Wawancara Kuesioner Tes Teknik Pengumpulan Data

D. Teknik Pengumpulan Data

1. Wawancara

Wawancara terstruktur merupakan teknik pengumpulan data menggunakan instrumen-instrumen berupa pertanyaan-pertanyaan tertulis yang sudah disediakan alternatif jawabannya Sugiyono, 2012:138. Peneliti melakukan wawancara dengan guru kelas V di tiga sekolah dasar, yaitu SD N Condongcatur, SD N Denggung, dan SD K Kadirojo. Wawancara menggunakan teknik wawancara terstruktur dengan menggunakan pedoman wawancara khusus. Pedoman wawancara yang digunakan oleh peneliti untuk mengumpulkan informasi yang berhubungan dengan analisis kebutuhan guru sekolah dasar tentang pengembangan tes hasil belajar yang berkualitas.

2. Kuesioner

Kuesioner digunakan untuk menilai kualitas produk yang akan dikembangkan. Kuesioner diberikan kepada para ahli untuk divalidasi. Peneliti meminta bantuan lima ahli yaitu dosen ahli matematika, dosen ahli bahasa, dosen ahli evaluasi pembelajaran, dan dua guru sekolah dasar. Validasi tersebut digunakan oleh peneliti sebagai acuan untuk penilaian para ahli experts judgement terhadap kisi-kisi tes hasil belajar. Peneliti meminta para ahli untuk menilai kisi-kisi, sehingga dapat mengetahui kelemahan dan kekuatannya. Kritik dan saran dari para ahli akan digunakan oleh peneliti untuk direvisi. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

3. Tes

Tes merupakan alat yang digunakan untuk mengukur sesuatu yang harus diukur dengan cara dan aturan tertentu Arikunto, 2012:67. Peneliti menggunakan tes hasil belajar jenis pilihan ganda untuk mengukur hasil belajar siswa. Tes diberikan kepada siswa kelas VA dan VB di SD N Condongcatur untuk uji coba soal. Hasil tes yang telah dikerjakan oleh peserta tes akan dilakukan analisis kualitas tes agar mendapatkan soal yang valid dan reliabel, mempunyai kualitas butir soal yang terdiri dari tingkat kesukaran soal, daya pembeda dan pengecoh yang berfungsi. E. Instrumen Penelitian Instrumen penelitian yang digunakan oleh peneliti ada tiga, yaitu pedoman wawancara, kuesioner, dan tes.

1. Pedoman Wawancara

Dokumen yang terkait

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang dan berat untuk siswa kelas IV sekolah dasar.

0 1 225

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar 2.5 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan waktu, jarak, dan kecepatan untuk siswa kelas V Sekolah Dasar.

0 0 303

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar 3.3 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang, dan berat untuk siswa kelas IV Sekolah Dasar.

1 6 280

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan KPK dan FPB untuk Siswa Kelas IV Sekolah Dasar.

0 7 269

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi hitung, KPK dan FPB untuk siswa kelas V sekolah dasar.

0 0 200

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar 1.5 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan operasi hitung, KPK dan FPB untuk siswa kelas V Sekolah Dasar

0 2 277

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang dan berat untuk siswa kelas IV sekolah dasar

0 1 223

Pengembangan tes hasil belajar Matematika kompetensi dasar 2.5 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan waktu, jarak, dan kecepatan untuk siswa kelas V Sekolah Dasar

0 13 301

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar 3.3 menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan satuan waktu, panjang, dan berat untuk siswa kelas IV Sekolah Dasar

2 8 278

Pengembangan tes hasil belajar matematika kompetensi dasar Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan KPK dan FPB untuk Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

0 0 267