Pengaruh Metode Ceramah dan Metode Diskusi Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Siswi Tentang Dismenorea di SMA Swasta Raksana Medan Tahun 2016

PENGARUH METODE CERAMAH DAN METODE DISKUSI TERHADAP
PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWI TENTANG
DISMENOREA DI SMA SWASTA RAKSANA MEDAN
TAHUN 2016

TESIS

Oleh
ICE MAYANTI SILVIANA SIDABUTAR
147032052/IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

THE INFLUENCE OF LECTURE AND DISCUSSION METHODS ON
THE IMPROVEMENT OF STUDENT KNOWLEDGE AND

ATTITUDE ABOUT DYSMENORRHEA AT
SMA SWASTA RAKSANA MEDAN
IN 2016

THESIS

By
ICE MAYANTI SILVIANA SIDABUTAR
147032052/IKM

MASTER IN PUBLIC HEALTH SCIENCE STUDY PROGRAM
FACULTY OF PUBLIC HEALTH
UNIVERSITY OF SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

PENGARUH METODE CERAMAH DAN METODE DISKUSI TERHADAP
PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWI TENTANG

DISMENOREA DI SMA SWASTA RAKSANA
MEDAN TAHUN 2016

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat
untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes)
dalam Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
Minat Studi Kesehatan Reproduksi
pada Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara

Oleh
ICE MAYANTI SILVIANA SIDABUTAR
147032052/IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN

2016

Universitas Sumatera Utara

Judul Tesis

: PENGARUH METODE CERAMAH DAN
METODE DISKUSI TERHADAP
PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN SIKAP
SISWI TENTANG DISMENOREA DI SMA
SWASTA RAKSANA
Nama Mahasiswa
: Ice Mayanti Silviana Sidabutar
Nomor Induk Mahasiswa : 147032052
Program Studi
: S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
Minat Studi
: Kesehatan Reproduksi

Menyetujui

Komisi Pembimbing

(Sri Rahayu Sanusi, S.K.M, M.Kes, Ph.D)
Ketua

Ketua Program Studi S2

(Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si)

(Drs. Eddy Syahrial, M.S)
Anggota

Dekan

(Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si)

Tanggal Lulus : 26 Agustus 2016

Universitas Sumatera Utara


Telah diuji
Pada Tanggal : 26 Agustus 2016

PANITIA PENGUJI TESIS
Ketua
Anggota

: Sri Rahayu Sanusi, S.K.M, M.Kes, Ph.D
: 1. Drs. Eddy Syahrial, M.S
2. Dra. Syarifah, M.S
3. Drs. Tukiman, M.K.M

Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN

PENGARUH METODE CERAMAH DAN METODE DISKUSI TERHADAP
PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWI TENTANG
DISMENOREA DI SMA SWASTA RAKSANA MEDAN


TESIS

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah
diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu perguruan tinggi, dan
sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah
ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam
naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Medan, 26 Agustus 2016
Penulis

Ice Mayanti Silviana Sidabutar
147032052/IKM

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

Nyeri haid atau dismenorea adalah rasa nyeri saat menstruasi yang
mengganggu kehidupan sehari-hari wanita. Dismenorea dapat juga melemahkan

sehingga seseorang menjadi lemas, tidak bertenaga sehingga berdampak negatif pada
kegiatannya sehari-hari dan secara psikologis akan sangat mengganggu. Oleh karena
itu, suatu upaya dalam bentuk penyuluhan kesehatan sangat perlu dilakukan untuk
meningkatkan pengetahuan dan sikap remaja tentang dismenorea.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penyuluhan Kesehatan
dengan Metode Ceramah dan Metode Diskusi Terhadap Pengetahuan Siswi tentang
Dismenorea di SMA Swasta Raksana Medan Tahun 2016. Jenis penelitian yang
digunakan adalah eksperimen semu. Penelitian ini menggunakan dua kelompok
dengan jumlah sampel 30 siswa diberi perlakuan penyuluhan dengan metode ceramah
dan 15 siswa diberi penyuluhan dengan metode diskusi. Analisa hasil dilakukan
dengan menggunakan uji Paired Sample T Test serta analisa pengaruh menggunakan
uji Independent sample T Test.
Hasil penelitian menunjukkan diperoleh ada perbedaan pengetahuan siswi
tentang dismenorea sebelum dan sesudah penyuluhan dengan metode ceramah dan
diskusi dengan nilai (p =< 0,001 ≤ 0,016) dan terdapat perbedaan sikap siswi tentang
dismenorea sebelum dan sesudah penyuluhan dengan metode ceramah dan diskusi
dengan nilai (p =

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penyuluhan dengan Metode Ceramah tentang Bahaya Narkoba terhadap Pengetahuan dan Sikap Siswa SMA Raksana Medan Tahun 2014

2 86 181

Perbedaan Pengaruh Antara Metode Diskusi Simulasi Dan Metode Ceramah Terhadap Pengetahuan bab 1

0 1 7

Pengaruh Metode Ceramah dan Metode Diskusi terhadap Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil tentang Pencegahan Makrosomia di Puskesmas Siabu Kabupaten Mandailing Natal Tahun 2016

0 0 17

Pengaruh Metode Ceramah dan Metode Diskusi Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Siswi Tentang Dismenorea di SMA Swasta Raksana Medan Tahun 2016

0 0 2

Pengaruh Metode Ceramah dan Metode Diskusi Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Siswi Tentang Dismenorea di SMA Swasta Raksana Medan Tahun 2016

0 0 9

Pengaruh Metode Ceramah dan Metode Diskusi Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Siswi Tentang Dismenorea di SMA Swasta Raksana Medan Tahun 2016

0 2 39

Pengaruh Metode Ceramah dan Metode Diskusi Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Siswi Tentang Dismenorea di SMA Swasta Raksana Medan Tahun 2016

0 1 4

Pengaruh Metode Ceramah dan Metode Diskusi Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Siswi Tentang Dismenorea di SMA Swasta Raksana Medan Tahun 2016

0 0 53

EFEKTIFITAS METODE DISKUSI KELOMPOK DAN METODE CERAMAH TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG PERILAKU SEKS PRANIKAH

0 0 16

Pengaruh Penyuluhan dengan Metode Ceramah tentang Bahaya Narkoba terhadap Pengetahuan dan Sikap Siswa SMA Raksana Medan Tahun 2014

0 0 54