Kerangka Konsep Definisi Operasional

BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL

3.1 Kerangka Konsep

Berdasarkan tujuan penelitian diatas, maka kerangka konsep dalam penelitian ini adalah : Pengobatan T.A. Inadekuat Pengaruh Cuaca Higien Mulut yang Buruk Merokok Makanan Kelelahan Fisik

3.2 Definisi Operasional

Penderita Tonsilitis Kronis adalah pasien yang dinyatakan menderita tonsilitis kronis berdasarkan hasil diagnosia dokter dan tercatat dalam rekam medis. Tonsilitis Kronis • Umur • Jenis Kelamin • Keluhan Utama • Gejala Klinis • Tanda Klinis • Ukuran Tonsil Komplikasi Universitas Sumatera Utara a Usia dihitung dalam satuan tahun berdasarkan ulang tahun terakhir saat penelitian berlangsung. Umur dalam bentuk skala ukur yang diurutkan berdasarkan kelompok, yaitu : • Kelompok 1 : usia 1 – 10 tahun • Kelompok 2 : usia 11 – 20 tahun • Kelompok 3 : usia 21 – 30 tahun • Kelompok 4 : usia 31 – 40 tahun • Kelompok 5 : usia 41 – 50 tahun • Kelompok 6 : usia ≥ 51 tahun b Jenis kelamin yang dimaksud adalah laki – laki ataupun perempuan yang menderita tonsilitis kronis yang telah tercatat dalam rekam medis c Keluhan utama yang paling banyak dikeluhkan oleh penderita tonsilitis kronis d Gejala klinis pada penderita tonsilitis kronis yang dimaksud yaitu : • Seperti ada benda asing ditenggorokan • Nyeri tenggorok atau nyeri telan ringan • Mulut berbau • Badan meriang – meriang e Tanda klinis pada penderita tonsilitis kronis yang dimaksud yaitu : • Pilarplika anterior hiperemis • Kripte tonsil melebar • Pembesaran kelenjar sub angulus mandibular • Eterprop f Ukuran Tonsil dalam pengukuran T1 – T4 Thane Cody, yaitu : T1 : batas medial tonsil melewati pilar anterior sampai ¼ jarak pilar anterior – uvula Universitas Sumatera Utara T2 : batas medial tonsil melewati ¼ jarak pilar anterior uvula sampai ½ jarak anterior – uvula T3 : batas medial tonsil melewati ½ jarak pilar anterior – uvula sampai ¾ jarak pilar anterior – uvula T4 : batas medial tonsil melewati ¾ jarak anterior – uvula sampai uvula atau lebih g Komplikasi yang dapat terjadi pada penderita tonsilitis kronis adalah : • Endokarditis • Arthritis • Miositis • Uveitis • Nefritis • Urtikaria Universitas Sumatera Utara

BAB 4 METODE PENELITIAN