Personalia Keanggotaan GAMBARAN UMUM PADA PERPUSTAKAAN

45 Gambar 2.1 : Struktur Organisasi pada Perpustakaan UNIVA Medan Sumber: Perpustakaan UNIVA Medan, 2015 Dari struktur di atas dapat dilihat bahwa jumlah pegawai yang dimiliki oleh perpustakaan UNIVA bahwa perpustakaan tersebut harus memiliki lebih banyak lagi pegawai untuk menunjang kinerja perpustakaan tersebut. a Kepala perpustakaan memiliki tugas sebagai berikut : a. Menetapkan kebijakan pokok perpustakaan b. Membuat perencanaan pengembangan perpustakaan c. Merencanakan pembinaan koleksi d. Menyusun anggaran belanja dan melaksanakannya b Sub Bagian Staf Administrasi memiliki tugas sebagai berikut : a. Pencatatan Anggota b. Mencatat surat masuk dan surat keluar c. Mencatat keperluan yang dibutuhkan oleh perpustakaan dan staf pegawai perpustakaan c Sub Bagian Staf Pelayanan memiliki tugas sebagai berikut : a. Melayani pengguna dalam proses peminjaman dan pengembalian buku b. Menyusun koleksi di rak c. Memantau seluruh pengunjung yang beraktivitas di dalam ruangan perpustakaan Sumber: Perpustakaan UNIVA, 2015

3.4 Personalia

Personaliatenaga kerja merupakan orang yang berperan secara dinamis untuk melaksanakan seluruh kegiatan kerja yang ada di perpustakaan. Sedangkan tenaga kerja perpustakaan professional merupakan tenaga kerja perpustakaan yang ahli pada bidangnya. KEPALA PERPUSTAKAAN STAF ADMINISTRASI STAF PELAYANAN Universitas Sumatera Utara Perpustakaan UNIVA Medan memiliki 3 orang pegawai yang bertugas mengelola perpustakaan tersebut. Di bawah ini dapat dilihat jumlah karyawan menurut jenjang pendidikan yang dimiliki. Tamatan Magister : 2 orang Tamatan Sarjana : 1 orang Dari data di atas dapat diketahui bahwa personaliatenaga kerja pada perpustakaan UNIVA Medan belum memadai untuk sebuah perpustakaan perguruan tinggi, karena hanya dikelola 3 tiga orang pegawai. Jika dibandingkan dengan pengelompokkan pekerjaan yang digambarkan dalam struktur organisasi perpustakaan pada uraian sebelumnya, dapat dilihat bahwa untuk mengisi jabatan yang ada dalam struktur tersebut tidak cukup untuk mengisi jabatan yang ada.Tingkat pendidikan yang dimiliki pengelola perpustakaan masih kurang dan tidak sesuai dengan pekerjaankegiatan yang dilaksanakan perpustakaan.

3.5 Keanggotaan

Setiap perpustakaan menentukan siapa saja yang berhak menjadi anggota perpustakaan. Demikian juga halnya dengan Perpustakaan UNIVA menerapkan bahwa yang berhak menjadi anggota perpustakaan adalah mahasiswai, staf pengajar, dan pegawai yang telah memilki Kartu Tanda Anggota KTA. Syarat-syarat menjadi anggota Perpustakaan UNIVA Medan, ialah: 1. Untuk MahasiswaI Mendaftarkan diri pada bagian administrasi perpustakaan dengan ketentuan: a Membawa uang pendaftaran Rp 10.000,- b Menyerahkan pas foto ukuran 2 x 3 1 lembar , pas foto ukuran ½ x 2 1 lembar c Mengisi formulir pendaftaran, yaitu : Nama, Status, Fakultas, dan Alamat. 2. Untuk Pegawai Staf Pengajar Mendaftarkan diri pada bagian administrasi perpustakaan dengan ketentuan: a Membawa uang pendaftaran Rp 10.000,- b Menyerahkan pas foto ukuran 2 x 3 1 lembar , pas foto ukuran ½ x 2 1 lembar c Mengisi formulir pendaftaran, yaitu : Nama, Status, Fakultas, dan Alamat Universitas Sumatera Utara 47 Gambar 2.2 : Contoh Kartu Anggota pada Perpustakaan UNIVA Medan Sumber : Perpustakaan UNIVA Medan, 2015

3.6 Ruang dan Perlengkapan