ULANGAN HARIAN I KELAS V SEMESTER II

ULANGAN HARIAN I
KELAS V / SEMESTER II

1. Arti Nabi secara bahasa adalah ….
A. pembawa berita

B. pembawa air

C. delegasi

D. utusan

2. Seorang laki-laki yang diberi wahyu oleh Allah untuk dirinya dan diperintah
untuk disampaikan kepada umatnya adalah pengertian ….
A. Nabi

B. Rasul

C. Ulama

D. Wali


3. Jumlah Rasul yang wajib kita imani ada ….
A. 5

B. 15

C. 25

D. 3

4. Percaya kepada Rasul Allah merupakan rukun iman yang ke ….
A. Satu

B. dua

C. tiga

D. empat

5. Semua Rasul Allah diberi ….

A. kekayaan
6.

B. mukjizat

C. kemewahan

D. pangkat

Rasulullah bersifat fatonah, artinya ….
A. cerdas

B. jujur

C. dapat dipercaya

D. menyampaikan

7. Tidak mempan dibakar api adalah mukjizat ….
A. Nabi Adam AS


B. Nabi Isa AS

C. Nabi Musa AS

D. Nabi Ibrahim AS

8. Rasul itu bersifat tablig, mustahil ….
A. Kitman

B. Kizib

C. Baladah

D. Khianat

9. Seorang laki-laki yang diberi wahyu oleh Allah untuk diamalkan oleh dirinya
sendiri disebut …
A. Nabi


B. Rasul

C. Ulama

D. Wali

10. Jumlah Nabi dan Rasul yang termasuk Ulul Azmi ada . . . orang.
A. 5

B. 15

C. 25

D. 35

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat!
1. Nabi dan Rasul pertama yang diutus oleh Allah adalah . . .
2. Nabi yang mendapat gelar Abul Anbiya adalah . . . .
3. Rasul itu bersifat fatonah, mustahil bersifat . . . .
4. Setiap Rasul itu benar/jujur, karena bersifat . . . .

5. Seorang Nabi yang bisa membuat perahu besar adalah . . . .

6. Nabi terakhir yang diutus oleh Allah adalah . . . .7
7. Rasul itu mustahil bersifat Baladah, artinya . . . .
8. Tongkat berubah menjadi ular adalah mukjizat Nabi . . . .
9. Ajaran yang dibawa para Rasul adalah ajaran . . . .
10. Tugas utama seorang Rasul adalah . . . .

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1.

Apa yang dimaksud dengan Rasul Ulul Azmi?

2.

Sebutkan perbedaan Nabi dan Rasul!

3.

Sebutkan sifat wajib bagi Rasul beserta artinya!


4.

Sebutkan nama-nama Nabi dan Rasul yang termasuk Ulul Azmi!

5.

Sebutkan sifat mustahil bagi Rasul beserta artinya!