Populasi Sampel Teknik Pengambilan Sampel

25

3.5 Skala Pengukuran Variabel

Skala pengukuran yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala Likert.Skala L ikert menurut Erlina 2011 : 51 yaitu “skala yang digunakan untuk mengukur respons subjek berupa sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok kejadian atau gejala sosial ke dalam 5 poin skala dengan interval yang sama”. Tabel 3.2 Pengukuran Skala Likert No Alternatif Jawaban Skor 1 Sangat Setuju SS 5 2 Setuju S 4 3 Netral N 3 4 Tidak Setuju TS 2 5 Sangat Tidak Setuju STS 1 Sumber: Erlina 2011

3.6 Populasi dan Sampel Penelitian

3.6.1 Populasi

Populasi menurut Sugiyono 2004 : 72 adalah “wilayah generalisasi yang terdiri atas obyeksubyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa manajemen yang sudah menjalani 4 semester, yaitu mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara angkatan 2013 ke atas. Dikarenakan mata kuliah kewirausahaan merupakan mata kuliah wajib semester 4. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 657 orang dengan rincian sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara 26 Tabel 3.3 Jumlah Mahasiswa Strata-1 Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara Sumber:http:dirmahasiswa.usu.ac.id, data diolah peneliti2015

3.6.2 Sampel

Sampel menurut Sugiyono 2004 : 73 adalah “bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut”. Pemilihan sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan rumus Slovin dalam Umar, 2008 : 78 sebagai berikut: n = N 1+N e 2 n = 657 1+657 0,05 2 n = 248,6 digenapkan menjadi 249 orang. Dimana, n = ukuran sampel N = ukuran populasi e =taraf kesalahan 5.

3.6.3 Teknik Pengambilan Sampel

Dalam penelitian ini peneliti menggunakan teknik accidental sampling yaitu kebetulanincidentalbertemu dengan peneliti dapat digunakan sebagai sampel. Untuk menarik sampel dari populasi digunakan teknik Proportionate Stratified Random Sampling. Teknik ini digunakan bila populasi mempunyai anggotaunsur yang tidak homogen dan berstrata Tahun Jumlah Mahasiswa 2011 305 2012 352 Total 657 Universitas Sumatera Utara 27 secara proporsional Sugiyono, 2011 : 64.Rumus yang dipakai adalah sebagai berikut: n = N N × n Dimana, n1 = Anggota Proporsi pertama N1 = Populasi ke 1 n = Sampel yang diambil dalam penelitian N = Populasi total Contoh: Sampel angkatan tahun 2011 n = × 9 = Tabel 3.4 Distribusi Sampel Mahasiswa Tahun Populasi Sampel 2011 305 116 2012 352 133 Total 657 249 Sumber: diolah peneliti 2015.

3.7 Jenis Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan, Kepribadian, dan Lingkungan terhadap Keinginan untuk Berwirausaha pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

2 82 100

Pengaruh Kepribadian Wirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

5 18 94

Pengaruh Kepribadian Wirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 8

Pengaruh Kepribadian Wirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 1

Pengaruh Kepribadian Wirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 7

Pengaruh Kepribadian Wirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 23

Pengaruh Kepribadian Wirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Kepribadian Wirausaha dan Pengetahuan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 12

Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan, Kepribadian, dan Lingkungan terhadap Keinginan untuk Berwirausaha pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 3 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Pengetahuan Kewirausahaan - Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan dan Ketersediaan Informasi terhadap Keinginan Menjadi Wirausaha pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera U

0 0 15