Metafora Gramatikal Pada Teks Terjemahan Buku Biologi Bilingual

  METAFORA GRAMATIKAL PADA TEKS TERJEMAHAN BUKU BIOLOGI BILINGUAL TESIS Oleh TINA RIA ZEN 127009019/LNG

FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

  METAFORA GRAMATIKAL PADA TEKS TERJEMAHAN BUKU BIOLOGI BILINGUAL TESIS Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Linguistik pada Program Pascasarjana Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara Oleh: TINA RIA ZEN 127009019/LNG FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

  

Judul Tesis : METAFORA GRAMATIKAL PADA TEKS

TERJEMAHAN BUKU BIOLOGI BILINGUAL Nama Mahasiswa : Tina Ria Zen Nomor Pokok : 127009019 Program Studi : Linguistik Menyetujui Komisi Pembimbing (Prof. T. Silvana Sinar, M.A., Ph.D.) (Dr. Syahron Lubis, M.A.) Ketua Anggota Ketua Program Studi Dekan (Prof.T. Silvana Sinar, M.A.,Ph.D.) (Dr. Syahron Lubis, M.A. ) Tanggal Lulus: 27 Agustus 2014

  Telah diuji pada Tanggal: 27 Agustus 2014 PANITIA PENGUJI TESIS Ketua : Prof. T. Silvana Sinar, M.A., Ph.D. Anggota : 1. Dr. Syahron Lubis, M.A.

  

2. Prof. Dr. Busmin Gurning, M.Pd.

   3. Dr. Muhizar Muchtar, M.S.

   4. Dr. Nurlela, M.Hum.

  PERNYATAAN Judul Tesis

METAFORA GRAMATIKAL PADA TEKS

TERJEMAHAN BUKU BIOLOGI BILINGUAL

  Dengan ini Penulis menyatakan bahwa tesis ini disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar Magister dari Program Studi Linguistik Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara adalah benar hasil karya penulis sendiri.

  Adapun pengutipan-pengutipan yang penulis lakukan pada bagian-bagian teertentu dari hasil karya orang lain dalam penulisan tesis ini, telah penulis cantumkan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan penulisan ilmiah.

  Apabila dikemudian hari ditemukan seluruh atau sebagian tesis ini bukan hasil karya penulis sendiri atau adanya plagiat dalam bagian-bagian tertentu, penulis bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang saya sandang dan sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku.

  Medan, September 2014 Penulis, Tina Ria Zen

  

METAFORA GRAMATIKAL PADA TEKS TERJEMAHAN BUKU

BIOLOGI BILINGUAL

ABSTRAK

  Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengindentifikasi jenis-jenis metafora gramatikal pada teks terjemahan buku Biologi bilingual tingkat tingkat SMA kelas

  XI, (2) mendeskripsikan kualitas terjemahan dari sisi keakuratan terjemahannya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data diperoleh dari klausa-klausa yang terdapat pada buku Biologi Bilingual tingkat SMA kelas XI yang berbahasa sumber Inggris dan bahasa sasarannya Indonesia. Analisis data didasarkan pada teori linguistik sistemik fungsional oleh Halliday yang dikaitkan dengan teori penerjemahan Larson. Pengumpulan data dilakukan dengan cara membaca buku, mencatat data lalu mengidentifikasi dan mengklasifikasikan data tersebut kepada jenis-jenis metafora gramatikal dan sisi keakuratan terjemahannya, kemudian data disajikan menggunakan teknik sampling dengan mereduksi data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jenis-jenis metafora gramatikal yang paling mendominasi pada teks terjemahan buku tersebut adalah metafora eksperiensial dengan presentase sangat tinggi sebanyak 90,00% yang meliputi relokasi pengalaman sebanyak 35%, relokasi proses sebanyak 25% dan melokasi peringkat pengodean pengalaman sebanyak 30%. Dan hasil terjemahan yang paling mendominasi pada teks terjemahan buku tersebut adalah terjemahan akurat dengan presentase 77,5%. Sedangkan kedua jenis metafora lainnya yaitu metafora interpresonal dan tekstual memiliki presentase rendah yakni masing- masing 5%. Terjemahan kurang akurat ditemukan sebanyak 12,5% dan terjemahan tidak akurat sebanyak 10%.

  

Kata kunci: Linguistik Sistemik Fungsional, Terjemahan, Metafora Gramatikal

  dan keakuratan

  

GRAMMATICAL METAPHOR IN THE TRANSLATED TEXT OF THE

BILINGUAL BIOLOGY BOOK ABSTRACT The purpose of this descriptive qualitative study was (1) to identify the

types of grammatical metaphor found in the translated text of the Bilingual Book

for SeniorHigh School Class XI, and (2) to describe the translation quality viewed

from the accuracy of the translation product. The data for this study were the

clauses found in the Bilingual Biology Book for Senior High School Class XI

whose SL is English and TL is Bahasa Indonesia. The data obtained were

analyzed based on the Systemic Functional Linguistics theory developed by

Halliday and related to the theory of translation developed by Larson. The data

were collected through reading the books, recording the data then identifying and

classifying the data according to the types of grammatical metaphor and the

accuracy of its translation and after that, the data were presented by using sampling technique through data reduction. The findings of this study showed that

the most dominating types of grammatical metaphor found in the translation text

of book was the experiential metaphor with high percentage of 90% comprising

experience relocation (35%), process relocation (25%), and experience coding

rank relocation (30%. The most dominating result of translation found in the

translated text of the book was the accurate translation with the percentage of

77,5%. While the other two types of metaphor namely interpersonal and textual

metaphor, were with low percentage of 5% respectively. Less accurate translation (12,5%) and inaccurate translation (10%) were also found.

  Keywords: Systemic Functional Linguistics, Translation, Grammatical Metaphor and Accuracy

KATA PENGANTAR

  Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan berkah kesehatan, rezeki, dan kesempatan kepada penulis sehingga tesis ini dapat terselesaikan dengan baik.

  Dalam melakukan penelitian dan penulisan tesis ini, penulis banyak memperoleh dukungan maupun bantuan baik moril dan materil dari beberapa pihak yang telah berbaik hati dan selalu memotivasi. Untuk itu dalam kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang tulus dan penghargaan yang sebesar-besarny kepada: 1.

  Bapak Prof. Dr. Dr. Syahril Pasaribu, DTM&h, M.Sc, (CTM), Sp.A(K), selaku rektor Universitas Sumatera Utara.

  2. Bapak Prof. Dr. Erman Munir, M.Sc, selaku Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara.

  3. Bapak Dr. Syahron Lubis, M.A., selalu Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara sekaligus pembimbing I yang sangat membantu penulis dengan memberikan bimbingan, dukungan, saran dan kritikan sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini.

  4. Ibu Prof. Dr. T. Silvana Sinar, M.A, Ph.D., selaku Ketua Program Studi Linguistik Universitas Sumatera Utara sekaligus selaku penguji yang telah memberikan banyak arahan, masukan, kritikan serta ide cerdas dan cemerlang yang sangat bermanfaat demi kesempurnaan isi tesis ini.

  5. Bapak Prof. Amrin Saragih, M.A., Ph.D., Ibu Dr. Roswita Silalahi, M.Hum. selaku penguji tesis ini yang telah memberikan banyak arahan, masukan, kritikan serta ide cerdas dan cemerlang yang sangat bermanfaat demi kesempurnaan isi tesis ini.

  6. Seluruh dosen pengajar di Program Studi Linguistik khususnya konsentrasi Kajian Terjemahan Universitas Sumatera Utara tanpa terkecuali, yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat dan sangat berguna dalam pengembangan ilmu pengetahuan bagi penulis.

  7. Seluruh staf pegawai Program Studi Linguistik yang telah melayani dengan sangat baik dalam urusan administrasi penulis sehingga tesis ini dapat terealisasi.

  8. Seluruh teman seangkatan tahun 2012, S2 Linguistik Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara khususnya Mayasari dan Juliana yang saling menyemangati dan saling mendukung satu dengan yang lainnya selama proses penyelesaian tesis ini.

  9. Papa dan Ibu tercinta yaitu Bapak Drs. H. Marzaini Manday, MSPD dan Ibu Dr. Hj. Masdiana Lubis, M.Hum yang telah banyak memberikan motivasi dan dukungan baik secara moril ataupun materil dalam penyelesaian tesis ini.

  10. Suami tercinta yaitu Irwan dan anak-anak tersayang yaitu Sabila Nirwana Manday dan Mikaila Denova Manday yang sangat mendukung dan memberi kesempatan yang luar biasa buat penulis dalam menyelesaikan tesis ini.

  Sebagai akhirul kalam, penulis berharap semoga tesis ini dapat memberikan manfaar yang berguna bagi seluruh pembacanya terutama bagi orang-orang yang tertarik untuk membahas metafora gramatikal. Penulis juga menerima saran dan kritikan membangun demi kesempurnaan isi tesis ini. Semoga Allah SWT memberkahi dan meridhoi segala usaha dan kerja keras penulis selama ini. Amin ya robbal alamin.

  Medan, Oktober 2014 Penulis,

  Tina Ria Zen

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

  1. DATA PRIBADI

  Nama : Tina Ria Zen Tempat/Tgl lahir : Medan, 31 Juli 1977 Pekerjaan : Asisten Dosen Alamat : Jl. Baja 4 gg. Baru 58 Medan Alamat Email

  

  Telepon Rumah/Hp : 081264424747 Status : Menikah Nama Suami : Irwan Nama Anak : 1. Sabila Nirwana Manday

  2. Mikaila Denova Manday

  2. RIWAYAT PENDIDIKAN 1.

  Pascasarjana : Linguistik USU Medan 2.

  : FKIP UMN-Alwashliyah Medan (2008) 3. D1 Pariwisata

S1 (AKTA IV)

  : Polisukma Medan 4. S1 Sastra Inggris

  : STBA Harapan Medan 5. SMA

  : SMAN 12 Medan 6. SMP

  : SMP Swasta YAPENA Medan 7. SD

  : SD Swasta Per. Jend. Sudirman Medan

  DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK……………………………………………………………………… i ABSTRACT…………………………………………………………………….. ii KATA PENGANTAR…………………………………………………………..iii DAFTAR RIWAYAT HIDUP………………………………………………….iv

  2.2.2 Metafora Gramatikal ............................................................. 23

  3.3 Teknik Pengumpulan Data .............................................................. 46

  3.2 Data dan Sumber Data ..................................................................... 43

  3.1 Metode dan Rancangan Penelitian .................................................. 43

  BAB III METODOLOGI PENELITIAN ......................................................... 43

  2.4 Model Penelitian dan Konstruk Analisis ......................................... 41

  2.3 Penelitian Yang Relevan………………………………………… 36

  2.2.4 Keakuratan Pada Terjemahan…………………………….. 34

  2.2.3 Teori Penerjemahan……………………………………….. 33

  2.2.2.2 Keterkaitan Metafora Dalam Penerjemahan…………...... 30

  2.2.2.1 Jenis-Jenis metafora Gramatikal………………………… 25

  2.2.1 Teori Linguistik Sistemik Fungsional ................................... 19

  BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 1

  2.2 Kerangka Teori ............................................................................... 19

  2.1 Kajian Pustaka ................................................................................ 12

  BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA TEORI ............................ 12

  1.6 Klarifikasi istilah ............................................................................. 10

  1.5 Batasan Masalah .............................................................................. 10

  1.4.2 Manfaat Praktis ............................................................................... 9

  1.4.1 Manfaat Teoritis ............................................................................. 9

  1.4 Manfaat penelitian ............................................................................ 8

  1.3 Tujuan Penelitian ............................................................................... 8

  1.2 Rumusan Masalah ............................................................................ 8

  1.1 Latar Belakang .................................................................................. 1

  3.4 Teknik Analisis Data ....................................................................... 47

  BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .................................... 50

  4.1 Pengantar ............................................................................................ 50

  4.2 Hasil Penelitian .................................................................................. 50

  4.2.1 Jenis-Jenis Metafora Gramatikal ............................................. 50

  4.2.1.1 Metafora Eksperiensial ................................................ 50

  4.2.1.2 Metafora Interpersonal ................................................ 62

  4.2.1.3 Metafora Tekstual ........................................................ 63

  4.2.2 Kualitas Terjemahan ................................................................ 64

  4.2.2.1 Terjemahan Akurat ...................................................... 64

  4.2.2.2 Terjemahan Kurang Akurat ......................................... 65

  4.2.2.3 Terjemahan Tidak Akurat ........................................... 67

  4.3 Temuan .............................................................................................. 68

  4.4 Pembahasan ........................................................................................ 73

  BAB V PENUTUP ............................................................................................ 76

  5.1 Simpulan .......................................................................................... 76

  5.2 Saran ................................................................................................ 77

  DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 79 LAMPIRAN