Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

7

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan di atas dapat diidentifikasi beberapa permasalahan yang dapat diteliti yaitu: 1. Siswa anak belum dapat bersikap terbuka dengan teman sebayanya ataupun orang lain. 2. Tingkat empati siswa anak rendah. 3. Siswa anak masih egois saat berkomunikasi dan pilih-pilih teman. 4. Strategi pembelajaran di SD N 2 Gombong masih sangat monoton dan kurang efektif untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal pada anak. 5. Belum diterapkannya metode pembelajaran role playing untuk peningkatan kemampuan komunikasi interpersonal anak siswa dengan teman sebaya atau orang lain.

C. Pembatasan Masalah

Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah yang telah disebutkan sebelumnya dan keterbatasan peneliti maka penelitian ini terbatas pada penerapan metode Role Playing untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal pada anak di SD Negeri 2 Gombong. Pembatasan masalah dilakukan agar penelitian lebih fokus dan memperoleh hasil yang optimal. 8

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang tersebut, maka masalah yang dirumuskan dalam penulisan penelitian ini adalah : Bagaimana bermain peran Role Playing dapat meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak di SD Negeri 2 Gombong?

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan permasalahan yang dipaparkan, maka tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah : 1. Untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal pada siswa kelas IIIB SD Negeri 2 Gombong. 2. Untuk mengetahui proses role playing dalam meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal pada siswa kelas IIIB SD Negeri 2 Gombong.

F. Manfaat Penelitian

Dalam penelitian ini dapat diambil manfaat secara teoritis maupun praktis, yaitu sebagai berikut : 1. Manfaat Teoritis Dari segi ilmiah, penelitian ini diharapkan dapat mengetahui upaya meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak khususnya melalui metode bermain peran Role Playing di SD N 2 Gombong. 9 2. Manfaat Praktis 1. Bagi Guru a. Memberikan cara yang tepat untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak melalui bermain peran Role Playing. b. Memberikan motivasi kepada guru untuk lebih kreatif dalam memberikan permainan guna membantu anak memenuhi aspek kemampuan komunikasi interpersonal. 2. Bagi Sekolah Memberikan model pembelajaran yang menarik bagi sekolah dalam rangka proses pembelajaran sehingga dapat meningkatkan muru pendidikan. 3. Bagi Anak a. Meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal melalui bermain peran Role Playing . 10

BAB II KAJIAN TEORI

Dokumen yang terkait

USAHA PENINGKATAN PENGETAHUAN GIZI SISWA MELALUI PENERAPAN METODE ROLE PLAYING DI SD NEGERI 2 BOJA

0 6 134

EFEKTIFITAS METODE ROLE PLAYING DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA SISWA SMK NEGERI JUMO TEMANGGUNG

2 15 87

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBICARA MELALUI METODE ROLE PLAYING DALAM PEMBELAJARAN Peningkatan Kemampuan Berbicara Melalui Metode Role Playing Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SD Negeri Drajitan Kecamatan Musuk Kabupaten Boyolali Tahun Pelaj

0 3 18

PENINGKATAN KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN BAHASAINDONESIA MELALUI METODE ROLE PLAYING PADA SISWA Peningkatan Komunikasi Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Melalui Metode Role Playing.

0 3 16

PENDAHULUAN Peningkatan Komunikasi Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Melalui Metode Role Playing.

0 3 5

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERPERSONAL MELALUI METODE BERMAIN PERAN PADA ANAK Upaya Meningkatkan Kemampuan Interpersonal Melalui Metode Bermain Peran Pada Anak Kelompok B Di TK 01 Nglebak Tawangmangu Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERPERSONAL MELALUI METODE BERMAIN PERAN PADA ANAK Upaya Meningkatkan Kemampuan Interpersonal Melalui Metode Bermain Peran Pada Anak Kelompok B Di TK 01 Nglebak Tawangmangu Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 12

MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA BAHASA INGGRIS PADA TEKS TRANSAKSIONAL DAN INTERPERSONAL MELALUI METODE ROLE PLAY PADA SISWA KELAS VIII D SMP NEGERI 2 BANTARUJEG

19 77 16

PENERAPAN METODE ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERCERITA ANAK USIA DINI KELOMPOK B PADA TK PEMBINA CAWAS

3 2 92

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS KELAS V MELALUI METODE ROLE PLAYING DI SD NEGERI 1 RANCAMAYA

0 0 14