Rumusan Masalah Pemecahan Masalah Tujuan Penelitian Struktur Organisasi Skripsi

Resha Aulia Priswanto, 2015 IMPLEMENTASI GAYA MENGAJAR DIVERGEN DALAM AKTIVITAS PERMAINAN BOLABASKET UNTUK MENINGKATKAN POLA GERAK DASAR MENGOPER DAN MENANGKAP BOLA PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA KELAS V DI SD PERCONTOHAN NEGERI SETIABUDHI KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu diberikan oleh guru agar dapat meningkatkan pola gerak dasar dalam permainan bolabasket. Berdasarkan latar belakang di atas maka peneliti melakukan penelitian dengan judul, “Implementasi gaya mengajar divergen dalam aktivitas permainan bolabasket untuk meningkatkan pola gerak dasar mengoper dan menangkap bola penelitian tindakan kelas pada siswa kelas V SDPN Setiabudhi Bandung”.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang permasalahan di atas, mengacu pada judul penelitian yaitu Implementasi Gaya Mengajar Divergen Dalam Aktivitas Permainan Bolabasket Untuk Meningkatkan Pola Gerak Dasar Mengoper dan Menangkap Bola Dalam Pembelajaran Pendidikan Jasmani Pada Siswa Kelas V SDPN Setiabudhi Bandung. Penulis merumuskan masalah dalam penelitian sebagai berikut: Apakah gaya mengajar divergen dapat meningkatkan pola gerak dasar mengoper dan menangkap bola pada pembelajaran permainan bolabasket di Sekolah Dasar Percontohan Negeri Setiabudhi?

C. Pemecahan Masalah

Memperhatikan rumusan masalah diatas, maka pemecahan masalah yang dilakukan untuk meningkatkan pola gerak dasar mengoper dan menangkap bola pada siswa yaitu dengan menggunakan penerapan gaya mengajar divergen dalam pembelajaran bolabasket. Karena dengan gaya mengajar divergen siswa akan lebih kreatif dalam mengambil keputusan yang beragam. Sehingga di harapkan siswa dapat mengembangkan aspek psikomotor, afektif dan kognitifnya.

D. Tujuan Penelitian

Secara umum penelitian ini adalah untuk meningkatkan pola gerak dasar mengoper dan menangkap dalam pembelajaran permainan bola basket, dimana secara khusus difokuskan terhadap : Untuk mengetahui apakah penerapan gaya mengajar divergen dapat meningkatkan pola gerak dasar mengoper dan menangkap pada pembelajaran permainan bolabasket di Sekolah Dasar Percontohan Negeri Setiabudhi. Resha Aulia Priswanto, 2015 IMPLEMENTASI GAYA MENGAJAR DIVERGEN DALAM AKTIVITAS PERMAINAN BOLABASKET UNTUK MENINGKATKAN POLA GERAK DASAR MENGOPER DAN MENANGKAP BOLA PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA KELAS V DI SD PERCONTOHAN NEGERI SETIABUDHI KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

E. Manfaat Penelitian

Proses dan hasil penelitian tindakan kelas ini diharapkan akan memberikan beberapa manfaat teoritis dan praktis sebagai berikut:

1. Secara Teoritis

Secara teoritis hasil penelitian ini diharapkan dapat mengembangkan teori- teori pembelajaran yang sudah ada, khususnya teori pembelajaran aktivitas permainan bola basket. 2. Secara Praktis Penelitian tindakan kelas ini diharapkan dapat memberikan manfaat dan pengaruh yang sangat besar bagi semua pihak yang terkait dalam proses penelitian permainan aktivitas pemainan bolabasket di Sekolah Dasar Percontohan Negeri Setiabudhi diantaranya sebagai berikut: a. Bagi Guru Dengan penelitian ini menjadi bahan pembelajaran bagi guru untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran dalam meningkatkan keterampilan siswa, sehingga menjadi lebih kreatif dan inovatif ketika memberikan pelajaran kepada siswa. Dengan melalui gaya mengajar divergen diharapkan memberikan manfaat bagi guru dalam proses pembelajaran permainan bolabasket di Sekolah Dasar Percontohan Negeri Setiabudhi. b. Bagi Siswa Resha Aulia Priswanto, 2015 IMPLEMENTASI GAYA MENGAJAR DIVERGEN DALAM AKTIVITAS PERMAINAN BOLABASKET UNTUK MENINGKATKAN POLA GERAK DASAR MENGOPER DAN MENANGKAP BOLA PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA KELAS V DI SD PERCONTOHAN NEGERI SETIABUDHI KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Siswa diharapkan meningkat pola gerak dasar melempar dan menangkap nya melalui hasil gaya mengajar divergen dalam pembelajaran permainan bola basket sehingga siswa menjadi antusias terhadap pembelajaran bolabasket dan tidak cepat bosan dengan cara mengajar yang monoton. Selain itu, apabila siswa memiliki minat dan bakat yang bagus harus di kembangkan untuk menciptakan generasi-generasi penerus dan mencapai prestasi setinggi-tingginya, untuk meningkatkan olahraga permainan bolabasket dikancah nasional maupun internasional. c. Bagi Peneliti Peneliti secara tidak langsung ikut serta untuk meningkatkan pola gerak dasar mengoper dan menangkap siswa Sekolah Dasar Percontohan Negeri Setiabudhi dan memperdalam pemahaman pembelajaran aktivitas permainan bolabasket, dengan cara penerapan gaya mengajar divergen. d. Bagi Sekolah Dasar Negeri Percontohan Setiabudhi Hasil penelitian ini supaya sekolah yang bersangkutan bisa meningkatkan kualitas pembelajaran dan mendapatkan antusias siswa dalam pembelajaran Penjasorkes.

F. Struktur Organisasi Skripsi

Bab I. Pendahuluan a. Latar belakang masalah b. Rumusan masalah c. Tujuan penelitian d. Manfaat penelitian e. Struktur organisasi Skripsi Bab II. Kajian pustaka dan hipotesis tindakan a. Pola gerak dasar Resha Aulia Priswanto, 2015 IMPLEMENTASI GAYA MENGAJAR DIVERGEN DALAM AKTIVITAS PERMAINAN BOLABASKET UNTUK MENINGKATKAN POLA GERAK DASAR MENGOPER DAN MENANGKAP BOLA PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA KELAS V DI SD PERCONTOHAN NEGERI SETIABUDHI KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu b. Konsep dasar pendidikan jasmani 1. Pengertian pendidikan jasmani 2. Pembelajaran pendidikan jasmani di sekolah 3. Materi pendidikan jasmani c. Hakikat permainan bola basket 1. Pengertian permainan bola basket 2. Pembelajaran permainan bola basket disekolah 3. Faktor pendukung permainan bola basket disekolah 4. Karakteristik permainan bola basket 5. Faktor pendukung tujuan pembelajaran permainan bolabasket d. Belajar dan pembelajaran e. Gaya mengajar f. Gaya mengajar divergen 1. Definisi divergen 2. Sasaran gaya mengajar divergen 3. Prosedur gaya mengajar divergen 4. Keuntungan dan kelemahan gaya mengajar divergen g. Karakteristik siswa kelas V SD h. Hakikat Penelitian Tindakan Kelas 1. Pengertian PTK 2. Karakteristik PTK 3. Tahapan dalam melakukan PTK 4. Tujuan PTK 5. Kerangka berpikir 6. Hipotesis tindakan Bab III. Metode penelitian a. Metode penelitian b. Waktu dan tempat penelitian c. Populasi dan sampel d. Prosedur penelitian e. Instrumen penelitian f. Analisis data Resha Aulia Priswanto, 2015 IMPLEMENTASI GAYA MENGAJAR DIVERGEN DALAM AKTIVITAS PERMAINAN BOLABASKET UNTUK MENINGKATKAN POLA GERAK DASAR MENGOPER DAN MENANGKAP BOLA PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA KELAS V DI SD PERCONTOHAN NEGERI SETIABUDHI KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Bab IV. Pemaparan data dan hasil penelitian Bab V. Kesimpulan dan saran Resha Aulia Priswanto, 2015 IMPLEMENTASI GAYA MENGAJAR DIVERGEN DALAM AKTIVITAS PERMAINAN BOLABASKET UNTUK MENINGKATKAN POLA GERAK DASAR MENGOPER DAN MENANGKAP BOLA PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA KELAS V DI SD PERCONTOHAN NEGERI SETIABUDHI KOTA BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

Penelitian adalah kegiatan pengumpulan, pengolahan, analisis, dan penyajian data yang disusun secara sistematis untuk menguji suatu permasalahan. Sedangkan metode penelitian adalah cara ilmiah yang dilakukan untuk mendapatkan data dengan tujuan tertentu. Suatu penelitian harus disusun secara sistematis berdasarkan tahapan-tahapan penelitian.

A. Jenis dan Rancangan Penelitian

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas PTK. Penelitian Tindakan Kelas menurut Susilo, dkk 2009 dalam Subroto 2014, hlm.6 bahwa PTK adalah : Sebuah Kajian sistematik tentang upaya meningkatkan mutu praktik pembelajaran oleh sekelompok masyarakat melalui tindakan praktis dan refleksi atas hasil tindakan tersebut. PTK dilaksanakan secara siklis berdaur oleh guru atau calon guru di dalam kelas yang di tujukan untuk menemukan pemecahan masalah pemebelajaran yang aktual. Penelitian ini berangkat dari permasalahan yang faktual dalam praktek pembelajaran yang dihadapi guru, karena permasalahan dalam penelitian ini bertujuan bagaimana mengatasi kurang aktifnya anak dalam belajar penjas dalam pembelajaran permainan bolabasket, sehingga kesulitan anak dapat dipecahkan. Berbekal dari keinginan memperbaiki pembelajaran pendidikan jasmani pada permainan bolabasket, penulis mempersiapkan diri tentang apa itu penelitian tindakan kelas, latar belakang, karakter dan prosedur yang harus ditempuh. Dengan dilaksanakannya PTK, berarti guru juga berkedudukan sebagai peneliti, yang senantiasa bersedia meningkatkan kualitas kemampuan mengajarnya. Upaya peningkatan kualitas tersebut diharapkan dilakukan secara sistematis, realistis, dan rasional, yang disertai dengan meneliti semua aksinya di depan kelas sehingga gurulah yang tahu persis. Kekurangan-kekurangan dan kelebihannya. Apabila di dalam pelaksanaan “aksi” nya masih terdapat kekurangan, dia akan bersedia mengadakan perubahan

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN AKTIVITAS BERMAIN UNTUK MENGEMBANGKAN GERAK DASAR PERMAINAN BOLA KECIL: Penelitian Tindakan kelas pada siswa kelas V SDN Isola Bandung.

0 1 9

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN TRADISIONAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV di SDN Gegerkalong Girang Kota Bandung.

0 1 38

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BASKETBALL LIKE GAMES UNTUK MENGEMBANGKAN POLA GERAK DASAR LEMPAR DAN TANGKAP PADA PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLABASKET : penelitian tindakan kelas di SDN Kampung Sawah 02 kabupaten Bogor.

0 2 46

IMPLEMENTASI PENDEKATAN TAKTIS DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PENGUASAAN BOLA PADA PERMAINAN BOLA BASKET ( Penelitian Tindakan Kelas di SMK Cipta Skill Bandung ).

2 13 30

UPAYA MENGEMBANGKAN GERAK DASAR MELALUI AKTIVITAS PERMAINAN BOLA (Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas III SDN Sukarasa 3 kota Bandung).

0 6 36

PENERAPAN PENDEKATAN BERMAIN DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR GERAK DASAR MELEMPAR:Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas V SD YWKA Kota Bandung.

0 0 35

IMPLEMENTASI PENDEKATAN BERMAIN DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KETERAMPILAN GERAK DASAR MELEMPAR DAN MENANGKAP MELALUI AKTIVITAS BASKET BALL LIKE GAMES PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA KELAS VI DI SDN 3 CIHARASHAS BANDUNG BARAT.

0 2 44

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOY-BOYAN UNTUK MENINGKATKAN GERAK MELEMPAR DAN MENANGKAP PADA KELAS V SDN CIMALAKA 1.

1 14 50

GAYA MENGAJAR DIVERGENT DAN PENDEKATAN TAKTIS DALAM PEMBELAJARAN PERMAINAN SEPAK BOLA: Penelitian Tindakan Kelas di SMA Negeri 1 Pangalengan.

4 27 26

UPAYA MENINGKATKAN POLA GERAK BERIRAMA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF : Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas V SD Negeri Turangga 4 Bandung.

0 0 36