Tinjauan Penelitian Terdahulu Pengaruh Arus Kas Operasi Terhadap Tingkat Likuiditas pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

bermanfaat untuk evaluasi dan proyeksi likuiditas jangka pendek maupun solvabilitas jangka panjang”. Dari uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa arus kas dapat memberikan informasi tentang kemampuan perusahaan dalam mendapatkan kondisi likuiditas perusahaan di masa yang akan datang.

F. Tinjauan Penelitian Terdahulu

Tabel 2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu No. Nama Peneliti dan Tahun Penelitian Judul Penelitian Variabel Peneliti Hasil Penelitian 1. Ecatarina Febiola Annisa 2008 Pengaruh Arus Kas Operasi Terhadap Likuiditas Pada PT PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten Variabel independenn ya adalah arus kas operasi dan variabel dependennya adalah likuiditas Arus kas operasi berpengaruh terhadap likuiditas sebesar 97,81, sedangkan sisanya sebesar 2,19 dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti leh penulis. 2. Didin Mulyadi 2010 Analisis Arus Kas Pengaruhnya Terhadap Tingkat Likuiditas pada Perusahaan Daerah Air Minum PDAM Kota Bandung Variabel independenn ya adalah arus kas, dan variabel dependennya adalah tingkat likuiditas Perkembangan arus kas dan tingkat likuiditas pada PDAM kota Bandung, dari tahun 2000 – 2009 mengalami pertumbuhan yang fluktuatif. Arus kas berpengaruh positif terhadap tingkat likuiditas. 3. Sriwimerta 2010 Pengaruh Perputaran Kas dan Piutang Terhadap Likuiditas Pada Variabel independen dalam penelitian ini adalah Secara parsial, perputaran kas tidak berpengaruh signifikan terhadap likuiditas, tetapi Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia perputaran kas dan perputaran piutang, sedangkan variabel dependennya adalah likuiditas perputaran piutang berpengaruh signifikan terhadap likuiditas. Sedangkan secara simultan, perputaran kas dan perputaran piutang tidak berpengaruh signifikan terhadap likuiditas. Sumber : diolah oleh penulis 2011 1. Ecatarina Febiola Annisa 2008 Judul penelitian “Pengaruh Arus Kas Operasi Terhadap Likuiditas Pada PT. PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten. Penelitian ini menggunakan arus kas operasi sebagai variabel independen dan likuiditas sebagai variabel dependen dengan alat ukurnya current ratio. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linear sederhana. Hasil dari penelitian ini adalah arus kas operasi berpengaruh terhadap likuiditas. Dari penelitian ini diperoleh persamaan Y = 96,931 + 0,078X. 2. Didin Mulyadi 2010 Judul penelitian “Analisis Arus Kas Pengaruhnya Terhadap Tingkat Likuiditas Pada Perusahaan Daerah Air Minum PDAM Kota Bandung”. Variabel independennya adalah arus kas dan variabel dependennya adalah likuiditas yang diukur dengan quick ratio. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linear sederhana. Hasil dari penelitian ini adalah arus kas berpengaruh positif terhadap tingkat likuiditas, dari penelitian ini diperoleh persamaan Y = -0,65 + 0,0364 X. 3. Sriwimerta 2010 Judul penelitian “Pengaruh Perputaran Kas dan Piutang Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan perputaran kas dan piutang sebagai variabel independen, dan likuiditas sebagai variabel dependen yang diukur melalui current ratio. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi. Hasil dari penelitian ini adalah secara parsial perputaran kas tidak berpengaruh signifikan terhadap likuiditas, tetapi perputaran piutang berpengaruh signifikan terhadap likuiditas, dan secara simultan perputaran piutang tidak berpengaruh signifikan terhadap likuidtas. Dari penelitian ini diperoleh Y = 1,566 – 0,141 – 0,320 + e Hal yang membedakan penelitian ini dengan penelitian terdahulu adalah : a. Pada peneliti terdahulu populasinya adalah PT. PLN persero distribusi Jawa Barat dan Banten, PDAM kota Bandung, dan perusahaan otomotif yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, sedangkan penelitian yang dilakukan penulis, populasinya adalah perusahaan-perusahaan real estate dan property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. b. Periode penelitian yang dilakukan penulis berbeda dengan peneliti sebelumnya. Peneliti sebelumnya menggunakan data tahun 2000 – 2006, 2000 – 2009 dan 2006 - 2008, sedangkan penulis menggunakan data tahun 2007 – 2009. c. Penelitian sebelumnya menilai pengaruh arus kas operasi terhadap likuiditas dengan alat ukur cuurent ratio, sedangkan penelitian yang digunakan penulis menilai pengaruh arus kas operasi terhadap tingkat likuiditas dengan alat ukur cash ratio.

G. Kerangka Konseptual dan Hipotesis

Dokumen yang terkait

Pengaruh Arus Kas Operasi, Earning per Share, dan Profitabilitas terhadap Dividen Kas pada Perusahaan Property, Real Estate, dan Building Construction di Bursa Efek Indonesia

3 68 90

Analisis Pengaruh Kinerja Perusahaan Dan Kinerja Pasar Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Real Estate Dan Property Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 35 89

Pengaruh Perputaran Modal Kerja Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Real Estate dan Property Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

8 63 108

Analisis Pengaruh Faktor-Faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Perusahaan Real Estate Dan Property Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 50 111

Pengaruh Publikasi Laporan Arus Kas Terhadap Volume Perdagangan Saham pada Perusahaan Property and Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

3 57 85

Kajian Pengaruh Perumahan (Real Estate) Terhadap Tingkat Pelayanan Jalan Studi Kasus: Perumahan Setiabudi Indah Medan

1 45 10

Pengaruh Karakteristik Spesifik Perusahaan Terhadap Tingkat Pengungkapan Laporan Keuangan Perusahaan Real Estate Dan Properti Di Bursa Efek Indonesia

0 30 88

PENGARUH LIKUIDITAS DAN LEVERAGE TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN PROPERTY AND REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 13 44

PENGARUH ARUS KAS TERHADAP TINGKAT LIKUIDITAS PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

4 31 18

Pengaruh Arus Kas Operasi Dan Likuiditas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 7 1