukkan oleh tabel berikut:

Hari ke 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Suhu (oC) 35 36 37 36 37,5 38 37 38 38,5 37

a. Buatlah diagram garisnya

b. Hari ke berapakah suhu terendah Budi c. Hari ke berapakah suhu tertinggi Budi

3. Nilai rata-rata Ujian Nasional SMA kelas XII program IPA dan IPS ditunjukkan tabel berikut : Program

Studi

Tahun

2009 2010 2011 2012 2013

IPA 6,9 7,2 7,5 8,0 8,3

IPS 6,7 7,6 7,0 7,8 8,0 Buatlah data tersebut ke dalam diagram garis !

4. Jelaskan kegunaan dari penyajian data ke dalam tabel dan diagram garis ?

Mengetahui


(10)

LEMBAR KERJA SISWA PETUNJUK

Kompetensi Dasar :

1.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2.2 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percaya diri dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan menerapkan strategi menyelesaikan masalah yang terkait dengan barisan geometri. 3.18 Memahami berbagai penyajian data dalam bentuk tabel atau diagram/plot yang sesuai

untuk mengomunikasikan informasi dari suatu kumpulan data melalui analisis perbandingan berbagai variasi penyajian data.

4.14 Menyajikan data nyata dalam bentuk tabel atau diagram/plot tertentu yang sesuai dengan informasi yang ingin dikomunikasikan.

TUJUAN

Setelah melalui proses pembelajaran dengan pengamatan, tanya jawab, diskusi kelompok, dan percobaan, diharapkan siswa dapat

1. Menjelaskan cara membaca dan menyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram garis. dengan benar.

2. Menyajikan data kedalam bentuk tabel dan diagram garis. dengan tepat. Petunjuk Kerja:

1. Buatlah 5 kelompok dengan anggota masing –masing kelompok beranggotakan 5- 6 orang 2. Amati dan pahami soal berikut:

Data hasil perolehan suara pemilu tahun 2014 di Kota Surakarta pada tiap-tiap kecamatan yaitu sebagai berikut:

a. Kecamatan Jebres ; Partai Nasdem 121, PKB 85, PKS 289, PDIP 3639, Parta Golkar 336, Gerindra 546, Demokrat 248, PAN 453, PPP 81, Hanura 281, PBB 45, PKPI 22

b. Kecamatan Serengan; Partai Nasdem 76, PKB 50, PKS 135, PDIP 1476, Parta Golkar 145, Gerindra 111, Demokrat 124, PAN 220, PPP 26, Hanura 94, PBB 26, PKPI 9

c. Kecamatan Pasar Kliwon; Partai Nasdem 95, PKB 105, PKS 373, PDIP 2167, Parta Golkar 388, Gerindra 285, Demokrat 249, PAN 347, PPP 476 Hanura 453, PBB 120, PKPI 6

d. Kecamatan Laweyan; Partai Nasdem 265, PKB 132, PKS 384, PDIP 2993, Parta Golkar 399, Gerindra 424, Demokrat 324, PAN 475, PPP 192 Hanura 292, PBB 48, PKPI 17.

e. Kecamatan BanjarSari; Partai Nasdem 380, PKB 571, PKS 1164, PDIP 9966, Parta Golkar 968, Gerindra 939, Demokrat 748, PAN 847, PPP 309, Hanura 888, PBB 162, PKPI 34.

3. Sajikan data tersebut ke dalam tabel dan diagram garis, dengan ketentuan: a. Kelompok I membuat tabel dan diagram garis kecamatan Jebres b. Kelompok II membuat tabel dan diagram garis kecamatan Serengan c. Kelompok III membuat tabel dan diagram garis kecamatan Pasar Kliwon d. Kelompok IV membuat tabel dan diagram garis kecamatan Laweyan e. Kelompok V membuat tabel dan diagram garis kecamatan BanjarSari

4. Buatlah dalam sebuah karton, kemudian setelah selesai, masing-masing kelompok mempresentasikan hasilnya.


(11)

(1)

3. Sangat baik (SB)jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap rasa percaya diri dalam menyelesaikan masalah.

1. Kurang baik (KB)jika sama sekali tidak mempunyai rasa ingin tahu terhadap suatu hal yang baru.

2. Baik (B)jika menunjukkan sudah ada rasa ingin tahu terhadap suatu hal yang baru tetapi masih belum ajeg/konsisten.

3. Sangat baik (SB) jika menunjukkan sudah ada rasa ingin tahu terhadap suatu hal yang baru secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. No Nama Siswa

Sikap

Bekerjasama Toleran Rasa Percaya Diri

KB(1) B(2) SB(3) KB(1) B(2) SB(3) KB(1) B(2) SB(3)

1 2 3 4 5 6 7 8 ... 30

3. Lembar Pengamatan Ketrampilan

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN Indikator : Menyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram garis dengan menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan.

1. Kurang terampil (KT) jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan

2. Terampil (T)jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan tetapi belum tepat.

3. Sangat terampil (ST), jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan dan sudah tepat.

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

No Nama Siswa

Keterampilan

Menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan

masalah

KT(1) T(2) ST(3) 1

2 3 4 5 6 7 8 … 10


(2)

4. Pedoman penskoran No

Soal Kunci Pembahasan Skor

1 Diketahui sebuah tabel tinggi badan dari pendaftar calon polisi militer sebagai berikut:

Tingga badan ( cm ) Frekuensi 167 168 169 170 171 172 173 174 175 20 25 30 35 40 45 60 65 30

Apabila yang diterima sebagai calon polisi militer pendaftar yang mempunyai tinggi badan minimal 174 maka yang diterima sebagai calon polisi militer adalah 65 + 30 = 96 pendaftar yang diperoleh dari

semua pendaftar yang tingginya di atas 174 ...20 2 Jika diketahui data : 75, 80, 80, 75, 80, 85, 80, 80, 70, 60, 65, 75, 80,

70, 65, 85, 80, 85, 80, 75, 65, 70, 70, 75, 80, 85, 75, 90, 85, 85

Maka data tersebut dapat di sajikan dalam tabel data tunggal dengan menggunakan bantuan turus

Nilai Ulangan Harian Turus Frekuensi 60 65 70 75 80 85 90 │││ ││││ │││││ ││││ ││││ │││││ 1 3 4 6 9 6 1 Jumlah 30

Tabel tersebut dapat disederhanakan menjadi bentuk berikut: Nilai Ulangan Harian Frekuensi 60 65 70 75 80 85 1 3 4 6 9 6


(3)

No Soal

Kunci Pembahasan Skor

90 1

Jumlah 30 ...30

3 Diketahui sebuah diagram garis dari penjualan sepeda motor pada Dealer Ramayana Motor pada tahun 2014 sebagai berikut:

Januari0 Februari Maret April Mei 10

20 30 40 50 60 45

34

56

37

5

Grafik Penjualan Sepeda Motor di Dealer Ramayana Motor

Bulan

B

a

n

y

a

k

P

e

n

ju

u

a

la

n

a. Banyaknya penjualan sepeda motor pada bulan Februari adalah 34 unit.

b. Rata-rata penjulan sepeda motor dari bulan Januari sampai dengan bulan April dapat dihitung sebagai berikut:

Rata-rata =

Januari+Februari+Maret+April

4 =

45+34+56+37 4

= 172

4 = 43

Jadi rata-rata penjualan dari bulan Januari – April adalah 43 unit.

20

4 Diketahui data tentang jumlah siswa pada SMA Negeri 1 Sukoharjo 5 tahun terakhir dalam tabel berikut:

Tahun 2009 2010 2011 2012 2013

Siswa Putra 110 100 95 80 100

Siswa Putri 140 160 135 210 220

Jumlah 250 260 230 290 320


(4)

No Soal

Kunci Pembahasan Skor

2008 2009 2010 2011 2012 2013 20140 50

100

150

200

250

300

350

250 260

230

290 320

140 160 135

210 220 110 100 95 80 100

Diagram Garis Jumlah siswa

SMA N 1 Sukoharjo

Siswa Putra Siswa Putri Jumlah Total

Tahun

B

a

n

y

a

k

S

is

w

a

... 30

Jumlah skor Maksimum 100

TUGAS Kerjakan secara mandiri dan dikumpulkan !

1. Sajikan data nilai ulangan dari 30 siswa berikut ini ke dalam tabel !

60, 70, 65, 75, 80, 85, 75, 90, 75, 80, 75, 85, 85, 85, 90, 70, 65, 65, 60, 75, 75, 70, 70, 85, 80, 85, 75, 70, 75, 80

2. Suhu Badan Budi selama 10 hari ditunjukkan oleh tabel berikut:

Hari ke 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Suhu (oC) 35 36 37 36 37,5 38 37 38 38,5 37

a. Buatlah diagram garisnya

b. Hari ke berapakah suhu terendah Budi c. Hari ke berapakah suhu tertinggi Budi

3. Nilai rata-rata Ujian Nasional SMA kelas XII program IPA dan IPS ditunjukkan tabel berikut : Program

Studi

Tahun

2009 2010 2011 2012 2013

IPA 6,9 7,2 7,5 8,0 8,3

IPS 6,7 7,6 7,0 7,8 8,0

Buatlah data tersebut ke dalam diagram garis !

4. Jelaskan kegunaan dari penyajian data ke dalam tabel dan diagram garis ?

Mengetahui


(5)

LEMBAR KERJA SISWA PETUNJUK

Kompetensi Dasar :

1.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2.2 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percaya diri dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan menerapkan strategi menyelesaikan masalah yang terkait dengan barisan geometri. 3.18 Memahami berbagai penyajian data dalam bentuk tabel atau diagram/plot yang sesuai

untuk mengomunikasikan informasi dari suatu kumpulan data melalui analisis perbandingan berbagai variasi penyajian data.

4.14 Menyajikan data nyata dalam bentuk tabel atau diagram/plot tertentu yang sesuai dengan informasi yang ingin dikomunikasikan.

TUJUAN

Setelah melalui proses pembelajaran dengan pengamatan, tanya jawab, diskusi kelompok, dan percobaan, diharapkan siswa dapat

1. Menjelaskan cara membaca dan menyajikan data dalam bentuk tabel dan diagram garis. dengan benar.

2. Menyajikan data kedalam bentuk tabel dan diagram garis. dengan tepat. Petunjuk Kerja:

1. Buatlah 5 kelompok dengan anggota masing –masing kelompok beranggotakan 5- 6 orang 2. Amati dan pahami soal berikut:

Data hasil perolehan suara pemilu tahun 2014 di Kota Surakarta pada tiap-tiap kecamatan yaitu sebagai berikut:

a. Kecamatan Jebres ; Partai Nasdem 121, PKB 85, PKS 289, PDIP 3639, Parta Golkar 336, Gerindra 546, Demokrat 248, PAN 453, PPP 81, Hanura 281, PBB 45, PKPI 22

b. Kecamatan Serengan; Partai Nasdem 76, PKB 50, PKS 135, PDIP 1476, Parta Golkar 145, Gerindra 111, Demokrat 124, PAN 220, PPP 26, Hanura 94, PBB 26, PKPI 9

c. Kecamatan Pasar Kliwon; Partai Nasdem 95, PKB 105, PKS 373, PDIP 2167, Parta Golkar 388, Gerindra 285, Demokrat 249, PAN 347, PPP 476 Hanura 453, PBB 120, PKPI 6

d. Kecamatan Laweyan; Partai Nasdem 265, PKB 132, PKS 384, PDIP 2993, Parta Golkar 399, Gerindra 424, Demokrat 324, PAN 475, PPP 192 Hanura 292, PBB 48, PKPI 17.

e. Kecamatan BanjarSari; Partai Nasdem 380, PKB 571, PKS 1164, PDIP 9966, Parta Golkar 968, Gerindra 939, Demokrat 748, PAN 847, PPP 309, Hanura 888, PBB 162, PKPI 34.

3. Sajikan data tersebut ke dalam tabel dan diagram garis, dengan ketentuan: a. Kelompok I membuat tabel dan diagram garis kecamatan Jebres b. Kelompok II membuat tabel dan diagram garis kecamatan Serengan c. Kelompok III membuat tabel dan diagram garis kecamatan Pasar Kliwon d. Kelompok IV membuat tabel dan diagram garis kecamatan Laweyan e. Kelompok V membuat tabel dan diagram garis kecamatan BanjarSari

4. Buatlah dalam sebuah karton, kemudian setelah selesai, masing-masing kelompok mempresentasikan hasilnya.


(6)