Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme (Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara)

GAYA KOMUNIKASI PADA MAHASISWA HEDONISME
(Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal
Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara)

PRILIA MUTIARA TAHIER
120904016

DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Penelitian ini “Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme (Studi
Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal Pada
Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara).”Adapun tujuan penelitian
ini adalah untuk Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana
karakteristik mahasiswa hedonisme, gaya komunikasi verbal pada mahasiswa

hedonisme du universitas Sumatera Utara dan mengetahui gaya komunikasi
nonverbal pada Mahasiswa Hedonisme Universitas Sumatera Utara. Metode yang
digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara dan observasi. Penelitian ini
menggunakan teori gaya komunikasi, komunikasi verbal dan nonverbal, Theory
of Reason Action dan hedonisme. Pada penelitian ini peneliti melibatkan 5 (lima)
informan yang dipilih secara sengaja oleh peneliti sesuai dengan tujuan dan
kebutuhan penelitian dengan menggunakan teknik purposive sampling dengan
kriteria yang dibutuhkan adalah mahasiswa di Universitas Sumatera Utara yang
berkehidupan Hedonisme seperti sering menghabiskan waktu dan uangnya dalam
sekejap. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa hampir mahasiswa yang
berada di Universitas Sumatera Utara yang berkehidupan hedonisme dan memiliki
gaya komunikasi verbal dan nonverbalnya berbeda dari mahasiswa yang
normalnya. Dapat terlihat dari 5 informan ini bahwa mereka senang berada di café
dan mall-mall daripada berada di tempat kuliah.
Kata kunci: Gaya Komunikasi, Komunikasi Verbal & Nonverbal, Mahasiswa
Hedonisme

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

The study: "Student Hedonism Communication Style (Qualitative
Descriptive Study About Verbal and Nonverbal Communication Style on
Hedonism Student at the University of North Sumatra)." The purpose of this study
is to determine how the hedonism student characteristics, and knowing the style of
the verbal and nonverbal communication at North Sumatra University students.
The method used in this research is interview and observation. This study uses the
theory of communication style, verbal and nonverbal communication, Theory of
Reason Action and hedonism. In this study, researchers recruited five (5)
informants were selected intentionally by the researchers in accordance with the
objectives and needs of the study using purposive sampling with criteria that is
required as a hedonism-lifestyled student at the University of North Sumatra
which often spend time and money in a flash. It can be concluded that most
students in the University of North Sumatra lives in a hedonism lifestyle and have
different verbal and nonverbal communication style from the normal student. It
can be seen from the five informants that they were happy to be in the café and the
malls rather than being in a class room.

Keywords: Communication Style, Verbal & Nonverbal Communication,
Hedonism Students


Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Syukur Alhamdulillah saya ucapkan kepada Allah SWT atas rahmat dan
hidayah Nya yang telah memberikan nikmat ilmu dan kesehatan sehingga saya
dapat menyelesaikan karya ilmiah skripsi ini. Penulisan skripsi ini dilakukan
dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Ilmu
Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.
Adapun judul penelitian ini adalah Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa
Hedonisme (Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal &
Nonverbal Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara). Tujuan
dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana gaya komunikasi verbal
dan nonverbal pada Mahasiswa Hedonisme Universitas Sumatera Utara.
Laporan penelitian ini dapat diselesaikan dengan bantuan banyak pihak yang
memudahkan saya dalam pengerjaannya, turut saya ucapkan terima kasih yang
setulusnya kepada orang-orang yang selalu mendukung peneliti selama ini,
teruntuk kedua orangtua, Papa saya Yakub Ali Syachrul Mama ku yang
tersayang

Liana


Kusumah

Tahier,

dan

Nenekku

Tercinta

Hetty

Djayakusumah, terima kasih atas limpahan doa dan kasih sayang yang tiada
hentinya diberikan sampai saat ini dan juga dukungan yang tiada hentinya kalian
berikan pada saya. Kepada adik-adik saya Dava Novanscha dan Yusuf Adiva
yang selalu mengingatkan dan mendorong peneliti untuk terus berusaha menjadi
pribadi yang lebih baik lagi dengan caranya masing-masing.
Saya juga mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah
banyak membantu dalam penyelesaian skripsi ini, diantaranya:

1. Bapak Dr. Muryanto Amin, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial
dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara beserta seluruh staf dan
jajarannya.
2. Ibu Dra. Fatma Wardy Lubis, M.A, selaku Ketua Departemen Ilmu
Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Sumatera Utara.

Universitas Sumatera Utara

3. Ibu Dra. Dayana, M.Si, selaku Sekretaris Departemen Ilmu
Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Sumatera Utara.
4. Ibu Dra, Nurbani, M.Si, selaku dosen pembimbing saya, terima kasih
untuk setiap saran dan masukan dalam setiap pengerjaan skripsi saya
selama ini. Terima kasih untuk perhatian, waktu, tenaga, kesabaran,
dan ilmu yang diberikan sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.
5. Seluruh dosen di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Sumatera Utara khususnya para dosen di Departemen Ilmu
Komunikasi atas ilmu dan pengalaman yang diberikan selama masa
perkuliahan.

6. Sahabat Tercinta saya yang terbaik yang pernah ada Rr. Diajeng Fierza
Amarya. Sahabat saya dari Kuliah ini yang paling mengerti saya dan
selalu ada buat saya disaat senang dan susah. Yang selalu mensupport
saya agar menyelesaikan skripsi saya sampai selesai. Terima kasih
untuk tetap bersedia menjadi orang yang selalu ada. Semoga
persahabatan kita sampai maut yang memisahkan.
7. Sahabat tersayang saya Putri Qonita Abdul Aziz yang paling mengerti
saya. Terima kasih sahabatku dari SMP sampai sekarang selalu bisa
memberikan masukan-masukkan positif walaupun kita jaraknya
Bogor-Medan dan hanya melalui media sosial.
8. Bias Fitri Ramadini Saudara sepupu tersayang saya yang selalu
mendukung walaupun dari jauh, terima kasih atas doa dan supportnya.
Dan Terima Kasih kepada Dimas Saputro seseorang yang special di
hidup saya yang selalu menyemangati saya dalam keadaan apapun.
9. Teman-teman terbaik saya dengan sebutan HITS FISIP, Mifta Siregar,
Debby Chikita, Noni Sianturi, Olivia Siagian. Terimakasih kalian
sudah saling mendorong agar menyelesaikan Skripsi dengan baik. Dan
Terima kasih kepada Kiff Vania, Dwiky, Debi Muntyari, Desy
Khairani, dan Fahrur Rozi yang juga sellau mendukung dan
memberikan semangatnya.


Universitas Sumatera Utara

10. Angkatan 2012, GENTONG, yang telah memberikan memori
tersendiri bagi saya .
11. Semua informan (FR,MS,AG,FA,RM) atas informasi yang sangat
membantu dalam pengumpulan data skripsi ini. Semoga hasil usaha
kita dapat bermanfaat.
12. Seluruh pihak-pihak yang secara tidak langsung mendorong saya agar
dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.
Saya menyadari bahwa skripsi ini masih belum sempurna, karenanya atas
segala kerendahan hati saya menerima saran maupun kritik yang membangun
untuk perbaikan skripsi ini. Semoga skripsi ini membawa manfaat bagi kita
pengembangan ilmu pengetahuan.

Medan, Oktober 2016

Prilia Mutiara Tahier

Universitas Sumatera Utara


DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL
ABSTRAK .................................................................................................
ABSTRACT ...............................................................................................
KATA PENGANTAR ...............................................................................
DAFTAR ISI ..............................................................................................
DAFTAR GAMBAR .................................................................................
DAFTAR TABEL .....................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................

i
ii
iii
vi
viii
xi
x


BAB I PENDAHULUAN
1.1. Konteks Masalah ..................................................................................
1.2. Fokus Masalah .....................................................................................
1.3. Tujuan Penelitian .................................................................................
1.4. Manfaat Penelitian ...............................................................................

1
7
7
8

BAB II KAJIAN PUSTAKA
2.1. Paradigma Kajian .................................................................................
2.2. Kajian Pustaka......................................................................................
2.2.1 Komunikasi ........................................................................................
2.2.2 Gaya Komunikasi ...............................................................................
2.2.2.1 Komunikasi Verbal…………………………………………………
2.2.2.3 Komunikasi NonVebal ....................................................................
2.2.3 Theory of Reason Action ...................................................................
2.2.4 Hedonisme .........................................................................................


9
11
11
12
15
20
24
26

BAB III METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Metode Penelitian..................................................................................
3.2 Objek Penelitian ....................................................................................
3.3 Subjek Penelitian...................................................................................
3.4 Kerangka Analisis .................................................................................
3.5 Teknik Pengumpulan Data ....................................................................
3.6 Teknik Analisis Data .............................................................................

35
36

36
37
37
41

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Hasil ...................................................................................................... 42
4.1.1. Proses Penelitian ............................................................................... 42
4.1.2. Deskripsi Informan............................................................................ 45
4.1.3. Hasil Pengamatan dan Wawancara ................................................... 52
4.1.3.1 Karakteristik Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara
.....................................................................................................................

52

Universitas Sumatera Utara

4.1.3.2 Komunikasi Verbal dan nonVerbal pada mahasiswa hedonisme melalui
proses Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera
Utara
.............................................................................................................
4.2 Pembahasan ...........................................................................................

70
81

BAB V SIMPULAN DAN SARAN
5.1 Simpulan ...............................................................................................
5.2 Saran .....................................................................................................

96
97

DAFTAR REFERENSI
LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

2.1 Bagan Kerangka Berpikir......................................................................

34

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

4.1 Profil Informan ......................................................................................

51

4.2 Penemuan di Lapangan .........................................................................

96

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

1. Pedoman Wawancara
2. Hasil Wawancara
3. Dokumentasi Foto Informan
4. Biodata Peneliti
5. Lembar Catatan Bimbingan Skripsi

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Gaya Komunikasi Anggota DPRD (Studi Kasus Gaya Komunikasi Verbal dan Nonverbal Anggota DPRD Perempuan di Provinsi Sumatera Utara)

2 29 155

Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme (Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara)

6 66 112

Gaya Komunikasi Anggota DPRD (Studi Kasus Gaya Komunikasi Verbal dan Nonverbal Anggota DPRD Perempuan di Provinsi Sumatera Utara)

0 0 16

Gaya Komunikasi Anggota DPRD (Studi Kasus Gaya Komunikasi Verbal dan Nonverbal Anggota DPRD Perempuan di Provinsi Sumatera Utara)

0 2 2

Gaya Komunikasi Anggota DPRD (Studi Kasus Gaya Komunikasi Verbal dan Nonverbal Anggota DPRD Perempuan di Provinsi Sumatera Utara)

0 0 8

Gaya Komunikasi Anggota DPRD (Studi Kasus Gaya Komunikasi Verbal dan Nonverbal Anggota DPRD Perempuan di Provinsi Sumatera Utara)

0 0 17

Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme (Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara)

0 0 2

Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme (Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara)

0 0 8

Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme (Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara)

0 0 26

Gaya Komunikasi Pada Mahasiswa Hedonisme (Studi Deskripstif Kualitatif Tentang Gaya Komunikasi Verbal & Nonverbal Pada Mahasiswa Hedonisme di Universitas Sumatera Utara)

0 1 2