Produksi dan Delivery Produk Lead Time Produk

2. Dari area pengangkutan, produk didistribusikan ke blok-blok penyimpanan yang masih kosong. 3. Jika sudah tidak terdapat blok yang masih kosong, maka produk disimpan pada blok yang masih terisi produk sisa, dimana produk sisa tersebut harus dikeluarkan terlebih dahulu menjadi produk out of block dari blok agar tidak terjadi pencampuran produk dengan kode produksi yang berbeda. 4. Produk yang disimpan dan dikeluarkan dari blok harus melewati pintu yang sama. Hal ini dilakukan untuk menjaga keamanan produk, blok, atau pallet dari kerusakan. 5. Produk yang disimpan pada gudang A harus dikeluarkan pada loading area A dan produk yang disimpan pada gudang B harus dikeluarkan pada loading area B. Kecuali jika produk pada salah satu gudang habis, maka ketentuan tersebut tidak berlaku.

4.2 Jenis dan Harga Produk

Terdapat 14 jenis produk yang diamati, dimana harga dari 14 jenis produk tersebut berbeda-beda. Tabel 1 Jenis dan Harga Produk No. Jenis Produk Kode Produk Harga 1 Cakra Kembar PP 25kg CKLB Rp 133.400,00 2 Cakra Kembar PP 25kgLLM CKLLM Rp 136.400,00 3 Segitiga Biru PP 25kg SBP Rp 128.650,00 4 Segitiga Hijau PP 25kg SH Rp 125.000,00 5 BRGH Merah PP 25kg BRM Rp 105.000,00 6 BRGH Merah PP 25kg LLM BMLLM Rp 107.500,00 7 Elang PP 25kg ELLB Rp 100.200,00 8 Elang PP 25kg LLM ELLLM Rp 102.100,00 9 Kresna PP 25kg KR Rp 100.100,00 10 Kunci Biru 25kg KBLB Rp 132.400,00 11 Kunci Biru 25kg LLM KBLLM Rp 135.400,00 12 Lencana Merah PP 25kg LM Rp 107.100,00 13 Kendi PP 25kg KD Rp 101.600,00 14 Payung PP 25kg LLM PYG Rp 129.500,00

4.3 Ukuran dan Kapasitas Blok Existing

Terdapat enam macam ukuran dan kapasitas blok existing yaitu :  Blok dengan ukuran 8 x 2 x 4, yaitu :  Panjang = 8 Pallet  Lebar = 2 Pallet  Tinggi = 4 Pallet  Blok dengan ukuran 11 x 2 x 4, yaitu :  Panjang = 11 Pallet  Lebar = 2 Pallet  Tinggi = 4 Pallet  Blok dengan ukuran 12 x 2 x 4, yaitu :  Panjang = 12 Pallet  Lebar = 2 Pallet  Tinggi = 4 Pallet  Blok dengan ukuran 13 x 2 x 4, yaitu :  Panjang = 13 Pallet  Lebar = 2 Pallet  Tinggi = 4 Pallet  Blok dengan ukuran 5 x 3 x 4, yaitu :  Panjang = 5 Pallet  Lebar = 3 Pallet  Tinggi = 4 Pallet  Blok dengan ukuran 13 x 3 x 4, yaitu :  Panjang = 13 Pallet  Lebar = 3 Pallet  Tinggi = 4 Pallet

4.4 Produksi dan Delivery Produk

Produksi dan delivery merupakan dua komponen yang mempengaruhi besarnya stok barang di gudang. Stok barang akan meningkat jika jumlah produksi lebih besar dari pada besarnya delivery produk, sebaliknya stok gudang akan menipis jika jumlah delivery lebih banyak dari pada jumlah produksi barang. Berikut ini merupakan data produksi dan delivery selama enam bulan pengamatan. Tabel 2 Jumlah Produksi Produk per Bulan Tabel 3 Jumlah Delivery Produk per Bulan

4.5 Lead Time Produk

Lead time produk merupakan ukuran usia produk dimana penentuan besarnya usia produk tersebut dihitung mulai dari produk selesai dilakukan pengepakan sampai dengan produk Oktober 2009 Nopember 2009 Desember 2009 Januari 2010 Februari 2010 Maret 2010 1 BRGH Merah PP 25kg LLM BMLLM 1.867 1.694 1.621 1.704 1.737 1.790 1.735 2 BRGH Merah PP 25kg BRM 1.459 1.400 1.377 1.454 1.411 1.419 1.420 3 Cakra Kembar PP 25kg CKLB 12.090 9.763 12.763 9.964 12.506 12.361 11.574 4 Cakra Kembar PP 25kg LLM CKLLM 15.064 13.252 15.102 13.861 14.248 14.994 14.420 5 Elang PP 25kg ELLB 791 817 793 846 780 818 807 6 Elang PP 25kg LLM ELLLM 705 710 736 714 772 741 730 7 Kunci Biru 25kg KBLB 837 763 801 815 753 804 796 8 Kunci Biru 25kg LLM KBLLM 714 728 724 725 725 712 721 9 Kendi PP 25kg KD 734 766 743 910 949 933 839 10 Kresna PP 25kg KR 747 732 748 808 739 782 759 11 Lencana Merah PP 25kg LM 24.399 19.503 21.311 23.925 22.023 21.413 22.096 12 Payung PP 25kg LLM PYG 14.927 14.992 17.306 16.158 14.194 15.990 15.594 13 Segitiga Biru PP 25kg SBP 26.661 24.181 27.723 21.520 26.751 23.269 25.017 14 Segitiga Hijau PP 25kg SH 14.992 13.136 13.288 13.035 14.994 13.357 13.800 110.310 No. Jenis Produk Kode Produksi Pallet Rata-Rata per Bulan TOTAL Oktober 2009 Nopember 2009 Desember 2009 Januari 2010 Februari 2010 Maret 2010 1 BRGH Merah PP 25kg LLM BMLLM 1.771 1.773 1.632 1.652 1.692 1.789 1.718 2 BRGH Merah PP 25kg BRM 1.460 1.383 1.374 1.403 1.418 1.434 1.412 3 Cakra Kembar PP 25kg CKLB 11.939 10.061 12.463 9.969 12.448 12.463 11.557 4 Cakra Kembar PP 25kg LLM CKLLM 14.991 13.429 15.012 13.975 14.082 14.820 14.385 5 Elang PP 25kg ELLB 793 831 797 797 776 805 800 6 Elang PP 25kg LLM ELLLM 716 707 743 694 746 740 724 7 Kunci Biru 25kg KBLB 811 754 781 762 794 800 784 8 Kunci Biru 25kg LLM KBLLM 725 711 721 702 724 714 716 9 Kendi PP 25kg KD 728 766 752 856 901 903 818 10 Kresna PP 25kg KR 764 706 724 748 732 764 740 11 Lencana Merah PP 25kg LM 21.279 20.889 21.701 22.152 24.558 22.163 22.124 12 Payung PP 25kg LLM PYG 14.836 15.563 15.738 15.497 13.943 15.612 15.198 13 Segitiga Biru PP 25kg SBP 24.805 24.900 25.901 22.942 26.190 23.315 24.676 14 Segitiga Hijau PP 25kg SH 15.875 13.232 13.104 13.711 14.532 13.563 14.003 109.654 No. Jenis Produk Kode Delivery Pallet Rata-Rata per Bulan TOTAL tersebut telah habis disimpan dalam gudang. Besarnya usia pada sebuah produk dapat berbeda- beda. Oleh karena itu, dalam melakukan perhitungan lead time produk dilakukan dengan menghitung besarnya rata-rata dan standar deviasi pada setiap produk. Berikut ini merupakan tabel data lead time produk untuk 14 jenis produk yang diamati. Tabel 4 Data Lead Time Produk

4.6 Perhitungan Rasio Luas Blok Terhadap Luas Gudang