Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

xxiv sehingga penggunaan media pembelajaran VCD memungkinkan digunakan dalam berbagai keadaan tempat, baik di sekolah maupun di rumah serta yang paling utama adalah dapat memenuhi nilai atau fungsi media pembelajaran secara umum. Berdasarkan substansi permasalahan yang diuraian diatas ,maka dipandang perlu untuk melakukan penelitian tindakan tentang Penerapan model problem based learning dengan media Video Campact Disk VCD dalam upaya meningkatkan kemampuan berpikir mahasiswa studi kasus pada materi kebutuhan dasar manusia di Akper Rustida Banyuwangi .

B. Pembatasan Masalah

Faktor - faktor yang mempengaruhi kemampuan berpikir kritis mahasiswa dalam pembelajaran agar peneliti berfokus pada masalah yang diteliti, maka perlu dilakukan pembatasan masalah yaitu : 1. Penerapan model pembelajaran problem based learning dalam upaya meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa pada mata kuliah kebutuhan dasar manusia II di Akademi Keperawatan Rustida Banyuwangi. 2. Penggunakan media Video Campact Disk VCD pada pembelajaran problem based learning sebagai penunjang keberhasilan metode ini. 3. Kemampuan berpikir kritis mahasiswa merupakan tolok ukur keberhasilan penerapan model pembelajaran problem based learning. xxv

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah maka rumusan masalah yang dirancang peneliti adalah : 1. Apakah Penerapan model pembelajaran problem based learning melalui media Video Campact Disk VCD dapat meningkatkan motivasi belajar mahasiswa pada mata kuliah Kebutuhan dasar manusia II di Akademi Keperawatan Rustida Banyuwangi?. 2. Apakah Penerapan model pembelajaran problem based learning dengan menggunakan media Video Campact Disk VCD dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa pada mata kuliah kebutuhan dasar manusia II di Akademi Keperawatan Rustida Banyuwangi?.

D. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini untuk memperbaiki berbagai masalah yang timbul dalam materi kebutuhan dasar manusia II. Adapun tujuan secara rinci sebagai berikut : 1. Mengetahui Penerapan model pembelajaran problem based learning dengan menggunakan media Video Campact Disk VCD dapat meningkatkan motivasi xxvi belajar mahasiswa pada mata kuliah kebutuhan dasar manusia di Akademi Keperawatan Rustida Banyuwangi. 2. Mengetahui Penerapan model pembelajaran problem based learning dengan menggunakan media Video Campact Disk VCD dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis mahasiswa pada mata kuliah kebutuhan dasar manusia di Akademi Keperawatan Rustida Banyuwangi.

E. Manfaat Hasil Penelitian 1. Manfaat praktis