HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PARTISIPASI PRIA DALAM KB KONDOM DI DESA BANGSALAN KECAMATAN TERAS KABUPATEN BOYOLALI

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

   ISSN : 2407 - 2656

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PARTISIPASI PRIA

DALAM KB KONDOM DI DESA BANGSALAN KECAMATAN TERAS

KABUPATEN BOYOLALI

  

The Relationship Between The Knowledge Level And Men’s Participation In

Family Planning Condom In Bangsalan Teras Boyolali

Ernawati

STIKes Kusuma Husada Surakarta

  

ABSTRACT

Factors causing low participation of men in family planning due to several

factors including knowledge, ignorance of men to information and family planning

services which was still low, attitudes and environmental factors and access to family

planning services men, limitations male contraceptive and while the perception in the

community still less profitable.

  The research design used analytic survey through cross sectional approach.

The participants in this research were fertile men in Bangsalan, Teras, Boyolali the

researcher used 764 respondent and 76 samples. The researcher used questionnaire

as the data instrument. Moreover, in the data analysis, the researcher used chi

square test and fisher’s exact test method.

  The result of the data about men’s knowledge about Family Planning condom

showed that 8 respondents had good knowledge, 29 respondents had adequate

knowledge and 39 respondents had low knowledge. Moreover, based on the men’s

participation showed that 4 respondents used condom and 72 respondents did not use

condom. As the result there was a relationship between the knowledge level and

men’s participation condom.

  Keywords : Knowledge, M en’s participation

ABSTRAK

  Faktor penyebab rendahnya partisipasi pria dalam KB disebabkan beberapa faktor antara lain pengetahuan, ketidaktahuan laki-laki terhadap informasi dan pelayanan KB yang ternyata masih rendah, sikap dan faktor lingkungan dan akses terhadap pelayanan KB pria, keterbatasan jenis kontrasepsi pria dan sementara persepsi yang ada di masyarakat masih kurang menguntungkan.

  Desain penelitian menggunakan survei analitik dengan pendekatan Cross

  

Sectional . Populasi dalam penelitian ini adalah Pria Usia Subur di Desa Bangsalan

  Teras Boyolali sebanyak 764 responden, sampel yang diambil 76 responden. Data

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

   ISSN : 2407 - 2656

  dikumpulkan menggunakan kuesioner. Analisa data menggunakan uji chi square dengan metode

  fisher’s exact test.

  Hasil penelitian menunjukkan tingkat pengetahuan tentang KB Kondom 8 responden memiliki pengetahuan baik, 29 responden memiliki pengetahuan cukup dan 39 responden memiliki pengetahuan kurang. Berdasarkan partisipasi pria diperoleh 4 responden menggunakan kondom dan 72 responden tidak menggunakan kondom. Sehingga ada hubungan tingkat pengetahuan dengan partisipasi pria dalam KB Kondom.

  Kata Kunci : Pengetahuan, Partisipasi pria

  fundamental dalam upaya mewujudkan

  PENDAHULUAN

  sumber daya manusia. Undang-Undang Indonesia merupakan sebuah nomor

  10 tahun 1992 tentang negara berkembang dengan jumlah Perkembangan Kependudukan dan peningkatan penduduk yang tinggi. Pembangunan Keluarga Sejahtera yang

  Berdasarkan sensus penduduk 2010 kemudian direvisi menjadi Undang- jumlah penduduk Indonesia

  Undang Nomor 52 tahun 2009 tentang menduduki peringkat 4 didunia,

  Perkembangan Kependudukan dan mencapai 237,6 juta dan telah Pembangunan Keluarga menyebutkan melampaui proyeksi penduduk pada bahwa Keluarga Berencana adalah tahun 2010 sebanyak 234,2 juta. upaya mengatur kelahiran anak, jarak

  Selama 10 tahun terakhir jumlah dan usia ideal melahirkan, mengatur penduduk bertambah 32,5 juta jiwa kehamilan melalui promosi, dan rata-rata pertumbuhan perlindungan dan bantuan sesuai penduduk 1,49% pertahun. dengan hak reproduksi untuk

  Pertumbuhan jumlah penduduk ini mewujudkan keluarga berkualitas tentu saja akan berimplikasi secara (BKKBN, 2013). signifikan terhadap perkembangan

  Rendahnya partisipasi pria dalam ekonomi dan kesejahteraan Negara. KB dan kesehatan reproduksi

  Program Keluarga Berencana dikarenakan pelaksanaan program KB (KB) memiliki makna yang sangat yang sasarannya cenderung diarahkan strategis, komprehensif dan

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

   ISSN : 2407 - 2656

  kepada kaum perempuan juga sangat terbatasnya jenis metode kontrasepsi pria. Sangat terbatasnya informasi KB bagi pria serta informasi tentang hak- hak reproduksi bagi pria/suami, rendahnya pengetahuan pria tentang KB Pria (Budisantoso, 2008). Masih kurangnya tokoh KB pria, tokoh masyarakat yang seharusnya menjadi contoh atau panutan bagi masyarakat setempat, kurang penyediaan pelayanan KB dinilai masih rendah (BKKBN, 2008).

  Pengetahuan merupakan domain yang sangat penting untuk terbentuknya sikap dan perilaku suami tentang partisipasi pria dalam pelayanan KB akan meningkat seiring dengan meningkatnya pengetahuan dan sikap suami tentang patisipasi pria dalam pelayanan KB, sehingga tercapai kesetaraan dan keadilan gender dalam program KB (Notoadmodjo, 2010).

  Berdasarkan data BKKBN Provinsi Jawa Tengah pada tahun 2012 jumlah PUS yang menjadi peserta KB aktif tercatat sebanyak 4.784.150 peserta dengan rincian, KB dengan metode Alat Kontrasepsi Dalam Rahim (AKDR) atau disebut juga IUD sebanyak 406.097 orang (8,49%), MOW sebanyak 262.761 orang (5,49%), MOP sebanyak 52.679 orang (1,10%), kondom sebanyak 92.072 orang (1,92%), implant sebanyak 463.786 orang (9,69%), suntik sebanyak 2.753.967 orang (57,56%), dan pil sebanyak 752.788 orang (15,74%).

  Menurut data yang diperoleh di di Desa Bangsalan dengan jumlah Pasangan Usia Subur (PUS) 764, jumlah peserta KB aktif IUD 17 (2,22%), MOW 17 (2,22%), MOP 1 (0,13%), kondom 4 (0,52%), implan 20 (2,61%), suntik 10 (1,30%), pil 73 (9,55%).

  Hasil dari studi pendahuluan yang dilakukan di Desa Bangsalan Kecamatan Teras Kabupaten Boyolali, dari 10 pria yang diwawancarai mengatakan 3 orang tahu tentang KB kondom. Sedangkan

  8 orang mengatakan tidak tahu tentang KB kondom. Mereka tahu tentang alat kontrasepsi tersebut dari tetangga dan saudara. Sedangkan alasan dasarnya

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

   ISSN : 2407 - 2656

  adalah istrinya sudah memakai alat kontrasepsi, malu saat membeli dan merasa tidak nyaman saat berhubungan seksual.

  Berdasarkan latar belakang masalah diatas partisipasi pria dalam KB sedikit hanya 4 (0,52%) pengguna KB kondom, maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian yang berjudul “Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Partisipasi Pria dalam KB Kondom di Desa Bangsalan Teras Boyolali ”.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dengan partisipasi pria dalam KB kondom di desa Bangsalan Kecamatan Teras Kabupaten Boyolali

  Penelitian ini menggunakan metode penelitian survei analitik dengan pendekatan cross sectional di Desa Bangsalan pada bulan Januari 2016. Populasi dalam penelitian ini adalah 764 pria usia subur. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Simple

  Random Sampling, sampel dalam penelitian ini berjumlah 76 responden.

  Pengumpulan data menggunakan 15 item pertanyaan mengenai pengetahuan pria tentang KB kondom dan 1 item pertanyaan tentang partisipasi pria dalam KB secara langsung. Sebelum kuesioner dimana telah dilakukan pengujian validitas dan reliabilitas terlebih dahulu. Pengujian validitas menggunakan product moment.

  HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Tingkat Pengetahuan tentang KB Kondom

  Tabel 1. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengetahuan tentang KB Kondom

  Didapatkan hasil penelitian berpengetahuan baik sebanyak 8 responden (10,5%), berpengetahuan cukup sebanyak 29 responden (38,2%) dan berpengetahuan kurang sebanyak 39 responden (51,3%). Berdasarkan data diatas dapat disimpulkan bahwa jumlah

  Pengetahuan Jumlah Persentase

  Baik 8 10,5 Cukup 29 38,2

METODE PENELITIAN

  Kurang 39 51,3

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

  76 Pengetahuan tentangKB Kondom Partisipasi Pria dalam KB

  4

  8 Cukup

  29

  29 Kurang

  39

  39 Total

  4

  72

  Kondom Total Mengguna kan Kondom

  Baik

  Tidak Menggunakan Kondom Baik

  4

  4

  8 Cukup dan kurang

  68

  68 Total

  4

  72

  4

  Tidak Mengguna kan Kondom

   ISSN : 2407 - 2656

  4 responden dan yang tidak menggunakan kondom 4 responden, berpengetahuan cukup 29 responden tidak ada yang menggunakan kondom, sedangkan berpengetahuan kurang 39 responden tidak ada yang menggunakan kondom.

  reponden terbanyak adalah responden yang berpengetahuan kurang.

  Partisipasi Pria dalam KB Kondom

  Tabel 2. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Partisipasi Pria dalam KB Kondom

  Didapatkan hasil partisipasi pria dalam KB Kondom sebagian besar dalam kategori tidak menggunakan kondom yaitu sebanyak 72 responden (94,7%) dan kategori menggunakan kondom sebanyak 4 responden (5,3%).

  Tabel 3. Distribusi Frekuensi Uji

  Statistik Chi Square tabel 3x2 Hubungan

  Tingkat Pengetahuan dengan Partisipasi Pria dalam KB Kondom

  Didapatkan hasil yang pengetahuan baik 8 responden yang hanya menggunakan kondom

  Terdapat 3 sel Expected Count dengan nilai E < 5 (50%), sehingga dilakukan penggabungan sel 3x2 dari kategori yang berdekatan agar mendapatkan derajat kepercayaan 95% dengan ketentuan x² hitung ≥ x² tabel.

  Partisipasi Pria dalam KB Kodom Total Mengguna kan Kondom

  Berdasarkan penggabungan sel 3x2 peneliti menggunakan rumus

  Fisher’s Exact Test karena ada nilai E < 5 dan Expected Count lebih dari 20%.

  Tabel 4. Distribusi Frekuensi Uji

  Statistik Chi Square tabel 2x2 Hubungan

  Tingkat Pengetahuan Dengan Partisipasi Pria Dalam KB Kondom

  Partisipasi Pria dalam KB Kondom Frekuensi Persentase Menggunakan

  Kondom 4 5,3 Tidak Menggunakan Kondom 72 94,7

  Jumlah 76 100 Pengeta huan KB Kondom

  76

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

   ISSN : 2407 - 2656

  Hasil penelitian dari 76 responden, 8 responden berpengetahuan baik tentang KB Kondom diantaranya 4 responden dalam kategori menggunakan kondom dan 4 responden lainnya dalam kategori tidak menggunakan kondom. Sedangkan 68 responden yang berpengetahuan cukup dan kurang tidak ada pria yang menggunakan kondom.

  Hasil penelitian dengan uji Chi

  Square di dapat nilai p value 0,000 lebih

  kecil dari derajat signifikan yang digunakan atau nilai alpa yaitu 0,05 dan nilai x² hitung sebesar 35,889 lebih besar dari x² tabel yaitu 3,84146, maka dapat dilakatakan bahwa ada hubungan yang bermakna antara pengetahuan dengan partisipasi pria dalam KB Kondom di Desa Bangsalan Teras Boyolali.

  Pembahasan

  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden memiliki pengetahuan tentang KB Kondom dalam kategori kurang yaitu sebanyak 39 responden (51,3%).

  Hasil penelitian di lapangan ternyata Petugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB) sudah memberikan informasi mengenai KB Kondom, tetapi masih belum bisa di mengerti oleh responden. Sehingga sebagian besar responden berpengetahuan kurang tentang KB Kondom. Hal ini terlihat dari 76 responden mengenai pengertian kondom yang dapat menjawab dengan benar 69 responden, cara kerja kondom yang dapat menjawab dengan benar 45 responden, efektivitas kondom yang dapat menjawab dengan benar 40 responden , pada umumnya semakin tinggi pendidikan seseorang semakin mudah menerima informasi, Selain itu, sistem sosial budaya yang ada pada masyarakat dapat mempengaruhi dari sikap dalam menerima informasi.

  Hasil Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Partisipasi Pria dalam KB Kondom di Desa Bangsalan Teras Boyolali tahun 2016. Hasil uji statistik menggunakan taraf kesalahan 0,05 sehingga x² hitung ≥ x² tabel. Nilai x² tabel adalah 3,84146, sedangkan nilai x² hitung di peroleh 35,889, dari nilai

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

   ISSN : 2407 - 2656

  yang diperoleh dapat dikatakan x² hitung lebih besar dari x² tabel maka Ho ditolak artinya ada hubungan antara tingkat pengetahuan dengan partisipasi pria dalam KB Kondom di Desa Bangsalan Kecamatan Teras Kabupaten Boyolali.

  Hal ini berarti semakin baik tingkat pengetahuan pria, maka semakin baik pula partisipasi pria dalam KB Kondom. Dengan kata lain tingkat pengetahuan dapat mempengaruhi partisipasi pria dalam KB Kondom yang benar sesuai dengan hasil penelitian.

  Dapat juga dipengaruhi oleh bahwa perilaku dipengaruhi oleh faktor predisposisi di antaranya faktor pengetahuan.

  SIMPULAN DAN SARAN Simpulan

  Pengetahuan pria tentang KB Kondom di Desa Bangsalan Teras Boyolali sebagian besar kurang.

  Partisipasi pria dalam KB Kondom di Desa Bangsalan Teras Boyolali sebagian besar tidak menggunakan kondom. Ada hubungan antara tingkat pengetahuan dengan partisipasi pria dalam KB

  Kondom di Desa Bangsalan Teras Boyolali

  Saran

  Bagi tenaga kesehatan diharapkan dapat memberi perhatian khusus kepada akseptor KB yaitu perlunya peningkatkan Konseling dan membentuk suatu kelompok KB khusus pria tentang alat KB Kondom meningkatkan pengetahuan pria tentang alat kontrasepsi kondom Bagi peneliti selanjutnya diharapkan dapat dijadikan tambahan referensi tentang kontrasepsi kondom.

  Bagi akseptor kontrasepsi pada pria yang sudah menikah/suami untuk lebih banyak mencari informasi mengenai KB Kondom dengan mengikuti penyuluhan yang dilakukan oleh tenaga kesehatan untuk lebih menyadari pentingnya peran serta pria dalam program KB.

DAFTAR PUSTAKA

  Budisantoso, Saptono Iman. Faktor-

  faktor yang Berhubungan dengan Partisipasi Pria dalam Keluarga Berencana di Kecamatan Jetis Kabupaten Bantul. 2008 . Didapat

  da

  Volume 3 / Nomor 1 / April 2016

   ISSN : 2407 - 2656

  BKKBN. Juknis Penyaluran Kondom Melalui Kelompok Prio Utomo.

  Semarang. 2008 BKKBN. Program Kependudukan dan KB Provinsi Jawa Tengah.

  Semarang. 2013 Notoatmodjo, Soekidjo. Promosi kesehatan teori & aplikasi.

  Jakarta: Rineka Cipta. 2010