Pendekatan Penelitian Subjek Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian

45

BAB III METODE PENELITIAN

A. Pendekatan Penelitian

Penelitian yang dilaksanakan adalah Penelitian Tindakan Kelas PTK atau Classroom Action Research CAR. Suharsimi Arikunto 2010: 3 menjelaskan bahwa penelitian tindakan kelas merupakan suatu pencermatan terhadap kegiatan belajar berupa sebuah tindakan, yang sengaja dimunculkan dan terjadi dalam sebuah kelas secara bersama. Sedangkan menurut Suhardjono 2007: 57 penelitian tindakan kelas yaitu penelitian dilakukan oleh guru, bekerja sama dengan peneliti atau dilakukan oleh guru sendiri yang juga bertindak sebagai peneliti dikelas atau disekolah tempat ia mengajar dengan penekanan pada penyempurnaan atau peningkatan proses dan praktis pembelajaran. Menurut pengertian para ahli diatas dapat disimpulkan bahwa penelitian tindakan kelas adalah suatu penelitian tentang kegiatan belajar di kelas yang dilakukan oleh guru dan peneliti atau guru itu sendiri sebagai peneliti dengan tujuan peningkatan proses dan kualitas pembelajaran. Penelitian tindakan ini dilakukan secara kolaboratif, artinya peneliti berkolaborasi atau bekerjasama dengan guru kelas III SD Negeri 2 Gombong. Guru dan peneliti mendiskusikan permasalahan peneliti dan menentukan rencana tindakan. Oleh karena itu peneliti menggunakan penelitian tindakan kelas dalam peningkatan keterampilan komunikasi interpersonal. 46

B. Subjek Penelitian

Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas III B SD Negeri 2 Gombong yang terdiri dari 30 siswa, 14 siswa laki-laki dan 14 siswa perempuan. Pemilihan subjek berdasarkan hasil observasi dan wawancara kepada guru kelas III yang mendapatkan bahwa kemampuan komunikasi interpersonal disana cukup rendah.

C. Tempat dan Waktu Penelitian

1. Tempat Penelitian Tempat penelitian ini di SD Negeri 2 Gombong yang terletak di jalan kawedanan 3, Gombong kabupaten Kebumen Jawa Tengah. 2. Waktu Penelitian Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April sampai dengan bulan Mei 2016.

D. Desain Penelitian

Dokumen yang terkait

USAHA PENINGKATAN PENGETAHUAN GIZI SISWA MELALUI PENERAPAN METODE ROLE PLAYING DI SD NEGERI 2 BOJA

0 6 134

EFEKTIFITAS METODE ROLE PLAYING DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA SISWA SMK NEGERI JUMO TEMANGGUNG

2 15 87

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBICARA MELALUI METODE ROLE PLAYING DALAM PEMBELAJARAN Peningkatan Kemampuan Berbicara Melalui Metode Role Playing Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SD Negeri Drajitan Kecamatan Musuk Kabupaten Boyolali Tahun Pelaj

0 3 18

PENINGKATAN KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN BAHASAINDONESIA MELALUI METODE ROLE PLAYING PADA SISWA Peningkatan Komunikasi Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Melalui Metode Role Playing.

0 3 16

PENDAHULUAN Peningkatan Komunikasi Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Melalui Metode Role Playing.

0 3 5

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERPERSONAL MELALUI METODE BERMAIN PERAN PADA ANAK Upaya Meningkatkan Kemampuan Interpersonal Melalui Metode Bermain Peran Pada Anak Kelompok B Di TK 01 Nglebak Tawangmangu Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERPERSONAL MELALUI METODE BERMAIN PERAN PADA ANAK Upaya Meningkatkan Kemampuan Interpersonal Melalui Metode Bermain Peran Pada Anak Kelompok B Di TK 01 Nglebak Tawangmangu Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 12

MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA BAHASA INGGRIS PADA TEKS TRANSAKSIONAL DAN INTERPERSONAL MELALUI METODE ROLE PLAY PADA SISWA KELAS VIII D SMP NEGERI 2 BANTARUJEG

19 77 16

PENERAPAN METODE ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERCERITA ANAK USIA DINI KELOMPOK B PADA TK PEMBINA CAWAS

3 2 92

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS KELAS V MELALUI METODE ROLE PLAYING DI SD NEGERI 1 RANCAMAYA

0 0 14