RPP tema 3 sub 2 RKH 1

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD Kelas/Semester : IV/1

Tema/Sub Tema : Peduli Terhadap Mahluk Hidup/2 Pertemuan Ke : 1

A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.

KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. Kompetensi Dasar PPKn

Kompetensi Dasar:

2.4 Menunjukkan perilaku bersatu sebagai wujud keyakinan bahwa tempat tinggal dan lingkungannya sebagai bagian dari wilayah Negara Kesatuan Republik

Indonesia (NKRI)

3.6 Memahami keberagaman alam dan sumber daya di berbagai daerah 4.6 memetakan keberagaman sumber daya alam di berbagai daerah untuk menumbuhkan kebanggaan nasional

Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar:

2.4 memiliki kepedulian terhadap lingkungan dan SDA melalui pemanfaatan bahasa Indonesia

3.2 Menguraikan teks instruksi tentang pemeliharaan pancaindera serta penggunaan alat teknologi modern dan tradisional dengan bantuan guru dan teman dalam


(2)

3.4 Menggali informasi dari teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulisan dengan memilih dan memilah kosa kata baru

4. 4 Menyajikan teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam secara mandiri dalam teks bahasa Indonesia lisan dan tulisan dengan memilih dan memilah kosa kata baku

Matematika

Kompetensi Dasar:

3.1 Mengenal konsep pecahan senilai dan melakukan operasi hitung pecahan menggunakan benda konkrit/gambar

3.13 Memahami pecahan senilai dan operasi hitung pecahan menggunakan benda konkrit /gambar

3.14 Memahami penambahan dan pengurangan bilangan desimal 4.3 Menyatakan pecahan ke bentuk desimal dan persen

4.13 mengurai sebuah pecahan menjadi sebagai hasil penjumlahan atau

pengurangan dua buah pecahan lainnya dengan berbagai kemungkinan jawaban IPS

Kompetensi Dasar

3.1 Mengenal manusia, aspek keruangan, konektivitas antar ruang, perubahan dan keberlanjutan dalam waktu, sosial, ekonomi dan pendidikan.

3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya dan ekonomi

4.5 Menceritakan manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya dan ekonomi

SBP

Kompetensi Dasar

3.5 Mengetahui berbagai alur cara dan pengolahan media karya kreatif 4.1 menggambar alam berdasarkan pengamatan

4.6 Memainkan pola irama lagu bertanda birama empat dan menunjukkan perbedaan panjang dan pendek bunyi


(3)

Kompetensi Dasar

3.2 Memahami pengaruh aktivitas fisik dan istirahat terhadap pertumbuhan dan perkembangan tubuh

4.2 Mempraktekkan variasi dan kombinasi pola gerak lokomotor C.Indikator

IPS

 Menyebutkan komponen-komponen pada peta

 Menjelaskan perbedaan peta umum dan peta khusus PPKn

 Menjelaskan tindakan-tindakan yang dapat meningkatkan persatuan dan kesatuan bangsa

Bahasa Indonesia

 Menuliskan kalimat ajakan  Menulis karangan persuasi SBP

 Menyanyikan salah satu lagu wajib nasional

D. Tujuan Pembelajaran:

 Melalui kegiatan Membaca Informasi, siswa mampu menyebutkan dan menjelaskan komponen-komponen dalam peta

 Siswa mampu membuat peta dengan cara menjiplak dan melengkapi peta dengna komponen-komponennya.

 Melalui kegiatan Membaca Informasi, siswa mampu menjelaskan perbedaan antara peta khusus dan peta umum serta mampu memberikan contohnya.  Dengan kegiatan berdiskusi, Siswa mampu menggambarkan perikali yang

dapat meningkatkan persatuan dan kesatuan bangsa serta perilaku yang mengancam persatuan dan kesatuan bangsa

 Siswa mampu menuliskan beberapa kalimat ajakan dengan menggunakan pengetahuan mereka sebelumnya tentang kalimat ajakan.

 Siswa mampu menyanyikan salah satu lagu wajib nasional berbirama 4/4 yang berjudul “Satu Nusa SAtu Bangsa” karangan L. Manik

E. Materi Ajar: a. Komponen peta b. Jenis peta


(4)

d. Kalimat Ajakan e. Karangan Persuasi

f. Lagu wajib nasional berbirama 4/4 F. Alokasi Waktu

6 X 35 menit G. Pendekatan Saintifik

H. Kegiatan Pembelajaran

KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN ALOKASI

WAKTU Kegiatan

Pembuka

Guru menyapa siswa dan meminta beberapa dari mereka untuk menceritakan pengalaman menarik mereka selama akhir minggu.

Guru menanyakan bagaimana siswa mengerjakan projek akhir minggu mereka bersama keluarganya. Adakah hal menarik atau kesulitan apa yang dihadapi ketika mengerjakannya? Minta beberapa dari mereka untuk menceritakannya.

Guru menanyakan kepada siswa tentang kesiapan mereka mempresentasikan hasil kegiatan bersama keluarga mereka mengenai topik minggu lalu.

Siswa secara bergantian akan mempresentasikan hasil kegiatannya di depan kelas, siswa yang lain menyimak. Setelah presentasi, Siswa diminta untuk mengamati gambar pada halaman 39 dan meminta mereka untuk membaca petunjuk cara bermainnya sebelum mereka mengerjakannya.

Guru meminta siswa untuk menyebutkan masing-masing nama gambar binatang yang ada (Jalak Bali, Badak bercula satu, Harimau Sumatra, dan orang utan) sebelum mereka memasangkannya dengan habitat mereka.

Guru menyiapkan sebuah kertas besar dan membuat tabel dengan 4 kolom. Masing-masing kolom ditulisi nama masing-masing hewan yang ada pada gambar di buku siswa halaman 39 tersebut.


(5)

Setelah semua siswa selesai, Guru meminta siswa bekerja dengan kawan sebangkunya untuk secara bergantian menjelaskan apa yang mereka ketahui tentang binatang-binatang yang ada pada gambar. Lalu masing-masing siswa akan mencatatnya di kertas kecil. Satu kertas kecil untuk satu hewan. Setelah itu mereka akan menempelkan kertas berisi informasi tentang hewan-hewan tersebut pada tabel yang disediakan sesuai nama hewan.

Contoh informasi: Burung Jalak Bali

Habitat asli :_____________________ Makanan : _____________________ Status : Punah/Hampir punah/Langka Informasi tambahan:

Pertanyaan penggiring:

- Bagaimana kegiatan yang baru saja kalian lakukan? Sikap apakah yang perlu dimiliki agar kegiatan tersebut bisa dilakukan dengan baik dan menyenangkan?

- Adakah kesulitan atau kendala yang kalian temui pada saat melakukan kegiatan tersebut? Apakah itu? Dan bagaimanakah cara kalian

mengatasinya?

- Apakah kalian mengetahui pulau-pulau apakah yang ada pada peta buta tersebut?

- Bagaimana menurut kalian peta tersebut? Cukupkah informasi yang kalian perlukan untuk memahami peta tersebut?

- Apa sajakah yang harus ada pada peta sehingga peta mudah dipahami?

Kegiatan Inti 1. Guru meminta siswa untuk mengamati peta pada halaman 40 dan membaca informasi tentang komponen peta dalam waktu tertentu.

Siswa diminta menggaris bawahi kata-kata yang sulit dipahami siswa.

Pada waktu yang ditentukan, Guru mempersilakan siswa untuk bertanya. Guru menuliskan kata-kata sulit di papan tulis untuk menghindari siswa menanyakan kata yang sama.


(6)

siswa:

- Apakah yang dimaksud dengan peta pada bacaan tersebut?

- Mengapa diperlukan simbol-simbol pada peta? - Apa sajakah komponen yang harus ada pada peta?

Jelaskanlah masing-masing komponen tersebut dengan menggunakan kata-katamu sendiri. - Sebutkanlah semua arah mata angin yang kamu

ketahui dan buatlah gambar arah mata angin di bukumu!

- Apakah kegunaan skala?

- Sebuah peta memiliki skala 1 : 200 000. Apakah artinya?

- Manakah yang lebih detil, peta dengan skala 1 : 20 000 dengan peta berskala 1 : 2000? Jelaskanlah! Jawaban siswa akan dikumpulkan untuk dinilai dan diberi masukan ( untuk menilai pemahaman siswa terhadap informasi yang diberikan)

2. Siswa diminta untuk mengamati peta pada halaman 42 dan membaca instruksi yang ada. Mintalah siswa untuk melakukannya sesuai petunjuk yang diberikan.

Siapkanlah buku atlas peta Indonesia, atau fotocopilah peta propinsi yang bersangkutan, lalu minta siswa mengerjakan kegiatan “Menggambar Peta”

Jika di sekolah tersedia buku atlas yang cukup banyak, minta siswa untuk menjiplak gambar pulau yang paling ingin dikunjungi siswa (pengembangan kegiatan)

Kegiatan tambahan, menjawab pertanyaan berikut: - Berapakah skala peta yang kamu jiplak? - Jelaskan lah artinya

Penilaian : Daftar periksa Menggambar Peta 3. Pertanyaan penggiring

- Perhatikanlah peta yang kamu buat, apakah semua komponen peta sudah ada paa petamu? - Apa saja kenampakan alam yang ada pada

petamu?

- Tahukah kamu bahwa terdapat dua jenis peta? Apa sajakah itu?

Siswa diminta membaca informasi pada halaman 42 secara mandiri, dan memberikan garis bawah pada kata-kata yang dianggap sulit.

- Dari gambar peta halaman 43, jelaskanlah perbedaan antara peta khusus dan peta umum. - Buatlah tabel untuk membandingkan keduanya. - Bekerjalah bersama dengan teman


(7)

sebangkumu.

Penilaian: Rubrik jenis-jenis peta

4. Guru mempersiapkan peta Indonesia untuk diletakkan di depan kelas.

Pertanyaan penggiring:

- Apakah manfaat yang kalian dapatkan ketika kalian mempelajari tentang peta?

- Coba perhatikan peta Indonesia ini. Apa yang ada dalam pikiran kalian ketika melihat peta ini? (minta siswa mengatakan pendapatnya, bisa saja jawaban mereka tidak ada hubungannya dengan pembelajaran tentang peta, tetapi biarkanlah mereka mengemukakan pendapatnya tanpa takut salah)

- Tahukah kalian bahwa Indonesia adalah salah satu Negara yang mempunyai jumlah pulau yang paling banyak. Apakah sebutan untuk Negara yang terdiri dari banyak pulau?

- Apakah tantangan terbesar sebuah Negara kepulauan?

- Bagaimana cara Negara kita mempertahankan kesatuan dan persatuan bangsa?

- Bagaimanakah cara kita untuk membina persatuan dan kesatuan bangsa di antara kita? - Tindakan-tindakan apa sajakah yang dapat

mempertahankan persatuan dan kesatuan bangsa? Mengapa?

- Bagaimana dengan tindakan-tindakan yang memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa?

- Perhatikan gambar-gambar pada halaman 43. Jelaskanlah pendapatmu kepada teman sebangkumu!

- Tuliskanlah masing-masing 2 contoh tindakan-tindakan yang bisa mengancam dan juga dapat membina persatuan dan kesatuan bangsa. Diskusikanlah bersama dengan teman-temanmu - Buatlah gambar untuk masing-masing contohmu

agar lebih jelas!

Penilaian : Rubrik Menjaga Persatuan dan Kesatuan 5. Pertanyaan penggiring:

- Bagaimana menurut kalian, sulitkah menjaga persatuan dan kesatuan bangsa?

- Sikap apakah yang harus kita miliki untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa? - Sikap apakah yang harus kita hindarkan agar

kita bisa menjaga persatuan dan kesatuan bangsa?

Salah satu tindakan yang bisa kita lakukan adalah mengajak orang lain untuk melakukan tindakan-tindakan


(8)

yang dapat mempersatuan bangsa.

Untuk mengajak orang lain, kita harus membuat kalimat ajakan dengan benar.

Dari pembelajaran sebelumnya, apakah ciri-ciri kalimat ajakan yang kalian ketahui?

Dengan menggunakan kalimat ajakan yang baik, buatlah tiga kalimat ajakan yang menghimbau semua pihak untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. Tuliskanlah kalimat ajakan tersebut di dalam buku catatanmu. Lalu dengan menggaunakan ketiga kalimat tersebutm, buatlah sebuah karangan persuasi untuk dibacakan di depan kelas sebagai naskah pidato. Penilaian : Rubrik Membuat naskah pidato dari karangan persuasi

6. Selain menggunakan kalimat ajakan untuk menghimbau masyarakat agar menjaga persatuan dan kesatuan bangsa, Negara kita memiliki banyak lagu wajib nasional yang isinya juga ajakan untuk mencintai tanah air, dan untuk mempersatukan bangsa.

- Apakah kalian punya lagu wajib nasional favorit?

- Bisakah kalian menyamyikannya? - Apakah pesan dari lagu tersebut? - Siapakah penciptanya?

- Berapakah birama lagunya?

Berikut ini adalah sebuah lagu wajib nasional birama 4/4 yang berjudul “Satu Nusa Satu Bangsa” ciptaan L. Manik.

BAcalah lirik lagu tersebut dengan seksama! APakah pesan dari lagu tersebut?

Mari kita nyanyikan lagu wajib Nasional “Satu Nusa SAtu Bangsa” dengan penuh penghayatan.

Penilaian : Daftar periksa Menyanyikan Lagu Wajib Nasional

Kegiatan Penutup

Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan pembelajaran hari itu dengan menjawab pertanyaan:


(9)

- Bagian dari topik mana yag masih belum paham?

- Bagian dari kegiatan pembelajaran yang mana yang paling disukai?

Siswa juga bisa memberikan saran kegiatan kepada Guru.

Tugas:

Siswa melengkapi peta konsep pada halaman 45 dan mengerjakan soal-soal pada halaman 46.

PENILAIAN :

1. Daftar periksa Menggambar Peta

Kriteria Ya Tidak

Siswa dapat mengikuti petunjuk yang diberikan Siswa melengkapi peta dengan judul

Siswa melengkapi peta dengan legenda

Siswa memuat symbol kenampakan alam pada legenda Siswa melengkapi peta dengan arah mata angin

Siswa melengkapi peta dengan skala yang sesuai 2. Rubrik jenis-jenis peta

Kriteria Bagus

Sekali Bagus Cukup BerlatihPerlu Lagi Bekerja sama Bekerja untuk

menyelesaikan tugas. Menunjukkan sikap positif terhadap teman. Sebagian besar sikap menunjukkan sikap positif terhadap tugas dan teman, dan terlibat untuk menyelesaikan sebagian besar tugas. Terkadang dapat bekerja sama, Kadang menunjukkan sikap yang kurang

tepat terhadap hasil kerja teman.

Tidak bisa bekerja sama dengan

teman dan menunjukkan sikap

negatif terhadap teman.

Jenis-Jenis Peta Siswa dapat menjelaskan definisi peta umum dengan sangat baik, hampir tanpa bantuan Siswa dapat menjelaskan Siswa dapat menjelaskan definisi peta umum dengan baik, dengan sedikit tanpa bantuan Siswa dapat menjelaskan Siswa kurang dapat menjelaskan definisi peta umum, memerlukan bantuan. Siswa kurang dapat

Siswa tidak dapat menjelaskan

definisi peta umum dengan,

harus dibantu. Siswa tidak dapat

menjelaskan definisi peta khusus, harus


(10)

definisi peta khusus dengan sangat baik, hampir tanpa bantuan. definisi peta khusus dengan baik, dengan sedikit bantuan. menjelaskan definisi peta khusus, memerlukan bantuan. dibantu. Membedakan

peta Tabel yang dibuatmenunjukkan perbedaan kedua

peta dengan sangat baik disertai contoh

yang akurat.

Tabel yang dibuat menunjukkan perbedaan kedua

peta dengan cukup baik, contoh

cukup akurat.

Tabel yang dibuat kurang menunjukkan perbedaan kedua peta, contoh tidak

akurat.

Tabel yang dibuat tidak menunjukkan

perbedaan kedua peta dengan jelas. Tidak ada conoth

yang akurat.

3. Rubrik Menjaga Persatuan dan Kesatuan Kriteria Bagus

Sekali Bagus Cukup BerlatihPerlu Lagi Tanggung jawab Siswa mampu

menyelesaikan tugas tepat waktu

dan selalu berperan aktif

dalam menyelesaikanny

a di dalam kelompok.

Siswa cukup mampu menyelesaikan tugas tepat waktu

dan cukup berperan aktif dalam menyelesaikannya di dalam kelompok. Siswa kurang mampu menyelesaikan tugas tepat waktu

dan kurang berperan aktif dalam menyelesaikannya di dalam kelompok. Siswa tidak mampu menyelesaikan tugas tepat waktu dan tidak berperan

aktif dalam menyelesaikannya di dalam kelompok. Contoh-contoh tindakan yang mempengaruhi persatuan dan kesatuan bangsa Semua contoh yang diberikan sangat akurat, relevan dan jelas.

Tiga dari contoh yang diberikan

cukup akurat, relevan dan jelas.

Satu dari contoh yang diberikan

cukup akurat, relevan dan jelas,

sisanya kurang.

Tidak ada contoh yang akurat dan

relevan.

Gambar contoh Gambar sangat jelas dan sesuai dengan yang penjelasannya.

Gambar cukup jelas dan cukup

sesuai dengan yang penjelasannya.

Gambar kurang jelas dan kurang

sesuai dengan yang penjelasannya.

Gambar tidak jelas dan tidak sesuai dengan

yang penjelasannya. 4. Rubrik Membuat naskah pidato dari karangan persuasi

Kriteria Bagus

Sekali Bagus Cukup BerlatihPerlu Lagi Kalimat Ajakan Semua kalimat

ajakan yang dibuat siswa jelas dan efektif.

Sebagian besar kalimat ajakan yang dibuat siswa cukup jelas dan efektif.

Hanya satu dari semua kalimat ajakan yang dibuat siswa jelas dan efektif.

Semua kalimat ajakan yang dibuat siswa tidak jelas dan tidak efektif.

Karangan persuasi

Karangan siswa sangat menarik dan pesan yang disampaikan

Karangan siswa cukup menarik dan pesan yang disampaikan

Karangan siswa kurang menarik dan pesan yang disampaikan

Karangan siswa tidak menarik dan pesan yang disampaikan tidak


(11)

sangat jelas. cukup jelas. kurang jelas. jelas.

5. Daftar periksa Menyanyikan Lagu Wajib Nasional

Kriteria Ya Tidak

Siswa dapat menyanyikan lagu wajib nasional “Satu Nusa Satu Bangsa” dengan benar sesuai dengan nadanya. Siswa dapat menyanyikan lagu wajib nasional “Satu Nusa Satu Bangsa” dengan benar sesuai dengan biramanya . Siswa menyanyikan lagu wajib dengan sikap hikmat dan penuh penghayatan.

5. Penilaian sikap (rasa ingin tahu, kerja sama, tanggung jawab, jujur dan cinta tanah air)

Nama siswa: Hari:

Sumber dan Alat Bantu Pembelajaran:

Peta Indonesia besar, buku atlas, fotocopi gambar peta propinsi atau pulau, kertas A4.


(1)

siswa:

- Apakah yang dimaksud dengan peta pada bacaan tersebut?

- Mengapa diperlukan simbol-simbol pada peta? - Apa sajakah komponen yang harus ada pada peta?

Jelaskanlah masing-masing komponen tersebut dengan menggunakan kata-katamu sendiri. - Sebutkanlah semua arah mata angin yang kamu

ketahui dan buatlah gambar arah mata angin di bukumu!

- Apakah kegunaan skala?

- Sebuah peta memiliki skala 1 : 200 000. Apakah artinya?

- Manakah yang lebih detil, peta dengan skala 1 : 20 000 dengan peta berskala 1 : 2000? Jelaskanlah! Jawaban siswa akan dikumpulkan untuk dinilai dan diberi masukan ( untuk menilai pemahaman siswa terhadap informasi yang diberikan)

2. Siswa diminta untuk mengamati peta pada halaman 42 dan membaca instruksi yang ada. Mintalah siswa untuk melakukannya sesuai petunjuk yang diberikan. Siapkanlah buku atlas peta Indonesia, atau fotocopilah peta propinsi yang bersangkutan, lalu minta siswa mengerjakan kegiatan “Menggambar Peta”

Jika di sekolah tersedia buku atlas yang cukup banyak, minta siswa untuk menjiplak gambar pulau yang paling ingin dikunjungi siswa (pengembangan kegiatan)

Kegiatan tambahan, menjawab pertanyaan berikut: - Berapakah skala peta yang kamu jiplak? - Jelaskan lah artinya

Penilaian : Daftar periksa Menggambar Peta 3. Pertanyaan penggiring

- Perhatikanlah peta yang kamu buat, apakah semua komponen peta sudah ada paa petamu? - Apa saja kenampakan alam yang ada pada

petamu?

- Tahukah kamu bahwa terdapat dua jenis peta? Apa sajakah itu?

Siswa diminta membaca informasi pada halaman 42 secara mandiri, dan memberikan garis bawah pada kata-kata yang dianggap sulit.

- Dari gambar peta halaman 43, jelaskanlah perbedaan antara peta khusus dan peta umum. - Buatlah tabel untuk membandingkan keduanya. - Bekerjalah bersama dengan teman


(2)

sebangkumu.

Penilaian: Rubrik jenis-jenis peta

4. Guru mempersiapkan peta Indonesia untuk diletakkan di depan kelas.

Pertanyaan penggiring:

- Apakah manfaat yang kalian dapatkan ketika kalian mempelajari tentang peta?

- Coba perhatikan peta Indonesia ini. Apa yang ada dalam pikiran kalian ketika melihat peta ini? (minta siswa mengatakan pendapatnya, bisa saja jawaban mereka tidak ada hubungannya dengan pembelajaran tentang peta, tetapi biarkanlah mereka mengemukakan pendapatnya tanpa takut salah)

- Tahukah kalian bahwa Indonesia adalah salah satu Negara yang mempunyai jumlah pulau yang paling banyak. Apakah sebutan untuk Negara yang terdiri dari banyak pulau?

- Apakah tantangan terbesar sebuah Negara kepulauan?

- Bagaimana cara Negara kita mempertahankan kesatuan dan persatuan bangsa?

- Bagaimanakah cara kita untuk membina persatuan dan kesatuan bangsa di antara kita? - Tindakan-tindakan apa sajakah yang dapat

mempertahankan persatuan dan kesatuan bangsa? Mengapa?

- Bagaimana dengan tindakan-tindakan yang memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa?

- Perhatikan gambar-gambar pada halaman 43. Jelaskanlah pendapatmu kepada teman sebangkumu!

- Tuliskanlah masing-masing 2 contoh tindakan-tindakan yang bisa mengancam dan juga dapat membina persatuan dan kesatuan bangsa. Diskusikanlah bersama dengan teman-temanmu - Buatlah gambar untuk masing-masing contohmu

agar lebih jelas!

Penilaian : Rubrik Menjaga Persatuan dan Kesatuan 5. Pertanyaan penggiring:

- Bagaimana menurut kalian, sulitkah menjaga persatuan dan kesatuan bangsa?

- Sikap apakah yang harus kita miliki untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa? - Sikap apakah yang harus kita hindarkan agar

kita bisa menjaga persatuan dan kesatuan bangsa?

Salah satu tindakan yang bisa kita lakukan adalah mengajak orang lain untuk melakukan tindakan-tindakan


(3)

yang dapat mempersatuan bangsa.

Untuk mengajak orang lain, kita harus membuat kalimat ajakan dengan benar.

Dari pembelajaran sebelumnya, apakah ciri-ciri kalimat ajakan yang kalian ketahui?

Dengan menggunakan kalimat ajakan yang baik, buatlah tiga kalimat ajakan yang menghimbau semua pihak untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. Tuliskanlah kalimat ajakan tersebut di dalam buku catatanmu. Lalu dengan menggaunakan ketiga kalimat tersebutm, buatlah sebuah karangan persuasi untuk dibacakan di depan kelas sebagai naskah pidato. Penilaian : Rubrik Membuat naskah pidato dari karangan persuasi

6.

Selain menggunakan kalimat ajakan untuk

menghimbau masyarakat agar menjaga

persatuan dan kesatuan bangsa, Negara kita

memiliki banyak lagu wajib nasional yang isinya

juga ajakan untuk mencintai tanah air, dan untuk

mempersatukan bangsa.

-

Apakah kalian punya lagu wajib nasional

favorit?

-

Bisakah kalian menyamyikannya?

-

Apakah pesan dari lagu tersebut?

-

Siapakah penciptanya?

-

Berapakah birama lagunya?

Berikut ini adalah sebuah lagu wajib nasional birama 4/4 yang berjudul “Satu Nusa Satu Bangsa” ciptaan L. Manik.

BAcalah lirik lagu tersebut dengan seksama! APakah pesan dari lagu tersebut?

Mari kita nyanyikan lagu wajib Nasional “Satu Nusa SAtu Bangsa” dengan penuh penghayatan.

Penilaian : Daftar periksa Menyanyikan Lagu Wajib Nasional

Kegiatan

Penutup

Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan

pembelajaran hari itu dengan menjawab

pertanyaan:


(4)

-

Bagian dari topik mana yag masih belum

paham?

-

Bagian dari kegiatan pembelajaran yang mana

yang paling disukai?

Siswa juga bisa memberikan saran kegiatan

kepada Guru.

Tugas:

Siswa melengkapi peta konsep pada halaman 45

dan mengerjakan soal-soal pada halaman 46.

PENILAIAN :

1. Daftar periksa Menggambar Peta

Kriteria

Ya

Tidak

Siswa dapat mengikuti petunjuk yang diberikan

Siswa melengkapi peta dengan judul

Siswa melengkapi peta dengan legenda

Siswa memuat symbol kenampakan alam pada legenda

Siswa melengkapi peta dengan arah mata angin

Siswa melengkapi peta dengan skala yang sesuai

2.

Rubrik jenis-jenis peta

Kriteria

Bagus

Sekali

Bagus

Cukup

Berlatih

Perlu

Lagi

Bekerja sama Bekerja untuk

menyelesaikan tugas. Menunjukkan

sikap positif terhadap teman.

Sebagian besar sikap menunjukkan

sikap positif terhadap tugas dan teman, dan terlibat untuk menyelesaikan sebagian besar

tugas.

Terkadang dapat bekerja sama,

Kadang menunjukkan sikap yang kurang

tepat terhadap hasil kerja teman.

Tidak bisa bekerja sama dengan

teman dan menunjukkan sikap

negatif terhadap teman.

Jenis-Jenis Peta Siswa dapat menjelaskan definisi peta umum dengan

sangat baik, hampir tanpa

bantuan Siswa dapat menjelaskan

Siswa dapat menjelaskan definisi peta umum dengan

baik, dengan sedikit tanpa

bantuan Siswa dapat menjelaskan

Siswa kurang dapat menjelaskan

definisi peta umum, memerlukan

bantuan. Siswa kurang

dapat

Siswa tidak dapat menjelaskan

definisi peta umum dengan,

harus dibantu. Siswa tidak dapat

menjelaskan definisi peta khusus, harus


(5)

definisi peta khusus dengan sangat baik, hampir tanpa bantuan. definisi peta khusus dengan baik, dengan sedikit bantuan. menjelaskan definisi peta khusus, memerlukan bantuan. dibantu. Membedakan

peta Tabel yang dibuatmenunjukkan perbedaan kedua

peta dengan sangat baik disertai contoh

yang akurat.

Tabel yang dibuat menunjukkan perbedaan kedua

peta dengan cukup baik, contoh

cukup akurat.

Tabel yang dibuat kurang menunjukkan perbedaan kedua peta, contoh tidak

akurat.

Tabel yang dibuat tidak menunjukkan

perbedaan kedua peta dengan jelas. Tidak ada conoth

yang akurat.

3. Rubrik Menjaga Persatuan dan Kesatuan

Kriteria

Bagus

Sekali

Bagus

Cukup

Berlatih

Perlu

Lagi

Tanggung jawab Siswa mampu

menyelesaikan tugas tepat waktu

dan selalu berperan aktif

dalam menyelesaikanny

a di dalam kelompok.

Siswa cukup mampu menyelesaikan tugas tepat waktu

dan cukup berperan aktif dalam menyelesaikannya di dalam kelompok. Siswa kurang mampu menyelesaikan tugas tepat waktu

dan kurang berperan aktif dalam menyelesaikannya di dalam kelompok. Siswa tidak mampu menyelesaikan tugas tepat waktu dan tidak berperan

aktif dalam menyelesaikannya di dalam kelompok. Contoh-contoh tindakan yang mempengaruhi persatuan dan kesatuan bangsa Semua contoh yang diberikan sangat akurat, relevan dan jelas.

Tiga dari contoh yang diberikan

cukup akurat, relevan dan jelas.

Satu dari contoh yang diberikan

cukup akurat, relevan dan jelas,

sisanya kurang.

Tidak ada contoh yang akurat dan

relevan.

Gambar contoh Gambar sangat jelas dan sesuai dengan yang penjelasannya.

Gambar cukup jelas dan cukup

sesuai dengan yang penjelasannya.

Gambar kurang jelas dan kurang

sesuai dengan yang penjelasannya.

Gambar tidak jelas dan tidak sesuai dengan

yang penjelasannya.

4. Rubrik Membuat naskah pidato dari karangan persuasi

Kriteria

Bagus

Sekali

Bagus

Cukup

Berlatih

Perlu

Lagi

Kalimat Ajakan Semua kalimat

ajakan yang dibuat siswa jelas dan efektif.

Sebagian besar kalimat ajakan yang dibuat siswa cukup jelas dan efektif.

Hanya satu dari semua kalimat ajakan yang dibuat siswa jelas dan efektif.

Semua kalimat ajakan yang dibuat siswa tidak jelas dan tidak efektif.

Karangan persuasi

Karangan siswa sangat menarik dan pesan yang disampaikan

Karangan siswa cukup menarik dan pesan yang disampaikan

Karangan siswa kurang menarik dan pesan yang disampaikan

Karangan siswa tidak menarik dan pesan yang disampaikan tidak


(6)

sangat jelas. cukup jelas. kurang jelas. jelas.

5. Daftar periksa Menyanyikan Lagu Wajib Nasional

Kriteria

Ya

Tidak

Siswa dapat menyanyikan lagu wajib nasional “Satu Nusa

Satu Bangsa” dengan benar sesuai dengan nadanya.

Siswa dapat menyanyikan lagu wajib nasional “Satu Nusa

Satu Bangsa” dengan benar sesuai dengan biramanya .

Siswa menyanyikan lagu wajib dengan sikap hikmat dan

penuh penghayatan.

5. Penilaian sikap (rasa ingin tahu, kerja sama, tanggung jawab,

jujur dan cinta tanah air)

Nama siswa:

Hari:

Sumber dan Alat Bantu Pembelajaran:

Peta Indonesia besar, buku atlas, fotocopi gambar peta propinsi atau

pulau, kertas A4.