HUBUNGAN ANTARA DANA ALOKASI UMUM, BELANJA MODAL, PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN PENDAPATAN PER KAPITA Hubungan Antara Dana Alokasi Umum, Belanja Modal,Pendapatan Asli Daerah Dan Pendapatan Per Kapita (Studi Pada Pemerintah Kabupaten Dan Kota Se-Provinsi Jaw

HUBUNGAN ANTARA DANA ALOKASI UMUM, BELANJA MODAL,
PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN PENDAPATAN PER KAPITA
(Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah
Tahun Anggaran 2007-2009)

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar
Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Pada Fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Surakarta

HENY FEBRIYANTI
B 200 080 071

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul :
HUBUNGAN ANTARA DANA ALOKASI UMUM, BELANJA MODAL,
PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN PENDAPATAN PER KAPITA

(Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah
Tahun Anggaran 2007-2009)

Yang ditulis oleh :
HENY FEBRIYANTI
B 200 080 071

Penandatangan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk
diterima.
Surakarta,

Maret 2012

Pembimbing

(Dra. Nursiam, Ak, MH)
Mengetahui
Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Surakarta


(Dr. Triyono, SE, M.Si)

ii

HENY FEBRIYANTI
08.6.106.02030.50071
AKUNTANSI
HUBUNGAN

ANTARA

DANA

ALOKASI

UMUM, BELANJA MODAL, PENDAPATAN
ASLI DAERAH

DAN


PENDAPATAN

PER

KAPITA (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan
Kota Se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran
2008-2010)

MARET 2012

HENY FEBRIYANTI

MOTTO
iii

iii

“ H a i or a n g-or a n g y a n g ber i m a n , Ja d i k a n l a h sa ba r d a n
sh a l a t m u Seba ga i p en ol on gm u , sesu n ggu h n y a A l l a h beser t a
or a n g-or a n g y a n g sa ba r ”

(A l -B a qa r a h : 153)

T u ga s k i t a bu k a n l ah u n t u k ber h a si l . T u gas k i t a a d a l a h u n t u k
m en coba , k a r en a d i d a l a m m en coba i t u l ah k i t a m en em u k a n d a n
bel a j a r m em ba n gu n k esem p a t a n u n t u k ber h a si l

(M a r i o T egu h )

Si a p ap u n y a n g bel u m p er n ah m em bu a t k ek el i r u a n t i d a k p er n a h
m en coba sesu a t u y a n g ba r u .
(A l ber t Ei n st ei n )

T i d a k sem u a h a l y an g p en t i n g d ap a t d i h i t u n g, d a n t i d a k sem u a h a l
y a n g d ap a t d i h i t u n g p en t i n g.
(A l ber t Ei n st ei n )

T i d a k a da h ar ga a t a s w a k t u , t ap i w a k t u sa n ga t ber h a r ga .
M em i l i k i w a k t u t i d a k m en j a d i k a n k i t a k a y a , t et a p i
m en ggu n a k a n n y a d en gan ba i k a d a l ah su m ber d a r i sem u k ek a y a a n


(M a r i o T egu h )

iv

PERSEMBAHAN

Dengan segala kerendahan hati penulis persembahkan karya kecil ini spesial
untuk :
 ALLAH SWT
inayahnya

yang selalu memberikan rahmat, taufik, hidayah serta

di setiap langkah dan hembusan nafas sehingga bisa

mengerjakan skripsi ini dari awal proses sampai karya ini selesai. Semoga
dapat memberikan amalan bagi kita semua Amin.
 Bapak, Mama dan adikku yang tercinta, yang telah memberikan segalanya,
doa, kasih sayang, pengorbanan, dukungan, dan kebahagiaan yang begitu
indah dalam hidupku.

 Segenap keluarga dan sahabatku terkasih, terima kasih untuk dukungan
dan doanya.
 Almamater tercinta…..

v

KATA PENGANTAR
Dengan memanjat puji syukur kehadirat Allah SWT. Berkat Rahmat dan
Hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul ” Hubungan
Antara Dana Alokasi Umum, Belanja Modal, Pendapatan Asli Daerah Dan
Pendapatan Per Kapita (Studi Pada Pemerintah Kabupaten Dan Kota Se-Provinsi
Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009)” untuk memenuhi persyaratan dalam
Meraih Gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
Dengan selesainya Skripsi ini tidak terlepas dari Bantuan dan Bimbingan
dari Berbagai pihak, karenanya dalam kesempatan ini penulis menyampaikan rasa
terima kasih yang mendalam serta penghargaan yang setinggi-tingginya kepada
yang terhormat:
1. Bapak Dr. Triyono, SE, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi Jurusan
Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Bapak Dr. Fatchan Achyani, M.Si selaku Ketua Program Studi Fakultas
Ekonomi Jurusan Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
3. Bapak Drs. Mochammad Abdul Aris, M.Si selaku Dosen Pembimbing
Akademik.
4. Ibu Dra. Nursiam, Ak, MH selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang telah
banyak membantu dan memberikan pengarahan kepada penulis dalam proses
penyusunan dan penyelesaian skripsi ini.
5. Orang tua dan adikku tersayang, terima kasih atas do’a, kasih sayang, serta
motivasi dan semangat yang diberikan kepada penulis. Hanya untaian doa

vi

yang penulis panjatkan agar senantiasa di limpahkan nikmat kebahagiaan,
kesehatan, dan selalu mendapat perlindungan dari Allah SWT. Amin....
6. Seluruh Dosen dan Pegawai Fakultas Ekonomi, khususnya para Dosen
Akuntansi yang telah membimbing dan mengajar ilmu pengetahuan selama
penulis menimba ilmu di Fakultas Ekonomi.
7. Dan semua pihak yang sudah membantu yang tidak dapat disebutkan satu
persatu.
Tidak akan pernah ada gading yang retak. Oleh karena itu penulis berharap

kritik konstruktif menuju perbaikan yang lebih bermakna. Kami berharap karya
tulis ini mendatangkan manfaat bagi penulis dan juga pihak lain yang
membutuhkannya. Semoga Allah melimpahkan Rahmat dan Hidayah pada kita
semua. Amin.
Surakarta,

Maret 2012

Penulis

vii

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL ...................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................


ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ...................................

iii

HALAMAN MOTTO ..................................................................................

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................

v

KATA PENGANTAR .................................................................................

vi

DAFTAR ISI ...............................................................................................


viii

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................

xi

DAFTAR TABEL .......................................................................................

xii

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................

xiii

ABSTRAKSI ...............................................................................................

xiv

BAB I


BAB II

PENDAHULUAN ......................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah ........................................................

1

B. Perumusan Masalah .............................................................

4

C. Tujuan Penelitian ..................................................................

5

D. Manfaat Penelitian ................................................................

5

E. Sistematika Penulisan ............................................................

6

TINJAUAN PUSTAKA .............................................................

8

viii

A. Otonomi Daerah ....................................................................

8

B. Transfer Pusat ke Daerah ......................................................

9

C. Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah ............................

10

D. Desentralisasi Fiskal ..............................................................

13

E. Dana Alokasi Umum .............................................................

15

F. Belanja Modal .......................................................................

17

G. Pendapatan Asli Daerah ........................................................

20

H. Pendapatan per Kapita ..........................................................

25

I. Penelitian Terdahulu ...............................................................

26

J. Kerangka Teoritis ...................................................................

30

K. Hipotesis ...............................................................................

30

METODE PENELITIAN ...........................................................

34

A. Jenis Penelitian ......................................................................

35

B. Populasi dan Sampel .............................................................

35

C. Jenis Data dan Sumber Data ...................................................

36

D. Teknik Pengumpulan Data ....................................................

36

E. Definisi Operasional dan Penggunaan Variabel ......................

37

F. Teknik Analisis Data .............................................................

38

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN ..............................................

42

A. Pelaksanaan Penelitian ..........................................................

42

B. Statistik Diskriptif .................................................................

42

C. Analisis Data ..........................................................................

44

D. Pembahasan ...........................................................................

55

BAB III

ix

BAB V

PENUTUP ..................................................................................

61

A. Kesimpulan ...........................................................................

61

B. Keterbatasan .........................................................................

62

C. Saran......................................................................................

63

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

x

DAFTAR GAMBAR

Gambar II.1 ..................................................................................................

30

Gambar IV.1 .................................................................................................

54

xi

DAFTAR TABEL

Tabel IV.1 Hasil Analisis Statistik Deskriptif .............................................

43

Tabel IV.2 Hasil Uji Normalitas .................................................................

44

Tabel IV.3 Hasil Uji Heteroskedastisitas .....................................................

45

Tabel IV.4 Hasil Uji Multikolinearitas ........................................................

46

Table IV.5 Hasil Analisis Regresi Sederhana Hipotesis 1 ............................

47

Table IV.6 Hasil Analisis Regresi Sederhana Hipotesis 2 ............................

48

Table IV.7 Hasil Analisis Regresi Sederhana Hipotesis 3 ............................

50

Table IV.8 Hasil Analisis Regresi Sederhana Hipotesis 4 ............................

51

Table IV.9 Hasil Analisis Jalur ...................................................................

53

Table IV.10 Pengujian Koefisien Analisis Jalur ............................................

53

Table IV.11 Pengaruh Langsung dan Pengaruh Tidak Langsung ...................

54

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Data Dana Alokasi Umum, Pendapatan Asli Daerah, Belanja
Modal dan Pendapatan per Kapita.

Lampiran 2

Statistik Deskriptif

Lampiran 3

Uji Normalitas

Lampiran 4

UJi Heteroskedastisitas

Lampiran 5

Uji Multikolinearitas

Lampiran 6

Uji Hipotesis 1

Lampiran 7

Uji Hipotesis 2

Lampiran 8

Uji Hipotesis 3

Lampiran 9

Uji HIpotesis 4

Lampiran 10 Analisis Regresi Ganda
Lampiran 11 Tabel t

xiii

ABSTRAK
Upaya untuk meningkatkan pendapatan asli daerah tidak akan memberikan
arti apabila tidak diikuti dengan peningkatan pertumbuhan ekonomi daerah.
Terdapat dua komponen penerimaan daerah yang berpengaruh positif secara
signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi regional, yaitu PAD dan DAU.
Indikator pertumbuhan ekonomi mampu meningkatkan pendapatan perkapita
yaitu kesejahteraan penduduk yang terjadi seiring dengan semakin cepatnya laju
pertambahan penduduk. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh
Dana Alokasi Umum (DAU, Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan belanja modal
terhadap pendapatan per kapita.
Penelitian ini termasuk jenis penelitian empiris dengan menggunakan data
empiris berupa keuangan daerah yang disertai dengan pengujian hipotesis. Data
dalam penelitian ini adalah data keuangan Kabupaten/Kota se-Provinsi Jawa
Tengah tahun anggaran 2007 hingga 2009. Teknik analisis data menggunakan
analisis regresi sederhana dan ganda melalui uji t. Sebelumnya dilakukan uji
asumsi klasik dan uji koefisien determinasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Dana Alokasi Umum (DAU)
berpengaruh signifikan terhadap belanja modal (4,549 dengan p < 0,05). Artinya
alokasi belanja daerah khususnya belanja modal dipengaruhi sumber penerimaan
dari DAU; 2) Belanja modal berpengaruh signifikan terhadap Pendapatan Asli
Daerah (3,851 dengan p < 0,05). Artinya bertambahnya belanja modal maka akan
berdampak pada produktivitas masyarakat yang meningkat dan bertambahnya
investor sehingga meningkatkan pendapatan asli daerah; 3) Belanja modal
berpengaruh signifikan terhadap pendapatan per kapita (2,033 dengan p < 0,05).
Artinya alokasi belanja modal untuk pengembangan infrastruktur penunjang
perekonomian, akan mendorong tingkat produktifitas penduduk. Pada gilirannya
hal ini dapat meningkatkan pendapatan masyarakat secara umum yang tercermin
dalam pendapatan per kapita; 4) PAD berpengaruh signifikan terhadap
pendapatan per kapita (7,763 dengan p < 0,05). Artinya. pertumbuhan PAD
secara berkelanjutan akan menyebabkan peningkatan pendapatan per kapita
daerah tersebut; 5) Belanja modal berpengaruh terhadap pendapatan per kapita
melalui PAD. Pengaruh secara langsung antara belanja modal dengan PAD
bernilai 0,418, pengaruh secara langsung antara PAD dengan pendapatan per
kapita= 0,705, dan pengaruh tidak langsung antara belanja modal dengan
pendapatan perkapita melalui PAD sebagai variabel intervening mempunyai nilai
koefisien sebesar 0,376. Artinya pengeluaran belanja modal akan semakin
meningkatkan pendapatan per kapita pada daerah yang PAD-nya tinggi.
Kata kunci: dana alokasi umum, pendapatan asli daerah, belanja modal,
pendapatan perkapita

xiv

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus, Dan Jumlah Penduduk Terhadap Belanja Daerah Pada Pemda Di Sumatera Utara

6 106 122

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus Terhadap Belanja Daerah Pada Pemerintahan Kabupaten Dan Kota Di Provinsi Jambi

6 89 104

Pengaruh Belanja Daerah, Investasi, Pendapatan Per Kapita Dan Jumlah Penduduk Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten/Kota Se-Provinsi Sumatera Utara

2 54 110

Pengaruh Dana Alokasi Khusus, Dana Alokasi Umum, Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Pendapatan Perkapita

0 52 113

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA DAERAH DI PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG (TAHUN 2001-2012)

0 19 77

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA DAERAH PADA KABUPATEN DAN KOTA DI PROVINSI ACEH

0 0 7

DATA DANA ALOKASI UMUM, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DAN BELANJA DAERAH KABUPATENKOTA PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2013-2016 (dalam jutaan rupiah)

0 0 13

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus, Dan Jumlah Penduduk Terhadap Belanja Daerah Pada Pemda Di Sumatera Utara

0 0 13

Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus, Dan Jumlah Penduduk Terhadap Belanja Daerah Pada Pemda Di Sumatera Utara

0 0 16

BAB I PENDAHULUAN - Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus Terhadap Belanja Daerah Pada Pemerintahan Kabupaten Dan Kota Di Provinsi Jambi

0 0 12