Pengayaan Interaksi Guru Dengan Orang Tua

Buku Guru SKI MTS Kelas VIII 48 Guru meminta peserta didik memperlihatkan kolom “Tugasku” dalam buku teks kepada orang tuanya. No Tugas Peran Orang Tua 1 Mencari Ayat-ayat tentang Prilaku orang Yahudi  Mengamati kegiatan Anaknya  Mendampingi anaknya ketika melaksankan tugas. 2 Menceritakan Peristiwa hijrah salah seorang Shahabat nabi  Meluangkan waktu untuk mendengar cerita anaknya. 3 Mencari informasi tentang pola dakwah ulama Indonesia  Mengamati kegiatan anaknya  Mengenalkan anaknya dengan ulama-ulama Indonesia  Memfalisitasi kebutuhan anaknya 4 Mencari informasi tentang peperangan yang terjadi pada jaman penjajahan  Mengenalkan Pahlawan-pahlawan kemerdekaan  Memfasilitasi kebutuhan anaknya Cara lainnya dapat juga dengan menggunakan buku penghubung kepada orang tua yang berisi tentang perubahan perilaku siswa setelah mengikuti kegiatan pembelajaran atau berkomunikasi langsung baik langsung, maupun memalui telepon, tentang perkembangan perilaku anaknya. Buku Guru SKI MTS Kelas VII 49 BAB 3 KHULAFAURROSYIDIN CERMIN AKHLAK ROSULULLAH

A. Kompetensi Inti KI

KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya KI-2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli toleransi, gotong royong, santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya. KI-3 : Memahami pengetahuan faktual, konseptual dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. KI-4 : Mencoba, mengolah dan menyaji menyaji dalam ranah konkret menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi dan membuat dan ranah abstrak menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang semua dalam sudut pandangteori.

B. Kompetensi Dasar KD

1.1 Menghargai perilaku Khulafaaurraasyidiin cerminan dari akhlak Rasulullah SAW. 2.1 Merespon nilai-nilai yang terkandung dari prestasi-prestasi yang dicapai oleh Khulafaaurraasyidiinuntuk masa kini dan yang akan datang. 2.2 Merespon gaya kepemimpinan Khulafaaurraasyidiin. 3.1 Memahami berbagai prestasi yang dicapai olehKhulafaaurraasyidiin. 4.1 Meniru model kepemimpinan Khulafaaurraasyidiin. 4.2 Menyajikan kisah ketegasan Abu Bakar as-Siddiq dalam menghadapi kekacauan umat Islam saat wafatnya Nabi Muhammad SAW

C. Indikator

1. Menjelaskan berbagai prestasi yang dicapai Khulafaurrasyidin 2. Mengklasifikasi prestasi Khulafaurrasyidin 3. Menjelaskan prestasi Khulafaurrasyidin yang menonjol 4. Menjelaskan hikmah yang dapat diambil dari prestasi Khulafaurrasyidin 5. Mengkaitkan prestasi Khulafaurrasyidin dengan perkembangan kondisi sekarang 6. Menjelaskan gaya kepemimpinan Khulafaurrasyidin 7. Mengidentifikasi gaya kepemimpinan Khulafaurrasyidin 8. Mengklasifikasi gaya kepemimpinan Khulafaurrasyidin 9. Menjelaskan kisah ketegasan Abu bakar dalam mengahadapi kekacauan saat wafat nabi Muhammad saw Buku Guru SKI MTS Kelas VIII 50

D. Tujuan Pembelajaran

Peserta didik mampu: 1. Menjelaskan berbagai prestasi yang dicapai Khulafaurrasyidin 2. Mengklasifikasi prestasi Khulafaurrasyidin 3. Menjelaskan prestasi Khulafaurrasyidin yang menonjol 4. Menjelaskan hikmah yang dapat diambil dari prestasi Khulafaurrasyidin 5. Mengkaitkan prestasi Khulafaurrasyidin dengan perkembangan kondisi sekarang 6. Menjelaskan gaya kepemimpinan Khulafaurrasyidin 7. Mengidentifikasi gaya kepemimpinan Khulafaurrasyidin 8. Mengklasifikasi gaya kepemimpinan Khulafaurrasyidin 9. Menjelaskan kisah ketegasan Abu bakar dalam mengahadapi kekacauan saat wafat nabi Muhammad saw

E. Materi Pokok

1. Sejarah Khulafaurrosyidin 2. Model Kepemimpinan Khulafaurrosyidin 3. Prestasi Kepemimpinan Khulafaurrosyidin

F. Proses Pembelajaran

Pertemuan 1 : Sejarah Khulafaurrosyidin 90 menit  Persiapan 1. Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama. 2. Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran. 3. Guru mengulang kembali tema “ Reaksi terhadap Dakwah Nabi Muhammad saw di Madinah”, dengan menanyakan secara lisan kepada beberapa peserta didik. Adapun pertanyaan tersebut adalah: a. Apa respon orang Yahudi terhadap Dakwah Nabi Muhammad saw? b. Jelaskan perbedaan sebab terjadinya perang badar dan Uhud ? c. Jelaskan sebab kekalahan Umat Islam di Perang Uhud? d. Jelaskan sebab Terjadinya perang Khandak? e. Jelaskan sebab terjadinya Perjanjian Hudaibiyah? f. Bagaimana Strategi Nabi Muhammad saw dalam Fathul Makkah? g. apa inti dari Khutbah Nabi Muhammad saw di waktu Haji Wada 4. Sebelum melanjutkan pembelajaran, Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dari tema Sejarah Khulafaurrosyidin. 5. Guru dapat menggunakan Mediaalat peragaalat bantu bisa berupa gambar atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.