tangga dengan rata-rata jumlah anggota rumah tangga sebanyak 4 orang perumah tangga. Jika dirinci berdasarkan kelompok umur, penduduk Kecamatan Meranti
pada tahun 2008 cenderung mengelompok pada kelompok usia muda 15-19 tahun yaitu 3.076. Banyaknya jumlah penduduk menurut kelompok umur dan
jenis kelamin di Kecamatan Meranti dapat dilihat dalam tabel berikut ini:
Tabel 4.2. Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur, Jenis
Kelamin di Kecamatan Meranti Tahun 2007
Kelompok Umur
Jenis Kelamin Jumlah
Laki-laki Perempuan
0-4 1.444
1.146 2.590
5-9 1.430
1.162 2.592
10-14 1.820
1.054 2.874
15-19 1.844
1.232 3.076
20-24 1.144
1.036 2.180
25-29 975
868 1.843
30-34 941
784 1.725
35-39 831
799 1.630
40-44 799
695 1.494
45-49 418
584 1.002
50-54 302
314 616
55-59 179
289 468
60-64 262
278 580
65+ 444
475 918
JumlahTotal 2007
12.833 10.716
23.549 Sumber: BPS Kecamatan Meranti 2008
4.2. Potensi Wilayah
Sektor pertanian merupakan sektor dominan dalam struktur
perekonomian Kecamatan Meranti yang memberi sumbangan cukup potensial terhadap PDRB, sektor inilah juga yang paling banyak membantu perekonomian
masyarakat dibandingkan sektor lainnya.
Universitas Sumatera Utara
Secara keseluruhan, Kecamatan Meranti pada tahun 2008 memproduksi padi sawah rata-rata 6 tonha. Produksi padi yang dihasilkan pada tahun 2008
sekitar 9.286,00 ton dengan luas panen 2.237 ha. Ditinjau dari segi jenis penggunaan irigasi, terlihat bahwa pada umumnya masyarakat di Kecamatan
Meranti pada tahun 2008 mayoritas menggunakan irigasi sederhana.
4.3. Hasil Penelitian dan Pembahasan 4.3.1. Karakteristik Responden
Karakter responden dalam penelitian ini meliputi karakter sosial ekonomi masyarakat petani padi sawah, sampel dalam penelitian ini berjumlah 70 orang
yang didapat melalui purposive sampling.
a. Umur
Ditinjau dari segi umur, yang paling banyak dijumpai adalah responden dengan kelompok umur di atas 50-59 tahun sebanyak 23 orang 32 , diikuti
kelompok umur 40-49 tahun sebanyak 20 orang 28 , dan diikuti kelompok umur 30-39 tahun sebanyak 13 orang 18 . dan diikuti kelompok umur 60
tahun sebanyak 10 orang 14 . dan diikuti kelompok umur yang paling sedikit dijumpai 20-29 tahun sebanyak 4 5 orang.
b.Tingkat pendidikan
Berdasarkan data penelitian maka tingkat pendidikan responden adalah sebagai berikut.
Universitas Sumatera Utara
Tabel 4.3. Tingkat Pendidikan Responden Tingkat Pendidikan
Frekuensi Orang
SD SMP
SMA SMA
27 18
15 10
38.57 25.7
21.46 14.27
Jumlah 70
100
Sumber: Penelitian 2010.
c. Jumlah Tanggungan
Berdasarkan data penelitian maka jumlah tanggungan yang dimiliki oleh
responden adalah : Tabel 4.4. Jumlah Tanggungan Responden
Kelompok Jumlah Tanggungan
Frekuensi Orang
1 2
3 4
5 6
5 18
13 21
6 7
7.14 25.72
18.57 30
8.57 10
Jumlah 70
100 Sumber: Penelitian 2010.
d. Jenis Kelamin
Berdasarkan data penelitian maka jumlah responden berdasarkan jenis kelamin adalah:
Universitas Sumatera Utara
Tabel 4.5. Jumlah Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin
Frekuensi Orang
Laki-laki Perempuan
48 22
68.57 31.43
Jumlah 70
100
Sumber: Penelitian 2010.
e. Jenis Pekerjaan