Pengakuan Pendapatan dan Beban Revenue and Expense Recognition

The original consolidated financial statements included herein are in Indonesian language. PT BISI INTERNATIONAL Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Untuk Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 30 Juni 2012 dan 2011 Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT BISI INTERNATIONAL Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS For The Six Months Period Ended June 30, 2012 and 2011 Expressed in Million Rupiah, Unless Otherwise Stated 21

2. IKHTISAR

KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN lanjutan

2. SUMMARY

OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES continued

k. Pengakuan Pendapatan dan Beban

k. Revenue and Expense Recognition

Efektif tanggal 1 Januari 2011, Grup menerapkan PSAK 23 Revisi 2010, “Pendapatan”. PSAK revisi ini mengidentifikasi terpenuhinya kriteria pengakuan pendapatan, sehingga pendapatan dapat diakui, dan mengatur perlakuan akuntansi atas pendapatan yang timbul dari transaksi dan kejadian tertentu, serta memberikan panduan praktis dalam penerapan kriteria mengenai pengakuan pendapatan. Penerapan PSAK yang direvisi tersebut tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap laporan keuangan konsolidasian. Effective January 1, 2011, the Group adopted SFAS 23 Revised 2010, “Revenue”. This revised SFAS identifies the circumstances in which the criteria for revenue recognition will be met and, therefore, revenue may be recognized, and prescribes the accounting treatment of revenue arising from certain types of transactions and events, as well as giving practical guidance on the application of the criteria for revenue recognition. The adoption of this revised SFAS does not have a significant impact on the consolidated financial statements. Pendapatan diakui bila besar kemungkinan manfaat ekonomi akan diperoleh oleh Grup dan jumlahnya dapat diukur secara andal. Pendapatan diukur pada nilai wajar pembayaran yang diterima, tidak termasuk diskon, rabat dan Pajak Pertambahan Nilai. Kriteria spesifik berikut juga harus dipenuhi sebelum pendapatan diakui: Revenue is recognized to the extent that it is probable that the economic benefits will flow to the Group and the revenue can be reliably measured. Revenue is measured at the fair value of the consideration received, excluding discounts, rebates and Value Added Tax. The following specific criteria must be met before revenue is recognized: Penjualan Barang Sale of Goods Pendapatan dari penjualan lokal benih komersial dan induk, pestisida, dan lain-lain diakui pada saat penyerahan barang kepada pelanggan, sedangkan pendapatan dari penjualan ekspor diakui pada saat pengapalan barang kepada pelanggan f.o.b. shipping point. Pada penjualan benih komersial, dimana pelanggan dapat mengembalikan benih komersial bila kualitas benih tidak memenuhi persyaratan, pendapatan dari penjualan benih komersial dikurangi dengan estimasi cadangan retur penjualan yang ditentukan berdasarkan data retur sebelumnya, kondisi iklim, dan kondisi pasar. Laba rugi dari penjualan benih afkir dicatat sebesar hasil penjualan bersih setelah dikurangi dengan biaya-biaya yang dikeluarkan, dan disajikan sebagai “Pendapatan Beban Operasi Lainnya” dalam laporan laba rugi komprehensif konsolidasian. Revenue from local sales of commercial and foundation seeds, pesticides and other products are recognized upon delivery of the goods to the customers while revenue from export sales is recognized upon shipment of the goods to the customers f.o.b. shipping point. In the case of commercial seed sales, where customers can return the commercial seeds if the seed quality does not meet the requirements, revenue from commercial seeds sales less estimated sales returns reserve is determined on the basis of data from previous returns, climatic conditions, and the state of the market. Income loss from sales of salvage seeds are recorded net of the related expenses incurred, and presented in the “Other Operating Income Expenses” account in the consolidated statements of comprehensive income. The original consolidated financial statements included herein are in Indonesian language. PT BISI INTERNATIONAL Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Untuk Enam Bulan yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 30 Juni 2012 dan 2011 Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT BISI INTERNATIONAL Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS For The Six Months Period Ended June 30, 2012 and 2011 Expressed in Million Rupiah, Unless Otherwise Stated 22

2. IKHTISAR