Ketentuan Penilaian Hasil Audit SMK3 Teknik Pengumpulan Data Analisa data

12 elemen unsur, unsur 1 26 kriteria, unsur 2 14 kriteria, unsur 3 8 kriteria, unsur 4 7 kriteria, unsur 5 9 kriteria, unsur 6 41 kriteria, unsur 7 17 kriteria, unsur 8 9 kriteria, unsur 9 12 kriteria, unsur 10 6 kriteria, unsur 11 3 kriteria, unsur 12 14 kriteria. Tiap kriteria memiliki dua obsi yaitu memenuhi kriteria diberi tanda ”ya” dan tidak memenuhi kriteria diberi tanda ”tidak”. Pemenuhan penerapan SMK3 dihitung dari jumlah kriteria yang sesuai dari 166 kriteria audit SMK3 dibagi 166 kriteria dikali 100.

3.6 Ketentuan Penilaian Hasil Audit SMK3

Penilaian hasil Audit SMK3 terdiri dari 3 kategori PP 50 Tahun 2012 yaitu: 1. Kategori Tingkat awal Perusahaan yang memenuhi 64 enam puluh empat kriteria. 2. Kategori Tingkat Transisi Perusahaan yang memenuhi 122 seratus dua puluh dua kriteria. 3. Kategori Tingkat Lanjutan Perusahaan yang memenuhi 166 seratus enam puluh enam kriteria. Tingkat penilaian penerapan SMK3 ditetapkan sebagai berikut: 1. Untuk tingkat pencapaian penerapan 0-59 termasuk tingkat penilaian penerapan kurang. 2. Untuk tingkat pencapaian penerapan 60-84 termasuk tingkat penilaian penerapan baik. Universitas Sumatera Utara 3. Untuk tingkat pencapaian penerapan 85-100 termasuk tingkat penilaian penerapan memuaskan.

3.7 Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data dilakukan dengan studi pendahuluan wawancara, dan keusioner. Wawancara interview yaitu pengumpulan data dengan melakukan studi pendahuluan untuk menentukan permasalahan yang akan diteliti yang dilakukan kepada pihak manajemen dan pekerja. Kuesioner yaitu pengumpulan data dengan cara mengajukan seperangkat pertanyaan tertulis wawancara tertutup kepada responden sesuai dengan ketentuan Audit SMK3 PP 50 Tahun 2012.

3.8 Analisa data

Analisa data dilakukan dengan analisa univariat untuk mendeskripsikan setiap variabel penelitian dengan membuat tabel distribusi frekuensi pada tiap variabel yang kemudian dilanjutkan dengan analis kualitatif untuk menjelaskan berbagai hal yang berkaitan dengan variabel penelitian dan menarik kesimpulan. Universitas Sumatera Utara

BAB IV HASIL PENELITIAN

4.1 Gambaran Umum Perusahaan

PT Madjin Crumb Rubber Factory merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pengolahan karet, yang berdiri sejak tahun 1976 dengan luas lebih kurang 5 Ha yang terletak dijalan Mesjid lingkungan 6 Indrapura Kabupaten Batubara. PT Madjin Crumb Rubber Factory menerima bahan baku dari pengumpul yang berasal dari Rantau parapat, Sibolga, dan tempat lainnya. Produk utama yang dihasilkan oleh PT Madjin Crumb Rubber Factory berupa ball yang dipenuhi sampai Standart Indonesian Rubber.

4.1.1. Jumlah Tenaga Kerja

PT Madjin Crumb Rubber Factory mempekerjakan 220 orang pekerja yang terdiri atas: 1. Kelompok Manager sebanyak 10 orang 2. Kelompok Supervisor sebanyak 15 orang 3. Kelompok Operator sebanyak 14 orang 4. Kelompok pekerja produksi sebanyak 175 orang

4.1.2. Waktu Kerja

Waktu kerja di PT Madjin Crumb Rubber Factory hanya ada satu shift kerja yaitu hari senin- jum’at, pukul 07.00 WIB-16.00 WIB dengan 8 jam kerja dan 1 jam istirahat. Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

0 0 12

Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

0 0 2

Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

0 0 8

Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

0 0 53

Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

0 0 2

Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

0 1 28

1.2. Tanggung Jawab dan Wewenang Untuk Bertindak - Analisis Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (Smk3) Di Pt Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

0 3 28

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Konsep Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) - Analisis Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (Smk3) Di Pt Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

2 5 53

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Analisis Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (Smk3) Di Pt Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

1 4 8

ANALISIS PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (SMK3) DI PT MADJIN CRUMB RUBBER FACTORY INDRAPURA KABUPATEN BATUBARA TAHUN 2014 SKRIPSI

0 1 12