IMPLEMENTASI METODE ONE DAY TWO AYAT PADA PEMBELAJARAN TAḤFIZHUL QUR`AN DI PESANTREN AL-BURHAN Implementasi Metode One Day Two Ayat Pada Pembelajaran TaḤfizhul Qur`An Di Pesantren Al-Burhan Semarang (Studi Kasus Kelas X Tahun Pelajaran 2013/2014).

IMPLEMENTASI METODE ONE DAY TWO AYAT PADA
PEMBELAJARAN TA‫ۉ‬FIZHUL QUR`AN DI PESANTREN AL-BURHAN
SEMARANG (Studi Kasus Kelas X Tahun Pelajaran 2013/2014)

SKRIPSI
Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Fakultas
Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu
Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I)

Oleh:
Ali Mahfudin
NIM: G000100181
NIRM: 10/X/02.2.1/T/4466

FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014

ii

iii


iv

MOTTO

            
“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah
selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan)
yang lain, dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.”
(Q.S Alam Nasyrah /94 : 6-8)

       
"Dan

sesungguhnya telah kami mudahkan al-Qur’an untuk pelajaran, maka
adakah orang yang mengambil pelajaran."
(Q.S Al-Qamar /54 : 17)

v


PERSEMBAHAN
Segala syukur dan puji tetap ku persembahkan kepada pemilik alam ini Allah
SWT, atas ridha-Nya penulis dapat menyelesaikan karya sederhana ini, sebuah
langkah usai sudah, ini bukanlah akhir dari perjalanan melainkan awal dari
perjuangan, dengan kerendahan hati dan setulus hati karya ini penulis
persembahkan untuk :

 Setulus hatimu, searif nasehat serta petuahmu tunjukan jalanku, semoga
karya sederhana ku ini dapat menjadi timbangan pahala kebaikan bapak dan
ibu di akhirat nanti, with love.

 Yang terkasih abang ku (abdul latif, ,rohwan, samsul anwar) dan mbak ku
(qona’ah,mafa’ati, sri wahyuni), atas doa dan bantuan kalian kini telah ku
gapai satu citaku.

 Keponakan yang imut dan gemesin (diana, bila, nopal), senyum canda polos
mu bak sebuah penyemangat.

 Teruntuk pak lek (djazuli) dan bulek (dewi), terima kasih atas semuanya,
bimbingan dan arahan selama 4 tahun terakhir ini.


 Teman-teman Kom. IMM HNS, almamaterku Pondok Muhammadiyah Hajjah
Nuriyah Shabran, serta Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah
Surakarta.

 Temen-temen GEMA AL-MAHARIS yang telah mengajari sebuah keceriaan
dan kemandirian,

 Zahid, arief, toni, kang dede, kang jek, akh danz,ipeh terima kasih telah
memberiku inspirasi dalam penyelesaian karya ini.

vi

ABSTRAK
Dewasa ini pembelajaran menghafal al-Qur’an (Ta ḥfizhul Qur`an) sudah
menjadi suatu mata pelajaran khusus disuatu lembaga pendidikan baik pesantren
maupun sekolah, oleh karena itu butuh suatu pembeda, suatu yang lain agar
pembelajaran itu tidak terasa membosankan. Salah satu cara agar tidak mudah
merasa membosankan yaitu perlu adanya terobosan-terobosan metode
pembelajaran.

Menyikapi yang demikian, pesantren al-Burhan sudah mempunyai
terobosan baru dalam pelaksanaan pembelajaran Ta ḥfizhul Qur`an yaitu dengan
menerapkan metode menghafal one day two ayat pada pembelajaran Taḥfizh.
Berbekal latar belakang di atas peneliti mencoba meneliti Metode One Day Two
Ayat pada Pembelajaran Ta ḥfizhul Qur`an di Pesantren al-Burhan Semarang.
Adapun permasalahan yang akan diangkat dalam penelitian ini ialah : (1)
Bagaimanakah implementasi metode one day two ayat pada pembelajaran
Ta ḥfizhul Qur`an di Pesantren al-Burhan Semarang? (2) Apa saja kendala yang
menghambat pelaksanaan metode one day two ayat pada pembelajaran Ta ḥfizhul
Qur`an?.
Sedang tujuan dari penelitian ini adalah (1) untuk mendeskripsikan tata
cara pelaksanaan metode one day two ayat pada pembelajaran Ta ḥfizhul Qur`an
di Pesantren al-Burhan Semarang (2) Untuk mendeskripsikan kendala-kendala
yang dihadapi dalam pelaksanaan metode one day two ayat pada pembelajaran
Ta ḥfizhul Qur`an. Penelitian ini termasuk ke dalam penelitian lapangan ( field
research) karena data yang diambil langsung dari lapangan dengan metode
penulisan deskriptif kualitatif, adapun metode pengumpulan data yang dipakai
ialah wawancara untuk mengetahui tata cara pelaksanaan metode one day two
ayat, observasi untuk mengetahui kondisi lapangan pesantren al-Burhan,
dokumentasi untuk memperoleh data tentang profil Pesantren al-Burhan. Metode

analisis yang diambil adalah analisis deskriptif kualitatifda analisis induktif.
Dari hasil penelitian ini, menunjukan bahwa dalam pelaksanaannya
metode one day two ayat sanggat didukung oleh metode yang lain, seperti metode
talqin, talaqqi, mu`aradhah, dan muraja`ah. Adapun kendala-kendala yang
menghambat pelaksanaan metode berasal dari (1) faktor internal santri, (2) faktor
eksternal santri, adapun kendala eksternal ini disebabkan oleh (a) masalah
Ustadz/Ustadzah dan (b) dan lingkungan.
Kata kunci : Implementasi Metode One Day Two Ayat, Ta‫ۊ‬fizhul
Qur`an, Pesantren al-Burhan

vii

KATA PENGANTAR

‫بسم ه الرحمن الرحيم‬

ُُِ
‫َُُ ل ل‬
ِ ََْ َُْ َُ‫َى‬
‫َُُ ُل ل‬

َ َُُ‫َا‬
َ ََْْ ‫َُُِ ِ ُ ُ ْلََ ُلَ ِم‬
َ ‫ال َح ْمدُُِه‬
َ ََُُُ‫َا‬
ُ‫َ ْح ِب ِهُ َ ْج َم َِ ََْْ ُ َ لم ُبَ َْد‬
َ َُُ
َ َُْ ‫َُ ْلم‬
َ ‫َىَُ َ ِل ِه‬
َ ََْْ ‫َ ِى‬
َ ‫ُ ُْاَُ ْن ِبَْ ِء‬
َ ََُُ
Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, atas
limpahan

karunia-Nya

dan

keridhaan-Nya,


sehingga

penulis

mampu

menyelesaikan karya sederhana ini yang berjudul “Implementasi Metode One Day
Two Ayat pada pembelajaran Ta ḥfizhul Qur`an di Pesantren Al-Burhan Semarang

(studi kasus kelas x tahun pelajaran 2013/2014)”.
Al-Qur’an merupakan pedoman hidup umat Islam yang akan terjaga
kemurniannya sampai akhir zaman kelak, melalui orang-orang yang hafal alQur’an inilah cara Allah menjaga al-Qur’an. Dalam perkembangan zaman muncul
berbagai variasi metode guna memudahkan para penghafal untuk menghafal alQur’an.
Dalam penyusunan skripsi ini, tidak sedikit hambatan dan kendala yang
penulis hadapi, namun berkat hidayah dan pertolongan Allah SWT serta bantuan
dari berbagai pihak maka segala hambatan dan kendala tersebut dapat diatasi
dengan baik, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.
Oleh kerena itu, penulis ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya
kepada pihak-pihak yang telah membantu, terkhusus kepada :


viii

1. Dr. M. A. Fattah Santoso, M.Ag., selaku Dekan Fakultas Agama Islam
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Drs. Zaenal Abidin, M.Pd., selaku Ketua Program Studi (kaprogdi)
Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Fakultas Agama Islam Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
3. Drs. Ari Anshori, M.Ag selaku pembimbing I yang dengan sabar dan tekun
menyisihkan waktu dari kesibukannya untuk membimbing, mengarahkan, dan
memberi petunjuk serta saran kepada penulis, sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi ini.
4. Dr. Imron Rosyadi, M.Ag., selaku pembimbing II, yang telah membantu
dalam proses penyusunan skripsi sehingga penulis dapat menyelesaikan
skripsi dengan baik.
5. Segenap dosen Program Studi Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Fakultas
Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta atas ilmu, bimbingan,
arahan, kritik, saran, motivasi dan nasehat-nasehatnya.
6. Zaenal Arifin, S.S selaku kepala madrasah pesantren al-Burhan Semarang, M.
Isnadi.B.C, S.s.i selaku waka kurikulum, Galih Pratama Yoga, S.Sos,i selaku
waka kesiswaan, Syifa'urrahman selaku waka kesantrian, Muji Zaenuri, Amd

selaku kepala bagian tata usaha Pesantren al-Burhan Semarang, dan para
pengasuh pesantren al-Burhan yang telah memberi informasi yang sangat
bermanfaat bagi penulis dalam menempuh studi dan menyelesaikan skripsi ini.
7. Kepada ustadz dan ustadzah serta seluruh santri pesantren al-Burhan semarang
khususnya kelas X (sepuluh) tahun ajaran 2013/2014.

ix

x

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ...............................................................................................

i

HALAMAN NOTA DINAS PEMBIMBING ........................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN .................................................................................


iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ...........................................

iv

HALAMAN MOTTO .............................................................................................

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ..............................................................................

vi

HALAMAN ABSTRAK .........................................................................................

vii

KATA PENGANTAR .............................................................................................


viii

DAFTAR ISI ...........................................................................................................

xi

DAFTAR TABEL ...................................................................................................

xiii

DAFTAR TABEL ...................................................................................................

xiv

DAFTAR LAMPIRAN ...........................................................................................

xv

BAB I

BAB II

BAB III

BAB IV

PENDAHULUAN ................................................................................

1

A.
B.
C.
D.

1
3
3
3

Latar Belakang Masalah .........................................................
Rumusan Masalah ..................................................................
Tujuan Penelitian ....................................................................
Manfaat Penelitian ..................................................................

LANDASAN TEORI ...........................................................................

5

A. Tinjauan Pustaka ...................................................................
B. Tinjauan Teori .......................................................................
1. Metode One Day Two Ayat .............................................
2. Ta ḥfizhul Qur`an ...............................................................
3. Metode Pembelajaran Ta ḥfizhul Qur`an ........................
4. Metode Taḥfizh menurut Al-Qur`an .................................
5. Unsur-Unsur dalam Pembelajaran Ta ḥfizhul Qur`an........
6. Road Map Metode One day Two Ayat ..............................

5
8
8
9
10
12
14
18

METODE PENELITIAN ....................................................................

19

A. Jenis dan Pendekatan Penelitian ............................................
B. Subyek Penelitian ...................................................................
C. Metode Pengupulan Data .......................................................
D. Metode Analisis Data .............................................................

19
19
20
22

IMPLEMENTASI METODE ONE DAY TWO AYAT DI
PESANTREN AL-BURHAN SEMARANG ....................................

23

xi

BAB V

A. Profil Pesantren Al-Burhan ....................................................
B. Metode One Day Two Ayat ......................................................
C. Pelaksanaan Ta ḥfizhul Qur`an dengan Metode One Day Two
Ayat .........................................................................................
D. Hasil Metode One Day Two Ayat di Pesantren Al-Burhan ......
E. Kendala-Kendala Yang Dihadapi .............................................

23
29

ANALISIS DATA ..............................................................................

37

A. Pelaksanaan Implementasi Metode One Day Two Ayat pada
Pembelajaran Taḥfizh di Pesantren Al-Burhan Semarang .....
B. Kendala-Kendala dalam Metode One day Two Ayat pada
Pembelajaran Ta ḥfizhul Qur`an ..............................................
BAB VI

30
33
35

38
41

PENUTUP ..........................................................................................

43

A. Kesimpulan..............................................................................
B. Saran ........................................................................................
C. Penutup ....................................................................................

43
44
46

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................................

47

xii

DAFTAR TABEL
Tabel 1

Cara Membaca Road Map Metode One Day Two Ayat, 18.

Tabel 2

Daftar Sarana Prasarana Pesantren al-Burhan Semarang, 28.

Tabel 3

Daftar Kegiatan Harian Pesantren al-Burhan Semarang, 29.

Tabel 4

Daftar Ustadz/Ustadzah Pengampu Taḥfizh Kelas X, 31.

Tabel 5

Pencapaian Santri Pesantren al-Burhan Semarang, 34.

xiii

DAFTAR GAMBAR
Gambar 1

Road Map Metode One Day Two Ayat,18.

xiv

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1

Materi Kurikulum Hafalan di Pesantren al-Burhan Semarang
Kelas X

Lampiran 2

Pedoman Wawancara Ustadz/Ustadzah

Lampiran 3

Pedoman Wawancara Murid

Lampiran 4

Dokumentasi Foto

Lampiran 5

Pengajuan Judul Skripsi

Lampiran 6

Permohonan Pembimbing I

Lampiran 7

Permohonan Pembimbing II

Lampiran 8

Permohonan Ijin Riset

Lampiran 9

Berita Acara Konsultasi Skripsi I

Lampiran 10

Berita Acara Konsultasi Skripsi II

Lampiran 11

Surat Keterangan Bukti Riset

Lampiran 12

Daftar Riwayat Hidup

xv

Dokumen yang terkait

KURIKULUM DAN SISTEM PEMBELAJARAN PESANTREN (Studi Kasus di Pesantren Persatuan Islam [PERSIS] Bangil}

4 18 21

Pengaruh Kemampuan Berbahasa Asing (Arab-Inggris) Tehadap Prestasi Belajar Siswa (Study Kasus Siswa Kelas X Pada Mata Pelajaran Pondok Di Pondok Pesantren Daar El-Qolam Ii)

1 6 96

Pembangunan Aplikasi Media Pembelajaran Interaktif Pada Mata Pelajaran Geografi Kelas X Berbasis (Studi Kasus: SMAN 1 Tanjungsari)

0 6 1

Pembangunan Media Pembelajaran Interaktif Mata Pelajaran Bahasa Inggris Kelas X (Studi Kasus SMAN Taraju Tasikmalaya)

2 27 168

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY DITINJAU DARI HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Muhammadiyah 3 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

1 20 55

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY (Studi pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Negeri 21 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 17 52

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY (TSTS) DITINJAU DARI KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 21 Bandarlampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

1 10 42

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISW (Studi pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Negeri 25 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 3 59

MANAJEMEN PROSES PEMBELAJARAN DI PONDOK PESANTREN ( Studi Kasus Di Pondok Pesantren Darul Ihsan Samarinda)

0 1 16

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah - Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Menulis Teks Anekdot (Studi Kasus Kelas X Sma N 1 Karanganyar)

0 0 7