Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

adalah pemerintah. Dalam menjalankan operasional perusahaannya, BUMN berpedoman kepada perudang- undangan dan peraturan yang dikeluarkan oleh pemerintah. 2. Kepemilikan Asing Kepemilikan asing adalah jumlah saham yang dimiliki oleh pihak asing luar negeri baik oleh individu maupun lembaga terhadap saham perusahaan di indonesia. Selama ini kepemilikan asing merupakan pihak yang dianggap peduli terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. Seperti diketahui negara-negara di Eropa sangat memperhatikan isu sosial misalnya hak asasi manusia, pendidikan, tenaga kerja, dan lingkungan seperti efek rumah kaca, pembalakan liar, serta pencemaran air.

2.2 Penelitian Terdahulu

Pada dasarnya penelitian ini mengacu pada penelitian yang telah dilakukan oleh Darus, et al 2009 dan Amran dan Devi 2008. Pada penelitian ini, peneliti mencoba untuk menguji struktur kepemilikan pemerintah dan kepemilikan asing terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial yang dilakukan oleh perusahaan di Indonesia. Penelitian ini dilakukan karena berdasarkan penelitian sebelumnya yaitu penelitian Amran dan Devi 2008 masih menunjukkan bahwa kepemilikan asing tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap aktivitas pengungkapan tanggung Universitas Sumatera Utara jawab sosial dalam laporan tahunan perusahaan. Sedangkan penelitian yang dilakukan oleh Darus et al 2009 menunjukkan bahwa kepemilikan pemerintah dan kepemilikan asing menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial dalam laporan tahunan perusahaan. Amran dan Devi 2008 mengadakan penelitian mengenai pelaporan tanggung jawab sosial perusahaan di Malaysia. Mereka menyelidiki mengenai pengaruh pemerintah dan afiliasi dengan pihak asing, terutama perusahaan multinasional, dengan perkembangan CSR dalam ekonomi, dimana dalam hal ini tingkat kesadaran CSR rendah dan tekanan akan penerapan CSR juga lemah. Penelitian ini mengungkapkan bahwa pemerintah berpengaruh terhadap perkembangan CSR di Malaysia, sedangkan afiliasi dengan pihak asing tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap perkembangan CSR di Malaysia. Yang menjadi sample dalam penelitian ini adalah 133 perusahaan dari jumlah keseluruhan 584 perusahaan berbagai sektor yang listing pada Bursa Malaysia periode 2002-2003. Sampel diambil dengan metode random sampling. Batasan dari penelitian ini adalah bahwa penelitian ini hanya memeriksa laporan tahunan untuk satu tahun serta hanya terfokus pada laporan tahunan, tidak melihat laporan lainnya pada subyek dari masyarakat dan lingkungan. Machmud dan Djakman 2008 mengadakan penelitian untuk menyelidiki pengaruh kepemilikan asing dan kepemilikan institutional sebagai Universitas Sumatera Utara pertimbangan perusahaan dalam pengungkapkan CSR pada laporan tahunan 2006. Penelitian ini menggunakan variabel kontrol antara lain Ukuran Perusahaan, Tipe Industri, BUMN dan Non BUMN. Sampel penelitian ini terdiri dari 107 perusahaan yang terdaftar pada BEI tahun 2006. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa kepemilikan asing tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap pengungkapan CSR, dan kepemilikan institutional juga tidak menunjukkan pengaruh signifikan terhadap pengungkapan CSR. Hal ini mengindikasikan bahwa kedua struktur kepemilikan tersebut tidak mempunyai perhatian terhadap pengungkapan CSR untuk membuat keputusan investasi. Begitu pula dengan variabel kontrol BUMN dan Non BUMN tidak berpengaruh terhadap pengungkapan CSR dalam laporan tahunannya. Akan tetapi variable control lain yaitu ukuran perusahaan, dan tipe industri terhadap pengungkapan CSR. Universitas Sumatera Utara Tabel. 2.2 Perbandingan Penelitian Terdahulu No. Judul dan Peneliti Variabel Alamat Analisis Hasil Penelitian 1. Influence Of Institutional Presure On Corporate Social Responsibility Disclosure Darus et al, 2008 Variabel Independen • Anticipation Of Government Regulation • Existence Of Government Regulation • Board Interlock • Family Ownership • Government Ownership • Foreign Ownership Variabel Dependen: Corporate Social Responsibility Regresi Berganda Family Ownership kepemilikan saham keluarga tidak berpengaruh secara signifikan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan, sedangkan variable lainnya berpengaruh secara signifikan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. 2. The Impact of Government and Foreign Affiliate Influence on Corporate Social Reporting Amran dan Devi, 2008 Variabel Independen: • Foreign Shareholder • Government Shareholder • Dependence on Government • Dependence on Foreign Partner • Industry • Size Regresi Berganda Pemerintah berpengaruh terhadap perkembangan CSR di Malaysia, sedangkan afiliasi dengan pihak asing tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap perkembangan CSR di Malaysia Universitas Sumatera Utara • Profitability Variabel Dependen: Corporate Social Reporting 3. Pengaruh struktur kepemilikan terhadap luas pengungkapan tanggung jawab sosial CSR Disclosure pada laporan tahunan perusahaan: studi empiris pada perusahaan publik yang tercatat di bursa efek indonesia tahun 2006 Novita Machmud Dan Chaerul Djakman Variabel Independen: kepemilikan asing, kepemilikan institusi. Variabel Kontrol: Ukuran Perusahaan, Tipe Industri, BUMN dan Non BUMN. Variabel Dependen: Corporate Social Responsibility Disclosure. Regresi Berganda Kepemilikan institusional dan kepemilikan asing tidak berpengaruh terhadap CSR disclosure dalam laporan tahunannya. Ukuran perusahaan, dan tipe industri sebagai variabel kontrol berpengaruh positif terhadap CSR disclosure dalam laporan tahunannya. BUMN dan Non BUMN sebagai variabel kontrol tidak berpengaruh terhadap CSR disclosure dalam laporan tahunannya. Universitas Sumatera Utara

2.3 Konseptual

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 110 125

Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 42 90

PENGARUH KEPEMILIKAN SAHAM ASING, MANAJERIAL DAN INSTITUSIONAL TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

1 12 55

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, LEVERAGE, PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN dan MANAJEMEN LABA terhadap NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indone

0 7 147

KARAKTERISTIK PERUSAHAAN DAN PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL : STUDY EMPIRIS PADA PERUSAHAAN YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 3 17

PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN ASING, PROFITABILITAS, UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015)

2 8 98

PENGARUH PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN PENGARUH PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manuf

0 2 14

PENDAHULUAN PENGARUH PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Go Public Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 0 9

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)

0 1 16

PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNGJAWAB SOSIAL (CSR DISCLOSURE) (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia).

0 0 6